618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

133
URAIAN JABATAN 1. IDENTITAS JABATAN () Sebutan Jabatan : Manajer SDM dan Organisasi Kode Jabatan : - Pohon Profesi : Manajemen SDM Sub Pohon Profesi : Jenis Jabatan : Struktural Jenjang Jabatan : Manajemen Menengah Grade : Optimatization 2-1 Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : General Manager 2. TUJUAN JABATAN Bertanggung jawab atas tersedianya SDM yang berkualitas serta memiliki kompetensi sesuai bidang tugasnya meliputi penempatan, pembinaan dan pengembangan SDM secara komprehensif dan terencana, mengelola kegiatan administrasi kepegawaian berbasis sistem informasi kepegawaian yang terpadu, meyelenggarakan hubungan industrial, serta pengembangan organisasi sesuai kebutuhan dan penyempurnaan tata laksananya termasuk penyelenggaraan analisa dan evaluasi jabatan, perencanaan tenaga kerja, manajemen karir dan kinerja SDM untuk mendukung pencapaian sasaran kinerja korporat. 3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : Sesuai RKAP yang telah ditetapkan NON FINANSIAL : - Jumlah klien : 5 Bidang di kantor Induk 11 Kantor Unit Pelaksana - Jumlah staf : Sesuai FTK 4. TANGGUNG JAWAB UTAMA 1. Mencatat rencana kegiatan Bidang SDM & Organisasi 2. Menetapkan usulan RKAP Bidang SDM & Organisasi untuk meningkatkan 3. pencapaian target kinerja korporat berdasar proses Bisnis PT PLN (Persero) P3B Sumatera. 4. Mengusulkan pengembangan & penyempurnaan struktur organisasi, proses manajemen, serta tatalaksananya berdasarkan kajian kinerja organisasi dan tuntutan perubahan lingkungan bisnis, untuk mencapai sasaran perusahaan. 1

Transcript of 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Page 1: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Manajer SDM dan OrganisasiKode Jabatan : - Pohon Profesi : Manajemen SDMSub Pohon Profesi : Jenis Jabatan : StrukturalJenjang Jabatan : Manajemen MenengahGrade : Optimatization 2-1

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : General Manager

2. TUJUAN JABATANBertanggung jawab atas tersedianya SDM yang berkualitas serta memiliki kompetensisesuai bidang tugasnya meliputi penempatan, pembinaan dan pengembangan SDMsecara komprehensif dan terencana, mengelola kegiatan administrasi kepegawaianberbasis sistem informasi kepegawaian yang terpadu, meyelenggarakan hubunganindustrial, serta pengembangan organisasi sesuai kebutuhan dan penyempurnaan tatalaksananya termasuk penyelenggaraan analisa dan evaluasi jabatan, perencanaantenaga kerja, manajemen karir dan kinerja SDM untuk mendukung pencapaian sasarankinerja korporat.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : Sesuai RKAP yang telah ditetapkanNON FINANSIAL :- Jumlah klien : 5 Bidang di kantor Induk 11 Kantor Unit Pelaksana- Jumlah staf : Sesuai FTK

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Mencatat rencana kegiatan Bidang SDM & Organisasi2. Menetapkan usulan RKAP Bidang SDM & Organisasi untuk meningkatkan3. pencapaian target kinerja korporat berdasar proses Bisnis PT PLN (Persero) P3B

Sumatera.4. Mengusulkan pengembangan & penyempurnaan struktur organisasi, proses

manajemen, serta tatalaksananya berdasarkan kajian kinerja organisasi dantuntutan perubahan lingkungan bisnis, untuk mencapai sasaran perusahaan.

5. Mengkoordinasikan penyusunan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan6. pengembangan karir pegawai sebagai pedoman dalam perencanaan dan

pengembangan karir pegawai dilingkungan PT PLN (Persero) P3B Sumatera.7. Mengkoordinasikan pelaksanaan perencanaan karir dan suksesi sesuai ketentuan

yang berlaku agar terpenuhinya formasi jabatan dan formasi tenaga kerja sertapenempatan pegawai yang sesuai dengan kompetensinya.

8. Memfasilitasi pengelolaan proses administrasi pegawai kantor P3B dan UnitPelaksana yang berada dalam kewenangannya untuk mendukung target kinerja

9. Mengimplementasikan dan meningkatkan perbaikan secara berkesinambunganSistem Manajemen Mutu ISO 9001:2000 dilingkungannya

10. Membina dan mengembangkan kompetensi SDM untuk memenuhi kebutuhankompetensi jabatan

11. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas

12. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

1

Page 2: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Kerjasama & Koordinasi tugas

Kerjasama & Koordinasi tugas

Eksternal Lembaga Standar Mutu/

Sertifikasi Konsultan

Organisasi

Konsultasi & masukan kinerja

Operasional

Konsultasi & masukan

perkembangan Organisasi

Sertifikasi mutu & kompetensi

Konsultan pengembangan

organisasi

6. WEWENANG JABATAN1. Merekomendasikan pengembangan & penyempurnaan struktur organisasi, proses

manajemen, serta tatalaksananya.2. Merekomendasikan standarisasi dan penyempurnaan proses bisnis unit pelaksana

dan bidang di kantor induk.3. Merekomendasikan Formasi Jabatan, Uraian Jabatan, dan Formasi Tenaga Kerja.4. Merekomendasikan sistem pengembangan karir dan jalur karir, serta peringkat unit

pelaksana & sub unit pelaksana.5. Mengembangkan SDM dilingkungan unit kerjanya.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Optimalisasi kinerja perusahaan melalui penyempurnaan organisasi.2. Proses Bisnis yang efektif dan efisien.3. Pencapaian ISO 14001, 9001, 9002, dll4. Pencapaian Sertifikasi Kompetensi5. Kompetensi yang akurat sesuai kebutuhan organisasi6. Minimalisasi resistansi terhadap perubahan organisasi7. Optimalisasi Formasi Jabatan & Formasi Tenaga Kerja.

1. SPESIFIKASI JABATAN

Kualifikasi Pengetahuan :- Pendidikan minimal : -

• Pengetahuan teknis:- Memiliki pemahaman yang baik mengenai majemen organisasi bisnis, perilaku organisasi, manajemen sumber daya manusia dan sistem informasi.

Kemampuan dan Pengalaman :- Kajian atas perubahan kondisi lingkungan usaha yang dinamis dan memberikan- rekomendasi organisasi yang sesuai dengan arah strategi perusahaan.- Fasilitasi tentang pengelolaan kinerja.- Pengoperasian Software komputer Office (Word, Excel, Powerpoint)- Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan :

2

Page 3: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 33 Orientasi pada Pencapaian 44 Pembelajaran Berkesinambungan 45 Adaptasi 3No. Kompetensi Peran Level1 Business Spirit 22 Relationship Building 33 Developing Others 44 Decision Making 35 Strategic Thinking 36 Team Leadership 3

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen SDM (HRM) 52 Manajemen Kinerja (PMG) 33 Pengembangan Organisasi (ODV) 34 Manajemen Strategi (SCG) 4

Jumlah Level Profesiensi 15Jumlah Total Level 50

URAIAN JABATAN

3

Page 4: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Senior Specialist II Manajemen MutuKode Jabatan : - Pohon Profesi : Manajemen SDMSub Pohon Profesi : Senior Specialist II Manajemen MutuJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IIGrade : Advanced 1-3

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Manajer SDM dan Organisasi

2. TUJUAN JABATANMenyusun proses bisnis perusahaan, sistem dan prosedur serta instruksi kerja untukMenghasilkan output kerja yang memuaskan pelanggan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: Sesuai RKAP yang telah ditetapkanNON FINANSIAL:Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memetakan proses bisnis perusahaan dari awal sampai akhir untuk mengetahui

proses dan interaksi pekerjaan masing-masing fungsi dan bidang tugas.2. Mengkoordinasikan penyusunan proses bisnis Kantor, UPT dan UPB untuk

menghasilkan proses bisnis PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.3. Mengkoordinasikan penyusunan sistem dan prosedur serta instruksi kerja sebagai

penjabaran proses bisnis PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.4. Mengevaluasi proses bisnis yang ada sebagai bahan penyempurnaan proses bisnis

untuk menghasilkan proses bisnis yang paling efisien dan efektif sesuai kebutuhanperusahaan

5. Menyusun penyempurnaan proses bisnis yang ada berkoordinasi dengan bidangdan Unit-unit terkait untuk menghasilkan proses bisnis yang sesuai kebutuhanorganisasi

6. Mengonsep sistem dan prosedur penyusunan dan penyempurnaan proses bisnisperusahaan sebagai pedoman penyempurnaan proses bisnis yang ada

7. Menyusun rencana penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN(Persero) P3B Sumatera sebagai panduan dalam pelaksanaan penerapan sistemmanajemen mutu

8. Mengevaluasi penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero)P3B Sumatera sebagai bahan penyempurnaan rencana dan pelaksanaanpenerapan sistem manajemen mutu

9. Memonitor penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera untuk menghasilkan proses dan output pekerjaan yang sesuai denganstandar kualitas yang disepakati

10. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

11. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

4

Page 5: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasii dan masukan

penyusunan proses bisnis

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyusun proses bisnis2. Mengusulkan penyempurnaan proses bisnis3. Menyusun sistem dan prosedur serta instruksi kerja4. Menyusun rencana sistem manajemen mutu5. Mengevaluasi proses bisnis, sistem dan prosedur, instruksi kerja dan penerapan

sistem menajemen mutu.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola proses bisnis Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan proses bisnis, sistem dan prosedur,3. instruksi kerja dan4. Memahami peta proses bisnis dan interaksi kerja5. Mengusulkan perubahan formasi jabatan dan formasi tenaga kerja6. Mampu mengevaluasi menerapkan sistem manajemen mutu.

8. SPESIFIKASI JABATAN Kualifikasi Pengetahuan :

- Pendidikan minimal : -• Pengetahuan teknis:

- Memiliki pemahaman yang baik mengenai majemen organisasi bisnis, perilaku organisasi, manajemen sumber daya manusia dan sistem informasi.

Kemampuan dan Pengalaman :- Kajian atas perubahan kondisi lingkungan usaha yang dinamis dan memberikan- rekomendasi organisasi yang sesuai dengan arah strategi perusahaan.- Fasilitasi tentang pengelolaan kinerja.- Pengoperasian Software komputer Office (Word, Excel, Powerpoint)- Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 33 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 32 Team Work 33 Business Spirit4 Impact and Influenced 1

5

Page 6: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5 Strategic Thinking 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Audit Manajemen Mutu (AQM) 42 Manajemen Kinerja (PMG) 33 Audit Produk Mutu (AQP) 34 Manajemen Mutu (QMG) 45 Pelayanan Manajemen dan Sistem Mutu (MSV) 2

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 39

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Manajemen MutuKode Jabatan : -

6

Page 7: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Pohon Profesi : Manajemen SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen MutuJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Manajer SDM dan Organisasi

2. TUJUAN JABATANMenyusun proses bisnis perusahaan, sistem dan prosedur serta instruksi kerja untukMenghasilkan output kerja yang memuaskan pelanggan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: Sesuai RKAP yang telah ditetapkanNON FINANSIAL:Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Melakukan kinerja system proses bisnis perusahaan dari awal sampai akhir untuk

mengetahui proses dan interaksi pekerjaan masing-masing fungsi dan bidang tugas.2. Mengkoordinasikan penyusunan proses bisnis Kantor, UPT dan UPB untuk

menghasilkan proses bisnis PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.3. Mengkoordinasikan penyusunan sistem dan prosedur serta instruksi kerja sebagai

penjabaran proses bisnis PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.4. Mengevaluasi proses bisnis yang ada sebagai bahan penyempurnaan proses bisnis

untuk menghasilkan proses bisnis yang paling efisien dan efektif sesuai kebutuhanperusahaan.

5. Menyusun penyempurnaan proses bisnis yang ada berkoordinasi dengan bidangdan Unit-unit terkait untuk menghasilkan proses bisnis yang sesuai kebutuhan organisasi.

6. Mengonsep sistem dan prosedur penyusunan dan penyempurnaan proses bisnis perusahaan sebagai pedoman penyempurnaan proses bisnis yang ada

7. Menyusun rencana penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN(Persero) P3B Sumatera sebagai panduan dalam pelaksanaan penerapan sistemmanajemen mutu

8. Mengevaluasi penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero)P3B Sumatera sebagai bahan penyempurnaan rencana dan pelaksanaanpenerapan sistem manajemen mutu

9. Memonitor penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera untuk menghasilkan proses dan output pekerjaan yang sesuai denganstandar kualitas yang disepakati

10. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

11. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor Koordinasii dan masukan

7

Page 8: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Induk

Unit Pelaksana

penyusunan proses bisnis

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyusun proses bisnis2. Mengusulkan penyempurnaan proses bisnis3. Menyusun sistem dan prosedur serta instruksi kerja4. Menyusun rencana sistem manajemen mutu5. Mengevaluasi proses bisnis, sistem dan prosedur, instruksi kerja dan penerapan

sistem menajemen mutu.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola proses bisnis Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan proses bisnis, sistem dan prosedur,3. instruksi kerja dan4. Memahami peta proses bisnis dan interaksi kerja5. Mengusulkan perubahan formasi jabatan dan formasi tenaga kerja6. Mampu mengevaluasi menerapkan sistem manajemen mutu.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : -• Pengetahuan teknis:

- Memiliki pemahaman yang baik mengenai majemen organisasi bisnis, perilaku organisasi, manajemen sumber daya manusia dan sistem informasi.

