5.02 Kebakaran Mobil Tanki

5
SEKENARIO EMERGENCY RESPONSE SIMULATION PT.PERTAMINA PERSERO Unit Operasi : MARKETING AND TRADING FACILITIES Tanggal : Kejadian : Kebakaran Mobil Tanki Bahan Bakar Minyak di Jalan Tool Jam : I. Sekenario Kejadian Mobil Tanki Bahan Bakar Minyak Pertamina meluncur di jalan Tool Cikampek dengan kecepatan 70 km/jam.setelah selesai mengisi premium dari TBBM Cikampek yang akan dibawa ke SPBU yang berlokasi di Purwakarta. Mobil Tanki mengambil jalur lambat dengan posisi didepan Bus Penumpang yang berada di jalur cepat namun tiba tiba dengan tanpa menyalakan lampu sign kiri terlebih dahulu langsung mengambil jalur lambat yang sedang dilalui Mobil Tanki dengan maksud ingin mendahului lewat kiri kendaraan lain yang berada di depannya. Untuk menghindari terkena Bus maka pengemudi Mobil Tanki merem sambil membanting stir kekiri namun menyenggol bamper jalan yang mengakibatkan Mobil Tanki slip dan terguling. Akibat benturan telah mengakibatkan tutup Tanki minyak bocor dan minyak menyembur keluar, mengenai exhaust sehingga terbakar Pengemudi Mobil Tanki mengalami luka bakar serius dan kenek mengalami luka bakar ringan yang segera mendapat pertolongan.

description

Skenario Script XVR

Transcript of 5.02 Kebakaran Mobil Tanki

HASIL RUMUSAN SIDANG KOMISI I

SEKENARIO

EMERGENCY RESPONSE SIMULATION

PT.PERTAMINA PERSERO

Unit Operasi : MARKETING AND TRADING FACILITIES Tanggal:Kejadian : Kebakaran Mobil Tanki Bahan Bakar Minyak di Jalan Tool Jam

:I. Sekenario KejadianMobil Tanki Bahan Bakar Minyak Pertamina meluncur di jalan Tool Cikampek dengan kecepatan 70 km/jam.setelah selesai mengisi premium dari TBBM Cikampek yang akan dibawa ke SPBU yang berlokasi di Purwakarta.Mobil Tanki mengambil jalur lambat dengan posisi didepan Bus Penumpang yang berada di jalur cepat namun tiba tibadengan tanpa menyalakan lampu sign kiri terlebih dahulu langsung mengambil jalur lambat yang sedang dilalui Mobil Tanki dengan maksud ingin mendahului lewat kiri kendaraan lain yang berada di depannya. Untuk menghindari terkena Bus maka pengemudi Mobil Tanki merem sambil membanting stir kekiri namun menyenggol bamper jalan yang mengakibatkan Mobil Tanki slip dan terguling. Akibat benturan telah mengakibatkan tutup Tanki minyak bocor dan minyak menyembur keluar, mengenai exhaust sehingga terbakar

Pengemudi Mobil Tanki mengalami luka bakar serius dan kenek mengalami luka bakar ringan yang segera mendapat pertolongan.Petugas Patroli Jalan Tool (Jasa Marga) menghubungi Fire Brigade Pemda setempat dan menghubungi call center Pertamina yang selanjutnya diteruskan ke Fire Station TBBM di lokasi terdekat untuk permintaan bantuan pemadaman dan pertolongan korban ditempat kejadian..Emergency Response Comander memberangkatkan On Scene Commander beserta Fire Brigade dengan Foam Crash Tender dan Tim Medis beserta Ambulance berangkat ketempat kejadian yang akhirnya keadaan emergency berhasil ditanggulangi.II. Sekenario Penanggulangan

1) Komunikasi kedaruratan

No.Situasi dan Kondisi KedaruratanPelaksana

1. Setelah menerima berita kejadian Emergency Response Commander langsung kerkoordinasi dengan Incident Commander dan menginstruksikan kepada On Scene Commander untuk melakukan penanggulangan di tempat kejadian.Emergency Response Commander.

