SKRIPSIrepository.unair.ac.id/50517/7/KK A 79-04 Ara p.pdfEkonomi Anggota. Ketidaktepatan penerapan...

3
I PENYAnAN LAPORAN KEUANGAN KOPE·RASI SESUAI PSAK No. 27 (Revisi 1998) (Studi Kasus di Koperasi Guru Yosowilangun) SKRIPSI DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN DALAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA EKONOMI JURUSAN AKUNTANSI Diajukan Oleh AHMAD YASSER ARAFAT No. Pokok : 049615450 KEPADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2003 ( I( ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN... AHMAD YASSER ARAFAT

Transcript of SKRIPSIrepository.unair.ac.id/50517/7/KK A 79-04 Ara p.pdfEkonomi Anggota. Ketidaktepatan penerapan...

Page 1: SKRIPSIrepository.unair.ac.id/50517/7/KK A 79-04 Ara p.pdfEkonomi Anggota. Ketidaktepatan penerapan PSAK No. 27 mempengaruhi Ketidaktepatan penerapan PSAK No. 27 mempengaruhi relevansi

I •

PENYAnAN LAPORAN KEUANGAN KOPE·RASI SESUAI PSAK No. 27 (Revisi 1998)

(Studi Kasus di Koperasi Guru Yosowilangun)

SKRIPSI

DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN DALAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA EKONOMI

JURUSAN AKUNTANSI

Diajukan Oleh

AHMAD YASSER ARAFAT No. Pokok : 049615450

KEPADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS AIRLANGGA

SURABAYA 2003

( I(

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN... AHMAD YASSER ARAFAT

Page 2: SKRIPSIrepository.unair.ac.id/50517/7/KK A 79-04 Ara p.pdfEkonomi Anggota. Ketidaktepatan penerapan PSAK No. 27 mempengaruhi Ketidaktepatan penerapan PSAK No. 27 mempengaruhi relevansi

SKRlPSI

PENY AJIAN LAPORAN KEUANGAN KOPERASI SESUAI PSAK No. 27 (Revisi 1998)

(Studi Kasus di Koperasi Guru Yosowilangun)

DIAJUKAN OLEH

AHMAD YASSER ARAFAT

No. Pokok : 049615450

TELAH DlSETUJUI DAN DITERlMA DENGAN BAlK OLEH

DOSEN PEMBIMBING,

-Drs. BAMBANG SUHARDITO M.Si Ak. TANGGAL~J~·~/~J.

KETUA PROGRAM STUDI,

Drs. M. SUYUNUS, MAFIS, Ak. \5/ \t1./QCV3 TANGGAL ... ... ..... ... ... .. .

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN... AHMAD YASSER ARAFAT

Page 3: SKRIPSIrepository.unair.ac.id/50517/7/KK A 79-04 Ara p.pdfEkonomi Anggota. Ketidaktepatan penerapan PSAK No. 27 mempengaruhi Ketidaktepatan penerapan PSAK No. 27 mempengaruhi relevansi

..

ABSTRAKSI

Koperasi disebut sebagai soko guru perekonomian nasional, yang juga diharapkan sebagai bent uk pertahanan golongan ekonomi lemah. Namun dalam perkembangannya di Indonesia koperasi memiliki banyak kekurangan, sehingga peranannya menj adi kurang optimal. Salah satu kekurangan yang dimiiiki koperasi adalah dalam bidang manajerial terutama untuk membentuk koperasi sebagai badan usaha yang efisien, efektif dan ekonomis atas sumber dayanya yang terbatas sehingga mampu bersaing dengan badan usaha lain .

Ikatan Akuntan Indonesia (lAI) sebagai wadah profesi akuntan di Indonesia turut serta berperan dalam pengembangan koperasi . langkah yang dilakukan adalah menetapkan standar akuntansi untuk koperasi . Bentuk terbaru dari standar tersebut adalah PSAK No. 27 (Revisi 1998) tentang akuntansi perkoperasian yang mulai berlaku efektif tanggal 1 lanuari 1999. PSAK No . 27 mengatur perlakuan akuntansi yang timbul dari hubungan antara koperasi dengan anggotanya dan transaksi lain yang spesifik pada koperasi sehingga terjadi pula peningkatan kualitas pengambilan keputusan berdasarkan laporan keuangan tersebut.

Penelitian ini bertujuan mengetahui bagaimana penerapan PSAK No. 27 pada Koperasi Guru Yosowilangun dan bagaimana laporan keuangan koperasi sesuai PSAK No. 27 dalam memberikan informasi tentang partisipasi anggota.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa PSAK No. 27 belum diterapkan secara tepat. Hal ini ditandai dengan tidak adanya pemisahan transaksi antara anggota dan non anggota dalam penyajian perhitungan hasil usaha. Juga belum lengkapnya penyajian laporan keuangan KGY dengan tidak menyajikan laporan Arus Kas dan laporan Laporan Promosi Ekonomi Anggota. Ketidaktepatan penerapan PSAK No. 27 mempengaruhi relevansi laporan keuangan sehingga tidak dapat memberikan pengaruh pad a keputusan yang diambil.

Selain itu dalam penelitian ini dapat dike~ahui bahwa laporan keuangan koperasi dapat memberikan informasi yang berguna bagi anggota yaitu informasi yang berkaitan dengan partisipasi anggota.

111

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN... AHMAD YASSER ARAFAT