AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf ·...

15
AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN TAHUN (2017-2018) MASJID AGUNG JAMI’ MALANG SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi Oleh : Khusnul Khotimah 201610170311258 PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2020

Transcript of AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf ·...

Page 1: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN

KEUANGAN TAHUN (2017-2018) MASJID AGUNG JAMI’

MALANG

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana Ekonomi

Oleh :

Khusnul Khotimah

201610170311258

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2020

Page 2: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis
Page 3: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis
Page 4: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis
Page 5: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

i

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, atas limpahan

rahmat dan hidayah-Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi yang

berjudul: “Akuntabilitas dan Transparansi Pelaporan Keuangan Tahun ( 2017-

2018) Masjid Agung Jami’ Malang”. Penulisan skripsi ini dimaksudkan untuk

memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan Program Sarjana (S1) Jurusan

Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari kesempurnaan yang semata -mata

disebabkan oleh keterbatasan penulis. Penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari

bantuan, dukungan, masukan, saran dan doa dari berbagai pihak. Oleh karena itu,

penulis menyampaikan terima kasih yang tak terhingga kepada:

1. Allah SWT yang telah memberikan saya kesehatan dan kemudahan berfikir

sehingga saya dapat menyusun skripsi saya.

2. Kedua orang tua saya yang saya cintai dan hormati serta adik-adik saya yang

sangat saya kasihi dan sayangi yang telah memberikan dukungan dan doa yang

tiada henti.

3. Ibu Dr. Ida Zuhroh.,MM, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Malang.

4. Ibu Dr. Dra. Masiyah Kholmi, Ak. MM.CA, selaku Ketua Jurusan Akuntansi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang.

Page 6: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

ii

5. Bapak A. Waluya Jati, Drs., M.M., dan Mudrifah, SE., M.M. selaku pembimbing

skripsi yang telah memberikan bimbingan, motivasi, pengarahan, dan inspirasi

selama proses penulisan skripsi ini berjalan.

6. Ibu Dr. Dra. Masiyah Kholmi, Ak. MM.CA, selaku Dosen Wali kelas E

angkatan 2016.

7. Bapak dan Ibu Dosen yang tidak dapat peneliti sebutkan satu per satu yang telah

memberikan dorongan semangat, ilmu yang bermanfaat dan bantuannya.

8. Dwi Yuniari yang telah membantu saya dalam proses pengambilan data

penelitian.

9. Kepada sahabat-sahabat Etvianty Marta, Rina Novita Sari, Adinda Novia Putri,

Anang Febrian, Kartika Wahyu, Widya Kusuma, Fitria Devi, Cindi Puri,

Rosmanita, Faruq Ardiansyah, Risky Setiawan, Azizul Ghofar, Nizzam Zein dan

Dwi Cahyono yang telah memberi dukungan moril dan materil, doa, serta segala

kenangan yang tidak terlupakan selama masa perkuliahan.

10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat

penulis sebutkan satu per satu terimakasih telah menjadi keluarga kedua

bagiku.

11. Semua teman-teman kos 20D yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu

terima kasih telah menjadi keluarga.

12. Semua pihak yang turut membantu terselesainya skripsi ini yang tidak dapat

peneliti sebutkan satu per satu.

Page 7: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

iii

Demikian penelitian ini, semoga dapat bermanfaat untuk penelitian

berikutnya. Dengan kerendahan hati penulis bersedia menerima saran dan kritik

yang membangun demi penelitian yang lebih baik.

Wassalamu’alaikum, Wr.Wb.

Malang, 10 Januari 2020

Penulis,

Khusnul Khotimah

Page 8: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

iv

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .................................................................................... i

DAFTAR ISI .................................................................................................iv

DAFTAR GAMBAR .....................................................................................vi

DAFTAR TABEL ....................................................................................... vii

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................... viii

BAB I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ......................................................................................... .. 1

B. Peumusan Masalah ................................................................................... .. 3

C. Tujuan dan Manfaat.................................................................................. .. 4

BAB II. TEORI DAN KERANGKA PEMIKIRAN

A. Reviu Penelitian Terdahulu ...................................................................... .. 5

B. Teori dan Tinjauan Pustaka ...................................................................... .. 8

C. Kerangka Pemikiran ................................................................................. 20

BAB III. METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian ......................................................................................... 23

