6 Syarat Pengajuan Seminar Tesis

download 6 Syarat Pengajuan Seminar Tesis

of 1

Transcript of 6 Syarat Pengajuan Seminar Tesis

  • 8/17/2019 6 Syarat Pengajuan Seminar Tesis

    1/1

    KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

    PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SYIAH KUALA

    PROGRAM

     STUDI MAGISTER

     TEKNIK

     KIMIA

    JL TGK.

     SYEH

     ABDUL RAUF NO. 7  Telp: 0651-8053435

    SYARAT-SYARAT ADMINISTRASI UJIAN TESIS

    A. MENGISI FORMULIR PERMOHONAN UJIAN TESIS DENGAN MELAMPIRKAN:

    1. Naskah tesis yang sesuai dengan pedoman penulisan tesis sebanyak

     

    eksemplar

    sampul muka plastik putih

      d n

      dijepit) yan g sudah ditandatangani o leh dosen

    pembimbing

      tesis.

    2.

      Surat bebas administrasi keuangan dari bagian keuangan Prodi MTK

    3 .  Surat bebas perpustakaan dari UPT Pustaka Unsyiah

    Surat bebas perpustakaan dari Ruang Baca Jurusan Teknik Kimia dan Prodi M TK

    5.

      Surat Beba s Laboratorium

    6. Kartu Kendali Seminar KKS) yang telah terisi sesuai dengan jumlah ya ng

    disyaratkan

    7.

      Surat rekomendasi dari Tim Penjamin Mutu Tesis TPMT) Prodi MTK

    7.

      Buku Kemajuan Studi BKS )

    B. PENGAJUAN PERMOHONAN DILAKUKAN MINIMAL 2  DUA) MINGGU SEBELUM UJIAN

    DILAKSANAKAN.  NASKAH TESIS DAN SURAT PENUGASAN SERTA UNDANGAN SUDAH

    HARUS DIDISTRIBUSIKAN MINIMAL 3  TIGA) HARI SEBELUM UJIAN DILAKSANAKAN.

    B. PADA WAKTU UJIAN MENGENAKAN PAKAIAN FORMAL DENGAN JAS DAN DASI UNTUK

    PRIA) DAN PAKAIAN SOPAN RESMI  UNTUK WANITA) 

    C. REVISI TESIS HARUS DILAKUKAN PALING  LAM BAT 1  SATU) BULAN DARI TANGGAL

    PELAKSANAAN UJIAN. APABILA MELEBIHI BATAS WAKTU TERSEBUT, MAKA

    MAHASISWA DIHARUSKAN MENGIKUTI UJIAN ULANGAN PADA SEMESTER

    BERIKUTNYA DAN A KAN DIKENAIBIAYA PERPANJANGAN STUDI.

    D. APABILA UJIAN TESIS MENDEKATI BATAS AKHIR PENDAFTARAN YUDISIUM, MAKA

    REVISI THESIS HARUS DIKUMPULKAN PALING LAMBAT 2 HARI SETELAH BATAS AKHIR

    PENDAFTARAN WISUDA.

    E. PENYERAHAN TESIS PRINT OUT DAN CD) SETELAH REVISI DILAKUKAN.

    F. JIKA TIDAK

     MEMENUHI

     PERSYARATAN INI MAKA PROSES PENGAJUAN TIDAK DITERIMA.

    Catalan

    Peraturan ni berlaku sejak anggal ditetapkan