Alat Pengatur Gerak Sederhana

15
Alat Pengatur Gerak Sederhana Oleh Kelompok II - X MIA B-` Arief Sandi (04), Arjuna Adhe Wijaya (05), Bagus Aji Pangestu (06), Dhea Rohmawati (08), Shafira Hany Maris (29) PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGO DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI 1 PROBOLINGGO Jl. Soekarno Hatta 137 Probolinggo Telp./ Fax. (0335) 421566 Website: http://sman1-prob.sch.id e-mail: [email protected]

Transcript of Alat Pengatur Gerak Sederhana

Page 1: Alat Pengatur Gerak Sederhana

Alat Pengatur Gerak SederhanaOleh Kelompok II - X MIA B-`

Arief Sandi (04), Arjuna Adhe Wijaya (05), Bagus Aji Pangestu (06), Dhea Rohmawati (08), Shafira Hany Maris (29)

PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGODINAS PENDIDIKAN

SMA NEGERI 1 PROBOLINGGOJl. Soekarno Hatta 137 Probolinggo Telp./ Fax. (0335) 421566

Website: http://sman1-prob.sch.id e-mail: [email protected]

Page 2: Alat Pengatur Gerak Sederhana

Alat Pengatur Gerak Sederhana

Komponen

Sumber Energi

Unsur Produk Rekayasa

Macam Gerak

Page 3: Alat Pengatur Gerak Sederhana

“Gerak adalah suatu kejadian di mana suatu benda mengalami

perpindahan dari suatu tempat ke tempat yang lain.”

MENU

Page 4: Alat Pengatur Gerak Sederhana

MACAM GERAK• Gerak Lurus adalah gerak yang

lintasannya berbetuk garis lurus.• Gerak Melingkar adalah gerak yang

lintasannya berbentuk lingkaran atau bagian dari lingkaran itu, dengan pusat lingkaran tetap.

MENU

Page 5: Alat Pengatur Gerak Sederhana

MACAM GERAK• Gerak tidak beraturan adalah gerak

benda dengan lintasan yang tidak beraturan

• Gerak Parabola adalah gerak benda dengan lintasan berbentuk parabola atau setengah parabola

MENU

Page 6: Alat Pengatur Gerak Sederhana

SUMBER ENERGI• Sumber Energi adalah segala sesuatu di sekitar kita yang

mampu menghasilkan energi.• Sumber energi secara garis besar dapat dibedakan menjadi

dua kelompok yaitu :1. Sumber Energi Terbarukan2. Sumber Energi Tidak Terbarukan

MENU

Page 7: Alat Pengatur Gerak Sederhana

SUMBER ENERGISumber Energi Terbarukan Sumber Energi Tidak Terbarukan

Matahari Sumber energi ini sebenarnya bisa diperbaharui tetapi memerlukan waktu hingga jutaan tahun. Contohnya minyak bumi, batu bara, uranium dan sebagainya.

Air

Angin

MENU

Page 8: Alat Pengatur Gerak Sederhana

UNSUR PRODUK REKAYASA BERGERAK SEDERHANA

1. Unsur Teknis2. Unsur Estetika3. Unsur Ergonomi

MENU

Page 9: Alat Pengatur Gerak Sederhana

Di antara kedua prdouk sikat gigi tersebut, manakah yang memiliki unsur ergonomis terbaik menurut kalian??

MENU

Page 10: Alat Pengatur Gerak Sederhana

Di antara kedua prdouk cooler tersebut, manakah yang memiliki unsur estetika terbaik menurut kalian??

MENU

Page 11: Alat Pengatur Gerak Sederhana

KOMPONEN • Objek mekanik

dikelompokkan menjadi 4 :1. Kelompok Roda2. Kelompok Batang3. Kelompok Tali4. Kelompok Beban

• Jenis Persambungan dibagi menjadi 6 :1. Putar (Rotary-joint)2. Geser (Prismatic-joint)3. Silinder (Cylinder-joint)4. Bola (Spherial-joint)5. Sekrup (Screw-joint)6. Planar (Planar-joint)

MENU

Page 12: Alat Pengatur Gerak Sederhana

KOMPONEN – Objek Mekanik 1. Kelompok Roda

MENU

Page 13: Alat Pengatur Gerak Sederhana

KOMPONEN – Objek Mekanik 2. Kelompok Batang

MENU

Page 14: Alat Pengatur Gerak Sederhana

KOMPONEN – Objek Mekanik 3. Kelompok Tali

MENU

Page 15: Alat Pengatur Gerak Sederhana

KOMPONEN – Objek Mekanik 4. Kelompok Beban

MENU