4-Modul-Paket-ERP.ppt

download 4-Modul-Paket-ERP.ppt

of 14

Transcript of 4-Modul-Paket-ERP.ppt

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    1/14

    Eka Ismantohadi, S.Kom

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    2/14

    Proses Bisnis Perusahaan

    Manufaktur Paket sistem ERP biasanya terdiri atassekumpulan modul-modul untuk berbagaifungsi dan proses dalam perusahaan.

    Setiap perusahaan komersil baik yangmemproduksi barang atau asa memilikialur proses bisnis yang kontinyu. Mulai dari pemintaan konsumen, pembuatan

    produk, penualan, penagihan dan layananpurnaual.

    !lur proses tersebut digambarkan sepertipada gambar berikut "

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    3/14

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    4/14

    Modul-modul ERP diran#ang untukmendukung proses tersebut dengan #ara

    mengintegrasikan data pada setiap tahapanpada proses tersebut.

    Idealnya sistem ERP mampu memenuhidukungan atas proses-proses bisnis utamadan proses pendukungnya.

    Keterkaitan antara modul-modul ERPdengan proses-proses penting pada

    perusahaan dapat digambarkan melaluiketerkaitan antara konsep rantai nilai $%alue#hain& dan dukungan modul ERP yangdiperlukan.

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    5/14

    Keterkaitan Proses Bisnis denganModul ERP

    FungsiPendukung

    FungsiUtama

    Modul ERP

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    6/14

    Modul-modul Pada Paket ERP

    1. Modul Keuangan Menyediakan fasilitas untuk menalankan fungsi

    manaemen keuangan dan dukungan analisis berbagailokasi bisnis.

    Modul keuangan memiliki serangkaian subsistem "

    'inan#ial !##ounting $(eneral )edger, !R*!P, Spe#ial)edger, 'i+ed !sset !##ounting, )egal onsolidation&

    ontrolling $%erhead ost ontrolling, !#ti%ity Basedosting, Produ#t ost !##ounting, Prot !nalysis&

    In%estmen management $Planning, Budget, ontrol&

     /reasury $ash Management, /reasury Management&

    Enterprise ontrolling $EIS, Busines Plan and Budget,Prot enter ost&

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    7/14

    1.1. Akuntansi Keuangan Menyediakan kendali atas seluruh perusahaan

    dan integrasi informasi keuangan yang sangatpenting bagi pengambil keputusan.

    Beberapa tur penting akuntansi keuangan "

    Penelusuran transaksi dari hulu ke hilir, dari

    laporan hingga transaksi a0al, perhitungan totalhingga rin#ian.

    Integrasi, sentralisasi dan 1eksibilitas ataspengendalian keuangan perusahaan, dukunganmata uang, bahasa dll

    Kesesuaian dengan standar akuntansiinternational.

    Modul-modul umum yang berada padakelompok subsystem akuntansi dan keuangan "

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    8/14

    General Ledger

    2ukungan strukturisasi alokasi*penggunaan biaya

    dan transaksi keuangan berdasarkan kelompoktertentu.

    tomatisasi dan distribusi aplikasi sehingga semuaperubahan dan pembaruan data dapat otomatis.

    Kostumisasi pelaporan keuangan yang dokumennyadapat di modikasi sesuai kebutuhan keuangan.

    Account Receivable dan Payable

     /ransaksi ini terintegrasi dengan data pada () danarea bagian penualan dan distribusi.

     /ransaksi !R*!P se#ara otomatis dialankan setiapteradi transaksi akuntansi yang berhubungandengan modul lain $meliputi integrasi internet,manaemen do# dan E2I&

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    9/14

    Asset Accounting

    3ntuk mengelola kekayaan tetap $+ed !sset&.

    Berperan sebagai subledger dari (eneral )edger dan

    menyediakan transaksi rin#i yang berhub. dgn aset.

    2ukungan terhadap siklus hidup asset $mulai dariakuisisi sampai tidak terpakai lagi&.

    Legal onsolidation

    Pernyataan keuangan harus terintegrasi se#ara efektifdengan data operasional setiap indi%idu pdperusahaan.

    Erat hubungan dengan akuntansi keuangan dan

    transfer data langsung dari pernyataan indi%idu

    kedalam laporan konsolidasi.

