All Question

download All Question

of 9

Transcript of All Question

STEP 1 (Dwina)ANALISIS SITUASI/MASALAH

Basic Planning Question1. Apa situasi atau masalah yang dihadapi organisasi?2. Apa latar belakang masalahnya?3. Apa makna atau arti penting permasalahan tersebut?

Expanded Planning QuestionLatar Belakang Masalah1. Situasi apa yang sedang dihadapi?2. Permasalahan tersebut baru pertama kali dialami atau sudah sering?3. Apa penyebab permasalahan tersebut?4. Bagaimana asal mula munculnya masalah?5. Apa saja fakta-fakta penting terkait dengan masalah?6. Apakah masalah tersebut mempengaruhi hubungan organisasi dengan pihak lain? Jika Iya, pihak yang mana?

Konsekuensi Masalah1. Seberapa penting masalah tersebut bagi misi perusahaan?2. Apa hubungan masalah tersebut dengan visi dan misi perusahaan?3. Seberapa serius perusahaan mengatasi permasalahan tersebut?4. Berapa lama biasanya permasalahan tersebut berlangsung: satu kali, jangka pendek atau panjang?5. Siapa dan apa yang terpengaruh dengan masalah tersebut?6. Dampak potensial yang dapat ditimbulkan oleh permasalahan tersebut terhadap misi perusahaan?7. Apakah masalah tersbut termasuk kesempatan (positif) atau hambatan (negatif) bagi perusahaan? Kenapa? Jika hambatan, mungkinkan Anda mengubahnya menjadi sebuah kesempatan?

Resolusi Situasi1. Apakah informasi (quality atau quantity) mempengaruhi bagaiman permasalahan tersebut diatasi?2. Bagaiman permasalahan ini diselesaikan untuk kepentingan pihak-pihak yang terlibat?3. Prioritas seperti apa yang dipegang oleh Public Relations/Staf Komunikasi dan top manajemen perusahaan?4. Seberapa kuat komitmen perusahaan untuk menyelesaikan masalah?

STEP 2 (Geral & Dita)ANALISIS ORGANISASI

Analisis Lingkungan InternalBasic Planning Question1. Apa kualitas performa perusahaan Anda?2. Sumber daya komunikasi, termasuk anggaran apa yang tersedia?3. Seberapa besar dukungan perusahaan terhadap kegiatan PR?

Expanded Planning QuestionsPerformance1. Layanan/jasa apa yang Anda sediakan terkait isu yang telah diindentifikasi pada Step 1?2. Apa kriteria untuk menggambarkan kualitasnya?3. Apa kualitasnya?4. Dalam tiga tahun terakhir, kualitasnya lebih baik, tetap tidak berubah, atau memburuk ?5. Seberapa puas pimpinan organisasi dengan kualitas ini?6. Apa manfaat atau keuntungan yang ditawarkan produk/layanan?7. Masalah atau kerugian apa yang terkait dengan produk/layanan ini?8. Hal khusus apa yang membedakan anda dengan kompetitor lainnya ?9. Bagaimana perkembangan/perubahaan produk/layanan dalam kurung waktu tiga tahun terakhir ?10. Bagaimana kemungkinan perubahaan layanan/produk dalam kurung waktu dua tahun mendatang ?11. Haruskan perubahan tersebut diperkenalkan untuk meningkatkan produk/layanan ?12. Apakah pemimpin organisasi/perusahaan bersedia melakukan perubahan tersebut ?

Struktur1. Apa tujuan/misi dari organisasi/perusahaan anda berkaitan dengan isu ini ?2. Bagaimana isu ini berkaitan dengan visi anda ?3. Apakah hal ini termasuk kedalam strtegi perencanaan bisnis organisasi/perusahaan anda?4. Sumber komunikasi apa yang tersedia untuk aktivitas PR/MARKOM potensial: personil, peralatan, waktu, uang, dan atau sesuatu yang lain ?5. Dalam tiga tahun kedepan, adakah kemungkinan sumber daya ini meningkat, tetap tidak berubah, atau menurun ?6. Seberapa besar peran praktisi PR/MARKOM dalam proses pengambilan keputusan organisasi/perusahaan ?