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan peraturan kepegawaian- Memahami peraturan dan administrasi Kepegawaian.

Pengalaman (lama/dalam bidang): -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Audit Manajemen Mutu (AQM) 3

8

Page 9: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

2 Manajemen Kinerja (PMG) 33 Audit Produk Mutu (AQP) 34 Manajemen Mutu (QMG) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Senior Specialist II Pembinaan SDM dan Hubungan

IndustrialKode Jabatan : - Pohon Profesi : Manajemen SDMSub Pohon Profesi : Senior Specialist II Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional

9

Page 10: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Jenjang Jabatan : Fungsional IIIGrade : Optimatization 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Manajer SDM dan Organisasi

2. TUJUAN JABATANMengelola peraturan SDM dan administrasi kepegawaian serta memastikan semuaproduk regulasi telah sesuai dengan peraturan yang berlaku dan menerjemahkan

peraturan untuk pedoman pelaksanaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: Sesuai RKAP yang telah ditetapkanNON FINANSIAL:Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun rencana kerja pengelolaan peraturan SDM dan Administrasi

Kepegawaian sebagai pedoman pelaksanaan kerja2. Menerjemahkan peraturan-peraturan SDM untuk pedoman pelaksanaan peraturan di

lingkungan PT PLN (Persero) P3B Sumatera.3. Merancang sistem dan prosedur administrasi kepegawaian sebagai pedoman dalam

pelaksanaan tugas dilingkungan PT PLN (Persero) P3B Sumatera4. Mengkoordinasikan peraturan-peraturan SDM agar dipahami oleh seluruh pegawai5. Mengoptimalkan peraturan SDM agar selalu tersedia pada saat diperlukan6. Menggagas saran dan masukan serta pertimbangan kepada Atasan langsung atau

kepada pihak terkait lain tentang peraturan SDM agar kebijakan sesuai denganperaturan yang berlaku

7. Mengevaluasi administrasi pegawai kantor PT PLN (Persero) P3B Sumatera agarsesuai dengan peraturan SDM.

8. Menganalisis laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas

9. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Sosialisasi peraturan

kepegawaian

Koordinasi dan kerjasama

menerbitkan SK

10

Page 11: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menerjemahkan peraturan SDM2. Menyusun sistem dan prosedur administrasi kepegawaian3. Mensosialisasikan peraturan4. Memberikan saran dan pertimbangan kepada atasan dan pihak terkait tetang

peraturan SDM.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM Unit-unit dan2. mengevaluasi administrasi kepegawaian3. Memahami peraturan SDM4. Mampu menyusun konsep sistem dan prosedur administrasi kepegawaian5. Mampu menerjemahkan dan mensosialisasikan peraturan SDM.

8. SPESIFIKASI JABATAN Kualifikasi Pengetahuan :

- Pendidikan minimal : -• Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami peraturan dan administrasi Kepegawaian.

Kemampuan dan Pengalaman :Mampu - Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 33 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 32 Team Work 33 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 42 Hubungan Industrial (INR) 43 Administrasi Personel (PAD) 34 Hukum (LEG) 35 Administrasi Perkantoran (OAD) 2

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 39

11

Page 12: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Pembinaan SDM dan Hubungan IndustrialKode Jabatan : - Pohon Profesi : Manajemen SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Manajer SDM dan Organisasi

12

Page 13: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

2. TUJUAN JABATANMengelola peraturan SDM dan administrasi kepegawaian serta memastikan semuaproduk regulasi telah sesuai dengan peraturan yang berlaku dan menerjemahkan

peraturan untuk pedoman pelaksanaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: Sesuai RKAP yang telah ditetapkanNON FINANSIAL:Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun rencana kerja pengelolaan peraturan SDM dan Administrasi

Kepegawaian sebagai pedoman pelaksanaan kerja2. Melakukan penerjemaahan peraturan-peraturan SDM untuk pedoman pelaksanaan

peraturan di lingkungan PT PLN (Persero) P3B Sumatera3. Mensosialisasikan peraturan-peraturan SDM agar dipahami oleh seluruh pegawai4. Mengelola peraturan SDM agar selalu tersedia pada saat diperlukan5. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas6. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengan

tugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Sosialisasi peraturan

kepegawaian

Koordinasi dan kerjasama

menerbitkan SK

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menerjemahkan peraturan SDM2. Menyusun sistem dan prosedur administrasi kepegawaian3. Mensosialisasikan peraturan4. Memberikan saran dan pertimbangan kepada atasan dan pihak terkait tetang

peraturan SDM.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM Unit-unit dan

mengevaluasi administrasi kepegawaian2. Memahami peraturan SDM3. Mampu menyusun konsep sistem dan prosedur administrasi kepegawaian4. Mampu menerjemahkan dan mensosialisasikan peraturan SDM.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi

13

Page 14: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

- Memahami peraturan dan administrasi Kepegawaian.Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan peraturan kepegawaian- Mampu Mengoperasikan computer officer (Word, Exel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 32 Hubungan Industrial (INR) 33 Administrasi Personel (PAD) 34 Hukum (LEG) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Senior Specialist II Manajemen PengetahuanKode Jabatan : - Pohon Profesi : Manajemen DiklatSub Pohon Profesi : Senior Specialist II Manajemen DiklatJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IIIGrade : Optimatization 1-3

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Manajer SDM dan Organisasi

2. TUJUAN JABATAN

14

Page 15: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Merencanakan, Melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan yang berhubungan dengan Knowledge Manajemen untuk mendukung pencapaian sasaran kinerja unit.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: Sesuai RKAP yang telah ditetapkanNON FINANSIAL:Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menganalisa rencana kerja tahunan fungsi tugas Knowledge Manajemen untuk

kelancaran pelaksanaan tugas2. Menyelenggarakan Forum Standarisasi, Forum dan Lomba Inovasi setahun sekali3. Melakukan sosialisasi Sistem Manajemen Mutu4. Mengevaluasi dokumentasi hasil riset, pengembangan dan hasil karya inovasi5. Melakukan evaluasi terhadap proses bisnis yang ada pada Unit6. Mengevaluasi pelayanan perpustakaan berupa penambahan jumlah koleksi referensi

di perpusakaan dan mewujudkan digital library7. Melakukan sinkronisasi strategi bisnis Unit dengan operasional 8. Mengevaluasi perkembangan e-learning / distance learning9. Mensinergikan Knowledge Manajemen internal dengan eksternal Knowledge

Resources (stakeholder)10. Menggalakkan program sosialisasi serta mengawal dan mengevaluasi implementasi

Knowledge Manajemen11. Membuat usulan regulasi yang mendorong distribusi inovasi dan memudahkan

pencarian pengetahuan tentang perusahaan12. Melakukan monitoring terhadap jalannya Community of Practice (CoP), Forum/Diskusi

(Knowledge Sharing) dan Program Akuisisi Tacit to Explicit (Knowledge Capturing) di UPT/UPB.

13. Menyusun laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggung jawaban pelaksanaan tugas.

14. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai dengan tugas dan tanggung jawab dan atau kompetensinya

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Manajer Unit Pelaksanaan tugas

Deputi Manajer – Unit

Manajer UPT,UPB

Eksternal Jasa Pendidikan Sharing Knowledge

Serikat Pekerja Sosialisasi Kebijakan Perusahaan

6. WEWENANG JABATAN1. Mengakses program aplikasi kinerja dan SDM2. Merekomendasikan Proses Bisnis.

15

Page 16: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

3. Merekomendasikan jenis pelatihan

7. TANTANGAN UTAMA 1. Keakuratan data pengusahaan dan data pegawai 2. Kecepatan pelayanan3. Tersedianya diklat yang sesuai dengan kebutuhan kompetensi4. Tersedianya proses bisnis yang sesuai dengan kebutuhan unit

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

-Sistem Manajemen Mutu.-Diklat Penjenjangan EE4-Pelayanan Prima

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

-Memahami peraturan SDM dan mampu mensosialisasikannya-Memahami alur proses yang ada di Unit-Mampu Mengoperasikan computer officer (Word, Exel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 33 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 32 Team Work 33 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Perubahan (CMA) 32 Manajemen Pengetahuan (KLM) 53 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 44 Manajemen Pelatihan (TRG) 4

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 39

16

Page 17: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Manajemen PengetahuanKode Jabatan : - Pohon Profesi : Manajemen DiklatSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen DiklatJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Manajer SDM dan Organisasi

2. TUJUAN JABATANMerencanakan, Melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan yang berhubungan dengan Knowledge Manajemen untuk mendukung pencapaian sasaran kinerja unit.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: Sesuai RKAP yang telah ditetapkan

17

Page 18: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

NON FINANSIAL:Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun rencana kerja tahunan fungsi tugas Knowledge Manajemen untuk kelancaran

pelaksanaan tugas2. Menyelenggarakan Forum Standarisasi, Forum dan Lomba Inovasi setahun sekali3. Melakukan sosialisasi Sistem Manajemen Mutu4. Melakukan dokumentasi hasil riset, pengembangan dan hasil karya inovasi5. Melakukan evaluasi terhadap proses bisnis yang ada pada Unit6. Melakukan peningkatan pelayanan perpustakaan berupa penambahan jumlah koleksi

referensi di perpusakaan dan mewujudkan digital library7. Melakukan sinkronisasi strategi bisnis Unit dengan operasional 8. Melakukan pengembangan e-learning / distance learning9. Mensinergikan Knowledge Manajemen internal dengan eksternal Knowledge Resources

(stakeholder)10. Menggalakkan program sosialisasi serta mengawal dan mengevaluasi implementasi

Knowledge Manajemen11. Membuat usulan regulasi yang mendorong distribusi inovasi dan memudahkan pencarian

pengetahuan tentang perusahaan12. Melakukan monitoring terhadap jalannya Community of Practice (CoP), Forum/Diskusi

(Knowledge Sharing) dan Program Akuisisi Tacit to Explicit (Knowledge Capturing) di UPT/UPB.

13. Menyusun laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggung jawaban pelaksanaan tugas.

14. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai dengan tugas dan tanggung jawab dan atau kompetensinya

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Manajer Unit Pelaksanaan tugas

Deputi Manajer – Unit

Manajer UPT,UPB

Eksternal Jasa Pendidikan Sharing Knowledge

Serikat Pekerja Sosialisasi Kebijakan Perusahaan

6. WEWENANG JABATAN1. Mengakses program aplikasi kinerja dan SDM2. Merekomendasikan Proses Bisnis.3. Merekomendasikan jenis pelatihan

7. TANTANGAN UTAMA 1. Keakuratan data pengusahaan dan data pegawai 2. Kecepatan pelayanan3. Tersedianya diklat yang sesuai dengan kebutuhan kompetensi

18

Page 19: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

4. Tersedianya proses bisnis yang sesuai dengan kebutuhan unit

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

-Sistem Manajemen Mutu.-Diklat Penjenjangan EE4-Pelayanan Prima

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

-Memahami peraturan SDM dan mampu mensosialisasikannya-Memahami alur proses yang ada di Unit-Mampu Mengoperasikan computer officer (Word, Exel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Perubahan (CMA) 32 Manajemen Pengetahuan (KLM) 33 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 34 Manajemen Pelatihan (TRG) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

19

Page 20: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Deputi Manajer Pengembangan SDMKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Manajemen SDMJenis Jabatan : StrukturalJenjang Jabatan : StrukturalGrade : Optimization 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Manajer SDM dan Organisasi

2. TUJUAN JABATANMelakukan pengembangan dan penyempurnaan struktur organisasi, proses bisnis, sertapengembangan kompetensi teknik & non teknik dan pengembangan sistem karir agarmampu mencapai efektivitas dan efisiensi proses manajemen dalam mendukungtercapainya kinerja PT PLN (Persero) P3B Sumatera.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :

- Jumlah klien : 6 Bidang dikantor Induk, 11 Unit Pelaksana

20

Page 21: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Mencatat rencana kegiatan Sub Bidang Organisasi.2. Mengusulkan pengembangan & penyempurnaan struktur organisasi, proses

manajemen, serta tatalaksananya berdasarkan kajian kinerja organisasi dantuntutan perubahan lingkungan bisnis, untuk mencapai sasaran perusahaan.

3. Mengkoordinasikan & menyusun standarisasi dan penyempurnaan proses bisnis unitpelaksana dan bidang di kantor induk untuk peningkatan kinerja.

4. Menyusun Formasi Jabatan dan Uraian Jabatan berdasarkan analisa organisasisesuai kebutuhan pelaksanaan fungsi tugas organisasi.

