4.PERILAKU SEHAT

download 4.PERILAKU SEHAT

of 31

Transcript of 4.PERILAKU SEHAT

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    1/31

    Perilaku Sehat

    Program Profesi ApotekerM. Ilham N Aji Wibowo, M.P.H.,Apt

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    2/31

    DerajatKesehatan

    FaktorHerediter

    (Penduduk)

    FaktorPelayananKesehatan

    FaktorPerilaku

    FaktorLingkungan

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    3/31

    Faktor Lingkungan

    L.Fisik, L.Biologi, L.Sosial mempengaruhi kesehatan individu maumasyarakat, Lingkungan adalah predisposing factors suatu pen

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    4/31

    Faktor Herediter (Genetik)Penyakit yang diturunkan lewat genetic, seperti leukemia sulit disembu

    tidak bisa dikendalikan.

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    5/31

    Faktor Pelayanan Kesehatan

    Semakin mudah akses individu/masyarakat terhadap pelayanamaka derajat kesehatan masyarakat akan semakin baik

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    6/31

    Faktor Perilaku

    individu yang sehat akan tercermin dari perilaku yang sehat

    mencerminkan individu dengan kualitas hidup baik.

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    7/31

    Perubahan Perilaku Sehat

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    8/31

    a) Mengubah perilaku negatif (tidak sehat) menjadi ppositif (sehat)

    Dimensi Perubahan Perilaku

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    9/31

    b) Mengembangkan perilaku positif (pengembangansehat).

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    10/31

    c) Memelihara perilaku yang sudah positif (perilaku s

    Dengan mempertahankan perilaku sehat yang su

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    11/31

    Faktor Penyebab Perubahan Perila

    Faktor Sosial : “ojo cedak kebo gupak”   Dukungan sosial teman ) mendorong perubahan perilaku sehat. Contoh : koalkohol, kebiasaan merokok, dan perilaku seksual 

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    12/31

    Faktor kepribadian : dipengaruhi oleh karakteristik indiviindividu terhadap perubahan yang di tawarkan, Contokehatian –  hatian saat berkendara, membatasi diri saat komputer. Kebiasaan dapat merubah perilaku

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    13/31

    Faktor Emosi : faktor bersumber dari rasa takut, cinta, atharapan tertentu. Contoh : Stress yang mendorong perisehat merokok, minum Alkohol

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    14/31

    Teori Perilaku individu (Mengapa remaja menjadalkohol)

    Classical Conditioning

    Pergi ke Bar merasa rileks

    Pergi ke Bar

     minum (Alkohol)Minum  merasa rileks

    Operant Conditioning

    Minum alkohol agar dapat diterima oleh kelompoknya

    Observational ConditioningAktor film minum alkohol menjadi ikut-ikutan

    Orang tua/kakak minum alkohol menjadi ikut-ikutan

    Cognitive Conditioning

    Minum alkohol untuk meningkatkan citra diri

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    15/31

    Teori kognitif selalu digunaka

    produsen rokok untuk meruba

    perilaku sehat dengan me

    akan terlihat seperti ini

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    16/31

    Informasi Pemasaran Insentif Restriksi Indoktrinasi

    Peraturan

    Pendekatan Untuk Mengubah Perilaku

    Tidak memaksa

    Memaksa

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    17/31

    Mengubah Perilaku dg Informasi

    Transtheoretical theory

    a) Prekontemplasi  (belum mau berubah/sadar)  Belum adperubahan perilaku

    b) Kontemplasi (sudah sadar/ingin/berpikir tapi belum beraksIndividu sadar adanya masalahnya dan secara serius inginmengubah perilakunya menjadi lebih sehat, tapi belum siaberkomitmen untuk berubah.

    c) Persiapan (langkah awal utk bertindak) Individu siap beingin mengejar tujuan, Sudah pernah melakukan tapi gag

    d) Tindakan  Individu sudah melakukan perilaku sehat, sekubulan dari sejak mulai usaha memberlakukan perilaku hidu

    e) Pemeliharaan  Individu berusaha mempertahankan peryang telah dilakukan

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    18/31

     

