3 tutorial make a guest book

9
MEMBUAT BUKU TAMU PADA BLOG Caranya: I. Kita Mendaftar dulu ke alamat WWW.CBOX.WS (untuk mendapatkan code Script-nya) II. Setelah mendapatkan code Script-nya, selanjutnya meletakkan code script tsb kedalam blog kamu. Mari kita bahas satu per satu cara tersebut diatas. I. Kita Mendaftar dulu ke alamat WWW.CBOX.WS Langkah-langkahnya sbb: 1 2 Buka Mozila Firefox Pada address bar: Ketik alamat sbb: www.cbox.ws tampilan tampak disamping kanan ini. Klik menu Sign up Utk mulai mendaftar/membuat account 3 4 5 Isikan data pada form Sign up. Cbox name : Email address: Password : Confirm pasword: Website : Language : Styel : Beri tanda contreng pd: I have read and do agree to the Cbox terms and conditions of service Klik Create my Cbox!

Transcript of 3 tutorial make a guest book

Page 1: 3 tutorial make a guest book

MEMBUAT BUKU TAMU PADA BLOG

Caranya: I. Kita Mendaftar dulu ke alamat WWW.CBOX.WS

(untuk mendapatkan code Script-nya) II. Setelah mendapatkan code Script-nya, selanjutnya meletakkan

code script tsb kedalam blog kamu. Mari kita bahas satu per satu cara tersebut diatas.

I. Kita Mendaftar dulu ke alamat WWW.CBOX.WS Langkah-langkahnya sbb: 1 2

Buka Mozila Firefox Pada address bar: Ketik alamat sbb: www.cbox.ws tampilan tampak disamping kanan ini. Klik menu Sign up Utk mulai mendaftar/membuat account

3 4 5

Isikan data pada form Sign up. Cbox name : Email address: Password : Confirm pasword: Website : Language : Styel : Beri tanda contreng pd: I have read and do agree to the Cbox terms and conditions of service Klik Create my Cbox!

Page 2: 3 tutorial make a guest book

Bila sudah tampil

Cbox Created! Your Cbox, ........x, was created successfully. Berarti account mu sudah jadi.

6 7

Masukkan passwordmu! (Pasword yg telah kamu gunakan utk mendaftar Acount Cbox mu) Lalu klik tanda panah Dikanan password

8 Masukkan data pada:

Password: Ketik paswordmu Confirm: Ketik lagi paswordmu

Page 3: 3 tutorial make a guest book

9. 10 11 12

Klik tabulasi: Apply Klik tabulasi: Lock Lalu klik: Unlock Klik menu: Publish ( utk mendapatkan code script / html – nya )

Berikut ini adalah tampilan setelah penekanan pada menu Publish!

Page 4: 3 tutorial make a guest book

13

Klik tabulasi: Copy to Clipboard

14 Klik tabuasi:

OK

15 Tekan Tombol pada

keyboard CTRL + C ( untuk mengcopy kode script – nya )

Catatan: Sampai tahap ini kalian sudah mendapatkan kode scriptnya. Simpanlah ke dalam program

microsoft word / wordpad / notepad. Atau Langsung meletakkan kode script tersebut ke dalam blog kamu.

Page 5: 3 tutorial make a guest book

II. Meletakkan code script Cbox kedalam blog

1 Buka mozilla Fire Fox

2 Pada address bar

Ketik: BLOGGER.COM

3 4

Masukkan emailmu dan paswordmu Email: Password: Lalu klik tabulasi sign in

Page 6: 3 tutorial make a guest book

5 6

Klik tabulasi More options Cari dan klik pilihan: Layout Atau: tata letak

Bila tampil pesan:

Google+ Followers Utk sementara ditutup saja / Klik close

7 Klik tabulasi:

Add a Gadget Atau Tambah gadget

Page 7: 3 tutorial make a guest book

8 Gulung scrollbar nya dan cari lalu klik : HTML/Java Sript

9 10 11

Klik kotak dibawah

Title!

Ketik: Tinggalkan Pesan / Buku Tamu Klik kotak dibawah

Content!

Tekan kombinasi tombol ada keyboard:

CTRL + V

Klik tabulasi: Save

CTRL + V

Page 8: 3 tutorial make a guest book

12 Penambahan buku tamu sudah berhasil. Selanjutnya lihat hasilnya dengan cara: Klik pada tabulasi

View blog

HASIL AKHIR PEMBUATAN BUKU TAMU

Semoga bermanfaat by TRI PURWADIYANTO 081335506516

Page 9: 3 tutorial make a guest book

Daftar Link Tutorial Blogger dan Wordpress Alamat URL Penjelasan

www.o-om.com Tutorial blog, tips blogging, Blogger Hack, SEO, Programming

www.catalog-tutorial.blogspot.com Tutorial Blogger

www.kolom-tutorial.blogspot.com Blogging Tutorial, Adsense

http://trik-tips.blogspot.com Adsense Tutorial Blogger

http://afatih.wordpress.com Tutorial BLogger dan Wordpress

Daftar Link untuk Mempercantik Blog Kalian Alamat URL Penjelasan

http://www.free-blog-content.com Calender Gratis

http://www.clocklink.com Jam Gratis

http://shoutmix.com Buku Tamu Gratis http://cbox.ws Buku Tamu Gratis

http://photobucket.com Penyimpan Photo Gratis

http://statcounter.com Free Counter Gratis

http://sitemeter.com Statistik Pengunjung

http://www.islamicfinder.org Jadwal Sholat

http://feedmap.net Peta Rumah Kita

http://feedjit.com Statistik Pengunjung dll