All About Inggris

download All About Inggris

of 63

Transcript of All About Inggris

KELOMPOK VI: RIZQI Y. H. AGUSTINUS YUNAS S. FRISDA YANITA TRIWALINI LA ODE WIKRA KURNIA BAGUS P. FRYMA P. PRATAMA

Nama resmi: England Ibukota: London Bahasa Utama: Bahasa Inggris Agama Utama: Kristen Usia Harapan Hidup: 76 tahun (pria), 81 tahun (wanita) (PBB) Ekspor utama: barang-barang hasil buatan pabrik, barang-barang kimia, pangan Pendapatan rata-rata per tahun: US $37.600 (Bank Dunia, 2006) Internet domain: .uk Kode internasional: +44

Inggris adalah salah satu negara yang terletak di ujung sebelah barat dari Benua Eropa. Inggris merupakan negara yang sudah sangat tua. Para penduduknya telah melanglangbuana lintas benua sehingga budaya Inggris menyebar hingga ke seluruh pelosok dunia Sebagai negara tua, perkembangan Inggris menjadi contoh dalam berbagai bidang. Begitu juga halnya dalam perencanaan kotanya, Inggris menjadi salah satu kiblat perencanaan karena banyak teori-teori tentang perencanaan muncul dari sana

Tidak memiliki bahasa resmi. Bahasa yang dipakai Bahasa Inggris Mata uang Pound Sterling merupakan mata uang dengan nilai tukar tertinggi Inggris tidak memiliki lagu kebangsaan, hanya beberapa National Hymns. Ketika ada event sering menggunakan lagu God Save The Queen yang merupakan lagu kebangsaan UK

Didirikan sebagai kerajaan mandiri beberapa abad yang lalu, Inggris pada waktu itu mencapai kontrol politik. Ibu kota, kota paling besar adalah London, dengan penduduk pada 2001 sebanyak 7.172.000. dan juga sebagai ibu kota Kerajaan Inggris dan tempat markas besar Persemakmuran Bangsa.

Inggris adalah negara bagian terbesar dan terpadat penduduknya dari negara-negara bagian yang membentuk Persatuan Kerajaan Britania Raya dan Irlandia Utara (United Kingdom of Great Britain and Northern Ireland). Penduduk Inggris terdiri dari berbagai macam etnik, budaya, dan agama, serta berbicara dalam hampir 300 bahasa, yang menjadikannya kota paling kosmopolitan dan dinamis di dunia.

inggris dibagi ke dalam 34 counties , 46 kesatuan autoritas Masing-masing pemerintah lokal dipimpin oleh dewan Populasi penduduk di inggris pada tahun 2004 mencapai 50 juta orang, (384 orang/km) Kota terpadat penduduk nya setelah London adalah Birmingham dengan sekitar 947 ribu penduduk

Kegiatan masyarakat di Inggris

Inggris meliputi 2/3 pulau Britania Raya dan menerima batas darat di utara dengan Skotlandia dan barat dengan Wales. Sedangkan di selatan Inggris dipisahkan dengan Perancis oleh Selat Inggris. Letak astronomis : 50LU - 61LU dan 11BB 15BB puncak paling tinggi di inggris adalah Scafell Pike ( 978 m/3,209 ft diatas laut) luasnya 243,6 ribu kilometer persegi antara lain daerah England 130,4 kilometer persegi Garis pantai di Inggris mencapai sekitar 11,45 ribu km

Kota besar di Inggris: 2. London 3. Birmingham 4. Manchaster 5. Bristol 6. Liverpool 7. Leeds 8. Newcastle

Sungai Besar 2. Thames 3. Severn 4. Trent 5. Humber

Sungai Thames adalah sebuah sungai yang mengalir di selatan Inggris dan menghubungkan kota London dengan laut. Sungai sepanjang 356 kilometer dengan luas perairan mencapai 12,935 km ini bermuara di Laut Utara.

