66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

36
Indikator Demografi Program KB Nasional Presented By : Jendriella 0808113046

description

66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

Transcript of 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

Page 1: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

Indikator Demografi Program KB Nasional

Presented By : Jendriella

0808113046

Page 2: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

KOMPONEN KEPENDUDUKAN

KUANTITAS

PENDUDUK

KUALITAS

PENDUDUK

MOBILITAS

PENDUDUK

DATA DAN ADM

PENDUDUK

Page 3: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

TRANSISI DEMOGRAFI

Selama berabad-abad angka kematian mendekati angka

kelahiran (sama-sama tinggi) jumlah dan pertumbuhan

penduduk kecil/lambat fase I;

Angka kelahiran tetap tinggi, tapi angka kematian menurun

secara drastis terjadi ledakan penduduk fase II;

Angka kelahiran menurun, sedangkan angka kematian sudah

rendah pertumbuhan penduduk mulai terkendali tapi masih

cukup besar fase III; (Indonesia?)

Angka kelahiran dan kematian sama-sama sangat rendah

pertambahan dan pertumbuhan penduduk sangat kecil fase

IV; (negara-negara maju saat ini);

Page 4: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

KUALITAS PENDUDUK

• Angka kematian bayi

dan anak;

• Angka kematian ibu;

• Kekurangan gizi;

• Indeks Pembangunan

Manusia (IPM/HDI);

• Pendidikan dan

angka buta huruf;

• Pengangguran;

• Kemiskinan;

Page 5: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

1. MMR : 307/100.000 kelahiran;

2. IMR : 35 per 1.000;

3. 60% penduduk hanya tamat SD atau

lebih rendah;

4. HDI peringkat ke 108 dari 177 Negara

(thn 2005)

Page 6: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

MASALAH LINGKUNGAN HIDUP

• Areal hutan;

• Lahan kritis;

• Hutan bakau;

• Erosi laut;

• Terumbu karang;

• Pendangkalan

sungai;

• Sampah;

• Polusi udara (emisi

kendaraan

bermotor);

• Kesesakan

pemukiman;

• Ketersediaan air

bersih;

• Dsb.nya

Page 7: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

MOBILITAS PENDUDUK

• Konsentrasi

penduduk

Jawa/Bali, daerah

pesisir;

• Urbanisasi;

• Transmigrasi;

• Migrasi ke daerah

tertentu;

• Tenaga kerja wanita

(TKW);

Page 8: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PERBANDINGAN LUAS WILAYAH DAN JUMLAH

PENDUDUK TAHUN 2005

31

.3

10

.4

27

.3

24

.0

7.0

7.5

7.2

5.5

21

.0

58

.7

0.0

10.0

20.0

30.0

40.0

50.0

60.0

JAWA SUMATERA KALIMANTAN SULAWESI PULAU LAIN

PE

RS

EN

TA

SE

LUAS PENDUDUK

Page 9: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PERSENTASE PENDUDUK MENURUT TEMPAT TINGGAL

TAHUN 1971-2005

82

.6

77

.6

69

.1

57

.8

56

.9

17.4

22.4

30.9

42.2

43.1

0%

10%

20%

30%

40%

50%

60%

70%

80%

90%

100%

1971 1980 1990 2000 2005

PERDESAAN PERKOTAAN

Page 10: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

KUANTITAS PENDUDUK

Page 11: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

0.00

25.00

50.00

75.00

100.00

125.00

150.00

175.00

200.00

225.00

1600 1700 1800 1900 2000

205.8

18.3 14.2 10.8

40.2

Sumber: Hugo, et.al (1987)

Sensus, 2000 (BPS)

PERKEMBANGAN PENDUDUK INDONESIA 1600 – 2000 (Periode 100 tahunan)

AKIBAT ANGKA KEMATIAN

MENURUN DENGAN CEPAT

PENDUDUK MENINGKAT

DENGAN PESAT

5 x lipat 2 x lipat

Page 12: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

KEMAJUAN

SUATU BANGSA

KUALITAS

SDM

(80%)

