6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana

18
 Focus of  Interest  dan Ruang Lingkup Ilmu Pemerintahan Dede Mariana Bahan disk usi pada seminar  ruang lingk up Ilmu P emerintahan pada Jurusan Ilmu Pemerint ahan FISIP UNPAD DI KAMPUS FISIP UNPAD  JA TINANGOR SUMEDANG,  23 NOVEMBER 2011 JURUSAN ILMU PEMERINTAHAN FISIP  – UNP AD

Transcript of 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 1/18

Focus of 

 Interest 

 dan

 Ruang

 

Lingkup Ilmu Pemerintahan

Dede MarianaBahan diskusi pada seminar  ruang lingkup Ilmu Pemerintahan pada Jurusan Ilmu Pemerintahan FISIP UNPAD 

DI KAMPUS  FISIP UNPAD  JATINANGOR SUMEDANG, 23 NOVEMBER 2011 

JURUSAN ILMU PEMERINTAHAN

FISIP  – UNPAD

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 2/18

Pengantar

1. Pemikiran ikhwal focus of interest dan ruang lingkup ilmu pemerintahan ini

merupakan upaya untuk memahami kembali, memperkembangkan, dan

memperbarui ilmu pemerintahan yang telah ada selama ini, baik yang diajarkan di

universitas‐universitas di Indonesia maupun dunia, serta di sekolah

‐sekolah

kedinasan di Indonesia;

2. Upaya tersebut perlu dilakukan, sebagai salahsatu bentuk ikhtiar mengukuhkan

  jatidiri dan merefleksi keberadaan ilmu pemerintahan baik dari sisi akademik‐

teoretik, maupun sisi praktiknya;

3. Pemikiran yang dikembangkan didasarkan kepada perkembangan paradigma

keilmuan, sejarah dan konteks perkembangan keilmuan, serta konsekuensi‐

konsekuensi metodologisnya;

4. Pemikiran ini, dikembangkan dengan merujuk pula kepada pemikiran‐pemikiran

yang berkembang selama diskusi‐diskusi yang telah mengemuka di dalam

pralokakarya Jurusan Ilmu Pemerintahan tanggal 19‐21 Juli 2010, lokakarya

Jurusan Ilmu Pemerintahan Agustus 2010, maupun pada kesempatan‐kesempatan

lainnya di berbagai forum yang membahas ikhwal perkembangan keilmuan,

khususnya perkembangan ilmu pemerintahan;

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 3/18

Dua Strategi Merumuskan 

Focus of 

 Interest

 IP

DEDUKTIF INDUKTIF

Basis pada perkembangan 

paradigma keilmuan

Basis pada sejarah dan konteks 

perkembangan ilmu

FOCUS 

OF  INTEREST 

(CORE  SUBJECT) 

Ilmu 

Pemerintahan

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 4/18

Perkembangan 

Paradigma 

IP• Paradigma Klasik (abad 17‐18)

 – Core subject

  penyelenggaraan

 pemerintahan

 

secara formal dalam lembaga‐lembaga negara 

(bestuur / kameral ) 

• Paradigma modern

 (abad

 18

‐20)

 – Core subject  kewenangan dalam 

penyelenggaraan pemerintahan (government )

• Paradigma kontemporer (abad 20‐sekarang)

 – Core subject pengelolaan urusan publik, oleh

lembaga negara maupun non negara (governance)

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 5/18

Perkembangan 

Teorisasi 

IP• Teori = abstraksi dari suatu fenomena, yang berisi 

penjelasan tentang

 hubungan

 antarkonsep.

• Perkembangan teorisasi Ilmu Pemerintahan inilah 

yang membuktikan apakah Ilmu Pemerintahan 

benar‐benar

 sebuah

 ilmu,

 ataukah

 sebatas

 studi/kajian

• Setiap teori dominan (mainstream) adalah cerminan 

dari periode

 perkembangan

 paradigma

 IP

 , sehingga

 

mencerminkan pula dimensi ontologi, epistemologi, 

metodologi, dan aksiologi dari paradigma IP

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 6/18

Lanjutan...