B. Lokasi Penelitian ...................................................................................... 24

C. Unit Analisis ............................................................................................ 24

D. Jenis dan Sumber Data ............................................................................. 24

E. Teknik Perolehan Data ............................................................................. 25

F. Tahapan Analisis Data .............................................................................. 26

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Objek Penelitian .......................................................... 29

Page 9: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

v

B. Deskripsi Data ......................................................................................... 38

C. Penyajian Data ......................................................................................... 41

D. Pembahasan dan Analisis Data ................................................................. 69

BAB V. PENUTUP

A. Simpulan .................................................................................................. 80

B. Keterbatasan ............................................................................................. 81

C. Saran ........................................................................................................ 82

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................. 83

LAMPIRAN ................................................................................................ 85

Page 10: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

vi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran ................................................................. 22

Gambar3.1 Tahapan Analisis Data ............................................................... 28

Gambar 4.1 Struktur Organisasi Masjid Agung Jami’ Malang ...................... 35

Page 11: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

vii

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Laporan Keuangan Masjid Agung Jami’ Tahun 2017 ................... 49

Tabel 4.2 Laporan Keuangan Masjid Agung Jami’ Malang 2018 ................. 52

Tabel 4.3 Laporan Posisi Keuangan 31 Desember 2017 ............................... 56

Tabel 4.4 Laporan Posisi Keuangan 31 Desember 2018 .............................. 57

Tabel 4.5 Laporan Arus Kas 31 Desember Tahun 2017 ................................. 60

Tabel 4.6 Laporan Arus Kas 31 Desember Tahun 2018 ................................. 62

Page 12: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

viii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Laporan Keuangan Tahun 2017 dan 2018 .................................. 85

Lampiran II Bukti Wawancara dan Observasi Masjid .................................... 107

Page 13: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

83

DAFTAR PUSTAKA

Al- Qur‟An Dan Terjemahannya. Surah Al Baqarah: (2:282). Hal: 48. Departemen

Agama Ri Edisi Tahun 2014

Al Muddatstsir, U. D., D. N. Farida, Dan E. R. Kismawadi. 2018. "Praktik

Akuntabilitas Masjid: Studi Kasus Pada Masjid Al-Akbar Surabaya".

Economica: Jurnal Ekonomi Islam, Vol. 9, No. 2, Hlm: 207-231.

Andarsari, P. R. 2016. "Laporan Keuangan Organisasi Nirlaba (Lembaga Masjid)".

Ekonika: Jurnal Ekonomi Universitas Kadiri, Vol. 1, No. 2, Hlm: 143-152.

Bastian, I. 2014. "Akuntansi Sektor Publik". Eksi4207/Modul I, Vol., No., Hlm.

Dinanti, A., Dan G. A. Nugraha. 2018. "Pelaporan Keuangan Organisasi Nirlaba".

Jurnal Ekonomi Bisnis Dan Akuntansi (Jeba), Vol. 20, No. 1, Hlm.

Firdaus, D. W., Dan H. D. Yulianto. 2018. "Perancangan Sistem Informasi

Akuntansi Entitas Nirlaba Dalam Penyajian Laporan Keuangan Berbasis

Akuntabilitas Masjid". Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, Vol. 6, No.

1, Hlm: 25-44.

Fitria, Y. 2017. "Akuntabilitas Pada Organisasi Religi; Studi Kasus Masjid-Masjid

Di Balikpapan, Kalimantan Timur". Akuntabel, Vol. 14, No. 1, Hlm: 38-

45.

Hanifah, S. I., Dan S. Praptoyo. 2015. "Akuntabilitas Dan Transparansi

Pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan Belanja Desa (Apbdes)".

Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi, Vol. 4, No. 8, Hlm: 1-15.

Haryanti, S., Dan M. E. Kaukab. 2019. "Analisis Transparansi Dan Akuntabilitas

Laporan Keuangan Masjid Di Wonosobo (Sstudi Empiris Pasa Masjid Yang

Terdaftar Di Kemenag Kabupaten Wonosobo Tahun 2019)". Journal Of

Economic, Business And Engineering (Jebe), Vol. 1, No. 1, Hlm: 140-149.