Internal Impediments1. Bagaimana lingkungan internal mendukung aktivitas PR ?2. Apakah ada halangan atau hambatan untuk sukses yang datang dari dalam organisasi anda:Antar top management ? Apakah hambatan ini disbebakan oleh kebijakan prosedur ? Apakah hambatan ini disengaja ?Antar pegawai PR/Marketing ? Apakah hambatan ini disbebakan oleh kebijakan prosedur ? Apakah hambatan ini disengaja ?Antar public internal lain ? Apakah hambatan ini disbebakan oleh kebijakan prosedur ? Apakah hambatan ini disengaja ?3. Jika anda telah mengidemtifikasi hambatan, bagaimana anda mengatasainya?

Analisis Persepsi PublikBasic Planning Question1. Dikenal seberapa baik organisasi Anda?2. Bagaimana reputasi organisasi Anda?3. Pengaruh dari reputasi tersebut?

Reputation1. Bagaimana kualitas jasa/produk?2. Bagaimana manfaat dari jasa/produk?3. Pengakuan/penerimaan masyarakat terhadap produk/jasa Anda?4. Pengakuan/penerimaan masyarakat terhadap organisasi Anda?5. Apakah persepsi public terhadap organisasi Anda baik?6. Komunikasi yang telah digunakan?7. Dalam tiga tahun terakhir ini, apakah reputasi organisasi Anda membaik, tidak berubah, atau memburuk?8. Seberapa puas Anda terhadap reputasi yang telah dimiliki?

Image indexPenilaian produk atau jasa:Kontemporer ---- ---- ---- ---- ---- ---- TradisionalMenarik ---- ---- ---- ---- ---- ---- MembosankanTeknologi tinggi ---- ---- ---- ---- ---- ---- teknologi rendahBiasa saja ---- ---- ---- ---- ---- ---- Luar biasaMurah ---- ---- ---- ---- ---- ---- MahalPraktis ---- ---- ---- ---- ---- ---- IdealisSederhana ---- ---- ---- ---- ---- ---- MegahMelimpah ---- ---- ---- ---- ---- ---- LangkaBermanfaat ---- ---- ---- ---- ---- ---- Tidak berhargaEfisien ---- ---- ---- ---- ---- ---- Tidak EfisienRutin ---- ---- ---- ---- ---- ---- InovatifEsensial ---- ---- ---- ---- ---- ---- MewahAman ---- ---- ---- ---- ---- ---- BeresikoKualitas tinggi ---- ---- ---- ---- ---- ---- Kualitas rendah

Analisis Lngkungan EksternalBasic Planning Questions1. Apa kompetisi terbesar perusahaan?2. Apa kepentingan hadirnya oposisi?3. Apakah apa saja terjadi dalam lingkungan yang dapat membatasi keefektifan program PR?

Expanded Planning QuestionsKompetisi1. Seberapa kompetitif lingkungan eksternal perusahaan?2. Apa yang perusahaan lain saingi pada isu ini?3. Apa level performa mereka?4. Apa reputasi mereka?5. Apa sumber daya mereka?6. Apa yang dipunyai kompetitor yang tidak kita punyai?7. Bagaiman kompetitor berubah selama 3 tahun terakhir?8. Dalam 3 tahun ke depan, apakah kompetitor meningkat, tidak beruabah, atau berkurang?

Oposisi1. Kelompok mana yang hadir dengan misi untuk melawan atau menghalangi perusahaan?2. Sudah seberapa efektif kelompok ini berjalan?3. Apa reputasi mereka?4. Apa sumber daya mereka?5. Bagaimana kelompok ini telah berubah dalam 3 tahun terakhir?6. Bagaimana taktik mereka berubah?7. Dalam 3 tahun kedepan, apa oposisi ini bertambah, tidak berubah, atau berkurang?

