AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau...

20
AKADEMI KOMUNITAS YOGYAKARTA PERKEBUNAN www.akpy-stiper.ac.id

Transcript of AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau...

Page 1: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

AKADEMI KOMUNITAS

YOGYAKARTA

PERKEBUNAN

www.akpy-stiper.ac.id

Page 2: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-

satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

pengembangan perkebunan khususnya perkebunan kelapa sawit dan

tebu. Didirikan pada tanggal 21 Agustus 2017 oleh Yayasan Pendidikan

Kader Perkebunan Yogyakarta / YPKPY. Pendirian AKPY dimaksudkan

untuk mencetak tenaga SDM yang implementa�f dengan waktu tempuh

pendidikan yang rela�f singkat namun mampu menghasilkan tenaga

kompeten dan terser�fikasi oleh Badan Nasional Ser�fikasi Profesi / BNSP.

Saat ini AKPY telah bekerja sama dengan Perusahaan Perkebunan kelapa

sawit dalam memberika pela�han dan pendidikan kepada para mandor

maupun calon mandor. Dan dalam waktu dekat akan bekerja sama dengan

Pemerintah (BPDP-KS) dalam memberikan beasiswa kepada putra putri

petani kekapa sawit maupun buruh kelapa sawit.

Page 3: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

DASAR HUKUM PENDIRIAN AKPY

Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi. Departemen

Pendidikan dan Kebudayaan Republik Idonesia Nomor:

445/KPT/I/2017, tentang Pemberian Status Diakui kepada Akademi

Komunitas Perkebunan Yogyakarta.

Instagram : akpys�per17E-mail : admin@akpy-s�per.ac.idHomepage : www.akpy-s�per.ac.idNo. Telepon : (0274) 562-076Alamat : Jl. Petung No. 02 Papringan, Depok, Sleman

Facebook : akpy s�per

IDENTITAS KAMPUS

Page 4: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

“Menjadi Penyelenggara Pendidikan vokasi pada bidang Manajemen Industri Kelapa Sawit dan

Tebu yang Kompeten dan Unggul untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja dalam rangka

meningkatlan kesejahteraan masyarakat pada Tahun 2026”

Visi AKPY yakni :

5. Menjalin kerjasama yang saling menguntungkan dalam peningkatan perekonomian masyarakat daerah dan menjunjung perekonomian nasional.

2. Menciptakan lulusan yang berkompeten di bidang manajemen industri dan berwawasan kewirausahaan.

Menjalankan Misi yang mencangkup :1. Menyelenggarakan pendidikan yang

berkualitas untuk menghasilkan tenaga kerja bidang Manajemen Industri yang kompeten.

3. Melaksanakan peneli�an ilmiah sesuai keilmuan Manajemen Industri yang bermanfaat bagi masyarakat dan dunia industri.

4. Mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan ketrampilan pada bidangn Manajemen Industri berbasis kompetensi dan teknologi melalui pengabdian pada masyarakat yang bermutu dan menjalin kerjasama dengan stakeholders.

2. Riset Ilmu dan Teknologi Terapan,

Menerapkan Strategi :1. Pendidikan dan Pengembangan SDM

Kompetensi Khusus Perkebunan dan Perhutanan

3. Pro Sustainability

Page 5: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

Ir. Sri Gunawan, MP

Ir. Idum Sa�a San� MP.

Direktur

Wakil Direktur

Tenaga Pendidik

Hartono, SP., M.Si.Ketua Prodi Pembibitan Kelapa Sawit

Koko Se�awan, SP., M.Si.Ketua Prodi Pemeliharaan Kelapa Sawit

Ir. Herry Lis�anto, M.Si.Ketua Prodi Pembibitan Tebu

Ir. Sri Manu Rochmiya�, M.Sc.

Dr. Ir. Herry Wirianata, MS.

Dr. Ir. Andreas Wahyu Krisdiantoro, M.Eng.Dr. Dra. YTH Maria Astu�, M.Si.Ir. Sri Gunawan, MP.Idum Sa�a san�, SP., MP.Ir. Harsunu Purwoto, M.Eng.

Dr. Ir. Candra Gin�ng, MP.

Ir. Siman Suwadji, MP.Ir. Neny Andayani, MP.

Ir. Sugeng Wahyudiono, MP.

Koko Se�awan, SP., M.Si.Dra. C Suprih Wijayani, MP.

Ir. Enny Rahayu, MP.

Fitri Kurniawa�, SP., MP.

Hartono, SP., M.Si.

Ir. Wiwin Dyah Ully P, MP.

Ir. Herry Lis�anto, MS.Ir. Tri Nugraha Budi Santosa, MP.Ir. La�ef Wrs�awan, M.Si.Ir. Abdul Mu’in, MP.Ir. Samsuri tarmadja, MP.Ir. Pauliz Budi Hastu�, MP.Ir. Nga�rah, MP.

PEJABAT STRUKTURAL AKPY

Page 6: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

SARANA DANPRASARANA

Kampus AKPY yang berlokasi di pusat kota Yogyakarta, memiliki fasilitas ruang kelas dengan AC, dilengkapi dengan Infokus dan sarana pengajaran yang memadai, ditunjang dengan perpustakaan, fasilitas olah raga dan kan�n. Dimana seluruh gedung sudah dilengkapi layanan Wifi untuk mempermudah mahasiswa dalam mengakses data dan tugas.

