Alam Gaib Dan Kemampuan Rasional

1
ALAM GAIB DAN KEMAMPUAN RASIONAL] ALAM GAIB Peta konsep: 1. Pengertian Alam Barzah 2. Pengertian Masyar 3. Pengertian hisab 4. Pengertian Mizan 5. Pengertian Surga dan Neraka 6. Hikmah Beriman Kepada Hari Akhir 7. Dalil Tentang Hikmah Beriman Kepada Hari Akhir. KETERANGAN: 1. Alam Barzah [Barzah artinya sesuatu yang membatasai antara dua barang atau dua tempat. Adapun dalam hubungannya dengan Hari Akhir, barzah adalah batas pemisah antara kehidupan dan kehidupan akhirat. Kehidupan alam barzah adalah kehidupan antara hidup di dunia dengan hidup di akhirat. Kehidupan di alam barzah ibarat terminal tempat penantian. Di ala mini semua ruh orang yang sudah meninggal berkumpul untuk persiapan memasuki kehidupan akhirat. Di tempat penantian ini berlaku kenikmatan atau siksaan yang sering kita dengar dengan istilah nikmat kubur dan siksa kubur. Di tempat penantian ini, orang-orang yang selama hidupnya di dunia banyak mengerjakan amal shaleh, yang bertaqwa kepada Allah akan mendapat perlakuan yang menyenangkan dari malaikat. Sebaliknya orang-orang kafir, orang-orang yang hidupnya di dunia banyak melakukan kejahatan dan kemaskiatan, akan mendapat perlakukan yang kasar dan siksaan dari Malaikat. “ Adapun hamba yang mukmin, apabila telah putus dari dunia untuk mendatangi akhirat, maka akan turun malaikat dari langit, berwajah putih bagaikan matahari, membawa kafan dari kafan surga dan wewangian, pengawet kerusakan. Kemudian mereka akan duduk dan datanglahh malaikat maut mendatanginya. Malaikat duduk di dekat kepalanya seraya berkata,” wahai ruh yang baik, keluarlah menuju ampunan Allah dan keridhaan-Nya.” Maka ruh itu akan keluar bagaikan air dari tempat minum. Adapun orang kafir, ketika mereka akan meninggal, datanglah malaikat yang berwujud hitam, seraya berkata,” hai jiwa yang jahat keluarlah engkau kea rah murka Allah.” Kemudian dicabutlah ruh mereka dengan kasar.” 2. Masyar Masyhar artinya tempat berkumpul. Pada hari kiamat kelak semua manusia akan dibangkitkan kembali dari kuburnya. Setelah itu dikumpulkan disuatu tempat untuk menjalani pemeriksaan atau perhitungan amal yang telah dilakukan selama hidup di dunia.

Transcript of Alam Gaib Dan Kemampuan Rasional

Page 1: Alam Gaib Dan Kemampuan Rasional

ALAM GAIB DAN KEMAMPUAN RASIONAL]ALAM GAIBPeta konsep:1. Pengertian Alam Barzah2. Pengertian Masyar3. Pengertian hisab4. Pengertian Mizan5. Pengertian Surga dan Neraka6. Hikmah Beriman Kepada Hari Akhir7. Dalil Tentang Hikmah Beriman Kepada Hari Akhir.KETERANGAN:

1. Alam Barzah

[Barzah artinya sesuatu yang membatasai antara dua barang atau dua tempat. Adapun dalam hubungannya dengan Hari Akhir, barzah adalah batas pemisah antara kehidupan dan kehidupan akhirat.Kehidupan alam barzah adalah kehidupan antara hidup di dunia dengan hidup di akhirat. Kehidupan di alam barzah ibarat terminal tempat penantian. Di ala mini semua ruh orang yang sudah meninggal berkumpul untuk persiapan memasuki kehidupan akhirat. Di tempat penantian ini berlaku kenikmatan atau siksaan yang sering kita dengar dengan istilah nikmat kubur dan siksa kubur.Di tempat penantian ini, orang-orang yang selama hidupnya di dunia banyak mengerjakan amal shaleh, yang bertaqwa kepada Allah akan mendapat perlakuan yang menyenangkan dari malaikat. Sebaliknya orang-orang kafir, orang-orang yang hidupnya di dunia banyak melakukan kejahatan dan kemaskiatan, akan mendapat perlakukan yang kasar dan siksaan dari Malaikat.“ Adapun hamba yang mukmin, apabila telah putus dari dunia untuk mendatangi akhirat, maka akan turun malaikat dari langit, berwajah putih bagaikan matahari, membawa kafan dari kafan surga dan wewangian, pengawet kerusakan. Kemudian mereka akan duduk dan datanglahh malaikat maut mendatanginya. Malaikat duduk di dekat kepalanya seraya berkata,” wahai ruh yang baik, keluarlah menuju ampunan Allah dan keridhaan-Nya.” Maka ruh itu akan keluar bagaikan air dari tempat minum. Adapun orang kafir, ketika mereka akan meninggal, datanglah malaikat yang berwujud hitam, seraya berkata,” hai jiwa yang jahat keluarlah engkau kea rah murka Allah.” Kemudian dicabutlah ruh mereka dengan kasar.”

2. MasyarMasyhar artinya tempat berkumpul. Pada hari kiamat kelak semua manusia akan dibangkitkan kembali dari kuburnya. Setelah itu dikumpulkan disuatu tempat untuk menjalani pemeriksaan atau perhitungan amal yang telah dilakukan selama hidup di dunia.