KEKAYAAN

SDA

(20%)

PELAYANAN

SOSIAL

DASAR:

•Pendidikan

•Kesehatan

•KB

KUALITAS SDM DAN KEMAJUAN

BANGSA

80% KEMAJUAN BANGSA DI

MASA DEPAN DITENTUKAN OLEH

KUALITAS SDM, DAN BUKAN OLEH

MELIMPAHNYA SDA KB MEMPUNYAI PERAN

PENTING DALAM PEMB.

SDM

Page 13: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PENDUDUK sebenarnya adalah fenomena netral

Indonesia: Penduduk besar ranking 4

IPM rendah ranking 108

BESAR +

BERKUALITAS

MODAL PEMBANGUNAN

BESAR +

TIDAK BERKUALITAS

BEBAN PEMBANGUNAN

Page 14: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

INDONESIA MEMPUNYAI NILAI HDI RENDAH – RANKING

108 DARI 177 NEGARA (HDI Report, 2006)

Indonesia

HDI

Page 15: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

FAKTOR PENENTU HUMAN DEVELOPMENT INDEX

• 1.Umur harapan hidup (Life Expectancy)

• 2.Angka melek huruf (pendidikan)

• 3.Kapasitas daya beli (Gross Domestic Product/GDP).

• HDI=1/3( Life Expectancy index + Education index + GDP index)

Page 16: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

INDIKATOR DEMOGRAFIS

PROGRAM KB

Page 17: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PESERTA KB

BARU:

PUS yang baru pertama kali

menggunakan kontrasepsi atau

kembali menggunakan kontrasepsi

setelah kehamilan/keguguran

AKTIF:

PUS yang pada saat pengumpulan

data sedang mempergunakan

kontrasepsi

Contraceptive

Prevalence Rate (CPR) =

Prevalensi Peserta KB 2/3

Page 18: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PERSENTASE PESERTA KB

0

10

20

30

40

50

60

70

80

1970 1980 1987 1997 2002

26 %

5 % (?)

48 %

57 % 60 %

Page 19: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

Sumber: SDKI 2002-2003

PERSENTASE PESERTA KB PER PROPINSI

52.5

52.9

58.8

59

61.4

68.2

61.4

65.1

63.2

59

65

75.6

67

58.6

61.2

53.5

34.8

57.8

63.9

57.6

56.2

70.1

54.6

49.1

48.6

52

0 20 40 60 80 100

Sumatera Utara

Sumatera Barat Riau

Jambi Sulawesi Selatan

Bengkulu

Lampung Bangka Belitung

DKI Jakarta Java Barat

Java Tengah Yogjakarta

Java Timur Banten

Bali

Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur

Kalimantan Barat

Kalimantan Tengah Kalimantan Selatan

Kalimantan Timur Sulawesi Utara

Sulawesi Tengah

Sulawesi Selatan Sulawesi Tenggara

Gorontalo

Page 20: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PEMAKAIAN KONTRASEPSI

MENURUT METODE

13.2 %

6.2 %

27.8 %

0.9 %

4.3 %

3.7 %

0.4 %

1.6 %

1.5 %

0 5 10 15 20 25 30

Pil

IUD

Suntikan

Kondom

Implant

Tubectomy

Vasectomy

Kalender

Sanggama terputus

Sumber: SDKI 2002-2003

Page 21: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PEMAKAIAN KONTRASEPSI

MENURUT SUMBER PELAYANAN

43 % 42 %

15 %

28 %

63 %

8 %

0

10

20

30

40

50

60

70

Pemerintah Swasta Lainnya

1997 2002/03

Sumber: SDKI 2002-2003

Page 22: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

KEINGINAN BER-KB YANG

TAK RERPENUHI

(FP UNMET NEED)

PUS yang sebenarnya tidak ingin punya anak lagi

atau ingin menunda kelahiran anak berikutnya

tetapi karena berbagai alasan tidak memakai

kontrasepsi ALASAN:

akses, takut efek thd

kesehatan, dilarang

keluarga, dll.

