ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik...

34
ALGAE Marlia Singgih Wibowo School of Pharmacy ITB

Transcript of ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik...

Page 1: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

ALGAEMarlia Singgih WibowoSchool of Pharmacy ITB

Page 2: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

PHOTOSYNTHETIC ALGAE Algae adalah eukariot yang paling

sederhana yang memiliki klorofil, jadi melakukan fotosintesis

Hrs dibedakan dengan sianobakteria dan prochlorophyte (bakteri)

Bersifat fotoautotrof, memproduksi oksigen selama proses fotosintesis

Dapat tumbuh di dalam media inorganik dengan CO2 sebagai satu-satunya sumber karbon

Page 3: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Cyanobacteria Green algae

Page 4: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Chlorophyll

Page 5: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Ekologi Algae Rentang habitat

algae sangat bervariasi, mulai daerah es sampai daerah sumber air panas bersuhu 70 C

Hidup dengan baik di kedalaman laut yang masih tertembus sinar matahari ( 200 m

Page 6: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Karakteristik ALGAE Dapat berupa unisel, koloni sel lepas, sel

dengan flagela, atau berupa filamen Ada pula yang berbentuk menyerupai

akar, berbatang dan berdaun Tidak seperti tanaman, algae bersifat non-

vascular (tidak memerlukan sistem transport vascular, algae sel langsung melakukan fotosintesis dan mengasimilasi air dan nutrisi lainnya langsung dari lingkungan sekitarnya

Page 7: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Karakteristik ALGAE Dalam kondisi yang sesuai, algae

melakukan reproduksi secara aseksual Beberapa algae juga ada yang melakukan

reproduksi seksual Algae dapat hidup di berbagai tempat,

seperti sungai, danau, dan tanah lembab Beberapa genus hidup bersama fungi atau

hewan, atau pada tanaman lain (epiphytic), atau sebagai organisme yang free-floating (plankton)

Page 8: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Karakteristik ALGAE Algae berperan sangat penting dalam

mengkonversi CO2 menjadi karbon-karbon organik di laut dan lingkungan air lainnya

Berpartisipasi dalam siklus oksigen, diduga penghasil 50% oksigen yang dilepaskan ke atmosfir melalui aktivitas fotosintesisnya

Page 9: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

KLASIFIKASI ALGAE

Klasifikasi berdasarkan pigmen fotosintetik, struktur/komposisi dinding sel, produk cadangannya, atau sifat motilitasnya

Page 10: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

KLASIFIKASI ALGAE

Rhodophyta (algae merah = red algae) Phaeophyta (algae coklat = brown algae) Chrysophyta (algae emas = golden algae) Chlorophyta (algae hijau = green algae) Bacillariophyta (diatome) Euglenophyta (euglena) Pyrrhophyta (dinoflagelata)

Page 11: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Beberapa Morfologi Algae yang memiliki flagela

1,2: Euglena, 3,4:Phacus, 5:Lepocinclis, 6:Trachelomonas, 7:Phacotus, 8:Chlamydomonas, 9:Carteria, 10:Chlorogonium, 11:Pyrobotrys, 12:Chrysococcus, 13:Synura, 14:Pandorina, 15:Eudorina, 16:Dinobyron, 17:Peridinium, 18:Ceratium, 19:Gonium, 20:Volvox

Page 12: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Algae yang memiliki filamen

1:Rhizoclonium, 2:Cladophora, 3:Bulbochaete, 4:Oedogonium, 5:Vaucheria, 6:Tribonema, 7:Chara, 8:Betrachospermum, 9:Microspora, 10,11:Ulothrix, 12:Desmidium, 13:Mougeotia, 14:Spirogyra, 15:Zygnema, 16:Stigeoclonium, 17:Draparnaldia

Page 13: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Algae yang tidak berflagela dan tidak berfilamen

1:Chlorococcum, 2:Oocystis, 3:Coelastrum, 4:Chlorella, 5:Sphaerocystis, 6:Micractinium, 7:Scendesmus, 8:Actinastrum, 9:Phytoconis, 10:Ankistrodesmus, 11:Pamella, 12:Botryococcus, 13:Tetraedron, 14:Pediastrum, 15:Tetraspora, 16,17:Staurastrum, 18:Closterium, 19:Euastrum, 20:Micrasterias

Page 14: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Rhodophyta (algae merah = red algae)

