4. Akuifer Ok

20
PERTEMUAN KE PERTEMUAN KE 5 5 KULIAH HIDRO KULIAH HIDRO GEO GEO LOGI LOGI

description

AQUIFER

Transcript of 4. Akuifer Ok

Page 1: 4. Akuifer Ok

PERTEMUAN KE PERTEMUAN KE 55KULIAH HIDROKULIAH HIDROGEOGEOLOGILOGI

Page 2: 4. Akuifer Ok

AKUIFER (LAPISAN PEMBAWA AIR)

YANG MENGONTROL AKUIFER ADALAH:

1. KESARANGAN/POROSITAS2. KELULUSAN/PERMEABILITY

Kesarangan/Porositas: Banyaknya air yang dikandung Kelulusan/permeability: menggambarkan banyaknya

air yang diambil

Page 3: 4. Akuifer Ok

SECARA UMUM AKUIFER DIBAGI 2

1.BERUPA MATERIAL2 LEPAS (UNCONSOLIDATED)

2. BERUPA MATERIAL2 YANG TELAH PADAT (CONSOLIDATED)

TERNYATA 90% AKUIFER TERDIRI DARI MATERIAL YANG LEPAS.

MISAL: PASIR, KERIKIL ATAUPUN CAMPURAN KEDUANYA

Page 4: 4. Akuifer Ok

1. UNCONSOLIDATED AQUIFER

BERDASARKAN DAERAHBERDASARKAN DAERAH22 PEMBENTUKAN-NYA, PEMBENTUKAN-NYA, MAKA AKUIFER LEPAS MAKA AKUIFER LEPAS (UNCONSOLI- DATED (UNCONSOLI- DATED AQUIFER)AQUIFER) DIBAGI MENJADI 5: DIBAGI MENJADI 5:

1. DAERAH ALIRAN AIR (WATER COURSE)– TERDIRI DARI ENDAPAN ALUVIAL YANG MERUPAKAN DASAR TERDIRI DARI ENDAPAN ALUVIAL YANG MERUPAKAN DASAR

SUNGAI ATAU DAERAH DATARAN BANJIRSUNGAI ATAU DAERAH DATARAN BANJIR– SUMURSUMUR22 DI SINI SANGAT PRODUKTIF, LEBIH DI SINI SANGAT PRODUKTIF, LEBIH22 YANG DEKAT YANG DEKAT

SUNGAI KARENA DAPAT TAMBAHAN AIR SUNGAISUNGAI KARENA DAPAT TAMBAHAN AIR SUNGAI– SUMURSUMUR22 SEDANG DI DAERAH INI MEMPUNYAI DEBIT 37-185 SEDANG DI DAERAH INI MEMPUNYAI DEBIT 37-185

liter/menitliter/menit– BILA MUKA AIR SUNGAINYA LEBIH TINGGI DARI M.A.T,

MAKA POTENSI AIRTANAHNYA CUKUP BESAR

Page 5: 4. Akuifer Ok

BERDASARKAN DAERAH2 PEMBENTUKAN-NYA, MAKA AKUIFER LEPAS (UNCONSOLI- DATED AQUIFER) DIBAGI MENJADI 5:

1. DAERAH ALIRAN AIR (WATER COURSE)– TERDIRI DARI ENDAPAN ALUVIAL YANG MERUPAKAN DASAR

SUNGAI ATAU DAERAH DATARAN BANJIR– SUMUR2 DI SINI SANGAT PRODUKTIF, LEBIH2 YANG DEKAT

SUNGAI KARENA DAPAT TAMBAHAN AIR SUNGAI– SUMUR2 SEDANG DI DAERAH INI MEMPUNYAI DEBIT 37-185

liter/menit

– BILA MUKA AIR SUNGAINYA LEBIH TINGGI DARI M.A.T, MAKA POTENSI AIRTANAHNYA CUKUP BESAR

Page 6: 4. Akuifer Ok

Contoh:Dataran lembah S. Citanduy, Serayu, Bengawan Solo.