Page 23: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

“UNMET NEED” KB

0

2.5

15.0

12.5

10.0

7.5

5.0

12.7 %

10.6 %

9.2 % 8.6 %

1991 1994 1997 2002/03

SURVEI DEMOGRAFI DAN KESEHATAN INDONESIA

Page 24: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

ANGKA KELAHIRAN TOTAL

(TOTAL FERTILITY RATE/TFR)

Rata-rata jumlah anak yang akan dimiliki

wanita apabila mereka mengakhiri masa suburnya

dan mengalami tingkat fertilitas seperti saat ini

ANGKA KELAHIRAN TOTAL

UNTUK IBU-IBU STATUS KAWIN

(TOTAL MARITAL FERTILITY RATE)

bandingkan dengan:

Page 25: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

TOTAL FERTILITY RATE

0

1

2

3

4

5

6

7

1971 1980 1987 1990 1994 1997 2002

5.61

2.60

4.68

2.86 2.78 3.39 3.02

Page 26: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

Sumber: SDKI 2002-2003

TOTAL FERTILITY RATE PER PROPINSI

1.9 2.1 2.1 2.1

2.2 2.3

2.4 2.4

2.6 2.6 2.6

2.7 2.7

2.8 2.8 2.8

2.9 3 3 3

3.2 3.2 3.2 3.2

3.6 4.1

0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.5 4 4.5

Yogyakarta

Jawa Tengah

Jawa Timur

Bali

DKI

Sumatera Selatan

Bangka Belitung

Nusa Tenggara Barat

Banten

Sulawesi Utara

Sulawesi Selatan

Jambi

Lampung

Jawa Barat

Kalimantan Timur

Gorontalo

Kalimantan Barat

Sumatera Utara

Bengkulu

Kalimantan Selatan

Sumatera Barat

Riau

Kalimantan Tengah

Sulawesi Tengah

Sulawesi Tenggara

Nusa Tenggara Timur

Page 27: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

LAJU PERTUMBUHAN PENDUDUK

(POPULATION GROWTH)

Rasio antara pertambahan penduduk pada

periode waktu tertentu terhadap rata-rata jumlah

penduduk pada periode tersebut

Disebabkan oleh: kelahiran, kematian, dan migrasi

Apabila migrasi = 0 (diabaikan) maka

LPP = NATURAL INCREASE (PERTUMBUHAN

ALAMIAH)

BERAPA TAHUN

DIPERLUKAN AGAR

PENDUDUK 2 X LIPAT

70

LPP

Page 28: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

0

0.5

1

1.5

2

2.5

1950

-196

1

1961

-197

1

1971

-80

1980

-199

0

1990

-200

0

2000

-200

520

09

2015

-202

0

2020

-202

5

LPP

LPP 1950-2025

SASARAN RPJM

PROYEKSI

JIKA KB TIDAK BERHASIL MENGENDALIKAN

LAJU PERTUMBUHAN PENDUDUK, SASARAN

RPJM DIPERKIRAKAN TIDAK AKAN TERCAPAI

2,1 2,1 2,3

2,0

1,5

1,3 1,14

1,1 0,9

Pddk 2025 diperkira

kan sebesar 270 Jt,

dan lipat dua jadi

sekitar 550 Jt th 2010

apabila LPP tetap

sekitar 1%

Page 29: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PIRAMIDA PENDUDUK

(POPULATION PYRAMID)

“Double bar-chart” yang menunjukkan struktur

umur dan jenis kelamin dari suatu penduduk

Sangat lazim dipergunakan oleh demographers

untuk menggambarkan struktur umur penduduk

menurut jenis kelamin

Page 30: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

MOMENTUM DEMOGRAFIS/

MOMENTUM PERTUMBUHAN

(GROWTH MOMENTUM/

DEMOGRAPHIC MOMENTUM)

Suatu fenomena dimana penduduk masih tetap

akan bertambah walaupun fertilitas telah menurun

dengan cepat. Hal ini disebabkan besarnya proporsi

penduduk yang berusia muda.

