3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

download 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

of 47

Transcript of 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    1/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    2/47

    SISTEM AUDIO (PERALATAN AUDIO)

    Ol

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    3/47

    KOMPONEN UTAMA

    Sebuah Sistem Audio terdiri dari 5 (Lima) komponen utama, yaitu:

    1. Input (masukan),

    2. Proses,

    3. Amplifikasi (Penguatan),

    4. Output (Speaker) dan

    5. Pengkabelan.

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    4/47

    UNIT

    INPU

    1.Mikrophone

    2.Radio Penerima AM/FM

    3.Pemutar File Suara Analog

    4.Pemutar File Suara Digital

    UNIT

    INPUT

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    5/47

    MIKROPHONE Menurut jen

    Mikropon adalah suatu alat yang dapat mengubah getara

    menjadi getaran listrik

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    6/47

    MIKROPONE DINAMISMikropon dinamis adalah mikropo

    menggunakan prinsip kerja induks

    sumber listrik induksi).

    Prinsip kerja : Getaran suara yang

    menggerakkan membran; getaran m

    menggerakkan moving coil; getaraberada dalam membrane magnet ak

    timbulnya aliran listrik. Aliran listr

    gelombang listrik seirama dengan

    diterima.

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    7/47

    Mikropon Karbon (Cardiode)Mikropon karbon adalah mikropmenggunakan prinsip kerja taha

    yang berubah-ubah, biasanya aarang.

    Prinsip kerja : Getaran suara yamenggetarkan membran. Getarmenyebabkan kerenggangan darang berubah-ubah. Hal ini me

    bervariasinya nilai resistansi arumelewati kumparan primer. Arukumparan primer akan terinduksekunder dan besar kecilnya ardari getaran membran yang disgetaran suara yang diterim

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    8/47

    Mikropon Kondensor

    Mikropon kondensor adalah mikropon yang dalam kerjanyamenggunakan kondensator.

    Prinsip kerja : Getaran suara yang masuk menggetarkan meGetaran membran ini mengakibatkan gerakan maju dan munlempengan penghantar pada kondensator. Dengan perubahkondensator pun berubah seiring dengan perubahan getaraPerubahan kapasitansi ini menyebabkan terjadinya getaran Selanjutnya getaran listrik ini diperkuat olehPreamp. Pada mjenis ini memerlukan teganganphantomdari preamp sebesatetapi untuk aplikasi sehari hari biasanya mikropon kondensomenggunakan bateray 1,5 volt

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    9/47

    MIKROPHONE Menurut kamenjadi:

    Mikropon adalah suatu alat yang dapat mengubah getara

    menjadi getaran listrik

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    10/47

    MIKROPON OMNIDIRECTIONAL

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    11/47

    MIKROPON BIDIRECTIONAL

    bidirectional merupakmikropon yang mempdaerah sensitivitas duarah berbentuk seper

    angka 8 dengan nilaikepekaan pada bagiepan dan belakangmikropon.

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    12/47

    MIKROPON DIRECTIONAL

    Mikropon directionalmerupakan mikropon yangmempunyai sensitivitas han

    ke arah depan dan sudsudut kecil di sekitarnya

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    13/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    14/47

    RADIO PENERIMA AM/FMPerbedaan AM dengan FM ada pada sistem modulasinya

    Didalam suatu

    penerima radio

    yang diterima d

    akan dipisahka

    gelombang suagelombang pe

    (career). Gelom

    akan di filter da

    sedangkan gel

    akan di kuatka

    dikeluarkan di

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    15/47

    Pemutar File Suara AnalogCompact Cassette, yang biasa dis

    kaset, atau tape adalah media pe

    yang umumnya berupa lagu. Bera

    Perancis, yakni cassette yang berKaset berupa pita magnetik yang merekam data dengan format sua

    Kaset terdiri dari kumparan-kumpa

    kumparan dan bagian-bagian lainnyabungkus plastik berbentuk kotak kec

    panjang. Di dalamnya terdapat sep

    untuk pitamagnet. Pita ini akan berp

    ketika kaset dimainkan atau mereka

    salah satu arah dan yang lainnya be

    lain. Hal ini membuat kaset dapat dimdi kedua sisinya. Contohnya,side Ada

    http://id.wikipedia.org/wiki/Perancishttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Pita_magnetik&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Format_suara&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Plastikhttp://id.wikipedia.org/wiki/Magnethttp://id.wikipedia.org/wiki/Magnethttp://id.wikipedia.org/wiki/Plastikhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Format_suara&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Pita_magnetik&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Perancis
  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    16/47

    PEMUTAR FILE SUARA DIGITALDalam file suara digital dikenaformat, format adalah sistempengkodean file. File suara digberasal dari sinyal suara analodi sampling dan di kodekan.Diantaranya adalah Mp3, Midi,AAC, WMA, Real Audio, Ogg Vpolyphonic dan sebagainya.