BIASANYA DATARAN DI SINI CUKUP LEBAR TERUTAMA DI DAERAH HILIR, TETAPI KETEBALANNYA TIDAK CUKUP DAN MATERIALNYA SANGAT HALUS

Page 7: 4. Akuifer Ok

2. ABANDONED/BURRIED VALLEY (DAERAH LEMBAH MATI/TERTIMBUN)

DI SINI LEMBAHNYA SUDAH TIDAK DILEWATI SUNGAI LAGI, MUNGKIN KARENA SUNGAINYA SUDAH MATI. KONDISI AKUIFERNYA CUKUP BAIK (SAMA SEPERTI DI ATAS), HANYA SAJA SUPLAI AIR YANG DITERIMA KURANG BAIK ATAU LEBIH KECIL DARI DAERAH ALIRAN AIR

3. DAERAH DATARAN (EXTENSIVE PLAIN)DATARAN YANG LUAS DENGAN ENDAPAN2/SEDIMEN YANG BELUM MEMADAT.

MISAL: PASIR, KERIKILPENGISIAN (RECHARGE) DI DAERAH INI UMUMNYA BERASAL DARI PERKOLASI AIR HUJAN ATAU JUGA DARI SUNGAI YANG MENGALIR DI SITU

Page 8: 4. Akuifer Ok

Misal:Dataran pantai timur P.Sumatra, Pantai Utara Jawa Tengah, Jawa Barat, Pantai Selatan dan Barat Kalimantan

KONDISI MATERIAL DI SINI DIKONTROL OLEH KEADAAN GEOLOGI DAERAH PEGUNUNGAN/ PERBUKITAN YANG MEMBATASI BAGIAN ATAS YANG DALAM HAL INI BERTINDAK SEBAGAI PENSUPLAI HASIL2 ROMBAKAN YANG SELANJUTNYA DIENDAPKAN DI DAERAH RENDAH/PANTAI

Page 9: 4. Akuifer Ok

4. DAERAH LEMBAH ANTAR GUNUNG/ INTERMONTANE VALLEYTERDAPAT DI LEMBAH2 YANG DIKELILINGI PEGU-NUNGAN.

DASAR LEMBAH INI BIASANYA TERDIRI DARI MATERIAL2 LEPAS YANG BERASAL DARI PEGUNUNG-AN SEKITARNYA. BIASANYA DAERAHNYA MERUPAKAN LEMBAH2 TERSENDIRI YANG TERPISAH2 OLEH GUNUNG.MATERIALNYA BERUPA PASIR, KERIKIL DAN AKAN MENERIMA AIR DARI PENGISIAN DI ATAS (RECHARGE AREA) BERUPA REMBESAN2 SUNGAI DI MULUT KIPAS ALUVIAL.

DI DAERAH INI KEMUNGKINAN DAPAT MERUPAKAN DAERAH AKUIFER TERTEKAN

Page 10: 4. Akuifer Ok

PADA DATARAN ANTAR GUNUNG YANG DIBATASI OLEH KAKI2 GUNUNG API AKAN MEMPUNYAI PERBEDAAN BESAR BUTIR PADA SETIAP TAHAP KEGIATAN GUNUNG API TERSEBUT. AKIBATNYA DAPAT TERBENTUK KONDISI AIRTANAH TERTEKAN (TERUTAMA YANG TERLETAK TIDAK SEBERAPA JAUH DARI BAGIAN KAKI GUNUNGAPI).

Page 11: 4. Akuifer Ok

2. CONSOLIDATED AQUIFERPADA MATERIAL YANG KOMPAK KEMUNGKINAN MEMPUNYAI POTENSI AIRTANAH CUKUP BESAR ANTARA LAIN

1. BATUGAMPING: PADA KEADAAN YANG WAJAR, BIASANYA BUKAN MERUPAKAN AKUIFER YANG BAIK. TETAPI BILA BANYAK RETAKAN, LUBANG2 PELARUTAN MAKA BISA MENJADI AKUIFER. DALAM HAL INI JENIS BATUGAMPING SANGAT MENENTUKAN DI SAMPING TOPOGRAFI

DI INDONESIA: DAERAH WONOSARI, DAERAH MADURA

2. BATUAN BEKU GANG (DALAM), BATUAN BEKU UBAHAN TIDAK TERMASUK SEBAGAI AKUIFER YANG BAIK, TETAPI BISA MENGANDUNG AIR TANAH JIKA BANYAK REKAHAN2 NYA