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    19/31

    Hasilnya• Kampanye melalui media telah terbukti dapat mem

    pegendalian tembakau untuk mengurangi jumlah p(Siegel, 2002)

    • Pengembangan pesan yg disesuaikan dengan kepe(agama, budaya) dapat meningkatkan keinginan uberhenti merokok (burton, 2005)

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    20/31

    Mengubah perilaku dg Pemasaran/Social ma

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    21/31

    • Komersial marketing, konsumen diminta untuk m

    suatu produk, beralih ke merk lain atau membic

    mengenai keunggulan perusahaan

    • Sosial marketing konsumen diminta untuk “mem

    perilaku baru yang sering kali target audiens tid

    menyadari bahwa mereka memiliki masalah da

    perilaku baru tersebut merupakan solusi daripermasalahan tersebut.

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    22/31

    Contoh Pemasaran Sosial

    • Nur Hadi Salam, Dusun Tirto, Desa Paremono, Kabupaten M

    mengembangkan pertanian terpadu pasca letusan MeraMemotivasi masyarakat untuk bangkit dari trauma benca

    • Sukiman, Lintas Merapi Klaten, mengembangkan early wasystem lewat media komunitas.

    • Gerakan Seribu ( GEBU) Minang mengajak perantau mengpos ke kampung untuk modal pembentukan Bank Perkred

    Rakyat di Nagari, sebagai mikro kredit unit bank memberakemiskinan di kecamatan daerah asal perantau.

    • Isu lain: pemberantasan korupsi, flu burung, bencana alamnarkoba, pemakaian kondom, lingkungan hidup, terorisme

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    23/31

    Siapa yang bisa melakukan

    • Pemerintah• Perusahaan• LSM

    • Organisasi non profit (partai,orma

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    24/31

    Perubahan yang diharapkan

    • Perubahan kognitif

    Setelah pemberian informasi secara terus menerus mkelompok sasaran tersebut paham dan mengganti yang selama ini keliru dengan konsep baru.

    • Perubahan perilaku

    Perubahan perilaku di pengaruhi oleh interest atau t

    individu dan kemauan individu tersebut untukmengimplementasikan pengetahuannya.

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    25/31

    Merubah Perilaku dg Promosi Keseha

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    26/31

     “Health promotion is the process o

    enabling people to increase conover, and to improve their health

    (The Ottawa Charter, 198

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    27/31

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    28/31

    merubah perilaku dg Retriks

    Memberikan pembatasan untuk mencegah perilaku te

    Contoh:

    a) Manfaat asuransi dikurangi bila mempunyai kebiasmerokok

     studi di Jepang menunjukkan bahwa retriksi di dalam pmanfaat asuransi mengurangi perokok

    a) Jampersal hanya diberikan kepada ibu hamil yangmelakukan ANC (Antenata Care)

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    29/31

    merubah perilaku dg Indoktrin

    Memberikan “paksaan” untuk perilaku tertentu

    Contoh:

    a) keikutsertaan ke dalam keluarga berencana di malampau dilakukan dengan mengirim “tentara” untumenjemput para ibu

    b) Kewajiban keikutsertaan TNI, POLRI, PNS dlaam prog

    (keluarga Berencana)

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    30/31

    Merubah perilaku dg peratura

    • melarang rokok putih dikemas dalam kemasan yang beris

    dari 20 batang. Tujuannya tidak lain untuk membuat hargmakin tidak terjangkau masyarakat

    • Melarang penggunaan istilah mild, light, low tar karenamengesankan seolah-olah tidak lebih berbahaya dibandibiasa.

    • Pencantuman peringatan bergambar seluas 40 persen di belakang kemasan rokok.

    • Iklan rokok di luar ruang maksimal 72 m2 dan iklan media T jam 22.00

    • Harus mencantumkan peringatan 18+

    I f i K h t d b k k k

  • 8/17/2019 4.PERILAKU SEHAT

    31/31

    Informasi Kesehatan pd bungkus rokok