Unicellular, filamentous atau leafyHidup terutama di laut yang hangat

Mengandung klorofil a dan d, phycocyanin, phycoerythrin

Menghasilkan selulosa sebagai bahan utama dinding selnya

Cadangan energi : floridean starch (-1,4-dan 1,6-glucan)

Polisakarida dinding sel yang sering digunakan manusia : Agar dan Carrageenan

Page 15: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Polysiphonia (red algae)

Page 16: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Red Algae

Page 17: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Agar diproduksi dari Gelidium, Gracilaria Agar digunakan sebagai bahan pengeras

(solidifying agent) untuk media mikrobiologi Carrageenan diproduksi dari Chondrus

crispus Carrageenan digunakan sebagai bahan

pengental (thickening agent) dan penghalus (smoothing agent) pada pembuatan ice-cream, mustard, evaporated milk, dan makanan lain

Page 18: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Phaeophyta (algae coklat = brown algae) Merupakan organisme

multisel Mengandung banyak

pigmen coklat (fucoxanthin), klorofil a dan c

Bentuk seperti tanaman, warna coklat hitam

Contoh : Macrocystis pyrifera, banyak hidup di daerah pantai, banyak mengandung iodium, Laminaria sp

Page 19: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Chrysophyta (algae emas = golden algae)

Hidup di daerah air tawar maupun air laut Unicellular, Berwarna keemasan oleh

karena kandungan karotenoid Mengandung klorofil a,c, β-carotene Dinding sel mengandung selulosa, silika,

cadangan nutrisi berupa lemak, minyak dan chrysolaminaran

Memiliki flagela Contoh : Nitzschia

Page 20: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Nitzschia (golden algae)

Page 21: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Bacillariophyta (diatoms)

Diatoms (diatome) adalah algae unisel ang memiliki tudung keras yang dinamakan frustule, yang tersusun dari silica dan tertutup oleh lapisan organikKandungan sama dengan Chrysophyta, sehingga kadangkala dikelompokkan sebagai sub-kelompok ChrysophytaFosil nya banyak digali dan digunakan sebagai bahan bangunan atau bahan penyaring (filter) dan bahan pengikisContoh : Stephanodiscus, C b ll

Page 22: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Chlorophyta (algae hijau = green algae)

Hidup di air tawar, air laut, juga di salju, daerah tanah lembab, dan epiphytePigmen fotosintetik sangat mirip dengan yang terdapat pada tanaman hijauBentuk bermacam-macam, unisel sampai berfilamenContoh : ChlamydomonasCadangan makanan : amilumMemiliki flagelaReproduksi seksual

Page 23: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Contoh green algae : Micrasterias (single cell)

Page 24: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Green algae

Page 25: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Volvox colony Scenedesmus, a pack of 4

Page 26: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Euglenophyta (euglena)

Euglena memiliki struktur antara algae sebenarnya dan protozoaContoh Euglena granulata, E.gracilisEuglena granulata tidak memiliki dinding sel, organel sitoplasma nya mengandung vakuola, inti, kloroplas,mitokondria, paramylon (suatu polimer glukosa)Tidak dapat bereproduksi seksual

Page 27: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Morfologi Euglena

glena gracilis (a)

glena granulatum (b)

Page 28: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Pyrrhophyta (dinoflagelata)

Algae unisel yang memiliki dua flagelaBersifat heterotrof (saprofit, simbiotik, parasit, atau hidup bebasMengandung klorofil a dan c, β-carotene, xanthophylContoh : Gonyaulax catenella, memproduksi toksin Saxitoxin yang neurotoksik, sering mengkontaminasi hewan laut seperti kerang, cumi-cumi dll.

Page 29: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Marine dinoflagellate : Ornithocercus magnificus

Page 30: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

List of Algae in Catalogue (UKNCC) pdf.file

Page 31: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Quiz

Apa perbedaan algae dengan fungi?

Page 32: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Quiz

Apa perbendaan antara algae dantanaman?

Page 33: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Quiz

Klasifikasi algae dapat berdasarkanbeberapa karakteristik. Sebutkan!

Page 34: ALGAE - download.fa.itb.ac.iddownload.fa.itb.ac.id/filenya/Handout Kuliah/Mikrobiologi Medik FKK... · Chlorophyta (algae hijau = green ... a dan c Bentuk seperti tanaman, warna ...

Quiz

Beri dua contoh produk algae yang bermanfaat di dunia farmasi!