Inggris memiliki iklim sedang atau tidak terlalu panas ataupun dingin tetapi pada umumya curah hujan kota London rendah di sepanjang tahun. Musim panas di Inggris berlangsung di bulan Juli dengan suhu sekitar 13.6 C to 22.8 C (56.5 to 73.0 F). Bulan Januari adalah bulan yang paling dingin ketika musim dingin berlangsung di kota Inggris

Mont h

Jan

Feb

Mar

Apr

May

Jun

Jul

Aug

Sep

Oct

Nov

Dec

Avg high 7.2 7.6 10.3 13.0 17.0 20.3 22.3 21.9 19.1 15.2 10.4 8.2 C (45.0) (45.7) (50.5) (55.4) (62.6) (68.5) (72.1) (71.4) (66.4) (59.4) (50.7) (46.8) (F)

Avg low temp 2.4 2.5 3.8 5.6 8.7 11.6 13.7 13.4 11.4 8.9 5.1 3.4 eratu (36.3) (36.5) (38.8) (42.1) (47.7) (52.9) (56.7) (56.1) (52.5) (48.0) (41.2) (38.1) re C (F)

Source: Worldweather.org

London adalah pusat pemerintahan negara Inggris The Government of the United Kingdom yang lokasinya berada di sekitar the Houses of Parliament di Westminster. Banyak kantor kantor pemerintahan terletak di Whitehall dan juga di Downing Street. Raja adalah kepala negara, kepala hakim tertinggi, panglima angkatan bersenjata dan pemimpin tertinggi agama, dalam bentuknya berhak mengangkat atau mencabut perdana menteri, menteri-menteri, hakim senior, perwira, gubernur jenderal berbagai daerah, diplomat, uskup, dan berhak mengumpulkan, menghentikan atau membubarkan parlemen, meluluskan undang-undang atau mengumumkan perang atau berdamai, tapi kekuasaan riil dipegang Kabinet

Kekuasaan tertinggi yang ada di Inggris dipegang oleh sebuah Parlemen yang seringkali disebut "Mother of Parliaments" . Disebut demikian karena merupakan perwujudan dari sistem kekuasaan yang berlaku. London memiliki 74 Members of Parliament (MPs) yang berhubungan dengan local parliamentary constituencies. Undang-undang Dasar Inggris Berbeda dengan Undang-undang Dasar negara lain, bukanlah semacam dokumen yang tersendiri sedangkan terdiri dari undang-undang tertulis, undang-undang kebiasaan dan kelaziman

Partai-partai yang ada di Inggris:1. Partai Buruh 2. Partai Konservatif 3. Partai Liberal dan Demokrat

Secara administratif,Inggris dibagi menjadi 9 region yang membawahi satu atau lebih entitas setingkat county

North East North West Yorkshire and Humber

East Midlands West Midlands East London South West South East

Selain pembagian wilayah administratif seperti telah disebutkan di atas, juga terdapat beberapa wilayah istimewa yakni : London Boroughs,City of London, Inner and Middle Temple, dan Isles of Scilly

melaksanakan sistem wajib belajar dari umur 5 sampai 16 tahun. Biaya pendidikan fiskal tahun 1998-1999 merupakan 4,9 persen dalam Produk Domestik Bruto (PDB). Sekolah milik negara bebas biaya sekolah. Syarat tenaga perguruan dan perlengkapan pelajaran di sekolah swasta relatif baik tapi biayanya agak tinggi. Perguruan tinggi yang terkenal antara lain Universitas Oxford, Universitas Cambridge, Institut Politik Ekonomi London, Universitas Edinburg. Museum nasional pertama di dunia Great Britain Museum.