Page 12: 4. Akuifer Ok

3. BATUAN VOLKANIK, BATUAN VOLKANIK PRIMER, MISAL BASALT DAPAT LULUS AIR APABILA BANYAK LUBANG2 BEKAS GAS MAUPUN RETAKAN ENDAPAN PIROKLASTIS TUFA, BREKSI, AGLOMERAT UMUMNYA MERUPAKAN AKUIFER BAIK, TERUTAMA YANG UMURNYA MASIH MUDA. SEDANGKAN YANG TUA POTENSI AIRNYA LEBIH SEDIKIT KARENA SUDAH MEMADAT. Misal: di Yogyakarta

TAMBAHAN:

ENDAPAN2 ANGIN (LOOSE), KANDUNGAN AIRNYA KECIL SEKALI DAN TIDAK UMUM SEBAGAI AKUIFER KARENA PERMEABILITASNYA RENDAH. ADA JUGA YANG PERMEABILITASNYA TINGGI, TETAPI BIASANYA TERLETAK PADA DAERAH YANG TINGGI SEHINGGA SUKAR MENDAPATKAN SUPLAI AIR

Page 13: 4. Akuifer Ok

CEKUNGAN AIRTANAH CEKUNGAN AIRTANAH (GROUND WATER BASIN)(GROUND WATER BASIN)

YAITU SUATU UNIT FISIOGRAFI YANG BERISI YAITU SUATU UNIT FISIOGRAFI YANG BERISI SUATU AKUIFER YANG LUAS ATAU BEBERAPA SUATU AKUIFER YANG LUAS ATAU BEBERAPA AKUIFER YANG SALING BERHUBUNGAN.AKUIFER YANG SALING BERHUBUNGAN.

PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP AIRTANAHAIRTANAHSTRUKTUR ADA 2, YAITU:STRUKTUR ADA 2, YAITU:

STRUKTUR PRIMER:STRUKTUR PRIMER: TERJADI BER TERJADI BER--SAMASAMA22 DENGAN DENGAN BATUAN ITU TERBENTUKBATUAN ITU TERBENTUKSTRUKTUR SEKUNDER:STRUKTUR SEKUNDER: TERJADI SETELAH TERJADI SETELAH BATUAN TBATUAN TEERSEBUT TERBENTUK RSEBUT TERBENTUK FAULT, FOLD, DAN LAIN-LAINFAULT, FOLD, DAN LAIN-LAIN

Page 14: 4. Akuifer Ok

PERLAPISANPERLAPISAN

Potensi air di daerah perlapisan Potensi air di daerah perlapisan ditentukan oleh bentukditentukan oleh bentuk22 dasar dan luas dasar dan luas penyebaran serta ketebalan dari penyebaran serta ketebalan dari perlapisan tsb.perlapisan tsb.

Page 15: 4. Akuifer Ok

PATAHAN/PATAHAN/FAULTFAULT

Mempunyai pengaruh yang bervariasi, terutama ditentukan Mempunyai pengaruh yang bervariasi, terutama ditentukan oleh kenampakkan dan keadaan sepanjang zona patahan. oleh kenampakkan dan keadaan sepanjang zona patahan.

Bila sepanjang patahan, menghasilkan bahanBila sepanjang patahan, menghasilkan bahan22 yang halus, yang halus, gogouugege (tidak lulus air) (tidak lulus air) zona tersebut sukar dilalui air. zona tersebut sukar dilalui air.

Tetapi bilaTetapi bila terbentuk materialterbentuk material22 yang bersifat lulus air dan yang bersifat lulus air dan adanya retakanadanya retakan22 yang saling berhubungan, maka di sini yang saling berhubungan, maka di sini patahan akan berfungsi sebagai bidang yang melalukan/patahan akan berfungsi sebagai bidang yang melalukan/ melewatkan air.melewatkan air.

MaterialMaterial22 yang dihasilkan bersifat tidak lulus air yang dihasilkan bersifat tidak lulus air (gouge)(gouge) yaitu yaitu material yang halus di mana bila dipegang hancur seperti material yang halus di mana bila dipegang hancur seperti tepungtepung

Page 16: 4. Akuifer Ok

REKAHANREKAHAN/JOINT/JOINT

Prinsipnya sama dengan patahan, tetapi di Prinsipnya sama dengan patahan, tetapi di sini tidak ada materialsini tidak ada material22 halus (sebab tidak halus (sebab tidak ada pergeseran), kecuali pada basalt. ada pergeseran), kecuali pada basalt.