External Impediments1. Apakah lingkungan yang berjalan saat ini berkembang, stabil, penolakan, atau tidak terprediksi?2. Perubahan apa, jika ada, yang di proyeksikan untuk lingkungan?3. Apa hambatan dengan pelanggan?4. Apa hambatan dengan regulator?5. Apa hambatan finansial atau ekonomi?6. Apa hambatan politik?7. Hambatan apa yang berasal dari masyarakat luas?

STEP 3 (Saniy)ANALISIS PUBLIK

Mengidentifikasi PublikBasic Planning Questions (Pertanyaan Perencanaan Dasar)1. Siapa publik utama bagi organisasi anda?2. Siapa saja publik utama untuk situasi ini? 3. Siapa publik syafaat atau pemimpin opini utama?

Expanded Planning Questions (Pertanyaan Perencanaan Diperluas)Customers (Pelanggan)1. Siapa pelanggan utama anda? 2. Siapa pelanggan sekunder anda (yang menggunakan produk atau jasa pelanggan utama anda)? 3. Bagaimana pelanggan anda berubah dalam tiga tahun terakhir? 4. Bagaimana pelanggan anda cenderung berubah dalam tiga tahun ke depan?

Producers (Produsen)1. Yang memproduksi jasa / produk? 2. Yang menyediakan organisasi anda dengan layanan dan materi? 3. Siapa yang memberikan uang? 4. Bagaimana produsen anda berubah dalam tiga tahun terakhir?5. Bagaimana produsen anda mungkin berubah dalam tiga tahun ke depan?

Enablers1. Siapa pemimpin opini di kalangan pelanggan anda? 2. Siapa rekan-rekan anda?3. Siapa regulator anda? 4. Bagaimana regulator membantu anda dalam tiga tahun terakhir? 5. Dengan siapa Anda memiliki kontrak atau perjanjian? 6. Apa media yang tersedia bagi anda? 7. Bagaimana media membantu anda dalam tiga tahun terakhir? 8. Bagaimana enabler anda berubah dalam tiga tahun terakhir? 9. Bagaimana enabler anda mungkin berubah dalam tiga tahun ke depan?Limiters1. Siapa pesaing anda? 2. Siapa lawan anda? 3. Apa jenis lawan mereka: pendukung, pembangkang, aktivis atau fanatik? 4. Siapa yang bisa menghentikan anda atau memperlambat anda? 5. Bagaimana pembatas anda berubah dalam tiga tahun terakhir? 6. Bagaimana pembatas anda mungkin berubah dalam tiga tahun ke depan?

Intercessory Publics and Opinion Leaders1. Apa publik berada dalam posisi pengaruh dengan publik utama anda? 2. Seberapa besar kemungkinan bahwa mereka akan berbicara untuk posisi organisasi anda? 3. Siapa pemimpin opini formal untuk penonton ini: pejabat pemerintah terpilih, ditunjuk pejabat pemerintah atau orang lain? 4. Seberapa besar kemungkinan bahwa mereka akan berbicara untuk posisi organisasi anda? 5. Siapa pemimpin opini informal bagi penonton ini: pemimpin keluarga, lingkungan pemimpin, pemimpin kerja, tokoh agama, tokoh etnis dan / atau masyarakat pemimpin? 6. Seberapa besar kemungkinan bahwa mereka akan berbicara untuk posisi organisasi anda? 7. Siapa aktivis vokal tentang masalah ini? 8. Seberapa dekat adalah posisi mereka tentang masalah ini dalam organisasi? 9. Seberapa besar kemungkinan bahwa mereka akan berbicara untuk posisi organisasi anda?