Kualitas pendidikan di Inggris tidak diragukan lagi. Semua kualifikasi yang ditawarkan universitasuniversitas di Inggris harus memenuhi standar yang ditetapkan Quality Assurance Agency (QAA) demi menjamin konsistensi serta kualitas dari mata kuliah yang diajarkan. QAA mengeluarkan Code of Practice yang memberikan panduan bagi universitas untuk menjaga standar dan kualitas pengajaran, sehingga pendidikan tinggi Inggris sangat konstan dalam mempertahankan dan memperbaiki standarnya.

Inggris adalah salah satu yang ekonominya paling kuat, produk domestic bruto (PDB) berada di urutan terdepan di negara-negara Eropa. Proporsi pembuatan Inggris agak menurun dalam ekonomi nasional, sedangkan proporsi industri jasa dan energi semakin naik, khususnya indsutri bisnis, industri moneter dan industri asuransi mencapai perkembangan pesat. Pada tahun 2002, ekonomi Inggris nomor 4 terbesar di dunia, adalah negara investor nomor 2 terbesar di dunia. Perusahaan swasta adalah soko guru ekonomi Inggris yang mengambil 60 persen dalam PDBnya.

Sumber daya Inggris cukup kaya di negaranegara Uni Eropa. Adalah negara produk minyak bumi dan gas alam yang utama di dunia. Sumber dayanya terutama adalah batu bara, minyak bumi, gas alam, tenaga atom dan tenaga air.

Tentara Inggris dibentuk pada pertengahan abad ke-17 Ratu adalah panglima tertinggi kehormatan tentaranya Badan Pengambil Keputusan Militer Tertinggi adalah Komisi Pertahanan dan Politik Luar Negeri yang diketuai oleh Perdana Menteri dan anggota komisi itu terdiri dari Menteri Pertahanan, Menteri Luar Negeri, Menteri Dalam Negeri, Menteri Keuanga

Kementerian Pertahanan adalah badan pelaksanaan pertahanan, selain sebagai kementerian pemerintah, juga markas besar tertinggi militer Inggris adalah negara sponsor dan anggota penting NATO, mempunyai kekuatan senjata nuklir yang independen, inti strategi negara ialah: dengan aktif ikut serta dalam urusan dunia dan memelihara status Inggris di dunia

Awal mula munculnya perencanaan di Inggris adalah sbb : 1700-an : Revolusi Agraria & Revolusi Industri 1842 : Public Health Reform 1875 : Acts of Parliament 1909 : Town Planning Act 1919 & 1930: Housing Act 1930-an : konsep Garden City Ebenezer Howard (To-morrow: A Peaceful Path of Real Reform)

1926

: dibentuk the Council for the Preservation of Rural England (sekarang disebut the Campaign to Protect Rural England (CPRE)) 1932 : Town and Country Planning Act 1935 : Restriction of Ribbon Development Act 1945 : komprehensif planning pembangunan kembali 1947 : Town and Country Planning Act 1955 : The National Greenbelt System

1968 : County Structure Plan 1988 : Regional Planning Guidance 1990 : muncul the Town and country planning Act 1990 forward planning and development control 1991 : the Planning and Compensation Act 1991 2004 : Planning and Compulsory Purchase Act 2004 sistem perencanaan dan pembangunan di Inggris

Garden City

konsep New

Town ditandai dengan New Town Act 1946 Garden City banyak mempngaruhi negara lain : Red Burn, New Jersey, perumahan pekerja di Jerman Letchworth (1903) & Welwyn (1920) realisasi konsep Garden City

Sebuah kota dengan luas terbatas Memiliki penduduk sekitar 32.000 jiwa yang menempati 1000 acre (4000m) Dikelilingi oleh area hijau yang lebih sering disebut dengan green belt. Guna lahan tidak didominasi oleh satu fungsi namun merupakan komposisi yang seimbang antar fungsi.