    Pemutar file suara digital antara lain:

    CD/VCD/DVD player, Mp3 Player, PC,

    Laptop, iPod dsb. Pada PC dan Laptop

    membutuhkan sebuah software untuk memutar

    file suara digital sesuai dengan formatnya.

    Software yang sering digunakan antara lain;

    WinAmp, JetAudio, Windows Media Player,

    dsb. Konektor output yang digunakan di

    CD/VCD/DVD player adalah RCA sedangkan

    didalam Mp3 Player, PC, Laptop, iPod adalah

    mini stereo.

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    17/47

    UNIT PROSE

    1. Audio Mixer

    2. Equalizer (EQ)

    3. Reverb

    4. Audio Compressor

    5. Multigate

    6. Audio Expander

    7. RTA (Real Time Analyzer)

    8. Feedback Destroyed

    9. Audio Distributor

    10.Earphone Distributor

    11.CrossOver

    12.LMS (Loudspeaker

    Management Sistem)

    13.Audio Amplifier

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    18/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    19/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    20/47

    EQ pada chanel Audio Mixer EQ pada chanel Audio Mixe

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    21/47

    Menu Umum Pada MixerGain

    Disebut juga input level atau trim, biasa terdapat pada urutan paling atas dari setiapcha

    Fungsinya adalah untuk menentukan seberapa sensitive input yang diinginkan diterima oleh

    Contoh : untuk penyanyi yang suaranya lemah atau tidak meiliki power yang baik, dipegain yang lebih. Sedangkan untuk gebukan kick drum, mungkin dilakukan dengan sedik

    dilakukan agar menjaga setiap input yang masuk ke mixer tetap optimal. Input gain yang

    menyebabkan distorsi, sedangkan kalau terlalu lemah akan membutuhkan penambahan y

    akan menyebabkan noise.

    EQ pada channel

    untuk merubah sound instrumen menjadi sound yang lebih disukai

    untuk mengatasi frekuensi dari input yang bermasalah, misalnya feedback, dengung, overtu EQ yang fix

    EQ tersebut tidak memiliki tombol untuk memilih frekuensi yang akan disetting

    Sweepable EQ

    Biasa disebut Quasi Parametric atau Semi Parametric (bukan full parametric-karen

    bandwitch). Pada EQ yang full parametric dapat dilakukan pengaturan untuk setiap param

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    22/47

    Struktur Audio Mixer1. input Jacks / penguat mu

    (Mikropon preamps)

    2. Basic input controls

    3. Channel EQ (High, Mid h

    4. Bagian Routing termasuk

    Aux-sends, Panning contr

    pengalamatan Subgroup

    5. Input Faders

    6. Subgroup faders

    7. Output controls termasuk

    controls, EQ dan/atau M

    http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Microphone_preamp&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Aux-send&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Panning_(audio)&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Fade_(audio_engineering)&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Fade_(audio_engineering)&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Panning_(audio)&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Aux-send&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Aux-send&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Aux-send&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Microphone_preamp&action=edit&redlink=1
  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    23/47

    Fungsi umum dari

    adalah untuk mem

    atau meniadakan f

    tertentu. (equ=samEqualizer secara u

    dibagi menjadi dua

    Graphic dan Para

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    24/47

    PARAMETRIC EQ

    Parametric EQ memiliki tiga bparameter yang dapat disetyaitu:

    1. Center frekuensi : Frekuenstengah yang ingin di cut / b

    2. Gain : jumlah cut / boost dsatuan dB

    3. Q Factor : Lebar atau sempbandwith dari frekuensi yacut / boost

    Tampilan equalizer grafik 10 band

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    25/47

    EQ biasa digunakan untuk:

    Merubah warna dari sound

    Memisahkan dua instrument yang frekuensinya bertabrakan

    Menyingkirkan frekuensi kotor yang mengganggu Mastering

    Meredam feedback

    Frequency EQ dapat dibagi atas:

    Very Low yaitu dari sekitar 80 H

    Low sekitar 80 Hz - 350 Hz

    Low Midrange sekitar 350 Hz - 2 High Midrange sekitar 2 kHz - 6

    High yaitu sekitar 6 kHz keatas.

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    26/47

    R E V E R Di kamar mandi suara orang akanbergema, sehingga terdengar lebih bagus.Gema inilah yang dalam bidang audioengineering disebut dengan reverb.

    Jangan dicampur dengan echo, karena ituadalah hal lain. Bila ada permintaanpenambahan echo yang dimaksudkanadalah reverb ditingkatkan.