5. Menyusun Formasi Tenaga Kerja berdasarkan tanggung jawab dan beban kerjaagar optimal sesuai kebutuhan organisasi.

6. Menyusun analisa jabatan berdasarkan metode IRMA dan Mencatat evaluasijabatan.

7. Menyusun sistem perencanaan karir, dan jalur pengembangan karir.8. Merencanakan pengembangan kompetensi teknik & non teknik serta pencapaian

sertifikasi kompetensi dalam pelaksanaan manajemen SDM berbasis kompetensi.9. Menyusun rencana kebutuhan anggaran bidang SDM & Organisasi.10. Mengimplementasikan dan meningkatkan perbaikan secara berkesinambungan

Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2000 dilingkungannya.11. Membina dan mengembangkan kompetensi SDM untuk memenuhi kebutuhan

kompetensi jabatan.12. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengan

tugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.13. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Kerjasama dan Koordinasi tugas

Kerjasama dan Koordinasi tugas

Eksternal Lembaga Standar

Mutu/Sertifikasi Konsultan

Organisasi

Konsultan dan masukan

Perkembangan Organisasi

Sertifikasi mutu dan

Kompetensi

Konsultasi pengembangan

organisasi

6. WEWENANG JABATAN1. Merekomendasikan pengembangan & penyempurnaan struktur organisasi, proses

manajemen, serta tatalaksananya.2. Merekomendasikan standarisasi dan penyempurnaan proses bisnis unit pelaksana

dan bidang di kantor induk.

21

Page 22: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

3. Merekomendasikan Formasi Jabatan, Uraian Jabatan, dan Formasi Tenaga Kerja.4. Merekomendasikan sistem pengembangan karir dan jalur karir, serta peringkat unit

pelaksana & sub unit pelaksana.5. Mengembangkan SDM di lingkungan unit kerjanya.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Pengembangan organisasi dengan referensi metode yang beragam.2. Proses Bisnis yang efektif dan efisien.3. Pencapaian ISO 14001, 9001, 9002, dll4. Pencapaian Sertifikasi Kompetensi5. Kompetensi yang akurat sesuai kebutuhan organisasi6. Optimalisasi Formasi Jabatan & Formasi Tenaga Kerja

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Memiliki pemahaman yang baik mengenai manajemen organisasi bisnis, perilaku organisasi, manajemen sumber daya manusia dan sistem informasi.

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Kajian atas perubahan kondisi lingkungan usaha yang dinamis dan memberikan- rekomendasi organisasi yang sesuai dengan arah strategi perusahaan.

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Relationship Building 12 Developing Others 33 Decision Making 34 Strategic Thinking 25 Team Leadership 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen SDM (HRM) 42 Pengembangan Organisasi (ODV) 43 Manajemen Perubahan (CMA) 34 Manajemen Kinerja (PMG) 45 Manajemen Strategi (SCG) 3

Jumlah Level Profesiensi 18Jumlah Total Level 41

22

Page 23: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Senior Specialist II Pengembangan Organisasi dan

Proses BisnisKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Senior Specialist II Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IIGrade : Advanced 1-2

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun pengembangan organisasi kantor PT PLN (Persero) P3B Sumatera dan Unit-unitnya agar mampu memenuhi tuntutan kebutuhan tugas operasional di lapangan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun pengembangan organisasi agar mampu memenuhi tuntutan kebutuhan

tugas operasional

23

Page 24: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

2. Mengevaluasi dan menganalisis organisasi yang ada sebagai bahanpenyempurnaan struktur organisasi sesuai tuntutan perubahan proses bisnisorganisasi

3. Menyusun penyempurnaan organisasi berdasarkan hasil evaluasi organisasi agarmampu mengantisipasi perubahan lingkungan bisnis perusahaan

4. Menyusun formasi jabatan berdasarkan analisis organisasi sesuai kebutuhanpelaksanaan fungsi tugas organisasi

5. Menyusun formasi tenaga kerja berdasarkan tanggungjawab dan beban kerjaorganisasi untuk menghasilkan formasi tenaga kerja yang optimal sesuai kebutuhanorganisasi

6. Memberikan saran dan pertimbangan kepada pejabat terkait dalam pengembanganorganisasi

7. Menyusun konsep, sistem dan prosedur pengembangan organisasi sebagaipedoman untuk penyempurnaan organisasi.

8. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

9. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

pengembangan organisasi

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepada

Deputi Manager Organisasi2. Mengusulkan pengembangan organisasi3. Menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan

pengembangan organisasi4. Memberikan saran dan pertimbangan dalam merencanakan dan mengembangkan

organisasi.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM kantor dan Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur

perencanaan dan pengembangan organisasi3. Mengusulkan perubahan struktur organisasi

24

Page 25: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

4. Mengusulkan perubahan formasi jabatan dan formasi tenaga kerja

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan- Menyusun dan mengembangkan organisasi

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan pengembangan organisasi PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 33 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 32 Team Work 33 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Karir (CMG) 42 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 33 Perencanaan Sumber Daya Manusia (HRP) 34 Pengembangan Organisasi (ODV) 45 Manajemen Perubahan (CMA) 2

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 39

25

Page 26: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Pengembangan Organisasi dan Proses BisnisKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun pengembangan organisasi kantor PT PLN (Persero) P3B Sumatera dan Unit-unitnya agar mampu memenuhi tuntutan kebutuhan tugas operasional di lapangan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memperbaiki pengembangan organisasi agar mampu memenuhi tuntutan kebutuhan

tugas operasional2. Memverifikasi dan menganalisis organisasi yang ada sebagai bahan penyempurnaan

struktur organisasi sesuai tuntutan perubahan proses bisnis organisasi.3. Menyusun penyempurnaan organisasi berdasarkan hasil evaluasi organisasi agar

mampu mengantisipasi perubahan lingkungan bisnis perusahaan4. Menyusun formasi jabatan berdasarkan analisis organisasi sesuai kebutuhan

pelaksanaan fungsi tugas organisasi

26

Page 27: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. Menyusun formasi tenaga kerja berdasarkan tanggungjawab dan beban kerjaorganisasi untuk menghasilkan formasi tenaga kerja yang optimal sesuai kebutuhanorganisasi

6. Menyusun saran dan pertimbangan kepada pejabat terkait dalam pengembanganorganisasi

7. Melakukan pengonsepan, sistem dan prosedur pengembangan organisasi sebagaipedoman untuk penyempurnaan organisasi.

8. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

9. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

pengembangan organisasi

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepada

Deputi Manager Pengembangan SDM2. Mengusulkan pengembangan organisasi3. Menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan

pengembangan organisasi4. Memberikan saran dan pertimbangan dalam merencanakan dan mengembangkan

organisasi.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM kantor dan Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur

perencanaan dan pengembangan organisasi3. Mengusulkan perubahan struktur organisasi4. Mengusulkan perubahan formasi jabatan dan formasi tenaga kerja

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

27

Page 28: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

- Mengetahui proses bisnis perusahaan- Menyusun dan mengembangkan organisasi

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan pengembangan organisasi PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Karir (CMG) 32 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 33 Perencanaan Sumber Daya Manusia (HRP) 34 Pengembangan Organisasi (ODV) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

28

Page 29: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Analyst Pengembangan Organisasi dan Proses

BisnisKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun pengembangan organisasi kantor PT PLN (Persero) P3B Sumatera dan Unit-unitnya agar mampu memenuhi tuntutan kebutuhan tugas operasional di lapangan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyiapkan pengembangan organisasi agar mampu memenuhi tuntutan kebutuhan

tugas operasional2. Memonitor organisasi yang ada sebagai bahan penyempurnaan struktur organisasi

sesuai tuntutan perubahan proses bisnis organisasi.3. Mengolah penyempurnaan organisasi berdasarkan hasil evaluasi organisasi agar

mampu mengantisipasi perubahan lingkungan bisnis perusahaan4. Memastikan formasi jabatan berdasarkan analisis organisasi sesuai kebutuhan

pelaksanaan fungsi tugas organisasi5. Mengolah formasi tenaga kerja berdasarkan tanggungjawab dan beban kerja

organisasi untuk menghasilkan formasi tenaga kerja yang optimal sesuai kebutuhanorganisasi

6. Menyiapkan saran dan pertimbangan kepada pejabat terkait dalam pengembangan

29

Page 30: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

organisasi7. Melakukan pengonsepan, sistem dan prosedur pengembangan organisasi sebagai

pedoman untuk penyempurnaan organisasi.8. Meyiapkan laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas.9. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengan

tugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

pengembangan organisasi

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepada

Deputi Manager Pengembangan SDM2. Mengusulkan pengembangan organisasi3. Menyiapkan dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan

pengembangan organisasi4. Memberikan saran dan pertimbangan dalam merencanakan dan mengembangkan

organisasi.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM kantor dan Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur

perencanaan dan pengembangan organisasi3. Melaksanakan perubahan struktur organisasi4. Melaksanakan perubahan formasi jabatan dan formasi tenaga kerja

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan- Menyusun dan mengembangkan organisasi

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

30

Page 31: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

- Pengelolaan pengembangan organisasi PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Karir (CMG) 22 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 23 Perencanaan Sumber Daya Manusia (HRP) 24 Pengembangan Organisasi (ODV) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

31

Page 32: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Senior Specialist II Perencanaan KarirKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Senior Specialist II Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IIGrade : Advanced 1-2

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan kompetensidan kebutuhan perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan jalur karir,

kompetensi dan kebutuhan perusahaan2. Menyusun konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan pengembangan karir

pegawai sebagai pedoman dalam perencanaan dan pengembangan karir pegawaidilingkungan PT PLN (Persero) P3B Sumatera

3. Mengoptimalkan saran dan pertimbangan kepada pejabat terkait dalam perencanaandan pengembangan karir pegawai

4. Menyusun peta karir pegawai sesuai dengan kebutuhan organisasi untuk pedomanpengembangan karir pegawai

5. Mengevaluasi karir pegawai sebagai masukan dalam menyusun penyempurnaansistem dan prosedur perencanaan dan pengembangan karir pegawai

6. Menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan pengembanganpegawai untuk memastikan selalu sesuai dengan tuntutan kebutuhan organisasi dankebijakan pengembangan SDM.

7. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

8. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas

32

Page 33: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

Perencanaan karir pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepada

Manajer SDM.2. Mengusulkan perencanaan dan pengembangan karir pegawai3. Menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan

pengembangan karir.4. Mengkoordinasikan saran dan pertimbangan dalam merencanakan dan

mengembangkan karir pegawai.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM kantor dan Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur

perencanaan dan pengembangan karir pegawai

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan- Menyusun dan mengembangkan organisasi

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan perencanaan karir pegawai PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 33 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

33

Page 34: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 32 Team Work 33 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Karir (CMG) 42 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 33 Perencanaan Sumber Daya Manusia (HRP) 44 Administrasi Personel (PAD) 35 Pengadaan Sumber Daya Manusia (RSL) 2

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 39

34

Page 35: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Perencanaan KarirKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan kompetensidan kebutuhan perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Mengevaluasi perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan jalur

karir,kompetensi dan kebutuhan perusahaan

2. Memperbaiki konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan pengembangan karirpegawai sebagai pedoman dalam perencanaan dan pengembangan karir pegawaidilingkungan PT PLN (Persero) P3B Sumatera

3. Mengoptimalkan saran dan pertimbangan kepada pejabat terkait dalam perencanaandan pengembangan karir pegawai

4. Menyusun peta karir pegawai sesuai dengan kebutuhan organisasi untuk pedomanpengembangan karir pegawai

5. Mengevaluasi karir pegawai sebagai masukan dalam menyusun penyempurnaansistem dan prosedur perencanaan dan pengembangan karir pegawai

6. Menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan pengembanganpegawai untuk memastikan selalu sesuai dengan tuntutan kebutuhan organisasi dankebijakan pengembangan SDM.

7. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

8. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas

35

Page 36: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

Perencanaan karir pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepada

Manajer SDM.2. Mengusulkan perencanaan dan pengembangan karir pegawai3. Menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan

pengembangan karir.4. Mengkoordinasikan saran dan pertimbangan dalam merencanakan dan

mengembangkan karir pegawai.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM kantor dan Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur

perencanaan dan pengembangan karir pegawai

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan- Menyusun dan mengembangkan organisasi

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan perencanaan karir pegawai PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

36

Page 37: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Karir (CMG) 32 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 33 Perencanaan Sumber Daya Manusia (HRP) 34 Administrasi Personel (PAD) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

37

Page 38: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Analyst Perencanaan KarirKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan kompetensidan kebutuhan perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Melaksanakan perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan jalur

karir,kompetensi dan kebutuhan perusahaan

2. Menyiapkan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan pengembangan karirpegawai sebagai pedoman dalam perencanaan dan pengembangan karir pegawaidilingkungan PT PLN (Persero) P3B Sumatera

3. Mengolah saran dan pertimbangan kepada pejabat terkait dalam perencanaandan pengembangan karir pegawai

4. Memastikan peta karir pegawai sesuai dengan kebutuhan organisasi untuk pedomanpengembangan karir pegawai

5. Mengolah karir pegawai sebagai masukan dalam menyusun penyempurnaansistem dan prosedur perencanaan dan pengembangan karir pegawai

6. Menyiapkan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan pengembanganpegawai untuk memastikan selalu sesuai dengan tuntutan kebutuhan organisasi dan kebijakan pengembangan SDM.

7. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

8. Menyiapkan laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Koordinasi dan masukan

Perencanaan karir pegawai

38

Page 39: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Unit Pelaksana

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepada

Manajer SDM.2. Menyiapkan perencanaan dan pengembangan karir pegawai3. Menyiapkan konsep, sistem dan prosedur perencanaan dan

pengembangan karir.4. Melakukan pertimbangan dalam merencanakan dan mengembangkan karir pegawai.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM kantor dan Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur

perencanaan dan pengembangan karir pegawai

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan- Menyusun dan mengembangkan organisasi

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan perencanaan karir pegawai PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Karir (CMG) 32 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 23 Perencanaan Sumber Daya Manusia (HRP) 2

39

Page 40: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

4 Administrasi Personel (PAD) 25 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

URAIAN JABATAN

40

Page 41: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Senior Specialist II Perencanaan SDMKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Senior Specialist II Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IIGrade : Advanced 1-2

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan kompetensidan kebutuhan perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun kebutuhan SDM kantor PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unit untuk

mengisi kebutuhan formasi tenaga kerja yang diperlukan guna mendukungoptimalisasi pelaksanaan tugas dalam mendukung pencapaian target kinerja.

2. Menyusun rencana dan revisi aggaran biaya pegawai untuk mendukung dataRencana Kerja dan Anggaran Perusahaan RKAP.

3. Menyusun konsep sistem dan prosedur pengisian formasi tenaga kerja (FTK)sebagai pedoman dalam pelaksanaan pengisian FTK di kantor PT PLN (Persero)P3B dan Unit-unit.

4. Menyusun konsep sistem dan prosedur penyusunan dan revisi anggaran biayapegawai sebagai pedoman pelaksanaan penyusunan dan revisi anggaran kantor PTPLN (Persero) P3B dan Unit-unit.

5. Mensinergikan kepada Deputi Manager Pengembangan SDM atau pihakterkait lainnya tentang perencanaan SDM dan penyusunan serta revisi anggaranbiaya pegawai.

6. Mengevaluasi sistem dan prosedur perencanaan SDM dan penyusunananggaran serta revisi anggaran biaya pegawai agar semakin efisien dan efektifdalam mendukung pencapaian target kinerja.

7. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

8. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

41

Page 42: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

Kebutuhan dan pengisian

formasi SDM

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Mengusulkan rencana kebutuhan SDM2. Mengusulkan rencana anggaran biaya pegawai3. Mengusulkan sistem dan prosedur perencanaan SDM dan rencana anggaran biaya

pegawai.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM Unit-unit dan pengelola

Anggaran biaya pegawai2. Ketelitian yang tinggi.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan- Memahami pengelolaan kebutuhan dan pengisian formasi SDM

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan kebutuhan dan pengisian formasi pegawai PT PLN (Persero) Kantor Induk

- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin) Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 33 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 32 Team Work 33 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 2

42

Page 43: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Karir (CMG) 32 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 33 Perencanaan Sumber Daya Manusia (HRP) 44 Pengadaan Sumber Daya Manusia (RSL) 45 Pengembangan Organisasi (ODV) 2

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 39

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Perencanaan SDM

43

Page 44: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Kode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan kompetensidan kebutuhan perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memperbaiki kebutuhan SDM kantor PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unit untuk

mengisi kebutuhan formasi tenaga kerja yang diperlukan guna mendukungoptimalisasi pelaksanaan tugas dalam mendukung pencapaian target kinerja.

2. Mengkoordinasikan rencana dan revisi aggaran biaya pegawai untuk mendukung dataRencana Kerja dan Anggaran Perusahaan RKAP.

3. Menyusun konsep sistem dan prosedur pengisian formasi tenaga kerja (FTK)sebagai pedoman dalam pelaksanaan pengisian FTK di kantor PT PLN (Persero)P3B dan Unit-unit.

4. Menyusun konsep sistem dan prosedur penyusunan dan revisi anggaran biayapegawai sebagai pedoman pelaksanaan penyusunan dan revisi anggaran kantor PTPLN (Persero) P3B dan Unit-unit.

5. Mengusulkan dan merekomendasikan kepada Deputi Manager SDM atau pihakterkait lainnya tentang perencanaan SDM dan penyusunan serta revisi anggaranbiaya pegawai.

6. Melakukan penyempurnaan sistem dan prosedur perencanaan SDM dan penyusunananggaran serta revisi anggaran biaya pegawai agar semakin efisien dan efektifdalam mendukung pencapaian target kinerja.

7. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

8. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor Koordinasi dan masukan

44

Page 45: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Induk

Unit Pelaksana

Perencanaan karir pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyusun rencana kebutuhan SDM2. Menyusun rencana anggaran biaya pegawai3. Menyusun sistem dan prosedur perencanaan SDM dan rencana anggaran biaya

pegawai.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM Unit-unit dan pengelola

Anggaran biaya pegawai2. Ketelitian yang tinggi

.8. SPESIFIKASI JABATAN

Kualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan kebutuhan dan pengisian formasi SDM

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan kebutuhan dan pengisian formasi pegawai PT PLN (Persero) Kantor Induk

- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin) Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level

45

Page 46: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

1 Manajemen Karir (CMG) 32 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 33 Perencanaan Sumber Daya Manusia (HRP) 34 Pengadaan Sumber Daya Manusia (RSL) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Analyst Perencanaan SDMKode Jabatan : -

46

Page 47: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan kompetensidan kebutuhan perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memonitor kebutuhan SDM kantor PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unit untuk

mengisi kebutuhan formasi tenaga kerja yang diperlukan guna mendukungoptimalisasi pelaksanaan tugas dalam mendukung pencapaian target kinerja.

2. Menyiapkan rencana dan revisi aggaran biaya pegawai untuk mendukung dataRencana Kerja dan Anggaran Perusahaan RKAP.

3. Memastikan konsep sistem dan prosedur pengisian formasi tenaga kerja (FTK)sebagai pedoman dalam pelaksanaan pengisian FTK di kantor PT PLN (Persero)P3B dan Unit-unit.

4. Menyiapkan konsep sistem dan prosedur penyusunan dan revisi anggaran biayapegawai sebagai pedoman pelaksanaan penyusunan dan revisi anggaran kantor PTPLN (Persero) P3B dan Unit-unit.

5. Mengolah dan merekomendasikan kepada Deputi Manager SDM atau pihakterkait lainnya tentang perencanaan SDM dan penyusunan serta revisi anggaranbiaya pegawai.

6. Melakukan penyempurnaan sistem dan prosedur perencanaan SDM dan penyusunananggaran serta revisi anggaran biaya pegawai agar semakin efisien dan efektifdalam mendukung pencapaian target kinerja.

7. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

8. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor Koordinasi dan masukan

47

Page 48: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Induk

Unit Pelaksana

Perencanaan karir pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyiapkan rencana kebutuhan SDM2. Menyiapkan rencana anggaran biaya pegawai3. Menyiapkan sistem dan prosedur perencanaan SDM dan rencana anggaran biaya

pegawai.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola SDM Unit-unit dan pengelola

Anggaran biaya pegawai2. Ketelitian yang tinggi

.8. SPESIFIKASI JABATAN

Kualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan kebutuhan dan pengisian formasi SDM

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan kebutuhan dan pengisian formasi pegawai PT PLN (Persero) Kantor Induk

- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin) Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Karir (CMG) 22 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 23 Perencanaan Sumber Daya Manusia (HRP) 34 Pengadaan Sumber Daya Manusia (RSL) 25 Bahasa Asing (FLG) 2

48

Page 49: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Officer AdministrasiKode Jabatan : - Pohon Profesi : AdministrasiSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional

49

Page 50: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Jenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan kompetensidan kebutuhan perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun konsep evaluasi organisasi agar mampu mengantisipasi perubahan

lingkungan bisnis perusahaan2. Melakukan analisis beban kerja untuk penyusunan formasi jabatan dan formasi

tenaga kerja yang optimal sesuai kebutuhan pelaksanaan fungsi tugas organisasi3. Menyusun konsep, sistem dan prosedur pengembangan organisasi sebagai

pedoman untuk penyempurnaan organisasi.4. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas.5. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengan

tugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

Pengembangan organisasi

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATANPemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepadaDeputi Manager Pengembangan Organisasi.

7. TANTANGAN UTAMA Mampu menyusun dan menyempurnakan konsep, sistem dan prosedur perencanaandan pengembangan organisasi.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : -

50

Page 51: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Pengetahuan teknis:- Mengetahui proses bisnis perusahaan pada bidang SDM dan Organisasi

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin) Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Karir (CMG) 22 Pengembangan Organisasi (ODV) 23 Administrasi Personel (PAD) 34 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 25 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Junior Officer AdministrasiKode Jabatan : - Pohon Profesi : AdministrasiSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional VIGrade : Basic 1-4

51

Page 52: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan SDM

2. TUJUAN JABATANMenyusun perencanaan dan pengembangan karir pegawai sesuai dengan kompetensidan kebutuhan perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Mengenali konsep evaluasi organisasi agar mampu mengantisipasi perubahan

lingkungan bisnis perusahaan2. Mengenali analisis beban kerja untuk penyusunan formasi jabatan dan formasi

tenaga kerja yang optimal sesuai kebutuhan pelaksanaan fungsi tugas organisasi3. Mencatat konsep, sistem dan prosedur pengembangan organisasi sebagai

pedoman untuk penyempurnaan organisasi.4. Melengkapi laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas.5. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengan

tugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

Pengembangan organisasi

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATANPemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepadaDeputi Manager Pengembangan Organisasi.

7. TANTANGAN UTAMA Mengagendakan, mengoperasikan pemeliharaan asset, sistem dan prosedur perencanaandan pengembangan organisasi.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan pada bidang SDM dan Organisasi

52

Page 53: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin) Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 12 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 1

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 12 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced5 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 22 Pengembangan Organisasi (ODV) 23 Administrasi Personel (PAD) 24 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 2

Jumlah Level Profesiensi 8Jumlah Total Level 16

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Deputi Manajer Pengembangan KompetensiKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Manajemen SDMJenis Jabatan : StrukturalJenjang Jabatan : StrukturalGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Manajer SDM dan Organisasi

2. TUJUAN JABATAN

53

Page 54: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Menyusun proses bisnis perusahaan, sistem dan prosedur serta instruksi kerja untukmenghasilkan output kerja yang memuaskan pelanggan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :

- Jumlah klien : 6 Bidang dikantor Induk, 11 Unit Pelaksana

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun rencana pengembangan standar kompetensi sesuai dengan kebijakan

penerapan Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi (MSDM BK)2. Menyusun perkembangan standar kebutuhan kompetensi jabatan (KKJ) sesuai

tuntutanorganisasi untuk mendukung pencapaian target kinerja

3. Mengevaluasi penyusunan kebutuhan kompetensi individu (KKI) melalui asessmenuntuk mengetahui gap kebutuhan kompetensi jabatan dan kebutuhan kompetensiindividu pegawai

4. Mengkoordinasikan pemenuhan gap kompetensi antara KKJ dan KKI pegawai kepadapejabat dan pihak terkait untuk ditindaklanjuti

5. Merancang sistem dan prosedur pengembangan kompetensi pegawai sebagaipedoman peningkatan kompetensi pegawai

6. Mengkoordinasikan saran dan pertimbangan kepada pejabat terkait dalam pengembangan standar kompetensi pegawai

7. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuailingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

8. Menyusun laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagaipertanggungjawaban pelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

pengembangan kompetensi

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATANDituntut untuk dapat mengembangkan standar kompetensi jabatan agar selalu sesuaidengan tuntutan tugas organisasi dan mengarahkan pemenuhan gap kompetensi KKJ

dan KKI pegawai.7. TANTANGAN UTAMA

1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola proses bisnis Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan proses bisnis, sistem dan prosedur,

instruksi kerja3. Mengusulkan perubahan formasi jabatan dan formasi tenaga kerja4. Mampu mengevaluasi menerapkan sistem manajemen mutu.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : -

54

Page 55: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Pengetahuan teknis:- Mengetahui proses bisnis perusahaan.- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan proses bisnis PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Relationship Building 12 Developing Others 33 Decision Making 24 Strategic Thinking 25 Team Leadership 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Pengetahuan (KLM) 42 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 43 Manajemen Perubahan (CMA) 34 Manajemen Kinerja (PMG) 45 Manajemen Strategi (SCG) 2

Jumlah Level Profesiensi 18Jumlah Total Level 41

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Senior Specialist II Kompetensi SDMKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Senior Specialist II Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IIIGrade : Optimazation 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMenyusun proses bisnis perusahaan, sistem dan prosedur serta instruksi kerja untukmenghasilkan output kerja yang memuaskan pelanggan.