    Menyaikan data dari berbagai sudut pandang.

    Masing-masing sudut pandang dapat diadikan bahan

    pembuatan laporan yang sesuai aspek hukum dan

    bisnis.

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    10/14

    1.!. ontrolling Menyediakan dukungan fungsi-fungsi biaya internal

    yang efektif.

    Menyediakan informasi umum yang digunakandalam proses kendali keuangan.

    Mendukung pembuatan laporan-laporan #ontrolling.

    Modul-modul yang umum pada #ontrolling"

    "ver#ead ost ontrolling $ mengontrolpeningkatan biaya tidak langsung $o%erhead&yang biasanya diarahkan ke produk tertentu.

    ost enter Accounting $ menganalisis adanyao%erhead pada organisasi. Sistem menyediakan

    fasilitas pengalokasian dan penelusuranpenetapan biaya.

    "ver#ead "rder $ mengumpulkan danmenganalisis biaya berdasarkan ukuran indi%iduinternal.

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    11/14

    Product ost ontrolling $ menentukan biayayang ditimbulkan dari pembuatan sebuah produk.Penting untuk menentukan batas harga terendahproduk.

    ost "b%ect ontrolling $ modul untukmemonitor order diarea produksi. /erintegrasidengan komponen logistik sehingga mampu

    menyaikan informasi seketika atas biaya aktualdan perhitungan biaya yang sudah beralan.

    Pro&tability Analysis $ digunakan untukmempelaari sumber-sumber pengembalian biaya.Penentuan alokasi biaya berdasarkan atas

    pendapatan yang ditetapkan pada segmenttertentu. Beberapa enis segment pasar dapatdidenisikan dan dibedakan satu sama lain,misalnya " produk, konsumen, order, alur ditribusidan batas pendapatan.

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    12/14

    1.'. (nvestment Management

    Mendukung proses in%estasi mulai dari

    peren#anaan hingga in%estasi. Peren#anaan dan anggaran in%estasi dapat

    dibuat dari tingkat tertinggi dari order tertentudapat di breakdo0n se#ara hirarki berdasarkan

    alokasi pada masing-masing departemen. Peren#anaan dan pengelolaan distribusi modal.

    Perusahaan dapat memasukkan aplikasi proyekyang memerlukan modal dalam umlahtertentu kemudian ditentukan proses e%aluasidan persetuuan yang akan digunakan.

    Melakukan dan peren#anaan dan perhitunganpengurangan nilai in%estasi berdasarkanukuran tertentu.

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    13/14

    1.). *reasury

    Esiensi aliran dana angka pendek, menengahdan panang, dan antisipasi resiko merupakan

    aspek daya saing perusahaan. Modul-modul pada treasury meliputi "

    as# Management $ modul untuk menganalisistransaksi keuangan untuk periode tertentu.

     /ransaksi pembayaran perusahaan meliputi #ashholding $uang ditangan&, #ash in1o0 $aliran uangmasuk&, #ash out1o0 $aliran uang keluar&. Intinya#ash management menamin agar semua informasiuntuk likuiditas $informasi sumber dan penggunan

    biaya& dapat tersedia dan dapat digunakan untukanalisis dan proses pengambilan keputusan.

    *reasury Management $ berfungsi untukmenyediakan fungsi untuk mengelola posisi danperanian keuangan mulai dari order sampai

    transfer data ke bagian akunting.

  • 8/18/2019 4-Modul-Paket-ERP.ppt

    14/14

    1.+. Enter,rise ontrolling

    Modul yang mendukung fungsi pengendalian atasorganisasi.

    Modul-modul yang tersedia diantaranya "

    E-ecutie (normation /ystem $ Menyediakaninformasi untuk mengelola organisasi, komponenini mengintegrasikan data dari komponen ERP

    lainnya dan data diluar ERP. Informasi yangdisaikan berupa rekapitulasi dan o%er%ie0 sertadapat disaikan dalam bentuk drilldo0n untukanalisis interaktif.

    0usiness Planning and 0udgeting $Menyediakan dukungan untuk unit bisnis ataugroup untuk menghitung target bisnis yangmeliputi " peren#anaan in%estasi utama, RI$Return f In%estation&, pen#airan anggaran dan

    penelusuran.