No Pembanding Paradigma Klasik Paradigma Modern Paradigma Kontemporer

1 Ontologi (hakikat 

fenomena 

pemerintahan)

Institusi dan hubungan 

antarlembaga  formal 

kenegaraan

Kewenangan dalam 

penyelenggaraan 

pemerintahan

Pengelolaan urusan 

publik

Lokus: Negara Lokus: Negara dan 

organisasi publik

 

Lokus: Negara dan non 

negara (organisasi

publik, privat, dan 

masyarakat)

2 Epistemologi

(teoreisasi 

mainstream tentang 

fenomena 

pemerintahan)

Birokrasi, hukum tata 

pemerintahan, lembaga 

pemerintah, legalisme, 

dst

Organisasi, manajemen, 

sistem pemerintahan, 

kebijakan/regulasi, dst

Pelayanan publik, 

akuntabilitas, 

kepercayaan publik, 

network ,  ragulatory, dst

3 Metodologi 

(cara memperoleh 

pengetahuan/

theory  building)

Filosofis, normatif, 

parokial, kualitatif,

deskriptif 

Empirik, obyektif, 

positivistik, kuantitatif, 

statistik

Fenomenologis, 

subyektif, 

antipositivistik, kualitatif,

interpretatif 4 Aksiologi

(kegunaan ilmu)

Deskriptif, value‐based  Eksplanatif, modeling, 

generalisasi, prediktif, 

value‐ free

Pemahaman 

(verstehen/under ‐

standing), empowering, 

membangun kesadaran 

kritis,  relevansi (context  

and value‐based )

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 7/18

Perkembangan IP dalam Level Praktis

• Di negara‐negara Eropa Kontinental (Jerman, Austria, Perancis, 

Belanda, dsj), IP lahir sebagai ilmu praktis untuk membentuk aparat 

pemerintah yang

 siap

 bekerja

 di

 lembaga

‐lembaga

 pemerintah

 (eksekutif/birokrasi)

• Di negara‐negara Anglo‐Saxon (AS dan Inggris), IP yang berkembang 

sudah dipengaruhi oleh ilmu politik dan administrasi publik 

sehingga lebih

 sensitif 

 terhadap

 aspek

 dinamis

 pelaksanaan

 

kewenangan. Tujuannya bukan untuk menghasilkan aparat 

pemerintah siap kerja, tapi untuk mengelola hubungan antara 

pemerintah dan masyarakat

• Akar Ilmu

 Pemerintahan yang

 masuk

 ke

 Indonesia

 adalah

 yang

 

berasal dari Eropa Kontinental, dibawa oleh Belanda dalam bentuk 

matakuliah Indologie. 

• Tujuannya adalah untuk memberikan bekal pemahaman 

ketatanegaraan pada para BB (Binnenland Bestuur)

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 8/18

Lanjutan...

• Setelah merdeka, IP menjadi ilmu terapan yang diberikan di sekolah 

kedinasan bagi calon aparat  pemerintah

• Memasuki dekade 1980‐an, IP mengalami percabangan, yakni 

dikembangkan sebagai ilmu murni (di UGM, Unpad, dll dan sebagai ilmu 

terapan (di APDN/STPDN/IPDN)

• Banyaknya akademisi yang studi lanjut di negara‐negara Anglo‐Saxon 

(terutama AS) membawa pandangan baru bahwa IP adalah bagian dari 

Ilmu Politik. Jadi IP adalah studi yang menjadi bagian dari Ilmu Politik.

• Di Unpad, hal yang mirip  juga terjadi di mana Jurusan IP berawal dari 

Jurusan Politikologi, sehingga secara historis IP yang dikembangkan di 

Unpad menginduk pada Ilmu Politik.

• Pandangan itu berbeda dengan yang dikembangkan di sekolah kedinasan 

yang masih

 mengacu

 pada

 Indologie

 dan

 Bestuurkunde.

 Hal

 ini

 (mungkin)

 

disebabkan oleh faktor otoritas yang sangat kuat dalam menentukan 

perkembangan kurikulum sekolah kedinasan, sehingga cenderung tidak 

bergeser banyak dari masa ketika para ilmuwan seniornya belajar di 

negara‐negara

 Eropa,

 sebelum

 Orde

 Baru

 (Dwipayana,

 2003)

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 9/18

Anomali dalam Perkembangan IP 

di Indonesia

• Kuhn (1970) mengatakan bahwa berkembangnya sebuah ilmu 

ditentukan 

oleh 

kemampuannya 

mengembangkan 

paradigma 

baru manakala terjadi anomali

• Yang terjadi dalam kasus perkembangan IP di Indonesia, 

anomalinya adalah kevakuman (atau istilah JIP FISIPOL UGM 

‘kuldesak’/kebuntuan) kajian

 IP

• Kebuntuan itu akibat dari ketiadaan institusi akademik yang 

mengembangkan IP sebagai ILMU mandiri

Catatan: sengaja

 ditulis

 ILMU

 (kapital 

 semua)

 karena

 atribut 

 ‘ilmu’ 

 yang

 

disandang IP  dan ilmu‐ilmu lain yang tergolong Ilmu Sosial  dan Ilmu 

Politik  adalah hasil  kesepakatan Konsorsium Ilmu Sosial  dan Ilmu Politik  

tahun 1990‐an (Amal, 2003).  Jadi, kalau sekarang disebut  Ilmu 

Pemerintahan 

lebih 

karena 

memenuhi  

 persyaratan 

administratif  

ketimbang metodologis ataupun ilmiah.

