3.0 blok progkom

14
Unsur Pokok SISMIOP

Transcript of 3.0 blok progkom

Page 1: 3.0 blok progkom

Unsur Pokok SISMIOP

Page 2: 3.0 blok progkom

A. DefinisiZona geografis yang terdiri dari sekelompok OP PBB yang dibatasi oleh batas alam dan/ atau buatan manusia yang bersifat permanen/ tetap, seperti jalan bebas hambatan, jalan arteri, jalan lokal, jalan kampung, sungai, saluran irigasi, darinasi dalam satu wilayah administrasi kelurahan/ desa.

2

2. BLOK

Page 3: 3.0 blok progkom

B. Konsep Blok Pembentukan blok mengikuti ketentuan :

1. Batas blok merupakan batas alam atau buatan manusia yang tidak berubah

dalam kurun waktu yang lama

2. Batas blok tidak melampaui batas wilayah administrasi kelurahan

3. …

3

2. BLOK

Page 4: 3.0 blok progkom

B. Konsep Blok3. Satu blok dirancang untuk dapat

menampung 200 bidang OP atau luasan 15

ha untuk sektor pedesaan dan 10 ha untuk

sektor perkotaan.4. Batas blok tidak boleh berubah kecuali

dalam hal luar biasa.4

2. BLOK

Page 5: 3.0 blok progkom

5

2. BLOK

Page 6: 3.0 blok progkom

Unsur Pokok SISMIOP

Page 7: 3.0 blok progkom

adalah aplikasi komputer yang dibangun untuk dapat mengolah dan menyajikan basis data SISMIOP yang telah tersimpan dalam format digital

Page 8: 3.0 blok progkom

Pada awalnya sistem komputerisasi PBB dibangun dalam suatu plat-form sebagai

berikut: menggunakan perangkat keras berbasis

Personal Computer (server); sistem operasi Unix; perangkat lunak basis data Recital dan; program aplikasi SISMIOP yang dibangun

menggunakan perangkat lunak Recital;

Page 9: 3.0 blok progkom

Sejak tahun 1996 program komputer ini dikembangkan pada aplikasi lainnya :

aplikasi Sistem Informasi Geografi (SIG) PBB

aplikasi Pelayanan Informasi Telepon (PIT)

Aplikasi SIG PBB dan PIT merupakan suatu sistem yang terintegrasi dengan SISMIOP

Page 10: 3.0 blok progkom

Tahun 1997 dikembangkan dalam perangkat lunak basis data Oracle

Tahun 2000 dikembangkan Aplikasi i-Sismiop

Page 11: 3.0 blok progkom

i-Sismiop mempunyai dua pengertian yaitu Integrated dan Internet Ready.

Integrated mempunyai pengertian bahwa sistem tersebut mengintegrasikan seluruh aplikasi yang ada yaitu SISMIOP, SIG, PIT, aplikasi BPHTB, dan aplikasi P3, dengan menggunakan basis-data Oracle.

Internet Ready dimaksudkan bahwa sistem tersebut mempunyai kemampuan interkoneksi dengan sistem yang lain dengan memanfaatkan teknologi internet. Hal ini dimungkinkan dengan menggunakan perangkat lunak yang digunakan secara luas di kalangan pengguna teknologi informasi.

Page 12: 3.0 blok progkom
Page 13: 3.0 blok progkom

Aplikasi i-Sisimiop sudah mengalami beberapa kali perubahan (version), saat ini adalah Aplikasi i-Sismiop versi 1.12

Aplikasi i-Sismiop desktop untuk KPP SIDJP, sedangkan untuk KPP SIPMOD menggunakan aplikasi i-Sismiop web dan desktop (sismiop cetak)

DBMS yg digunakan Oracle 10g, Aplikasi dikembangankan dgn Oracle Developer 6i

Pemisahan server aplikasi dan database

Page 14: 3.0 blok progkom