55

Page 56: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :

- Jumlah klien : 6 Bidang dikantor Induk, 11 Unit Pelaksana

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memetakan proses bisnis perusahaan dari awal sampai akhir untuk mengetahui

proses dan interaksi pekerjaan masing-masing fungsi dan bidang tugas.2. Menyusun proses bisnis Kantor dan UPT dan UJT untuk menghasilkan proses bisnis PT

PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.3. Menyusun sistem dan prosedur serta instruksi kerja sebagai penjabaran proses bisnis

PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.4. Mengevaluasi proses bisnis yang ada sebagai bahan penyempurnaan proses bisnis

untuk menghasilkan proses bisnis yang paling efisien dan efektif sesuai kebutuhanperusahaan

5. Menyusun penyempurnaan proses bisnis yang ada berkoordinasi dengan bidangdan Unit-unit terkait untuk menghasilkan proses bisnis yang sesuai kebutuhanorganisasi

6. Mengkoordinasikan sistem dan prosedur penyusunan dan penyempurnaan proses bisnisperusahaan sebagai pedoman penyempurnaan proses bisnis yang ada

7. Menyusun rencana penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN(Persero) P3B Sumatera sebagai panduan dalam pelaksanaan penerapan sistemmanajemen mutu

8. Mengevaluasi penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero)P3B Sumatera sebagai bahan penyempurnaan rencana dan pelaksanaanpenerapan sistem manajemen mutu

9. Menyusun penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera untuk menghasilkan proses dan output pekerjaan yang sesuai denganstandar kualitas yang disepakati

10. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

11. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

penyusunan proses bisnis

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyusun proses bisnis2. Mengusulkan penyempurnaan proses bisnis3. Menyusun sistem dan prosedur serta instruksi kerja

56

Page 57: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

4. Menyusun rencana sistem manajemen mutu5. Mengevaluasi proses bisnis, sistem dan prosedur, instruksi kerja dan penerapan

sistem menajemen mutu.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola proses bisnis Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan proses bisnis, sistem dan prosedur,

instruksi kerja3. Memahami peta proses bisnis dan interaksi kerja4. Mengusulkan perubahan formasi jabatan dan formasi tenaga kerja5. Mampu mengevaluasi menerapkan sistem manajemen mutu.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan.- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan proses bisnis PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 33 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 32 Team Work 33 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 42 Manajemen Pengetahuan (KLM) 43 Manajemen Pelatihan (TRG) 44 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 4

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 39

57

Page 58: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Kompetensi SDMKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMenyusun proses bisnis perusahaan, sistem dan prosedur serta instruksi kerja untukmenghasilkan output kerja yang memuaskan pelanggan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :

- Jumlah klien : 6 Bidang dikantor Induk, 11 Unit Pelaksana

58

Page 59: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memonitoring proses bisnis perusahaan dari awal sampai akhir untuk mengetahui

proses dan interaksi pekerjaan masing-masing fungsi dan bidang tugas.2. Menyusun proses bisnis Kantor dan UPT dan UJT untuk menghasilkan proses bisnis PT

PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.3. Menyusun sistem dan prosedur serta instruksi kerja sebagai

penjabaran proses bisnis PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.4. Mengevaluasi proses bisnis yang ada sebagai bahan penyempurnaan proses bisnis

untuk menghasilkan proses bisnis yang paling efisien dan efektif sesuai kebutuhanperusahaan

5. Menyusun penyempurnaan proses bisnis yang ada berkoordinasi dengan bidangdan Unit-unit terkait untuk menghasilkan proses bisnis yang sesuai kebutuhanorganisasi

6. Mengkoordinasikan sistem dan prosedur penyusunan dan penyempurnaan proses bisnisperusahaan sebagai pedoman penyempurnaan proses bisnis yang ada

7. Menyusun rencana penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN(Persero) P3B Sumatera sebagai panduan dalam pelaksanaan penerapan sistemmanajemen mutu

8. Mengevaluasi penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero)P3B Sumatera sebagai bahan penyempurnaan rencana dan pelaksanaanpenerapan sistem manajemen mutu

9. Memonitor penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera untuk menghasilkan proses dan output pekerjaan yang sesuai denganstandar kualitas yang disepakati

10. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

11. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

penyusunan proses bisnis

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyusun proses bisnis2. Menyusun penyempurnaan proses bisnis3. Menyusun sistem dan prosedur serta instruksi kerja4. Menyusun rencana sistem manajemen mutu5. Mengevaluasi proses bisnis, sistem dan prosedur, instruksi kerja dan penerapan

sistem menajemen mutu.

7. TANTANGAN UTAMA

59

Page 60: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola proses bisnis Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan proses bisnis, sistem dan prosedur,

instruksi kerja3. Melakkukan pemahaman proses bisnis dan interaksi kerja4. Mengusulkan perubahan formasi jabatan dan formasi tenaga kerja5. Mampu mengevaluasi menerapkan sistem manajemen mutu.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan.- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan proses bisnis PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 32 Manajemen Pengetahuan (KLM) 33 Manajemen Pelatihan (TRG) 34 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

60

Page 61: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Analyst Kompetensi SDMKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMenyusun proses bisnis perusahaan, sistem dan prosedur serta instruksi kerja untukmenghasilkan output kerja yang memuaskan pelanggan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :

- Jumlah klien : 6 Bidang dikantor Induk, 11 Unit Pelaksana

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memonitoring proses bisnis perusahaan dari awal sampai akhir untuk mengetahui

proses dan interaksi pekerjaan masing-masing fungsi dan bidang tugas.

61

Page 62: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

2. Menyiapkan proses bisnis Kantor dan UPT dan UJT untuk menghasilkan proses bisnis PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.

3. Menyiapkan sistem dan prosedur serta instruksi kerja sebagaipenjabaran proses bisnis PT PLN (Persero) P3B dan Unit-unitnya.

4. Melaporkan proses bisnis yang ada sebagai bahan penyempurnaan proses bisnisuntuk menghasilkan proses bisnis yang paling efisien dan efektif sesuai kebutuhan perusahaan

5. Memonitor penyempurnaan proses bisnis yang ada berkoordinasi dengan bidangdan Unit-unit terkait untuk menghasilkan proses bisnis yang sesuai kebutuhanorganisasi

6. Melaporkan sistem dan prosedur penyusunan dan penyempurnaan proses bisnisperusahaan sebagai pedoman penyempurnaan proses bisnis yang ada

7. Menyiapkan rencana penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN(Persero) P3B Sumatera sebagai panduan dalam pelaksanaan penerapan sistemmanajemen mutu

8. Menyiapkan penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero)P3B Sumatera sebagai bahan penyempurnaan rencana dan pelaksanaanpenerapan sistem manajemen mutu

9. Memonitor penerapan sistem manajemen mutu di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera untuk menghasilkan proses dan output pekerjaan yang sesuai denganstandar kualitas yang disepakati

10. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

11. Melakukan pelaporan secara berkala berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

penyusunan proses bisnis

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyiapkan proses bisnis2. Melakukan penyempurnaan proses bisnis3. Menyiapkan sistem dan prosedur serta instruksi kerja4. Menyiapkan proses bisnis, sistem dan prosedur, instruksi kerja dan penerapan

sistem menajemen mutu.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pengelola proses bisnis Unit-unit2. Mampu menyusun dan menyempurnakan proses bisnis, sistem dan prosedur,

instruksi kerja3. Melakkukan pemahaman proses bisnis dan interaksi kerja4. Mengusulkan perubahan formasi jabatan dan formasi tenaga kerja

62

Page 63: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. Mampu mengevaluasi menerapkan sistem manajemen mutu.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin).

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Pengelolaan proses bisnis PT PLN (Persero) Kantor Induk- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 22 Manajemen Pengetahuan (KLM) 23 Manajemen Pelatihan (TRG) 24 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

63

Page 64: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Senior Specialist II Perencanaan dan Evaluasi

Pendidikan dan PelatihanKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Senior Specialist II Manajemen DiklatJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IIIGrade : Optimazation 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMerencanakan dan mengevaluasi kebutuhan pendidikan dan pelatihan pegawai untukmendukung operasi perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :

- Jumlah klien : 6 Bidang dikantor Induk, 11 Unit Pelaksana

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun pendidikan dan pelatihan PT PLN (Persero) P3B Sumatera untuk bahan

penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan.2. Memeriksa pendidikan dan pelatihan yang telah dilakukan PT PLN (Persero) P3B

Sumatera agar sesuai dengan kebutuhan pegawai.

64

Page 65: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

3. Menyusun revisi anggaran SDM kantor PT PLN (Persero) P3B Sumatera sesuaikebutuhan biaya pegawai

4. Mengevaluasi realisasi anggaran SDM untuk mengetahui penyerapan anggaranSDM

5. Menyusun tingkat penyerapan anggaran biaya pegawai (pos 52) dan pensiunan (pos72) sebagai bahan monitoring realisasi anggaran SDM guna bahan revisi anggaranSDM

6. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengantugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

7. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawabanpelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

penyusunan pendidikand dan

pelatihan

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepada

Deputi Manager Pengembangan Kompetensi2. Menyusun rencana pendidikan dan pelatihan pegawai3. Memonitor realisasi pendidikan dan pelatihan pegawai4. Mengevaluasi diklat yang telah dilakukan.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Mempunyai ketelitian yang tinggi2. Memonitoring dan menyusun diklat yang akan dilaksanakan untuk pegawai

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan.

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Merencanakan dan mengevaluasi pendidikan dan pelatihan pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 3

65

Page 66: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

3 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 32 Team Work 33 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 32 Manajemen Pengetahuan (KLM) 33 Manajemen Pelatihan (TRG) 44 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 45 Keinstrukturan (INS) 2

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 39

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Perencanaan dan Evaluasi Pendidikan dan

PelatihanKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen DiklatJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMerencanakan dan mengevaluasi kebutuhan pendidikan dan pelatihan pegawai untukmendukung operasi perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :

- Jumlah klien : 6 Bidang dikantor Induk, 11 Unit Pelaksana

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memperbaiki pendidikan dan pelatihan PT PLN (Persero) P3B Sumatera untuk bahan

penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan.2. Memperbaiki pendidikan dan pelatihan yang telah dilakukan PT PLN (Persero) P3B

Sumatera agar sesuai dengan kebutuhan pegawai.3. Mengolah revisi anggaran SDM kantor PT PLN (Persero) P3B Sumatera sesuai

kebutuhan biaya pegawai4. Mengevaluasi realisasi anggaran SDM untuk mengetahui penyerapan anggaran SDM

66

Page 67: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. Menyusun tingkat penyerapan anggaran biaya pegawai (pos 52) dan pensiunan (pos72) sebagai bahan monitoring realisasi anggaran SDM guna bahan revisi anggaran SDM

6. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

7. Menyusun laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

penyusunan pendidikand dan

pelatihan

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepada

Deputi Manager Pengembangan Kompetensi2. Menyusun rencana pendidikan dan pelatihan pegawai3. Memonitor realisasi pendidikan dan pelatihan pegawai4. Mengevaluasi diklat yang telah dilakukan.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Mempunyai ketelitian yang tinggi2. Memonitoring dan menyusun diklat yang akan dilaksanakan untuk pegawai

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan.

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Merencanakan dan mengevaluasi pendidikan dan pelatihan pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

67

Page 68: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 32 Manajemen Pengetahuan (KLM) 33 Manajemen Pelatihan (TRG) 34 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant analyst Perencanaan dan Evaluasi Pendidikan

dan PelatihanKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen DiklatJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMerencanakan dan mengevaluasi kebutuhan pendidikan dan pelatihan pegawai untukmendukung operasi perusahaan.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :

- Jumlah klien : 6 Bidang dikantor Induk, 11 Unit Pelaksana

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyiapkan data pendidikan dan pelatihan PT PLN (Persero) P3B Sumatera untuk

bahan penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan.2. Menyiapkan data pendidikan dan pelatihan yang telah dilakukan PT PLN (Persero)

P3B Sumatera agar sesuai dengan kebutuhan pegawai.3. Mengolah revisi anggaran SDM kantor PT PLN (Persero) P3B Sumatera sesuai

kebutuhan biaya pegawai4. Memonitor realisasi anggaran SDM untuk mengetahui penyerapan anggaran SDM

68

Page 69: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. Menyiapkan tingkat penyerapan anggaran biaya pegawai (pos 52) dan pensiunan (pos72) sebagai bahan monitoring realisasi anggaran SDM guna bahan revisi anggaran SDM

6. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya dan atau kompetensinya.

7. Menyiapkan laporan berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

penyusunan pendidikan dan

pelatihan

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaan bertanggung jawab kepada

Deputi Manager Pengembangan Kompetensi2. Menyusun rencana pendidikan dan pelatihan pegawai3. Memonitor realisasi pendidikan dan pelatihan pegawai4. Mengevaluasi diklat yang telah dilakukan.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Mempunyai ketelitian yang tinggi2. Menyiapkan data diklat yang akan dilaksanakan untuk pegawai.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan.

