4. Kata Pengantar Edit

2
KATA PENGANTAR Puji syukur penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat serta hidayah -Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah evaluasi program ini. Makalah dengan judul “EVALUASI PROGRAM KESEHATAN IBU DAN ANAK KHUSUSNYA ANGKA KEMATIAN BAYI DI PUSKESMAS GEDONG TATAAN TAHUN 2014” merupakan salah satu tugas kepaniteraan klinik Ilmu Kedokteran Komunitas di Universitas Lampung. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada dr. Azelia Nusadewiarti, MPH selaku pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktunya dalam proses pembuatan makalah ini. Tidak lupa penulis haturkan terima kasih kepada dr. Imelda Carolia, M.Kes dan dr. Pradila selaku pembimbing di Puskesmas Gedong Tataan. Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan pada makalah ini, namun penulis berharap makalah ini dapat memperkaya ilmu pengetahuan bagi dunia pendidikan dan bermanfaat bagi kita semua. Bandar Lampung, Juli 2014 iii

description

jask

Transcript of 4. Kata Pengantar Edit

SANWACANA

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat serta hidayah -Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah evaluasi program ini. Makalah dengan judul EVALUASI PROGRAM KESEHATAN IBU DAN ANAK KHUSUSNYA ANGKA KEMATIAN BAYI DI PUSKESMAS GEDONG TATAAN TAHUN 2014 merupakan salah satu tugas kepaniteraan klinik Ilmu Kedokteran Komunitas di Universitas Lampung.

Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada dr. Azelia Nusadewiarti, MPH selaku pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktunya dalam proses pembuatan makalah ini. Tidak lupa penulis haturkan terima kasih kepada dr. Imelda Carolia, M.Kes dan dr. Pradila selaku pembimbing di Puskesmas Gedong Tataan.Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan pada makalah ini, namun penulis berharap makalah ini dapat memperkaya ilmu pengetahuan bagi dunia pendidikan dan bermanfaat bagi kita semua.

Bandar Lampung, Juli 2014Penulis

iii