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 10/18

Core Subject IP FISIP Unpad: 

Sebuah Tawaran untuk Menjawab Kevakuman Ilmu 

Kajian Pemerintahan

IP sebagai bagian dari ataudigabung dengan IlmuPolitik (dikembangkan diJPP FISIPOL UGM,Departemen Politik-Pemerintahan FISIP Unhas)

Pengetahuan

Pemerintahan Terapan

IP sebagai kumpulanpengetahuan sistematis yangbersifat terapan (dikembangkandi IPDN)

Ilmu Pemerintahan Multiparadigma

dengan core subject pada

pengelolaan urusan publik

Paradigma Etik-Normatif

Paradigma Empirik-

Kuantitatif

Paradigma Fenomenologis-

InterpretatifPilar-pilar: Hukum, Etika,Filsafat, Sejarah, Ideologi

Pilar-pilar: Politik, Psikologi,

Sosiologi, Ekonomi, Manajemen,Komunikasi, Teknologi

Mainstream 1 Mainstream 2

Counter-mainstream

Pilar-pilar: Antropologi/Etnologi,Teori Sosial Kritis,

Environmentalism, Regionalism,

Neoinstitutionalism

Tidak ada yang

mengembang-

kan IP sebagai

Ilmu Mandiri

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 11/18

Ruang Lingkup

 Ilmu

 Pemerintahan

1. Paradigma Etik Normatif:

1. Government  Form dan  struktur Pemerintahan, Suprastruktur 

Pemerintahan

2. Governance  Tata Kelola, Manajemen, Kebijakan dan Proses2 

Pemerintahan

2. Paradigma Empirik‐Kuantitatif:

1. Government  Form

 dan

 struktur

 Pemerintahan,

 Suprastruktur

 

Pemerintahan

2. Governance  Tata Kelola, Manajemen, Kebijakan dan Proses2 

Pemerintahan

3. Paradigma Fenomenologis‐Interpretatif:

1. Government  Form dan  struktur Pemerintahan, Suprastruktur 

Pemerintahan

2. Governance  Tata Kelola, Manajemen, Kebijakan dan Proses2 

Pemerintahan

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 12/18

TAKSONOMI ILMU

 PEMERINTAHAN

PARADIGMA  TEORI/KONSEP METODE

RUANG LINGKUP

 STUDI/KAJIAN

PARADIGMA :………….TEORI/KONSEP :….........

METODE :………….

RUANG LINGKUP STUDI/KAJIAN :………….

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 13/18

KURUKULUM ILMU

 PEMERINTAHAN

KURIKULUM:

1. PARADIGMA

2. TEORI/KONSEP

3. METODE DAN TEHNIK PENELITIAN

4. LINGKUP STUDI/KAJIAN (SUBJEK‐OBJEK FORMA?)

DISAJIKAN DALAM BENTUK MATAKULIAH

APA TUJUAN

 (PENYELENGGARAAN)

 PENDIDIKAN

 “ILMU

 PEMERINTAHAN DI UNPAD” ?

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 14/18

Penutup• Diperlukan ‘keberanian’ untuk berinovasi dalam menafsir

ulang hakikat fenomena pemerintahan untuk merumuskancore subject dan ruang lingkup Ilmu Pemerintahan (IP) yang

khas dibandingkan dengan yang dikembangkan perguruan

tinggi lain

• Sudah saatnya perkembangan IP dilepaskan dari metode

apriori dan otoritas yang selama ini membelenggu

kreativitas berpikir para ilmuwan IP

• Paradigma‐paradigma yang ada tetap dikembangkan

sebagai pilar dari studi pemerintahan sebagai ilmu mandiri.

Sekalipun paradigma itu berada pada fase klasik, tapi tetap

bisa dikembangkan melalui aktualisasi agenda dan metoderiset yang relevan

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 15/18

Penutup: Catatan

 tambahan

• Transformasi kelembagaan keilmuan di universitas/fakultas,

dari Jurusan ke Departemen yang diberi tugas untuk

membina dan mengembangkan pendidikan programsarjana (S1), magister (S2), dan doktor (S3) secara

terintegrasi, sehingga dapat dicapai efisiensi dan efektivitas

pembelajaran dari sisi sumberdaya. Sesuai dengan

peraturan perundang‐undangan yang berlaku maupun

statuta universitas.