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Merencanakan dan mengevaluasi pendidikan dan pelatihan pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

69

Page 70: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 22 Manajemen Pengetahuan (KLM) 23 Manajemen Pelatihan (TRG) 24 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Pengendalian Pendidikan dan PelatihanKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen DiklatJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMerencanakan, memfasilitasi dan menyusun kegiatan diklat dan praktek kerja untukmeningkatkan kompetensi SDM.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun kebutuhan pendidikan dan pelatihan baik yang diselenggarakan sendiri

maupun pihak luar PLN untuk meningkatkan kompetensi SDM2. Mengkoordinasikan dan mengevaluasi usulan kebutuhan pendidikan dan pelatihan

dari unit/bidang untuk memenuhi kebutuhan SDM dalam melaksanakan tugasnya3. Mengkoordinasikan kegiatan pendidikan dan pelatihan yang meliputi kerjasama

dengan lembaga pelatihan agar pelaksanaan pelatihan berjalan sesuai rencana

70

Page 71: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

4. Menyusun Laporan Realisasi pendidikan dan pelatihan untuk dilaporkan ke PLN Pusat dan bahan usulan perencanaan diklat berikutnya.

5. Mengevaluasi permohonan praktek kerja pelajar dan mahasiswa agar pelaksanaan praktek kerja berjalan dengan lancar

6. Menyusun laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas

7. Melakukan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya..

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

rencana diklat

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyusun jenis pelatihan2. Menyusun peserta diklat3. Menyusun lembaga pelatihan

7. TANTANGAN UTAMA Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan calon peserta diklat, lembaga pelatihan daninstitusi pendidikan yang terkait.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan kesejahteraan.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan kesejahteraan pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

71

Page 72: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 32 Administrasi Personel (PAD) 23 Manajemen Pelatihan (TRG) 44 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Analyst Pengendalian Pendidikan dan

PelatihanKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen DiklatJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMerencanakan, memfasilitasi dan menyusun kegiatan diklat dan praktek kerja untukmeningkatkan kompetensi SDM.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyiapkan kebutuhan pendidikan dan pelatihan baik yang diselenggarakan sendiri

maupun pihak luar PLN untuk meningkatkan kompetensi SDM2. Mengolah usulan kebutuhan pendidikan dan pelatihan dari unit/bidang untuk

memenuhi kebutuhan SDM dalam melaksanakan tugasnya3. Melaksanakan kegiatan pendidikan dan pelatihan yang meliputi kerjasama dengan

lembaga pelatihan agar pelaksanaan pelatihan berjalan sesuai rencana

72

Page 73: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

4. Melaporkan Realisasi pendidikan dan pelatihan untuk dilaporkan ke PLN Pusat dan bahan usulan perencanaan diklat berikutnya.

5. Menyiapkan permohonan praktek kerja pelajar dan mahasiswa agar pelaksanaan praktek kerja berjalan dengan lancar

6. Melaporkan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas

7. Melakukan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi dan masukan

rencana diklat

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyiapkan jenis pelatihan2. Menyiapkan peserta diklat3. Menyiapkan lembaga pelatihan.

7. TANTANGAN UTAMA Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan calon peserta diklat, lembaga pelatihan daninstitusi pendidikan yang terkait.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan kesejahteraan.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan kesejahteraan pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Ecxel, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

73

Page 74: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 32 Administrasi Personel (PAD) 33 Manajemen Pelatihan (TRG) 34 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Officer AdministrasiKode Jabatan : - Pohon Profesi : AdministrasiSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMenyiapkan data dan informasi untuk keperluan peningkatan kompetensi pegawai dilingkungan organisasi PT PLN (Persero) P3B Sumatera.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyiapkan data dan informasi pegawai untuk menyiapkan program peningkatan kompetensi pegawai.2. Mengolah perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi program peningkatan

kompetensi pegawai.3. Menyiapkan data dan informasi kompetensi pegawai dengan baik untuk

memudahkan penyajian data jika diperlukan.4. Melaksanakan program peningkatan kompetensi pegawai berkoordinasi dengan

pihak terkait sesuai dengan standar dan prosedur yag berlaku5. Melaporkan permintaan data dan informasi kompetensi pegawai dengan cepat dan

74

Page 75: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

akurat jika diperlukan.6. Melaporkan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas.7. Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai lingkup

tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi administrasi

kompetensi

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Menyiapkan konsep surat2. Menyimpan arsip3. Menyiapkan data dan informasi

7. TANTANGAN UTAMA 1. Mempunyai ketelitian yang tinggi2. Mampu melayani permintaan data dan informasi kompetensi pegawai

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan : Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan pada bidang SDM dan Organisasi- Mampu mengoperasikan komputer untuk pengolahan data

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin)- Pengolahan administrasi komputensi PT PLN (Persero)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 1

75

Page 76: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 22 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 23 Manajemen Pelatihan (TRG) 24 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Junior Officer AdministrasiKode Jabatan : - Pohon Profesi : AdministrasiSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : FungsionalJenjang Jabatan : Fungsional VIGrade : Basic 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Pengembangan Kompetensi

2. TUJUAN JABATANMenyiapkan data dan informasi untuk keperluan peningkatan kompetensi pegawai dilingkungan organisasi PT PLN (Persero) P3B Sumatera.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Melengkapi data dan informasi pegawai untuk menyiapkan program peningkatan

kompetensi pegawai.2. Melengkapi perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi program peningkatan

kompetensi pegawai.3. Mencatat data dan informasi kompetensi pegawai dengan baik untuk memudahkan

penyajian data jika diperlukan.4. Melaksanakan program peningkatan kompetensi pegawai berkoordinasi dengan

pihak terkait sesuai dengan standar dan prosedur yag berlaku5. Melaporkan permintaan data dan informasi kompetensi pegawai dengan cepat dan

akurat jika diperlukan.6. Melaporkan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas.

76

Page 77: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

7. Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang di Kantor

Induk

Unit Pelaksana

Koordinasi administrasi

kompetensi

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Mencatat konsep surat2. Menyimpan arsip3. Mencatat data dan informasi

7. TANTANGAN UTAMA 1. Mempunyai ketelitian yang tinggi2. Mampu melayani permintaan data dan informasi kompetensi pegawai

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis perusahaan pada bidang SDM dan Organisasi- Mampu mengoperasikan computer untuk pengolahan data

Kemampuan dan Pengalaman : Kemampuan :

- Mampu mengoperasikan komputer office (Word, Exel, Power Poin)- Pengolahan administrasi komputensi PT PLN (Persero)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 12 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 1

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 12 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced5 Strategic Thinking

77

Page 78: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 22 Pelatihan dan Pengembangan (TND) 23 Manajemen Pelatihan (TRG) 24 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 2

Jumlah Level Profesiensi 8Jumlah Total Level 16

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Deputi Manajer Administrasi SDMKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Manajemen SDMJenis Jabatan : StrukturalJenjang Jabatan : StrukturalGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Manajer SDM dan Organisasi

2. TUJUAN JABATANBertanggungjawab atas pengelolaan perencanaan dan pengembangan sistem SDM,pengembangan SDM, layanan administrasi personil, hubungan karyawan sehingga mampu mencapai efektivitas dan efisiensi proses manajemen SDM dalam memberikan kontribusi terhadap peningkatan produktivitas dan nilai tambah SDM untuk tercapainya kinerja.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganeksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memperbaiki proses administrasi pegawai kantor P3B dan Unit Pelaksana yang berada

dalam kewenangannya untuk mendukung target kinerja.2. Memonitoring administrasi kepegawaian di Unit Pelaksana untuk tertib administrasi

Kepegawaian.3. Mengevaluasi administrasi dan mengendalikan pemberian fasilitas kesejahteraan

pegawai di kantor P3B untuk tertib administrasi dan memastikan terpenuhinya hak-ha pegawai.

4. Melakukan pembinaan dan mengevaluasi dan mengusulkan perbaikan atas hubungan kerja pegawai meliputi Kesepakatan Kerja Bersama (KKB), Kontrak Kerja dan sebagainya.

78

Page 79: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. Melaksanakan pembinaan dan Mengkoordinasikan proses pengadaan pegawai (rekrutmen dan seleksi), orientasi/induksi serta penempatannya.

6. Melaporkan hasil penilaian kinerja untuk penilaian kinerja pegawai.7. Memonitoring dan mengevaluasi program pensiun dan pembinaan penyelesaian

hubungan kerja guna memastikan pelaksanaan sesuai peraturan yang berlaku.8. Melaksanakan dan mengawasi program promosi dan mutasi pegawai agar sesuai

dengan kebijakan dan peraturan yang berlaku.9. Memonitoring dan melaksanakan program konseling untuk pembinaan SDM10. Mengimplementasikan dan meningkatkan perbaikan secara berkesinambungan

Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2000 di lingkungannya.11. Melaporkan pembinaan dan mengembangkan kompetensi SDM untuk memenuhi

kebutuhan kompetensi jabatan.12. Menyusun laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai

Pertanggungjawaban pelaksanaan tugas.13. Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai lingkup

tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal General Manager Arahan kebijakan pengelolaan

kerja yang dilakukan

Manajer Bidang SDMO Penjabaran kebijakan

pengelolaan SDM dan laporan

Manajer Bidang Kantor P3BS Koordinasi dan memberikan

masukan untuk pengelolaan

SDM

Deputi Manajer Koordinasi pelaksanaan tugas

Manager Unit Pelaksana Koordinasi pelaksanaan tugas

Eksternal Lembaga Pendidikan Tinggi Kerjasama kebutuhan tenaga

kerja trampil

Konsultan SDM dan

Organisasi

Kerjasama pengembangan dan

konsultasi bidang SDM dan

Organiasi

Lembaga Layanan Kesehatan Kerjasama layanan kesehatan

pegawai beserta keluarga dan

pensiun beserta keluarga

Apotik / Laboratarium Kerjasama layanan obat-obatan

dan pemeriksaan medical

penunjang

79

Page 80: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

6. WEWENANG JABATAN1. Merekomendasikan pengembangan & penyempurnaan struktur organisasi, proses

manajemen, serta tatalaksananya.2. Merekomendasikan standarisasi dan penyempurnaan proses bisnis unit pelaksana

dan bidang di Kantor induk.3. Merekomendasikan Formasi Jabatan, Uraian Jabatan, dan Formasi Tenaga Kerja.4. Merekomendasikan sistem pengembangan karir dan jalur karir, serta peringkat unit

pelaksana & sub unit pelaksana.5. Mengembangkan SDM di lingkungan unit kerjanya.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Peningkatan kualitas sistem pengelolaan sesuai perkembangan teknologi

Transparansi pengembangan karir SDM2. Mampu memberikan layanan kepada SDM tepat waktu dan tepat guna sesuai

ketentuan yang berlaku3. Meminimalkan skill gap yaitu pendidikan/pengetahuan, kemampuan dan kompetensi4. SDM dilingkungan P3B dengan tuntutan persyaratan jabatan yang diperlukan untuk

menunjang pelaksanaan tugas.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mempunyai keahlian/pengetahuan menyusun rancangan pengelolaan SDM- Mampu memfasilitasi tentang pengelolaan SDM kepada Manajer Lini yang berkaitan

dengan perubahan nilai dalam pengelolaan SDM modern.- Mampu memberikan masukan atas tuntutan kebutuhan kompetensi SDM dengan

mempersempit gap skill antara persyaratan jabatan dengan realita kemampuan SDM yang tersedia.

- Mampu memberikan masukan atas perubahan yang dinamis atas tuntutan cara kerja dan budaya kerja dalam menunjang penyaluran tenaga listrik.

- Mempunyai kemampuan untuk mengambil keputusan secara tepat dalam menyelesaikan permasalahan.

- Mampu berkomunikasi dengan baik dalam menyampaikan kebijakan di Bidang SDM.- Mampu memberikan layanan terhadap anggota organisasi.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan SDM di PT PLN (Persero) Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 32 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 35 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Relationship Building 12 Developing Others 3

80

Page 81: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

3 Decision Making 24 Strategic Thinking 25 Team Leadership 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Remunerasi (REM) 42 Administrasi Personel (PAD) 43 Manajemen Perubahan (CMA) 34 Manajemen Kinerja (PMG) 45 Manajemen Strategi (SCG) 3

Jumlah Level Profesiensi 18Jumlah Total Level 41

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Supervisor Tata Usaha KepegawaianKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Manajemen SDMJenis Jabatan : StrukturalJenjang Jabatan : StrukturalGrade : Specific 2-1

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Administrasi SDM

2. TUJUAN JABATANMengelola dan memelihara sistem informasi pegawai dengan benar untuk mendukungsistem pengelolaan SDM.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Klien yang dilayani Bidang-bidang dan Unit-unit di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyiapkan data perencanaan sistem informasi pegawai untuk mendukung

pengelolaan SDM2. Mengelola sistem informasi pegawai dengan benar untuk menunjang pengelolaan

SDM yang efektif dan efisien3. Mengolah data pegawai agar selalu benar dan akurat4. Melakukan pengembangan sistem informasi pegawai untuk mendukung sistem

renumerasi pegawai, sistem emolumen dan sistem manajemen SDM lainnya5. Menyediakan data dan informasi pegawai secara cepat dan akurat untuk informasi

manajemen6. Melaporkan kinerja sistem informasi pegawai sebagai bahan penyempurnaan sistem

informasi pegawai

81

Page 82: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

7. Melaporkan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas

8. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang dan Unit-Unit Masukan perbaikan data

pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATANMengelola, memelihara dan mengembangkan sistem informasi SDM.