Incident Commander

On Scene Commander

2. Setalah menerima berita kejadian On Scene Commander beserta Fire Brigade dan Tim Rescue dengan menggunakan Foam Crash Tender , Ambulance bersama Tim Medis serta petugas Sekuriti ke tempat kejadian On Scene Commander

Fire BrigadeTim Rescue

Tim MedisTim Sekuriti

3. On Scene Commander secara intensife melakukan komunikasi dengan Petugas Patroli Jalan Tool tentang kondisi di tempat kejadian.On Scene CommanderPatroli Jalan Tool

2) Operasi Keamanan dan EvakuasiNo.Situasi dan Kondisi KedaruratanPelaksana

1. Petugas Sekuriti membantu Petugas Patroli Jalan Tool melakukan pengaturan lalu lintas disekitar lokasi kejadian. Pengamanan terus dilaksanakan disekitar lokasi kejadian dengan memprioritaskan bagi kendaraan pemadam dan ambulance.

Tim SekuritiPetugas Patroli Jalan Tool

3) Pertolongan Korban KecelakaanNo.Situasi dan Kondisi KedaruratanPelaksana

1. Tim Rescue dan Tim Medis beserta ambulance tiba ditempat kejadian langsung melakukan pertolongan terhadap pengemudi Truk Tanki dan kenek yang mengalami luka bakar.

Tim Rescue

Tim Medis

2. Tim Rescue dan Tim Medis memberikan pertolongan awal terhadap pengemudi Mobil Tanki yang diperkirakan mengalami luka bakar serius dan selanjutnya terhadap kenek yang mendapat luka bakar ringan.

Kedua korban langsung dimasukkan kedalam ambulance untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut di Rumah Sakit terdekat.

Tim Rescue

Tim Medis

4) Operasi Penanggulangan emergency

No.Situasi dan Kondisi KedaruratanPelaksana

1. On Scene Commander melakukan koordinasi pemadaman bersama Fire Brigade dengan menggunakan fasilitas Foam Gun Monitor yang tersedia pada Foam Crash Tender .

On Scene CommanderFire Brigade

2. Fire Brigade melakukan pemadaman dengan menggunakan media foam mengambil posisi searah angin guna mencegah radiasi panas.Dalam waktu tidak terlalu lama kobaran api dapat diperkecil dan akhirnya berhasil di padamkan secara keseluruhan.Fire Brigade

3. Tim penanggulangan berupaya untuk mengencangkan kembali tutup Tanki guna menghentikan bocoran minyak dengan menggunakan alat bantu pernafasan (Gas Respirator).Fire Brigade

4. Untuk mencegah terulangnya kembali kebakaran maka On Scene Commander melakukan pengawasan disekitar lokasi kejadian terhadap kemungkinan adanya sumber nyala api terbuka. On Scene Commander

5. Meminta bantuan agar Mobil Tanki ditegakkan kembali dengan bantuan Crane dan ditarik keluar dari jalan Tool untuk perbaikan selanjutnya.Crane Operator

5) Operasi Penunjang

No.Situasi dan Kondisi KedaruratanPelaksana

1. Menyediakan konsumsi para petugas penanggulangan keadaan di tempat kejadian.

Petugas Logistik

2. Mendokumentasikan jalannya penanggulangan keadaan darurat sejak awal pemberangkatan Crash Tender, pengaturan lalu lintas ditempat kejadian, upaya pertolongan korban hingga jalannya pemadaman.

Petugas Hupmas

III. Operasi Penanggulangan Selesai

No.Situasi dan Kondisi KedaruratanPelaksana

1. Penanggulangan keadaan emergency telah selesai dlaksanakan dan On Scene Commander melaporkan pelaksanaan penanggulangan kepada Incident Commander yang selanjutnya diteruskan kepada Emergency Response CommanderOn Scene Commander

Incident Commander.

Emergency Response Commander

2. Emergency Response Commander mendiklare bahwa emergency selesai dikendalikan dan kondisi dinyatakan aman.

Emergency Response Commander