Akses Partisi Linux (Ext2 Dan 3) Di Windows Dengan Ext2fs

3
Mengakses Partisi ext2 dan ext3 di Windows dengan Menggunakan EXT2FS Pendahuluan Sebagai fans multibooting, saat kita menggunakan Windows, terkadang kita ingin juga mengakses file yang ada di Linux. Permasalahannya, secara default, Windows tidak menyertakan aplikasi yang dapat mengakses file system Linux (ext2 , ext3, atau ext4). Nah, ternyata di internet telah terdapat aplikasi freeware yang memiliki kemampuan tersebut, yaitu ext2fs. Catatan : dalam beberapa artikel yang saya temukan di forum atau blog, ext2fs juga dapat mengakses partisi ext4. Tetapi setelah saya coba, memang partisi tersebut berhasil ter-mount, tetapi isi nya tidak dapat dibuka (ketika cursor digerakkan ke folder, muncul keterangan : folder is empty). Saya menggunakan Windows XP. Pembahasan Sekarang kita langsung menuju langkah-langkah instalasi ext2fs agar dapat mengakses partisi ext2 dan ext3 Download ext2fs terbaru disini Seperti aplikasi Windows lainnya,klik next..next..dan next.. hingga finish Sekarang jalankan ext2fs

Transcript of Akses Partisi Linux (Ext2 Dan 3) Di Windows Dengan Ext2fs

Page 1: Akses Partisi Linux (Ext2 Dan 3) Di Windows Dengan Ext2fs

Mengakses Partisi ext2 dan ext3 di Windows dengan Menggunakan

EXT2FS

Pendahuluan

Sebagai fans multibooting, saat kita menggunakan Windows, terkadang kita ingin

juga mengakses file yang ada di Linux. Permasalahannya, secara default, Windows

tidak menyertakan aplikasi yang dapat mengakses file system Linux (ext2 , ext3,

atau ext4). Nah, ternyata di internet telah terdapat aplikasi freeware yang memiliki

kemampuan tersebut, yaitu ext2fs.

Catatan : dalam beberapa artikel yang saya temukan di forum atau blog, ext2fs

juga dapat mengakses partisi ext4. Tetapi setelah saya coba, memang partisi

tersebut berhasil ter-mount, tetapi isi nya tidak dapat dibuka (ketika cursor

digerakkan ke folder, muncul keterangan : folder is empty). Saya menggunakan

Windows XP.

Pembahasan

Sekarang kita langsung menuju langkah-langkah instalasi ext2fs agar dapat

mengakses partisi ext2 dan ext3

Download ext2fs terbaru disini

Seperti aplikasi Windows lainnya,klik next..next..dan next.. hingga finish

Sekarang jalankan ext2fs

Page 2: Akses Partisi Linux (Ext2 Dan 3) Di Windows Dengan Ext2fs

Klik kanan pada partisi yang akan di mount, lalu pilih opsi ‘change drive

letter’ (atau gunakan tombol F4)

Klik ‘add’ dan tambahkan drive yang belum digunakan.

Ulangi langkah-langkah diatas untuk partisi ext2 atau ext3 yang lain (jika

anda memiliki banyak partisi ext2 atau ext3)

Reboot system

Page 3: Akses Partisi Linux (Ext2 Dan 3) Di Windows Dengan Ext2fs

Maka partisi ext2 dan ext3 telah diassign secara otomatis pada system anda.

Penutup

Sebetulnya masih terdapat beberapa fitur ext2fs yang belum dibahas disini. Maka

saya sarankan anda mencoba-coba sendiri fitur-fitur yang disediakan tersebut.

Tentu saja resiko kerusakan dan lain sebagainya menjadi tanggung jawab anda

sendiri. Atau anda ingin mencobanya pada laptop teman anda? Terserah…

*kidding.. :D