7. TANTANGAN UTAMA Pengelolaan data yang benar, cepat dan akurat.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mampu mengoperasikan computer untuk pengolahan data- Memahami bidang SDM.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Analisa pemecahan masalah sistem informasi pegawai Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Relationship Building 12 Developing Others 23 Decision Making 24 Strategic Thinking 15 Team Leadership 2

82

Page 83: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen Remunerasi (REM) 32 Hubungan Industrial (INR) 43 Administrasi Personel (PAD) 44 Manajemen Kinerja (PMG) 25 Bahasa Asing (FLG) 3

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 34

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Officer Pengelolaan Administrasi SDMKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Officer Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Tata Usaha Kepegawaian

2. TUJUAN JABATANMengelola dan memelihara sistem informasi pegawai dengan benar untuk mendukungsistem pengelolaan SDM.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Klien yang dilayani Bidang-bidang dan Unit-unit di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memperbaiki data kepegawaian/sipeg2. Mengevaluasi program aplikasi kepegawaian agar program tersebut selalu up to date3. Memonitoring Trouble shooting program aplikasi kepegawaian agar program tersebut

berjalan dengan lancar4. Memonitoring dan merevisi aplikasi kepegawaian untuk memenuhi kebutuhan5. Mengevaluasi software dan hardware komputer di bidang SDM & O6. Melakukan query pelaporan sesuai kebutuhan kepegawaian7. Menyusun laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai

pertanggungjawaban pelaksanaan tugas8. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

83

Page 84: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang dan Unit-Unit Koordinasi dan masukan

penyempurnaan data pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaannya bertanggung jawab kepada

Manager SDM, bekerja dalam tim dibawah pengawasan koordinator2. Sangat diperlukan kehati-hatian dalam pemahaman terhadap peraturan

kepegawaian3. Mempunyai wewenang memberikan informasi data kepegawaian sesuai aturan.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Dituntut menguasai peraturan kepegawaian2. Dituntut memahami sistem data base yang dipakai3. Dituntut menguasai program aplikasi kepegawaian yang dipakai untuk operasional

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Data base pegawai.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan data pegawai-pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Pengelolaan Data (DAT) 32 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 33 Hubungan Industrial (INR) 2

84

Page 85: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

4 Administrasi Personel (PAD) 45 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Officer Pengelolaan Administrasi SDMKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Assistant Officer Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Tata Usaha Kepegawaian

2. TUJUAN JABATANMengelola dan memelihara sistem informasi pegawai dengan benar untuk mendukungsistem pengelolaan SDM.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Klien yang dilayani Bidang-bidang dan Unit-unit di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyiapkan data kepegawaian/sipeg2. Melaporkan program aplikasi kepegawaian agar program tersebut selalu up to date3. Melakukan Trouble shooting program aplikasi kepegawaian agar program tersebut

berjalan dengan lancar4. Memastikan aplikasi kepegawaian untuk memenuhi kebutuhan5. Mengolah software dan hardware komputer di bidang SDM & O6. Melakukan query pelaporan sesuai kebutuhan kepegawaian7. Melaporkan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas8. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

85

Page 86: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Internal Bidang-bidang dan Unit-Unit Koordinasi dan masukan

penyempurnaan data pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Sangat diperlukan kehati-hatian dalam pemahaman terhadap peraturan

kepegawaian2. Mempunyai wewenang memberikan informasi data kepegawaian sesuai aturan.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Dituntut menguasai peraturan kepegawaian2. Dituntut memahami sistem data base yang dipakai3. Dituntut menguasai program aplikasi kepegawaian yang dipakai untuk operasional

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Data base pegawai.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan data pegawai-pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Pengelolaan Data (DAT) 22 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 23 Hubungan Industrial (INR) 34 Administrasi Personel (PAD) 25 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

86

Page 87: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Junior Officer Pengelolaan Administrasi SDMKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Junior Officer Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Basic 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Tata Usaha Kepegawaian

2. TUJUAN JABATANMengelola dan memelihara sistem informasi pegawai dengan benar untuk mendukungsistem pengelolaan SDM.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Klien yang dilayani Bidang-bidang dan Unit-unit di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Melengkapi data kepegawaian/sipeg2. Mengoperasikan program aplikasi kepegawaian agar program tersebut selalu up to

date3. Mengecek Trouble shooting program aplikasi kepegawaian agar program tersebut

berjalan dengan lancar4. Memelihara aplikasi kepegawaian untuk memenuhi kebutuhan5. Mengoperasikan software dan hardware komputer di bidang SDM & O6. Mencatat query pelaporan sesuai kebutuhan kepegawaian7. Melaksanakan tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas8. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

87

Page 88: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Internal Bidang-bidang dan Unit-Unit Koordinasi dan masukan

penyempurnaan data pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Sangat diperlukan kehati-hatian dalam pemahaman terhadap peraturan

kepegawaian2. Mempunyai wewenang memberikan informasi data kepegawaian sesuai aturan.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Dituntut mengetahui peraturan kepegawaian2. Dituntut memahami sistem data base yang dipakai3. Dituntut dapat mengoperasikan program aplikasi kepegawaian yang dipakai untuk

operasional

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Data base pegawai.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan data pegawai-pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 12 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 1

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 12 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced5 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Pengelolaan Data (DAT) 22 Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM) 23 Hubungan Industrial (INR) 24 Administrasi Personel (PAD) 2

88

Page 89: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

Jumlah Level Profesiensi 8Jumlah Total Level 16

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Analyst Sistem Informasi PegawaiKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional IVGrade : System 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Tata Usaha Kepegawaian

2. TUJUAN JABATANMengelola dan memelihara sistem informasi pegawai dengan benar untuk mendukungsistem pengelolaan SDM.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Klien yang dilayani Bidang-bidang dan Unit-unit di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyusun perencanaan sistem informasi pegawai untuk mendukung pengelolaan

SDM2. Mengevaluasi sistem informasi pegawai dengan benar untuk menunjang pengelolaan

SDM yang efektif dan efisien3. Memonitoring data pegawai agar selalu benar dan akurat4. Memverifikasi sistem informasi pegawai untuk mendukung sistem renumerasi

pegawai, sistem emolumen dan sistem manajemen SDM lainnya5. Memperbaiki data dan informasi pegawai secara cepat dan akurat untuk informasi

manajemen6. Mengevaluasi kinerja sistem informasi pegawai sebagai bahan penyempurnaan

sistem informasi pegawai7. Menyusun laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai

pertanggungjawaban pelaksanaan tugas8. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

89

Page 90: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang dan Unit-Unit Masukan perbaikan data

pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATANMengelola, memelihara dan mengembangkan sistem informasi SDM.

7. TANTANGAN UTAMA Pengelolaan data yang benar, cepat dan akurat.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Data base pegawai.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan data pegawai-pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 23 Orientasi pada Pencapaian 34 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 23 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking 1

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen SDM (HRM) 42 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 33 Pengelolaan Data (DAT) 34 Administrasi Personel (PAD) 25 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 14Jumlah Total Level 31

90

Page 91: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Analyst Sistem Informasi PegawaiKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Assistant Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Tata Usaha Kepegawaian

2. TUJUAN JABATANMengelola dan memelihara sistem informasi pegawai dengan benar untuk mendukungsistem pengelolaan SDM.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Klien yang dilayani Bidang-bidang dan Unit-unit di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Menyiapkan perencanaan sistem informasi pegawai untuk mendukung pengelolaan

SDM2. Mengolah sistem informasi pegawai dengan benar untuk menunjang pengelolaan

SDM yang efektif dan efisien3. Mengolah data pegawai agar selalu benar dan akurat4. Mengolah sistem informasi pegawai untuk mendukung sistem renumerasi pegawai,

sistem emolumen dan sistem manajemen SDM lainnya5. Menyiapkan data dan informasi pegawai secara cepat dan akurat untuk informasi

manajemen6. Menyiapkan kinerja sistem informasi pegawai sebagai bahan penyempurnaan sistem

informasi pegawai7. Melakukan pelaporan sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas8. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

91

Page 92: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang dan Unit-Unit Masukan perbaikan data

pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATANMengelola, memelihara dan mengembangkan sistem informasi SDM.

7. TANTANGAN UTAMA Pengelolaan data yang benar, cepat dan akurat.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Data base pegawai.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan data pegawai-pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen SDM (HRM) 32 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 23 Pengelolaan Data (DAT) 24 Administrasi Personel (PAD) 25 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

92

Page 93: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Junior Analyst Sistem Informasi PegawaiKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Junior Analyst Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional VIGrade : Basic 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Tata Usaha Kepegawaian

2. TUJUAN JABATANMengelola dan memelihara sistem informasi pegawai dengan benar untuk mendukungsistem pengelolaan SDM.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Klien yang dilayani Bidang-bidang dan Unit-unit di lingkungan PT PLN (Persero) P3BSumatera.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Mencatat perencanaan sistem informasi pegawai untuk mendukung pengelolaan

SDM2. Mengoperasikan sistem informasi pegawai dengan benar untuk menunjang

pengelolaan SDM yang efektif dan efisien3. Mengenali data pegawai agar selalu benar dan akurat4. Melengkapi sistem informasi pegawai untuk mendukung sistem renumerasi pegawai,

sistem emolumen dan sistem manajemen SDM lainnya5. Melengkapi data dan informasi pegawai secara cepat dan akurat untuk informasi

manajemen6. Melengkapi data kinerja sistem informasi pegawai sebagai bahan penyempurnaan

sistem informasi pegawai7. Melakukan pelaporan sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban

pelaksanaan tugas8. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

93

Page 94: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang-bidang dan Unit-Unit Masukan perbaikan data

pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATANMengelola, memelihara dan mengembangkan sistem informasi SDM.

7. TANTANGAN UTAMA Pengelolaan data yang benar, cepat dan akurat.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Data base pegawai.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan data pegawai-pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 12 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 1

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 12 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced5 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Manajemen SDM (HRM) 22 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 23 Pengelolaan Data (DAT) 24 Administrasi Personel (PAD) 2

Jumlah Level Profesiensi 8Jumlah Total Level 16

94

Page 95: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Supervisor Kesejahteraan PegawaiKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Manajemen SDMJenis Jabatan : StrukturalJenjang Jabatan : StrukturalGrade : Specific 2-1

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Deputi Manajer Administrasi SDM

2. TUJUAN JABATANMengevaluasi dan mengklarifikasi pelaksanaan kesejahteraan pegawai agar terpenuhi kebutuhan kesejahteraan pegawai.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Melaporkan proses administrasi tagihan Rumah Sakit dan Apotik langganan sebagai

dasar Rekomendasi pembayaran ke bidang keuangan2. Mengevaluasi kuitansi dan kelengkapannya guna verifikasi agar dapat diberikan

restitusi dengan cepat3. Mengevaluasi pengeluaran biaya kesehatan untuk keperluan bahan laporan

kesehatan4. Melaporkan biaya kesehatan bulanan dengan cepat dan tepat waktu untuk keperluan

manajemen5. Memverifikasi daftar pembayaran penghasilan pegawai dan pensiunan agar

diperoleh daftar pembayaran sesuai dengan ketentuan6. Melakukan Korespondensi dengan pihak luar kantor UBS P3B yang berkaitan dengan

kesejahteraan pegawai/pensiunan untuk memenuhi keperluan manajemen7. Memverifikasi perhitungan pajak PPh pasal 21 bulanan dan tahunan sebagai dasar

pembayaran/penyetoran pajak penghasilan8. Melaporkan bukti setor pajak ke kantor pajak (KPP) agar kewajiban pajak terpenuhi.9. Melaporkan LP2P (Laporan Pajak Pribadi) ke Departemen Keuangan dan PLN Pusat

agar kewajiban pajak terpenuhi.

95

Page 96: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

10. Menyusun laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas

11. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang SDM dan Organisasi Restitusi biaya kesehatan

Manajemen Laporan Biaya Kesehatan

Bidang Keuangan Daftar pembayaran penghasilan

pegawai/pensiun

Daftar perhitungan PPh pasal

21

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Pemegang jabatan ini dalam melaksanakan pekerjaannya bertanggung jawab kepada

Manajer SDM2. Berperan sebagai koordinator dari JU Emolumen, JU Gaji3. Mempunyai wewenang memberikan informasi kepegawaian sesuai ketentuan4. Diperlukan ketelitian dan kehati-hatian dalam melaksanakan pekerjaan5. Memberikan konfirmasi kepada peserta praktek kerja.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Tenang dalam menghadapi permasalahan pegawai/pensiun2. Teliti dalam mengevaluasi kuitansi3. Menguasai peraturan kepegawaian.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami Pengelolaan kesejahteraan.