• Pengembangan laboratorium ilmu pemerintahan dan

pusat‐pusat studi di bawah laboratorium untuk menunjang

fungsi akademik Jurusan dan/atau Departemen, serta

pengembangan kapasitas civitas akademika ilmu

pemerintahan.

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 16/18

Penutup:Catatan tambahan

• Perlu diagendakan ke depan pembentukan “asosiasi profesi

ilmu pemerintaha” melalui suatu pertemuan nasional

perguruan tinggi (PTN, PTS, PT Kedinasan) yangmenyelenggarakan pendidikan ilmu pemerintahan misalnya

melalui “Simposium dan Konvensi Nasional Ilmu

Pemerintahan”.

• Melalui pertemuan nasional asosiasi profesi inilah untuk

kemudian dikembangkan berbagai pemikiran dalam bidang

ilmu pemerintahan, baik paradigma, pendekatan, teori, dan

konsep‐

konsep, maupun metodologi keilmuannya. Sertaikhwal lainnya yang terkait dengan penggunaan gelar

akademik dan kurikulum yang akan dikembangkan di masing‐

masing perguruan tinggi yang membuka pendidikan ilmu

pemerintahan.

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 17/18

Ucapan Terima

 Kasih

Terima kasih kepada teman sejawat para dosen di Jurusan Ilmu Pemerintahan FISIP Unpad

yang telah merespon gagasan dan pemikiran ikhwal focus of interest  ilmu pemerintahan ini.

Ucapan terima kasih, secara khusus disampaikan kepada Caroline Paskarina, S.IP., M.Si.,Neneng Yani Yuningsih, S.IP., M.Si., Siti Witianti, S.IP., M.Si., Wahyu Gunawan, Drs., M.Si.,

Rahman Mulyawan, Drs., M.A., Asep Jatnika, Drs., Jajang, Drs., Dede Sri Kartini, Dra., M.Si.,

yang selama ini secara bersama‐sama telah mencoba mengembangkan ilmu pemerintahan di

Strata‐1 melalui berbagai matakuliah‐matakuliah yang diampu sebagai teamteaching. Serta

terima kasih, diucapkan kepada Prof. Nasrullah, Prof. Utang Suwaryo, Dr. Samugyo Ibnu

Redjo, Dr. Fransciscus van Ylst, Tati Rukminijati, Ph.D., Mudiyati Rahmatunnisa, Ph.D., Dr.Widanarto, Dr. Nandang Alamsah Deliarnoor, Dede Sri Kartini, Dra., M.Si, Caroline Paskarina,

S.IP., M.Si., Neneng Yani Yuningsih, S.IP., M.Si., yang telah secara bersama‐sama merintis

pembaruan pembelajaran ilmu pemerintahan pada program magister maupun program

doktor yang telah berjalan 2 (dua) tahun akademik atau 2 (dua) angkatan. Serta terima kasih

pula kepada Sdr. Purwo Santoso, Ph.D dari Jurusan Ilmu Pemerintahan FISIP UGM, atassharingnya di dalam mengembangkan matakuliah Manajemen Pemerintahan dan

Pengelolaan Sumberdaya pada Program Doktor Ilmu Pemerintahan.

5/11/2018 6_Ruang Lingkup IP_Prof.dede Mariana - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/6ruang-lingkup-ipprofdede-mariana 18/18

Referensi

• Amal, Ichlasul. 2003. “Transformasi Kelembagaan dan 

Perkembangan Ilmu Politik di Indonesia”. Dalam  Jurnal  Transformasi 

Vol. 1, No. 1, September 2003, hal. 92‐95, diterbitkan oleh JPP 

FISIPOL UGM.

• Dwipayana, AAGN. 2003. “State of  the Art Ilmu Politik di Indonesia: 

Ziarah dari Makna hingga Ruang”. Dalam  Jurnal  Transformasi Vol. 1, 

No. 1, September 2003, hal. 24‐41, diterbitkan oleh JPP FISIPOL 

UGM.

• Kaho, Josef  Riwu. 2003. “Genealogi Ilmu Pemerintahan”. Dalam 

 Jurnal  Transformasi Vol. 1, No. 1, September 2003, hal. 4‐13, 

diterbitkan 

oleh 

JPP 

FISIPOL 

UGM.• Mariana, Dede. 2007. “Ilmu Pemerintahan Multiparadigma: Evaluasi 

dan Refleksi Studi Pemerintahan di FISIP Unpad”. Dalam Jurnal 

PublicSphere Vol. 1, No. 1, Januari‐Juni 2007, hal. 1‐8, diterbitkan 

oleh Laboratorium

 Ilmu

 Pemerintahan

 FISIP

 Unpad.