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    27/47

    REVERBReverb: adalah suatu efek yang

    terjadi karena suara yangdipantulkan. Reverb terjadi karenaadanya pantulan dari suaranyasendiri. Tiap ruangan memilikikarakteristik yang berbeda, hal iniditentukan oleh beberapa faktor

    seperti :1. Bahan dan bentuk dari dinding

    ruangan

    2. Luasnya ruangan

    3. Banyaknya material/benda-

    benda di dalam ruangan tersebut

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    28/47

    A U D I O COMPRESSORCompressor adalah sebuahalat yang termasuk dalamkategori gain based.Sewaktu menyetelparameter-parameter yangterdapat pada sebuah unitcompressor, digunakansatuan dalam dB.Compressor berguna untukmembuat sinyal lebih rataatau stabil

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    29/47

    Yang masih termasuk dari kategori compressor antara lain:

    Limiter : outputnya konstan, tidak perduli besar kecilnya sinyal yang masu

    tak diperkenankan melewati threshold yang ada.

    Brick Wall Limiter : limiter yang banyak digunakan pada saat mastering

    menaikkan volume keseluruhan dari sebuah materi audio.

    Frequency Selected Compressor : bekerja pada satu band frequency yang

    ditentukan. Contohnya adalah deesser. Deesser bekerja pada frequency sekitar 5

    Multi Band Compressor : banyak digunakan untuk mastering. Beberapa compr

    dijadikan satu, tiap compressor menangani frekuensi atau bandwith yang berbed

    independent. Tiap bandwith dapat memiliki pengaturan attack, release , ratio dan

    yang berbeda. Misalnya jika memiliki MBC yang dibagi 3, maka dapat di set : s

    meng-compress frekuensi rendah, satu untuk mid, dan satu untuk high frequency

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    30/47

    MultigateGate bisa dianalogikan volume control otomatismenerima trigger berup

    maka volume akan terbketika suara tidak ada, m

    volume akan di tutup lag

    sinyal itu di bawah titik-byang di tentukan.

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    31/47

    Titik batas yang ditentukan disebut treshold

    Seberapa cepat volume dibuka disebut attack Seberapa cepat volume itu ditutup kemb

    Release

    Volume tidak sepenuhnya mati disebut Range

    Multigate biasa dipasang di drum sebagi noisegatdipasang di bass drum, ketika bass tidak dibunyik

    tidak ada suara yang dilewatkan, tetapi ketika dibu

    maka volume akan otomatis terbuka

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    32/47

    Audio ExpandAudio Expander adalah pesawat audio tambahan untuk membooster frekuePesawat audio ini digunakan ketika suara asli kurang dapat diolah atau san

    merubah warna input tersebut

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    33/47

    RTA (REAL TIME ANALYZER)

    RTA adalah alat untukmemonitor frekuensi suara

    secara real time. RTA

    digunakan untuk mencarikesalahan kesalahan

    frekuensi dalam menset

    sistem audio.

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    34/47

    FEEDBACK DESTROYEDFeedback Destroyuntuk mencegah fpada mikropon. Pealat ini bersifat opwajib, karena alat

    menurunkan dB. Adigunakan hanya psistem audio yangmemungkinkan bafeedback

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    35/47

    AUDIO DISTRIBUTORAudio distributor digunakan untuk

    mendistribusikan sinyal audio. Fungsinyaadalah untuk menggandakan output da

    mixer dan mengurangi loss akibatpercabangan

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    36/47

    EARPHONE DISTRIBUTOSama dengan Audio distributor, hanya yang digandakan adalah outputearphone/headphone. Alat ini digunakan untuk keperluan monitoring

    CROSSOVER

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    37/47

    CROSSOVERCrossOver berfungsi untusinyal suara menurut fre

    speaker. Pada jaman da

    berupa rangkaian pasif yan

    L-C yang dipasang s

    amplifier. Untuk sekberkembang crossover a

    aktif dipasang sebelum p

    dalam hal ini pemisahan

    baik tetapi boros dalam

    power amplifier.

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    38/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    39/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    40/47

    OUTPUT (Loudspea

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    41/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    42/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    43/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    44/47

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    45/47

    Susunan Box Keuntungan Kerugian

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    46/47

    Susunan Box

    Speaker

    Keuntungan Kerugian

    Array Speaker Range suara lebih

    luas

    Rentan terjadi

    frekuensi

    Konvensional Range suara

    terbatas

    Jarang terjadi

    frekuensi

    Perbandingan susunan array dan konvensiaonal (groundstack)

  • 8/10/2019 3. Memahami Sifat Dasar Sinyal Audio(Peralatan Audio)

    47/47