5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

10
5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan Oleh Herman Yudiono TipsPengembanganDiri. com

Transcript of 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

Page 1: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

OlehHerman Yudiono

TipsPengembanganDiri.com

Page 2: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

Apa Itu Sukses?

Sukses yang tepat adalah meraih apa yang diinginkan

Yang diinginkan ini bisa berupa cita-cita, sasaran, atau target

Page 3: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

Apa Saja Kesuksesan Itu?

Jika Anda ingin sukses dunia akhirat, ada 5 sukses yang harus diperjuangkan

Page 4: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

1. Sukses Spiritual

Kesuksesan ini berkaitan dengan akhirat atau ketaatan Anda terhadap agama yang dipeluk.

Misalnya, jika Anda beragama Islam, Anda mesti melaksanakan ibadah wajib seperti:

• Sholat 5 waktu• Berpuasa di bulan Ramadhan• membayar zakat

Ibadah wajib ini juga dilengkapi dengan ibadah sunat seperti menunaikan umrah, shalat tahajud, membaca Al-Quran, dan sebagainya.

Page 5: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

2. Sukses Finansial

Kesuksesan finansial berkaitan dengan uangUmumnya berupa:

• karier yang cemerlang• rumah yang layak• kendaraan pribadi• tabungan masa depan• bisnis yang menguntungkan

Page 6: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

3. Sukses Kesehatan

Apalah artinya banyak harta atau punya jabatan tinggi kalau badan tidak sehat

Upaya yang dilakukan agar Anda sehat bisa berupa:

• olahraga rutin (misalnya lari pagi 3 kali seminggu)• makan makanan sehat• istirahat berkualitas

Page 7: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

4. Sukses Keluarga

Bentuk sukses keluarga bisa berupa:• rumah tangga yang harmonis• anak-anak yang sholeh• hormat kepada orang tua• rukun terhadap saudara

Page 8: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

5. Sukses Sosial

Sukses sosial dapat berupa:• aktif di lingkungan rumah• berkerja sama dengan rekan kerja• memiliki banyak teman• bersedekah kepada orang yang tidak

mampu (misalnya anak yatim)• menaati peraturan

Page 9: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

Ingin Tahu Cara Jadi Orang Sukses?

Bagaimana meraih kelima sukses tersebut? Anda mungkin memiliki strategi dan langkah sendiri

Jika sebaliknya, silakan lihat tulisan saya yang berjudul: Cara Menjadi Orang Sukses dalam 7 Langkah Sederhana

Page 10: 5 Sukses yang Harus Anda Perjuangkan

Tips dan strategi pengembangan diri yang lain bisa Anda lihat di http://www.tipspengembangandiri.com/