Lahan Praktek di Ungaran Semarang, dengan luasan lebih dari 16 Ha dengan sarana dan infraktur yang mencangkup kamar �dur, ruang kelas, kan�n dan ruang mee�ng.

Page 7: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

PROGRAM AKPY :Pendidikan Diploma

Peneli�an Terapan Berbasis Ilmu dan Teknologi Terkini

Pengembangan Iimu Perkebunan

Pela�han dan Pengembangan Manajemen dan SDM

Calon Manager

Calon AssistenCalon Askep

Training & Assesmen bagi :Calon Mandor

GM

Pela�han Guru SMK Pertanian & PerkebunanPela�han Petani Kelapa Sawit

Pela�han Siswa SMK Pertanian & Perkebunan

Page 8: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

PROGRAM STUDI PEMBIBITAN KELAPA SAWIT

“Menjadi Penyelenggara Pendidikan vokasi pada bidang Pembibitan Kelapa Sawit yang Kompeten dan Unggul untuk

memenuhi kebutuhan tenaga kerja di bidangnya dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat Sleman pada Tahun

2026”

Page 9: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

PROGRAM STUDI PEMELIHARAAN KELAPA SAWIT

“Menjadi Penyelenggara Pendidikan vokasi pada bidang Pemeliharaan Kelapa Sawit yang Kompeten dan Unggul untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja di bidangnya dalam rangka meningkatlan kesejahteraan masyarakat Sleman pada Tahun

2026”

Page 10: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

PROGRAM STUDI PEMBIBITAN TEBU

“Menjadi Penyelenggara Pendidikan vokasi pada bidang Pembibitan Tebu yang Kompeten dan Unggul untuk

memenuhi kebutuhan tenaga kerja di bidangnya dalam rangka meningkatlan kesejahteraan masyarakat Sleman pada

Tahun 2026”

Page 11: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

GRADUATION

Analysis Competency Based

Skill Building:Management Job Competency

Industrial Based

Skill Building Job: Competency Mini Plan Based

Character Building Job Character Based (planter- forester)

Curriculum: Job Competency Knowledge Based

(Job Competency Based Learning)

CHARACTERBUILDING

COURSELAB

FIELD PRACTISE

INTERNSHIP

FINAL ASSIGNMENT

TEACHING UNIVERSITYUNIVERSITY-INDUSTRY PARTNERSHIP MODEL

Page 12: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

AKPY WAYS

Pendidikan D1 dengan 40 SKS ditempuh dengan masa studi 1 tahun. Pembelajaran melipu� Teori selama 8 bulan, Praktek Lapangan dan Magang selama 4 bulan. PL dan Magang diselenggarakan berkerja sama dengan perusahaan dan industri di bidang perkebunan terutama perkebunan kelapa sawit.

Pendidikan Karakter : Budi Penekr� LuhurKeberpihakan : Pro Sustainability

AKPY Menyelenggarakan Program Diploma Satu (D1):

Kompetensi : Perkebunan Kelapa Sawit dan TebuSistem Pendidikan : Kurikulum Blok (semi) (Job Competences Based

Learning)

Page 13: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

PENDIDIKAN MENTAL FISIK DAN DISIPLIN

Berkerjasama dengan Satuan Tentara Nasional Indonesia ( Kavileri) Demak Ijo Yogyakarta untuk

menata mental, fisik dan kedisiplinan calon mahasiswa yang berorientasikan pada jiwa

nasionalisme dan etos kerja yang produk�f dan disiplin

Page 14: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

PENDIDIKAN IN CLASS

Pendidikan dengan sarana pengajaran yang interak�f di tunjang dengan tenaga pendidik akademik dan

prak�si yang ahli dalam bidang untuk membangun cara berpikir, pematangan teori dan pengambilan

keputusan sebaga kader planters diploma yang kompeten

Page 15: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

PRAKTEK LAPANGAN

60 % Pengajaran AKPY merujuk pada pencapaian sumber daya yang mampu bersaing dalam dunia

kerja, praktek lapangan mendidik mahasiswa untuk mampu berpikir dan ber�ndak sebagai salah satu implemenatasi teori selama pendidikan di kelas

Page 16: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

MAGANG DI PERUSAHAAN

Selama 3 bulan, mahasiswa akan di tempah secara matang untuk bekerja nyata sebagai Sumber daya yang siap masuk di

dunia industri. Magang di Perusahaan ternama Nasional sekaligus peluang bagi para diploma untuk dapat bergabung di

perusahaan tersebut.

Page 17: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

PROGRAM BEASISWA

Sejak berdirinya progam ini, AKPY menjadi lembaga kerjasama bagi perusahaan untuk memberikan beasiswa ikatan dinas. mulai dari

tenaga operator dan mandor perusahan ternama hingga dari kementerian keuangan dibawa naungan Badan Pengelolah Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDP-KS) untuk seluruh putra/i anak

petani kelapa sawit di Indonesia

Page 18: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

NEW PARADIGMAHIGH EDUCATION

Page 19: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada
Page 20: AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN - akpy-stiper.ac.id · Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta atau AKPY merupakan satu-satunya akademi komunitas di Indonesia yang berorientasi pada

Kampus Papringan :Jl. Petung No. 2 Papringan, Catur Tunggal Depok, Sleman, Yogyakarta 55281

Telp. (0274) 518693, 562076 Fax. (0274) 518693

www.akpy-stiper.ac.id akpy stiper @akpystiper akpystiper17 akpy stiper