5. Menyetel Pompa Injeksi Inline

6
Penyetelan Pompa injeksi in line i MOTOR DIESEL PEMERIKSAAN DAN PENYETELAN POMPA POMPA INJEKSI IN LINE JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

Transcript of 5. Menyetel Pompa Injeksi Inline

Page 1: 5. Menyetel Pompa Injeksi Inline

Penyetelan Pompa injeksi in line i

MOTOR DIESEL

PEMERIKSAAN DAN PENYETELAN POMPA POMPA INJEKSI IN LINE

JURUSAN TEKNIK MESIN

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

Page 2: 5. Menyetel Pompa Injeksi Inline

Penyetelan Pompa injeksi in line ii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL…………………………………………………………………... i

DAFTAR ISI…………………………………………………………………………... ii

INSTRUKSIONAL…………………………………………………........ .. iii

Langkah kerja…………………............................................................................... 1

Page 3: 5. Menyetel Pompa Injeksi Inline

Penyetelan Pompa injeksi in line iii

INSTRUKSIONAL

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM :

Setelah melaksanakan praktik, diharuskan mahasiswa dapat :

1. Memeriksa dan memperbaiki kerusakan pompa injeksi inline dengan prosedur servis

yang tepat.

2. Mendiagnosa dan melakukan trhouble shooting terhadap gangguan pompa injeksi

inline.

B. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS :

Setelah melaksanakan praktik, diharuskan mahasiswa dapat :

1 Mahasiswa mampu mengoperasikan alat pengetesan pompa injeksi (tes bench).

2 Mahasiswa mampu menyetel langkah pendahuluan.

3 Mahasiswa mampu memeriksa dan menyetel sinkronisasi antar masing –masing

silinder.

C. ALAT

1) Tes bench dan peralatannya.

2) Obeng +

3) Obeng -

D. BAHAN

1. Unit pompa injeksi in line.

2. Solar

3. Nampan

4. Kain lap

E. KESELAMATAN KERJA

1 Hindari lengan yang terlalu longgar.

2 Hindarkan tumpahan solar ke lantai.

3 Jangan mengerem motor listrik dengan tangan pada saat putaran dihentikan.

4 Hati –hati terhadap cipratan solar saat pengetesan

Page 4: 5. Menyetel Pompa Injeksi Inline

Penyetelan Pompa injeksi in line 1

Unit pompa injeksi in line

Pada pompa injeksi tipe inline dimana injection pump memiliki sebuah plunger dan

sebuah delivery valve pada tiap-tiap selinder. Injection pump mendorong bahan bakar masuk ke

dalam injection nozzle dengan tekanan dan dilengkapi dengan sebuah mekanisme untuk

menambah atau mengurangi jumlah bahan bakar yang dikeluarkan dari nozzle. Plunger didorong

ke atas oleh camshaft dan dikembalikan oleh plunger spring. Plunger bergerak ke atas dan ke

bawah di dalam plunger barrel dan pada jarak stroke yang telah ditetapkan guna mensuplai

bahan bakar dengan tekanan. Dengan naik dan turunnya plunger berarti akan membuka dan

menutup section dan discharge ports sehingga mengatur banyaknya injeksi bahan bakar.

Camshaft ditahan dengan dua buah tapper roller bearing pada kedua buah ujungnya dan

dilengkapi dengan beberapa cam untuk menggerakkan plunger dan sebuah exentric cam sebagai

penggerak feed pump. Chamshaft digerakkan oleh injection pump gear pada ½ putaran engine.

Pengaturan Volume Jumlah pengiriman bahan bakar diatur oleh governor sesuai dengankebutuhan mesin.

Governor mengatur gerakan batang pengatur yang berkaitandengan klem pinion pengontrol

yang bebas terhadap silinder.Flens penggerak plunyer berkaitan dengan bagian bawah kontrol

sleve.Jumlah bahan bakar yang diinjeksikan tergantung dari posisi plunyer danperubahan

besarnya langkah efektif.

Page 5: 5. Menyetel Pompa Injeksi Inline

Penyetelan Pompa injeksi in line 2

Langkah efektif plunyer berubah bila plunyer berputar oleh tenaga dari governor–batang

pengontrol–pinion pengontrol–kontrol sleve–plunyer(melalui flens penggerak plunyer)

Langkah efektif adalah gerakan plunyer dari titik setelah menutup lubangpemberi sampai

alur pengontrol bertemu dengan lubang pemberi. Jadi langkahefektif akan berubah sesuai

dengan posisi plunyer dan jumlah bahan bakar yangdisemprotkan sesuai dengan besarnya

langkah efektif

Langkah kerja

Periksa sinkronisasi dimulainya saat penyemprotan untuk semua silinder sesuai

denganpenyemprotan.Contoh urutan penyemprotan :

4 silinder : 1 –3 –4 –2 interval 90

6 silinder : 1 –5 –3 –6 –2 –4 interval 60

Penyetelan volume bahan bakar yang disemprotkan

• Pasang saluran pengembali dengan katup pengalir padapompa sistem bilas

• Lepas tutup batang pengatur dan pasang indicator

Tarik batang pengatur pada posisi stop dan stel dialindikator pada skala nol. Lakukan

pengetesan jumlah penyemprotan bahan bakar.Pada bermacam-macam posisi batang

pengatur danputaran pompa

Page 6: 5. Menyetel Pompa Injeksi Inline

Penyetelan Pompa injeksi in line 3

Apabila volume penyemprotan tidak sesuai dengan spesifikasi, lakukan penyetelan sebagai

berikut :

• Kendorkan sekrup klem plunyer

• Putar plunyer kontrol sleve ke kiri atau ke kanan,

Catatan: Plunyer kontrol sleve diputar kekiri, jumlah penyemprotan bertambah

banyak dan apabila di putar ke kanan jumlah penyemprotan berkurang.

Lakukan penyetelan pada 3 variasi kecepatan yang berbeda.

Catat Dan Kemudian Buat Laporannya