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengolahan kesejahteraan pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan komputer Officer (Word, Ecel, Access, Power Point)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 2

96

Page 97: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

3 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 25 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Relationship Building 12 Developing Others 23 Decision Making 24 Strategic Thinking 15 Team Leadership 2

No. Kompetensi Bidang Level1 Taxation (TAX) 32 Manajemen Remunerasi (REM) 43 Administrasi Personel (PAD) 44 Manajemen Kinerja (PMG) 25 Bahasa Asing (FLG) 3

Jumlah Level Profesiensi 16Jumlah Total Level 34

97

Page 98: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Officer Gaji dan EmolumenKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Assistant Officer Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Kesejahteraan Pegawai

2. TUJUAN JABATANMencatat daftar penghasilan pegawai/pensiun/honorer, perhitungan PPh pasal 21 pegawai, BPRP, SKPP dan pakaian Dinas agar terpenuhi kebutuhan kesejahteraan pegawai.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Mencatat daftar pembayaran:

- gaji,- winduan,- cuti tahunan/besar,- P3 1- lembur,- premi piket,- semua potongan yang bersifat dinas,- manfaat pensiun dan potongannya,- tenaga honorer- suplisi kenaikan berkala dan kenaikan peringkat jabatan- Dan Mencatat formulir penilaian tkk agar dapat dievaluasi tepat waktu dan

benar.2. Menyiapkan perhitungan pajak PPh pasal 21 bulanan untuk pegawai agar dapat

dievaluasi tepat waktu dan benar.3. Menyiapkan perhitungan pajak PPh pasal 21 tahunan untuk pegawai dan pensiun

agar dapat dievaluasi tepat waktu dan benar4. Menyipkan dan mendistribusikan formulir SPPT, LP2P pegawai agar dapat diterima

pegawai sebagai rekomendasi ke kantor pajak5. Melakukan proses BPRP agar dapat dievaluasi tepat waktu dan benar

98

Page 99: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

6. Menyiapkan daftar bantuan biaya pakaian dinas pegawai agar dapat dievaluasi tepat waktu dan benar

7. Menyiapkan SKPP (Surat Keterangan Pemberhentian Pembayaran) pegawai/pensiunan agar dapat dievaluasi tepat waktu dan benar

8. Menyiapkan surat keterangan penghasilan pegawai agar dapat dipergunakan sebagai rekomendasi pegawai

9. Melaporkan sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas10. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang keuangan dan niaga Kerjasama pembayaran

penghasilan pegawai dan pajak

pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Diperlukan ketelitian dalam pelaksanaan pekerjaan2. Diperlukan penguasaan tentang pajak.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Menguasai PPh pasal 212. Keterlambatan pemberitahuan dari kantor pajak3. Menguasai peraturan kepegawaian4. Memanfaatkan program ERP.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Gaji dan Emolumen

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan Gaji dan emolumen pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 1

99

Page 100: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

3 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 22 Taxation (TAX) 23 Administrasi Personel (PAD) 24 Manajemen Remunerasi (REM) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

100

Page 101: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Junior Officer Gaji dan EmolumenKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Junior Officer Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional VIGrade : Basic 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Kesejahteraan Pegawai

2. TUJUAN JABATANMencatat daftar penghasilan pegawai/pensiun/honorer, perhitungan PPh pasal 21 pegawai, BPRP, SKPP dan pakaian Dinas agar terpenuhi kebutuhan kesejahteraan pegawai.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Mencatat daftar pembayaran:

- gaji,- winduan,- cuti tahunan/besar,- tkk,- lembur,- premi piket,- semua potongan yang bersifat dinas,- manfaat pensiun dan potongannya,- tenaga honorer- suplisi kenaikan berkala dan kenaikan peringkat jabatan- Dan Mencatat formulir penilaian tkk agar dapat dievaluasi tepat waktu dan benar.

2. Mencatat perhitungan pajak PPh pasal 21 bulanan untuk pegawai agar dapat dievaluasi tepat waktu dan benar.

3. Melengkapi perhitungan pajak PPh pasal 21 tahunan untuk pegawai dan pensiun agar dapat dievaluasi tepat waktu dan benar

4. Mengenali formulir SPPT, LP2P pegawai agar dapat diterima pegawai sebagai rekomendasi ke kantor pajak

5. Mencatat BPRP agar dapat dievaluasi tepat waktu dan benar6. Melaporkan daftar bantuan biaya pakaian dinas pegawai agar dapat dievaluasi tepat

waktu dan benar7. Melengkapi SKPP (Surat Keterangan Pemberhentian Pembayaran) pegawai/pensiunan

agar dapat dievaluasi tepat waktu dan benar

101

Page 102: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

8. Mencatat surat keterangan penghasilan pegawai agar dapat dipergunakan sebagai rekomendasi pegawai

9. Melaporkan sesuai bidang tugasnya sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas10. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang keuangan dan niaga Kerjasama pembayaran

penghasilan pegawai dan pajak

pegawai

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Diperlukan ketelitian dalam pelaksanaan pekerjaan2. Diperlukan penguasaan tentang pajak.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Mengetahui PPh pasal 212. Keterlambatan pemberitahuan dari kantor pajak3. Memahami peraturan kepegawaian4. Mengoperasikan program ERP.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Gaji dan Emolumen

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan Gaji dan emolumen pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 12 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 1

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 12 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced

102

Page 103: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 22 Taxation (TAX) 23 Administrasi Personel (PAD) 24 Manajemen Remunerasi (REM) 2

Jumlah Level Profesiensi 8Jumlah Total Level 16

103

Page 104: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

URAIAN JABATAN

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Assistant Officer Kesejahteraan PegawaiKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Assistant Officer Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional VGrade : Specific 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Kesejahteraan Pegawai

2. TUJUAN JABATANMengevaluasi dan mengklarifikasi pelaksanaan kesejahteraan pegawai agar terpenuh Kebutuhan kesejahteraan pegawai.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL : -NON FINANSIAL :Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memproses administrasi tagihan Rumah Sakit dan Apotik langganan sebagai dasar

rekomendasi pembayaran ke bidang keuangan2. Mengevaluasi kuitansi dan kelengkapannya guna verifikasi agar dapat diberikan

restitusi dengan cepat3. Mengevaluasi pengeluaran biaya kesehatan untuk keperluan bahan laporan

kesehatan4. Mencatat laporan biaya kesehatan bulanan dengan cepat dan tepat waktu untuk

keperluan manajemen5. Memverifikasi daftar pembayaran penghasilan pegawai dan pensiunan agar

diperoleh daftar pembayaran sesuai dengan ketentuan6. Berkorespondensi dengan pihak luar kantor UBS P3B yang berkaitan dengan

kesejahteraan pegawai/pensiunan untuk memenuhi keperluan manajemen7. Memverifikasi perhitungan pajak PPh pasal 21 bulanan dan tahunan sebagai dasar

pembayaran/penyetoran pajak penghasilan8. Melaporkan bukti setor pajak ke kantor pajak (KPP) agar kewajiban pajak terpenuhi.9. Melaporkan LP2P (Laporan Pajak Pribadi) ke Departemen Keuangan dan PLN Pusat

agar kewajiban pajak terpenuhi.3. Menyusun laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai

pertanggungjawaban pelaksanaan tugas10. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinyaoleh atasan langsung sesuai lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

104

Page 105: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

5. HUBUNGAN KERJA

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang SDM dan Organisasi Restitusi biaya kesehatan

Manajemen Laporan biaya kesehatan

Bidang Keuangan Daftar pembayaran penghasilan

pegawai/pensiun

Daftar perhitungan PPh pasal

21

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Berperan sebagai koordinator emolument dan gaji2. Mempunyai wewenang memberikan informasi kepegawaian sesuai ketentuan3. Diperlukan ketelitian dan kehati-hatian dalam melaksanakan pekerjaan4. Memberikan konfirmasi kepada peserta praktek kerja.

7. TANTANGAN UTAMA 1. Tenang dalam menghadapi permasalahan pegawai/pensiun2. Teliti dalam mengevaluasi kuitansi3. Menguasai peraturan kepegawaian.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Kesejahteraan

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan keserjahteraan pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:

No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 22 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 2

No. Kompetensi Peran Level

105

Page 106: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

1 Concern for Order and Quality 22 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced 15 Strategic Thinking

No. Kompetensi Bidang Level1 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 22 Taxation (TAX) 23 Administrasi Personel (PAD) 24 Manajemen Remunerasi (REM) 35 Bahasa Asing (FLG) 2

Jumlah Level Profesiensi 11Jumlah Total Level 23

URAIAN JABATAN

106

Page 107: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

1. IDENTITAS JABATAN ()Sebutan Jabatan : Junior Officer Kesejahteraan PegawaiKode Jabatan : - Pohon Profesi : SDMSub Pohon Profesi : Junior Officer Manajemen SDMJenis Jabatan : Fungsional Jenjang Jabatan : Fungsional VIGrade : Basic 1-4

Unit Kerja : PT PLN (Persero) P3BS Jabatan Atasan Langsung : Supervisor Kesejahteraan Pegawai

2. TUJUAN JABATANMengevaluasi dan mengklarifikasi pelaksanaan kesejahteraan pegawai agar terpenuh Kebutuhan kesejahteraan pegawai.

3. DIMENSI JABATAN FINANSIAL: -NON FINANSIAL:Hubungan interaksi dengan internal PT PLN (Persero) P3B dan juga interaksi denganEksternal PT PLN (Persero) P3B.

4. TANGGUNG JAWAB UTAMA1. Memproses administrasi tagihan Rumah Sakit dan Apotik langganan sebagai dasar

rekomendasi pembayaran ke bidang keuangan2. Mencatat kuitansi dan kelengkapannya guna verifikasi agar dapat diberikan restitusi

dengan cepat3. Mencatat pengeluaran biaya kesehatan untuk keperluan bahan laporan kesehatan4. Mencatat laporan biaya kesehatan bulanan dengan cepat dan tepat waktu untuk

keperluan manajemen5. Mencatat daftar pembayaran penghasilan pegawai dan pensiunan agar diperoleh

daftar pembayaran sesuai dengan ketentuan6. Mengenali pihak luar kantor UBS P3B yang berkaitan dengan kesejahteraan

pegawai/pensiunan untuk memenuhi keperluan manajemen7. Mencatat perhitungan pajak PPh pasal 21 bulanan dan tahunan sebagai dasar

pembayaran/penyetoran pajak penghasilan8. Melaporkan bukti setor pajak ke kantor pajak (KPP) agar kewajiban pajak terpenuhi.9. Melaporkan LP2P (Laporan Pajak Pribadi) ke Departemen Keuangan dan PLN Pusat

agar kewajiban pajak terpenuhi.10. Melengkapi laporan secara berkala sesuai bidang tugasnya sebagai

pertanggungjawaban pelaksanaan tugas11. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan langsung sesuai

lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinyaoleh atasan langsung sesuai lingkup tugas, tanggung jawab dan kompetensinya.

5. HUBUNGAN KERJA

107

Page 108: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

PIHAK UNIT/INSTANSI TUJUAN YANG DICAPAI

Internal Bidang SDM dan Organisasi Restitusi biaya kesehatan

Manajemen Laporan biaya kesehatan

Bidang Keuangan Daftar pembayaran penghasilan

pegawai/pensiun

Daftar perhitungan PPh pasal

21

Eksternal - -

6. WEWENANG JABATAN1. Berperan sebagai melengkapi emolumen dan gaji2. Mempunyai wewenang memberikan informasi kepegawaian sesuai ketentuan3. Diperlukan ketelitian dan kehati-hatian dalam melaksanakan pekerjaan

7. TANTANGAN UTAMA 1. Teliti dalam mengevaluasi kuitansi2. Mengetahui peraturan kepegawaian.

8. SPESIFIKASI JABATANKualifikasi Pengetahuan: Pendidikan minimal : - Pengetahuan teknis:

- Mengetahui proses bisnis pada bidang SDM dan Organisasi- Memahami pengelolaan Kesejahteraan

Kemampuan dan Pengalaman: Kemampuan :

- Pengelolaan keserjahteraan pegawai PT PLN (Persero)- Mampu mengoperasikan Komputer Office (Word, Exel, Access, Power Poin)

Pengalaman (lama/dalam bidang) : -

Kompetensi Jabatan:No. Kompetensi Inti Level1 Integritas 12 Orientasi Pelayanan Pelanggan 13 Orientasi pada Pencapaian 24 Pembelajaran Berkesinambungan 15 Adaptasi 1

No. Kompetensi Peran Level1 Concern for Order and Quality 12 Team Work 13 Business Spirit4 Impact and Influenced5 Strategic Thinking

108

Page 109: 618_uraian Jabatan Bidang Sdm Dan Organisasi

No. Kompetensi Bidang Level1 Pengoperasian Aplikasi Komputer (CAO) 22 Taxation (TAX) 23 Administrasi Personel (PAD) 24 Manajemen Remunerasi (REM) 2

Jumlah Level Profesiensi 8Jumlah Total Level 16

109