9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan...

20
by MUHAMMAD TAUFIQ STMIK AMIKOM YOGYAKARTA MAPSI STANDAR KUALITAS PEKERJAAN PROYEK

Transcript of 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan...

Page 1: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

by MUHAMMAD TAUFIQ

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

MAPSI S T A N D A R K U A L I T A S P E K E R J A A N P R O Y E K

Page 2: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

Elemen Kualitas

Manajemen Proyek

(3P – 6S)

Purpose (Persiapan)

People (Personil)

Process (Pelaksanaan)

Scope (Batasan)

Support

(Pendukung)

Schedule (Jadwal)

Strategy (Strategi)

Structure (Struktur)

System (Sistem)

Page 3: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

P P P

TAHAP INISIASI

Why ……?

Page 4: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

P P P

Pendefinisian terhadap sejumlah obyek yang ada dalam proyek pada ukuran kuantitatif

Aplikasi:

Membangun / menyusun penawaran untuk jasa pengembangan sistem informasi

Page 5: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

P P P

TAHAP INISIASI

Who …………?

Page 6: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

P P P

Pembentukan tim personil proyek yang berkepentingan dalam meningkatkan kesuksesan proyek

Aplikasi:

Para sponsor, manajer proyek, analis, anggota, dsb.

Page 7: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

P P P

TAHAP INISIASI

How …………?

Page 8: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

Penetapan ketersediaan tahapan tentang pemetaan pelaksanaan proyek sebagai bahan analisis

Aplikasi:

Menyatukan visi untuk sekian tahun ke depan

Memastikan peran & tanggungjawab personil berdasarkan penguasaan bidang

Mentransformasikan rencana bisnis sekian tahun kedalam Marketing Plan

Mengimplementasikan Marketing Plan

P P P

Page 9: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Tahap Inisiasi

Where Is and Is Not …?

Page 10: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Pendefinisian ruang lingkup proyek secara spesifik, terukur, prestatif, relevan dan tepat waktu

Aplikasi :

Penawaran pelayanan fokus pada kompentensi yang ada baik produk maupun jasa

Page 11: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Tahap Inisiasi

How Much …?

Page 12: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Perumusan komitmen terhadap alokasi

sumber daya (TQM) bagi seluruh fihak yang terkait dalam proyek

Aplikasi :

Fihak sponsor menyediakan semua fasilitas

Net profit untuk beberapa tahun pertama diinvestasikan ulang demi kemajuan bisnis

Perluasan jaringan bisnis oleh fihak sponsor untuk membangun potensi pasar yang berkualitas

Page 13: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Tahap Inisiasi

When …?

Page 14: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Penyusunan jadwal kegiatan proyek melalui diagram jaringan dan dianalisis melalui CPM/PERT (Critical Path)

Aplikasi :

Mengembangkan secara lengkap dan rinci “Work Breakdown Structure” dalam Gantt Chart

Page 15: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Tahap Inisiasi

How to Achieve the Purpose …?

Page 16: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Pemecahan masalah untuk mencapai

tujuan dengan mengfokuskan pada obyektifitas proses sehingga target yang diharapkan dapat diwujudkan

Aplikasi :

Memusatkan pada integrasi bisnis secara total melalui seleksi SDI yang terbaik serta membandingkan hasil produk pengembangan dengan perusahaan lain yang sekelas

Page 17: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Tahap Inisiasi

How the People are Organized for The Project …?

Page 18: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Penyusunan struktur organisasi dan

tim kerja untuk validisasi keputusan serta verifikasi data agar pengelolaan proyek berjalan lancar

Aplikasi :

Menyusun struktur organisasi mulai dari CEO (Sponsor), Manajer Proyek dan anggota tim

Page 19: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Tahap Inisiasi

How are the Deliverables being

Achieved and Measured …?

Page 20: 9 Elemen Manajemen Proyek ( 3P – 6S)elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi...Penentuan jenis atau tipe sistem yang dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi

6S Penentuan jenis atau tipe sistem yang

dapat ditangani dalam proyek, misal: Sistem Informasi Akuntansi, Sistem Pengendalian Inventori dsb.

Aplikasi :

Menentukan jenis badan hukum (PT/CV) atau perusahaan konsultan di bidang pengembangan manajemen secara profesional berdasar pengalaman-pengalaman yang ada.