Bila Bila jointjoint22 ini tidak saling berhubungan tidak ini tidak saling berhubungan tidak begitu mempengaruhi potensi air, tetapi bila begitu mempengaruhi potensi air, tetapi bila berhubungan akan mempengaruhi potensi berhubungan akan mempengaruhi potensi airtanah.airtanah.

Page 17: 4. Akuifer Ok

AIRTANAH DITINJAU DARI AIRTANAH DITINJAU DARI MORFOLOGI DAERAHNYAMORFOLOGI DAERAHNYA

MORFOLOGI DAERAH SANGAT MORFOLOGI DAERAH SANGAT MEMPENGARUHI KEADAAN AIRTANAH MEMPENGARUHI KEADAAN AIRTANAH SETEMPAT, HAL INI DISEBABKAN KARENA SETEMPAT, HAL INI DISEBABKAN KARENA PENGARUH PERESAPAN AIR HUJAN YANG PENGARUH PERESAPAN AIR HUJAN YANG JATUH DI TEMPAT ITU. JATUH DI TEMPAT ITU.

MAKA AIRTANAH SETEMPAT AKAN SANGAT MAKA AIRTANAH SETEMPAT AKAN SANGAT TERGANTUNG DARI TINGGI RENDAHNYA TERGANTUNG DARI TINGGI RENDAHNYA MORFOLOGIMORFOLOGI

Page 18: 4. Akuifer Ok

MisalMisal:: DDaerah aerah dgndgn ketinggian tertentu airtanahnya ketinggian tertentu airtanahnya

dapat dalam ataupun dangkal. dapat dalam ataupun dangkal. Pada daerah perbukitan airtanahnya akan dalamPada daerah perbukitan airtanahnya akan dalam,,

karena pengaruh kemiringan topografi, daerah karena pengaruh kemiringan topografi, daerah yang kemiringannya besaryang kemiringannya besar,, airtanah akan airtanah akan mengalir sebagai air permukaanmengalir sebagai air permukaan

sedangkan daerah yang morfologinya rendahsedangkan daerah yang morfologinya rendah,, kebanyakan airtanahnya dangkal, hal ini karena kebanyakan airtanahnya dangkal, hal ini karena pengaruh dari air hujan setempat airnya akan pengaruh dari air hujan setempat airnya akan meresap ke dalam tanah. meresap ke dalam tanah.

Pada daerah ini airtanahnya amat produktif Pada daerah ini airtanahnya amat produktif sebagai sumur penduduk/dangkal maupun sumur sebagai sumur penduduk/dangkal maupun sumur bor. Jadi secara umum bentuk muka airtanah bor. Jadi secara umum bentuk muka airtanah kurang lebih akan mengikuti bentuk topografinya.kurang lebih akan mengikuti bentuk topografinya.

Page 19: 4. Akuifer Ok

MENURUT PURBO HADIWIMENURUT PURBO HADIWIDDJOJOJJO (1970)O (1970)

BERDASARKAN MORFOLOGINYA, KONDISI BERDASARKAN MORFOLOGINYA, KONDISI AIRTANAH DI DAERAHAIRTANAH DI DAERAH GUNUNGAPI DAPAT GUNUNGAPI DAPAT DIBEDAKAN MENJADI 3 DAERAHDIBEDAKAN MENJADI 3 DAERAH

1. Daerah puncak (kerucut gunungapi)1. Daerah puncak (kerucut gunungapi)Merupakan daerah pengaliran permukaan, Merupakan daerah pengaliran permukaan, kemiringan lerang > 35°kemiringan lerang > 35°

2. Daerah tubuh gunungapi2. Daerah tubuh gunungapiMerupakan awal terbentuknya airtanah atau Merupakan awal terbentuknya airtanah atau disebut sebagai daerah perkolasi. disebut sebagai daerah perkolasi. Di daerah ini Di daerah ini sudah dijumpai adanya mataair. Kemiringan sudah dijumpai adanya mataair. Kemiringan lereng antara 10°-20°lereng antara 10°-20°

Page 20: 4. Akuifer Ok

Daerah III sangat baik dibuat sumur

3. Daerah kaki gunungapi Merupakan daerah utama terbentuknya airtanah Kemiringan lereng < 5°

Run off