Algoritma BHD

2
Korban ditemukan Cek respon korban Tidak ada respon (unresponsive) Tidak bernapas atau tidak bernapas normal (hanya gasping/terengah-engah) Cek nadi : Pastikan nadi dalam 10 detik? Aktifkan system respon kegawatdaruratan Ambil AED/Defibrilator Atau kirim orang kedua (jika ada) untuk melakukannya Beri 1 napas tiap 5 – 6 detik Cek ulang tiap 2 menit Mulai siklus 30 KOMPRESI dan 2 NAPAS Ada denyut nadi Tak ada denyut nadi AED / defibrilator datang Rekam irama jantung, apakah bisa didefibrilasi atau tidak ? Berikan 1 shock Segera lanjutkan RJP untuk 5 siklus (2 menit) Segera lanjutkan RJP selama 2 menit Cek irama setiap 2 menit, sampai tim dengan alat lebih lengkap Rangkaian bantuan hidup dasar pada dasarnya dinamis, namun sebaiknya tidak ada langkah yang terlewatkan untuk hasil yang optimal. Berikut ini adalah algoritma bantuan hidup dasar berdasarkan 2010 American Heart Association Guidelines for Cardiopulmonary Resuscitation and Emergency Cardiovacular Care, yaitu :

description

algaritma Bantuan Hidup Dasar (BHD)

Transcript of Algoritma BHD

Page 1: Algoritma BHD

Korban ditemukan

Cek respon korban

Tidak ada respon (unresponsive)Tidak bernapas atau tidak bernapas

normal (hanya gasping/terengah-engah)

Cek nadi :Pastikan nadi dalam 10 detik?

Aktifkan system respon kegawatdaruratanAmbil AED/Defibrilator

Atau kirim orang kedua (jika ada) untuk melakukannya

Beri 1 napas tiap 5 – 6 detik Cek ulang tiap 2 menit

Mulai siklus 30 KOMPRESI dan 2 NAPAS

Ada denyut nadi

Tak ada denyut nadi

AED / defibrilator datang

Rekam irama jantung, apakah bisa didefibrilasi atau tidak ?

Berikan 1 shockSegera lanjutkan RJP untuk 5 siklus (2 menit)

Segera lanjutkan RJP selama 2 menitCek irama setiap 2 menit, sampai tim dengan alat lebih lengkap datang.

Rangkaian bantuan hidup dasar pada dasarnya dinamis, namun sebaiknya tidak ada langkah yang terlewatkan untuk hasil yang optimal. Berikut ini adalah algoritma bantuan hidup dasar berdasarkan 2010 American Heart Association Guidelines for Cardiopulmonary Resuscitation and Emergency Cardiovacular Care, yaitu :

Catatan : Kotak dengan garis putus-putus dilakukan oleh penolong profesional, bukan oleh penolong awam