Ibrahim, R. 2018. "Akuntabilitas Dan Transparansi Pengelolaan Keuangan Masjid

Di Kota Banda Aceh". Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, Vol.

3, No. 1, Hlm: 111-119.

Irkhamiyati. 2017. "Evaluasi Persiapan Perpustakaan Stikes' Aisyiyah Yogyakarta

Dalam Membangun Perpustakaan Digital". Berkala Ilmu Perpustakaan

Dan Informasi, Vol. 13, No. 1, Hlm: 37-46.

Julkarnain, J. 2018. "Akuntabilitas Dan Transparansi Dalam Meningkatkan

Kualitas Sistem Manajemen Keuangan Masjid Di Kota Medan". Jram

(Jurnal Riset Akuntansi Multiparadigma), Vol. 5, No. 2, Hlm.

Marlinah, A., Dan A. Ibrahim. 2018. "Penerapan Laporan Keuangan Organisasi

Nirlaba Berdasarkan Psak No. 45". Akmen Jurnal Ilmiah, Vol. 15, No. 1,

Hlm.

Putra, W. E. 2018. "Analisis Pengaruh Pengawasan Fungsional, Akuntabilitas

Publik Dan Peningkatan Pelayanan Publik Terhadap Kinerja Pemerintah

Daerah (Studi Empiris Pada Skpd Di Provinsi Jambi)". Jurnal Akuntansi

Dan Pajak, Vol. 18, No. 2, Hlm: 181-187.

Page 14: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

84

Rahayu, R. A. 2014. "Tranparansi Dan Akuntabilitas Pelaporan Keuangan Masjid

Agung Al-Akbar Surabaya". Jurnal Reviu Akuntansi Dan Keuangan, Vol.

4, No. 2, Hlm: 631-638.

Siskawati, E., F. Ferdawati, Dan F. Surya. 2016. "Pemaknaan Akuntabilitas Masjid:

Bagaimana Masjid Dan Masyarakat Saling Memakmurkan?". Jurnal

Akuntansi Multiparadigma, Vol. 7, No. 1, Hlm: 70-80.

Siskawati, E., Dan F. Surya. 2015. "Model Akuntabilitas Organisasi Non Profit

Pada Masjid". Jurnal Riset Dan Aplikasi: Akuntansi Dan Manajemen, Vol.

1, No. 1, Hlm: 29-41.

Sochimin, M. 2015. "Praktik Manajemen Keuangan Masjid Berbasis

Pemberdayaan Ekonomi Umat Di Kota Purwokerto". Institut Agama Islam

Negeri Purwokerto, Vol., No., Hlm.

Sugiyono, P. 2008. "Metode Penelitian Kuantitatif Dan Kualitatif Dan R&D".

Bandung (Id): Alfabeta, Vol., No., Hlm.

Tinungki, A. N. M., Dan R. J. Pusung. 2014. "Penerapan Laporan Keuangan

Organisasi Nirlaba Berdasarkan Psak No. 45 Pada Panti Sosial Tresna

Werdha Hana". Jurnal Emba: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis

Dan Akuntansi, Vol. 2, No. 2, Hlm.

Tundunaung, L., J. Lumolos, Dan M. Mantiri. 2018. "Transparansi Pengelolaan

Dana Desa Di Desa Tabang Kecamatan Rainis Kabupaten Kepulauan

Talaud". Jurnal Eksekutif, Vol. 1, No. 1, Hlm.

Ulum, I., Dan A. Juanda. 2018. "Metodologi Penelitian Akuntansi Klinik Skripsi

Edisi 2". Vol., No., Hlm.

Ulum, I., Dan H. Sofyani. 2016. "Akuntansi ( Sektor) Publik". Vol., No., Hlm.

Yuliarti, N. C. 2019. "Akuntansi Masjid Sebagai Solusi Transparansi Dan

Akuntabilitas Publik". Jurnal Penelitian Ipteks, Vol. 4, No. 1, Hlm: 13-21.

Page 15: AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN …eprints.umm.ac.id/59102/1/PENDAHULUAN.pdf · 10. Seluruh teman-teman Akuntansi Kelas E angkatan 2016 yang tidak dapat penulis

107