Page 31: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

ANGKA BEBAN KETERGANTUNGAN

(DEPENDENCY RATIO)

Rasio penduduk usia non produktif

(0-14 dan 65 +) dengan penduduk

usia produktif (15-64)

Page 32: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

DEMOGRAPHIC BONUS

Suatu fenomena dimana struktur penduduk sangat

menguntungkan dari sisi pembangunan oleh karena jumlah

penduduk usia produktif (15 – 64 tahun) sangat besar

jumlahnya proporsi penduduk usia muda

sudah semakin kecil, sedangkan proporsi

yang berusia lanjut belum begitu besar

• ANGKA BEBAN KETERGANTUNGAN

(DEPENDENCY RATIO) RENDAH

• HARUS DIMANFAATKAN

• PENYEDIAAN LAPANGAN KERJA

Page 33: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PIRAMIDA PENDUDUK INDONESIA

75+

70 - 74

65 - 69

60 - 64

55 - 59

50 - 54

45 - 49

40 - 44

35 - 39

30 - 34

25 - 29

20 - 24

15 - 19

10 - 14

5 - 9

0 - 4

Kelompok Umur

0 2 4 6 8 10

Jutaan

0 2 4 6 8 10

Jutaan

Laki - laki Perempuan

1980 75+

70-74

65-69

60-64

55-59

50-54

45-49

40-44

35-39

30-34

25-29

20-24

15-19

10-14

5-9

0-4

Kelompok Umur

0 2 4 6 8 10 12

Jutaan

0 2 4 6 8 10 12

Jutaan

Laki-laki Perempuan

75+

70-74

65-69

60-64

55-59

50-54

45-49

40-44

35-39

30-34

25-29

20-24

15-19

10-14

5-9

0-4

Kelompok Umur

0 2 4 6 8 10 12 14

Jutaan

0 2 4 6 8 10 12

Jutaan

Laki-laki Perempuan

1990 75+

70 - 74

65 - 69

60 - 64

55 - 59

50 - 54

45 - 49

40 - 44

35 - 39

30 - 34

25 - 29

20 - 24

15 - 19

10 - 14

5 - 9

0 - 4

0 2 4 6 8 10 12

Millions

0 2 4 6 8 10 12

Millions

Laki-laki Perempuan

2000

Sumber : Sensus Penduduk

1971

Page 34: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

PIRAMIDA PENDUDUK INDONESIA

118 JUTA > 219 JUTA

PROYEKSI PENDUDUK DENGAN ASUMSI “PENDUDUK TUMBUH SEIMBANG” TAHUN 2015

(KB BERHASIL) --- SESUAI PROYEKSI PEMERINTAH (BPS):

• THN 2O10 : 234,139 JUTA JIWA THN 2015 : 248,180 JUTA JIWA

• THN 2020 : 261,539 JUTA JIWA THN 2025 : 273,651 JUTA JIWA

POTENSI

BABY

BOOM

Page 35: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

KELAHIRAN TERCEGAH

(BIRTH AVERTED)

Jumlah penduduk yang tidak (jadi) terlahir

karena efek program keluarga berencana

Page 36: 66396895 Indikator Demografi Program KB Nasional

Proyeksi Penduduk Indonesia

1950-2050

0

25

50

75

100

125

150

175

200

225

250

275

300

325

1950

1960

1970

1980

1990

2000

2010

2020

2030

2040

2050

TAHUN

Pe

nd

ud

uk

PBB

BPS

Iskandar

Widjojo

TAHUN 2000:

Program KB

mencegah

sekitar 80 juta

penduduk