3- SEL GALVANIK (4)

19
SEL GALVANIK SEL GALVANIK 1

description

yhvvhv

Transcript of 3- SEL GALVANIK (4)

  • SEL GALVANIK*

  • Elektrokimia : Hubungan Reaksi kimia dengan daya gerak listrik (aliran elektron)Reaksi kimia menghasilkan daya gerak listrik (sel galvanik) Sel elektrokimia : sistem yang terdiri dari elektroda yang tercelup pada larutan elektrolit.

    *

  • Pengertian Sel galvanikSel galvanik (sel volta) adalah sel elektrokimia yang dapat menyebabkan terjadinya energi listrik dari suatu reaksi redoks yang spontan.

    *

  • Reaksi redoks spontan yang dapat mengakibatkan terjadinya energi listrik ini ditemukan oleh :Luigi galvanik danAlessandro Guiseppe Volta.Dalam suatu sel galvanik perpindahan elektron terjadi secara tidak langsung (melalui kawat), karena kedua setengah reaksi dipisahkan ke dalam dua tempat yang dihubungkan dengan jembatan garam atau pembatas partisi berpori. *

  • Pada sel galvanik masing-masing sel mengandung sebuah elektroda dan suatu elektrolit. Elektroda yang digunakan merupakan suatu konduktor listrik yang tidak bereaksi dengan larutan elektrolit. Elektroda dengan kutub negatif disebut anoda dan merupakan tempat berlangsung reaksi oksidasi, sedangkan katoda adalah elektroda dengan kutub positif dan merupakan tempat berlangsung reaksi reduksi. *

  • Gambar sel galvanik*

  • Rangkaian Sel galvanikSel galvanik terdiri dari beberapa bagian, yaitu:voltmeter, untuk menentukan besarnya potensial sel.jembatan garam (salt bridge), untuk menjaga kenetralan muatan listrik pada larutan.anoda, elektroda negatif, tempat terjadinya reaksi oksidasi. pada gambar, yang bertindak sebagai anoda adalah elektroda Zn/seng (zink electrode).katoda, elektroda positif, tempat terjadinya reaksi reduksi. pada gambar, yang bertindak sebagai katoda adalah elektroda Cu/tembaga (copper electrode).

    *

  • Proses dalam Sel galvanikPada anoda, logam Zn melepaskan elektron dan menjadi Zn2+ yang larut.Zn(s) Zn2+(aq) + 2e-Pada katoda, ion Cu2+ menangkap elektron dan mengendap menjadi logam Cu.Cu2+(aq) + 2e- Cu(s)

    *

  • Hal ini dapat diketahui dari berkurangnya massa logam Zn setelah reksi, sedangkan massa logam Cu bertambah. Reaksi total yang terjadi pada sel galvanik adalah:Zn(s) + Cu2+(aq) Zn2+(aq) + Cu(s)

    *

  • Prinsip sel galvanik :Gerakan elektron dalam sirkuit eksternal akibat adanya reaksi redoks. Aturan sel galvanik :Terjadi perubahan : energi kimia energi listrikPada anoda, elektron adalah produk dari reaksi oksidasi; anoda kutub negatifPada katoda, elektron adalah reaktan dari reaksi reduksi; katoda = kutub positifElektron mengalir dari anoda ke katoda

    *

  • Prinsip:Anoda terjadi reaksi oksidasi ; katoda terjadi reaksi reduksi Arus elektron : anoda katoda ; arus listrik : katoda anoda Jembatan garam : menyetimbangkan ion-ion dalam larutan

    *

  • Contoh sel volta :1. Sel Kering atau Sel LeclanceSel ini sering dipakai untuk radio, tape, senter, mainan anak-anak, dll.Katodanya sebagai terminal positif terdiri atas karbon (dalam bentuk grafit) yang terlindungi oleh pasta karbon, MnO2 dan NH4Cl2Anodanya adalah lapisan luar yang terbuat dari seng dan muncul dibagian bawah baterai sebagai terminal negatif.Elektrolit : Campuran berupa pasta : MnO2 + NH4Cl + sedikit Air

    *

  • Reaksi anoda adalah oksidasi dari sengZn(s) Zn2+ (aq) + 2e-Reaksi katodanya berlangsung lebih rumit dan suatu campuran hasil akan terbentuk. Salah satu reaksi yang paling penting adalah :2MnO2(s) + 2NH4 + (aq) + 2e- Mn2O3(s) + 2NH3(aq) + H2O

    *

  • Amonia yang terjadi pada katoda akan bereaksi dengan Zn2+ yang dihasilkan pada anoda dan membentuk ion Zn(NH3)42+.

    *

  • 2. Sel AkiKatoda: PbO2Anoda : PbElektrolit: Larutan H2SO4Reaksinya adalah :PbO2(s) + 4H+(aq) + SO42-(aq) PbSO4(s) + 2H2O (katoda) Pb (s) + SO42-(aq) PbSO4(s) + 2e- (anoda) PbO2(s) + Pb (s) + 4H+(aq) + 2SO42-(aq) 2PbSO4(s) + 2H2O (total)

    *

  • Pada saat selnya berfungsi, konsentrasi asam sulfat akan berkurang karena ia terlibat dalam reaksi tersebut.Keuntungan dari baterai jenis ini adalah bahwa ia dapat diisi ulang (recharge) dengan memberinya tegangan dari sumber luar melalui proses elektrolisis, dengan reaksi :2PbSO4(s) + 2H2O PbO2(s) + Pb(s) + 4H+(aq) + 2SO42-(aq) (total)

    *

  • Kerugian dari baterai jenis ini adalah, secara bentuk, ia terlalu berat dan lagi ia mengandung asam sulfat yang dapat saja tercecer ketika dipindah-pindahkan.

    *

  • TUGASJelaskan perbedaan antara sel elektrolisis dengan sel galvanik ! *

  • Ketentuan :Bab 1 = sel eleltrolisisbab II = sel galvanikbab III = pembahasan (perbedaan sel elektrolisis dg sel galvanik)bab IV = kesimpulanDafpus (gunakan jurnal atau buku, jgn blog) Dibuat dalam bentuk paperKertas A4, times new roman 12, spasi 1,5

    *