Analisis Key PublicBasic1. Apa sifat dan tipe key public?2. Apa yang menjadi keinginan, ketertarikan, kebutuhan, dan harapan terbesar publik?3. Keuntungan apa yang dapat ditawarkan pada publik?

Existing Information1. Siapa key public nya?2. Kategori key public: Latent public : Menghadapi hambatan atau kesempatan perusahaan, Belum memahami situasi atau potensinya Publik apatis : Mengetahui hambatan atau kesempatan perusahaan, tidak menganggap isu tersebut penting atau menarik. Publik yang aware : Mengetahui namun belum melakukan aksi (sekedar tahu) Publik aktif : Mengetahui dan beraksi.

Respon PR:

Analisis KarakteristikIssue:1. Apa yang diketahui publik tentang isu tersebut?2. Apa pendapat publik tentang isu tersebut?3. Apa yang publik inginkan pada isu tersebut?4. Apa yang tidak diinginkan?5. Apa yang dibutuhkan publik mengenai isu tersebut?6. Masalah seperti apa yang berkaitan dengan publik dan isu tersebut?7. Apa yang diharapkan dari perusahaan mengenai isu tersebut?8. Seberapa bebas publik beraksi pada isu tersebut?

Organisasi (termasuk produk/jasa):1. Bagaimana atau seberapa mungkin publik mempengaruhi perusahaan?2. Bagaimana organisasi mempengaruhi publik?3. Apa yang diketahui publik mengenai perusahaan?4. Seberapa akurat informasi ini?5. Apa yang publik pikirkan tentang perusahaan?6. Seberapa puas Anda dengan sikap tersebut?7. Apa yang diharapkan publik dari perusahaan?8. Seberapa besar loyalitas publik terhadap perusahaan?9. Seberapa siap publik dalam membela perusahaan?10. Seberapa berpengaruh publik melihat dirinya dalam perusahaan?11. Seberapa berpengaruh perusahaan melihat publik?12. Image perusahaan terhadap barang atau jasa di mata publik :Kontemporer ---- ---- ---- ---- ---- ---- TradisionalMenarik ---- ---- ---- ---- ---- ---- MembosankanTeknologi tinggi ---- ---- ---- ---- ---- ---- teknologi rendahBiasa saja ---- ---- ---- ---- ---- ---- Luar biasaMurah ---- ---- ---- ---- ---- ---- MahalPraktis ---- ---- ---- ---- ---- ---- IdealisSederhana ---- ---- ---- ---- ---- ---- MegahMelimpah ---- ---- ---- ---- ---- ---- LangkaBermanfaat ---- ---- ---- ---- ---- ---- Tidak berhargaEfisien ---- ---- ---- ---- ---- ---- Tidak EfisienRutin ---- ---- ---- ---- ---- ---- InovatifEsensial ---- ---- ---- ---- ---- ---- MewahAman ---- ---- ---- ---- ---- ---- BeresikoKualitas tinggi ---- ---- ---- ---- ---- ---- Kualitas rendah

13. Apa persamaan dan perbedaan antara self-image perusahaan di step 2 dan image di mata publiknya?

Komunikasi:1. Media apa yang digunakan publik : saluran komunikasi personal, organizational media, news media, dan ad/promotional media2. Apakah publik secara aktif mencari informasi tentang isu?3. Seberapa mungkin publik tersebut merespon/bereaksi terhadap informasi yang diterima?4. Siapa sumber berkredibel dan opinion leader dari publik tersebut?Demografi/Psikografi:1. Umur rata-rata publik?2. Dimana publik tersebut berada secara geografi?3. Status sosial ekonomi?4. Produk atau jasa yang sering digunakan apa?5. Budaya/suku/agama publik?6. Tingkat pendidikan?7. Gaya hidup?8. Apakah ada karakterisik lain yang relevan dengan publik?Benefit1. Keuntungan apa yang ditawarkan perusahaan pada publik?2. Apa perbedaannya dari kepentingan/keuntungan yang tersedia di perusahaan lain?