Realisasi Garden City pertama yang didirikan oleh Ebenezer Howard Merupakan kota satelit dari Kota Hertfordshire

Realisasi kedua dari Garden City yang juga didirikan oleh Ebenezer Howard Merupakan kota satelit dari Kota Hertfordshire Munculnya Welwyn terilhami oleh pembangunan Kota Letchworth

2004 sistem perencanaan baru Planning and Compulsory Purchase Act 2004 (PCPA 2004) PCPA 2004 dua tingkatan : Regional Spatial Startegy (RSS) pada tingkat Region Local Development Frameworks (LDFs) pada tingkat District

RSS merupakan acuan bagi rencana lain dan juga LDFs LDFs menggantikan local plans dan memiliki jangka waktu 3 tahun Perencanaan Inggris berpihak pada sustainable development

Sejak peralihan dibawah pemerintah buruh atau the Labour Government , saat ini diberlakukan pemisahan sistem yang dilaksanakan di inggris, wales, scotland dan irlandia utara. Terdapat dua unsur dalam system perencanaan yang berlaku yaitu rencana dan kendali pengembangan / plans and development control.

National Tier : Tidak ada rencana nasional namun pemerintah mengeluarkan perundang-undangan nasional dan pedoman kebijaksanaan perencanaan Ada 25 pedoman perencanaan / Parliamentary Planning Guidance Notes yang membantu para ahli perencanaan lokal untuk melaksanakan tugas-tugas perencanaan mereka Regional Planning : terdapat pedoman perencanaan regional/Regional Planning Guidance yang merupakan perencanaan jangka panjang 20 County Level : struktur rencana yang ada adalah rencana dengan periode 15 tahun. Mengatur transportasi, SDA dan limbah. Local authority level : District atau Local Plans (setingkat kabupaten) menerapkan

Urban White Paper (2000) Dimulai tahun 2000 berlandaskan sustainable communities (2003) Merupakan rencana jangka 25 tahun Program Homes for All and People diterapkan mulai 2005 Menghabiskan dana lebih dari 35 billion dalam pelaksanaan tsb.

Urban Green Planning (2001) Merupakan progran lanjutan dari Garden City Muncul karena adanya kebutuhan rasa nyaman, asri, dan berwawasan lingkungan Implementasi program ini adalah Green Belt / taman-taman kota Mencegah urban sprawl dan untuk penghijauan Daftar area program Green Belt : Green Belt 2003 2004 North East 66.220 71.910 North West 260.550 260.590 Yorkshire & The 262.640 262.640 Humber East Midlands 79.520 79.480 West Midlands 269.640 269.640

Jenis-jenis transportasi di london bermacam-macam, yaitu : DLR Tram Kereta bawah tanah Bis Taksi Dan lain-lain

DLR (Docklands Light Railway)

DLR (Docklands Light Railway) Sistem transportasi kereta penumpang dia atas tanah. Tanpa adanya masinis, dikendalikan oleh komputer Penumpang juga dapat mengontrol jalannya DLR ini

Tram

London Underground

Kebijakan Congestion Charging (Pajak Kemacetan) Bertujuan menciptakan sistem transportasi kelas dunia yang dapat meningkatkan efesiensi sektor bisnis, mendukung kemakmuran ekonomi dan memperbaiki kualitas penduduk London Pemungutan pajak diberlakukan dari jam 7 pagi sampai jam 6:30 sore setiap harinya kecuali hari libur

Kebijakan Congestion Charging (Pajak Kemacetan) Semua kendaraan yang melalui zona berbayar harus membayar 5. Namun ada juga yang bebas bayaran seperti taksi, minicabs terdaftar, layanan darurat, pemegang lencana biru/orange, dan kendaraan tenaga alternatif Sementara kendaraan milik penghuni dalam zona ini akan dapat potongan harga

Kebijakan Congestion Charging (Pajak Kemacetan)

Kendaraan yang melewati zona berbayar di monitor oleh kamera khusus yang merekam plat-plat mobil yang lewat Semua uang yang terkumpul dari congestion charging diinvestasikan ke sistem tranportasi kota london untuk membiayai dan meningkatkan fasilitas transportasi