2012 05-isi buku dilema pks-rev

31
Bedah Buku & Diskusi DILEMA PKS: SUARA & SYARIAH Dr. A. Fanani, Direktur IQRA R.Rapat Gabungan DPRD Tangsel Rabu, 02 Mei 2012

Transcript of 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Page 1: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Bedah Buku & Diskusi

DILEMA PKS: SUARA & SYARIAHDILEMA PKS: SUARA & SYARIAH

Dr. A. Fanani, Direktur IQRA

R.Rapat Gabungan DPRD Tangsel

Rabu, 02 Mei 2012

Page 2: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Sekilas IQRA

• Indonesian Quality Research Agency

• Berdiri: 15 September 2009

• Direktur: Dr. A. Fanani,

• Tujuan: sebagai lembaga– penelitian, pelayanan (pelatihan & bimbingan teknis) serta – penelitian, pelayanan (pelatihan & bimbingan teknis) serta

konsultasi

– untuk sistem manajemen secara umum, sistem manajemen mutu pelayanan, sistem manajemen pengetahuan,

– maupun pengukuran kinerja organisasi di institusi pendidikan, institusi pemerintahan, organisasi bisnis, bahkan organisasi sosial, politik maupun kemasyarakatan.

Page 3: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Hasil Kegiatan IQRA

1. Kepuasan Karyawan Pusat Penelitian Sistem Mutu dan Teknologi Pengujian LIPI (2006-2011, rutin setiap tahun), dipresentasikan di Rapat Kerja Tahunan institusi tsb.

2. Tinjauan Sosio-Teknologi atas penerapan standar pelayanan publik di Kabupaten Jembrana Bali (2007), Jurnal Standardisasi Badan Standardisasi Nasional.

3. Standar Pelayanan Publik Pemda (2009), penerbit Kreasi Wacana Yogyakarta.

3. Standar Pelayanan Publik Pemda (2009), penerbit Kreasi Wacana Yogyakarta.

4. Mutu Manajemen Pendidikan di Kota Depok (2010, dalam Pameran dan Presentasi Ilmiah Badan Standardisasi Nasional, November 2010)

5. Peran Kader dalam Pembinaan (2011), survei Bidang Kaderisasi PKS DPD Tangerang Selatan.

6. Kinerja Nuqoba’ Tangerang Selatan(2011), survei Bidang Kaderisasi PKS DPD Tangerang Selatan.

7. Dll.

Page 4: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Contoh Laporan IQRA

Page 5: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Sekilas Buku

• Judul: DILEMA PKS – Suara dan Syariah

• Penulis: Burhanudin Muhtadi (dosen UIN,

peneliti LSI)

• Penerjemah: Saidiman Ahmad• Penerjemah: Saidiman Ahmad

• Penerbit: Kepustakaan Populer Gramedia

(KPG)

• Terbit: Maret 2012

• Halaman: 307

Page 6: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Isi Presentasi

1. Kata Pengantar

2. Pendahuluan (bab 1):

1. PKS sbg organisasi gerakan sosial (bab 2)

2. Aksi-aksi kolektif PKS (bab 3)

3. Pengaruh Internasional & Domestik (bab 4)

4. Dari kampus ke panggung politik (bab 5)

3. “Islam adalah Solusi” (bab 6)

4. Dilema Strategi Elektoral PKS (bab 7)

5. Kesimpulan dan Penutup (bab 8)

Page 7: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Pengantar (1): Prof. Greg Fealy

• Partai Islamis yang paling sering diteliti:

– Adalet ve Kalkinma Partisi (AKP), Turki

– Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Indonesia

• Partai Islamis lainnya:

– Partai Islam se-Malaysia (PAS), Malaysia

– Jabhat al-Amal al-Islami (JAI), Yordania

– Jamaat e-Islami, Pakistan

– Partai Keadilan & Pembanguna, Maroko

– Partai Kebebasan & Keadilan, Mesir

– Partai an-Nadha, Tunisia

Page 8: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Pengantar (1): Prof. Greg Fealy

• Penulis NEGATIF partaiislamis sbg ancamantradidis keragaman & pluralitas bangsa– Daniel Pipes

– Martin Kramer

• Penulis POSITF partaiislamis sesuai dengandemokrasi “post-islamisme”– Martin Kramer

– Barry Rubin

– Zachari Abuza

– Bilveer Singh

– Sadanand Dhume: PKS lebihberbahaya dari pada JI

– Bassam Tibi

– Bernard Lewis

islamisme”

– Vali Nasr

– Peter Mandaville

– Asef Bayat

– Greg Fealy

– BurhanuddinMuhtadi

Page 9: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Pengantar (2): Anis Matta

• Kajian paling menarik:

– Outsider: akademisi

– Insider: istri Burhan adalah kader PKS

• Metode: teori gerakan sosial• Metode: teori gerakan sosial

• Ada jarak antara ideologi & kapasitas:

– Level of confidence

– bukan keyakinan ideologi

Page 10: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

1. Pendahuluan

• 3 dekade orba: islam politik

• 21 mei 1998: orde reformasi

• Basis sosial PKS (p.5)

– Muslim – Muslim

– Terdidik

– Muda

– Menengah ke atas

– Kota

Page 11: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Pertanyaan Penelitian (p.6)

1. Mengapa PKS lahir? Bagaimana proseskelahirannya?

2. Bagaimana PKS menyampaikan ideologinyasecara jelas kemudian (dapat) diterima olehsecara jelas kemudian (dapat) diterima olehkelompok sasaran?

3. Bagaimana strategi elektoral PKS dalammengembangkan pangsa pasar elektoralmereka dg mendeklarasikan diri sbg partaiterbuka?

Page 12: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Urgensi Kajian Gerakan Sosial

• Pendekatan teori gerakan sosial:

– Amerika utara

– Eropa barat

– Amerika latin– Amerika latin

• Pewacana aktivitisme islam ke dalam teorigerakan sosial:

– Corrie Wickham

– Quintan Wiktorowicz

– Diane Singerman

Page 13: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Integrasi Gerakan Sosial (p.23)

Struktur

Kesempatan

Politik

FraimingAKSI KOLEKTIF

Teori Mobilisasi

Sumber daya

Fraiming

(Pembingkaian)AKSI KOLEKTIF

Page 14: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

2. PKS sbg Gerakan Sosial

• 3 tahapan kelahiran PKS:– Fase da’wah kampus

• 1960 Masyumi dilarang oleh Soekarno, krn punya agenda dirikannegara islam

• 1966/67? Soeharto buat Parmusi utk tampung tokoh2 masyumi

• 1967, M Nasir dirikan Dewan Dakwah Islamiyah Indonesia (DDII)• 1967, M Nasir dirikan Dewan Dakwah Islamiyah Indonesia (DDII)

• 1970 Lembaga Mujahid Da’wah (LMD), Imadudin A (ITB)

– Fase gerakan mahasiswa• 1980-an Lembaga Da’wah Kampus (LDK) �1986 FSLKD vs LDK-HT

• 1998 KAMMI

– Fase gerakan politik• 1998 Tokoh-tokoh KAMMI dirikan PK

• 2002, April PK � PKS

• Johnson, 2006: “KAMMI sayap mahasiswa PK/PKS”

Page 15: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Prestasi Pemilu PKS (p.47)

• Hasil Pemilu

– 1999 1,3% 7 anggota DPR

– 2004 7,34% 45 anggota DPR

– 2009 7,8% 54 anggota DPR– 2009 7,8% 54 anggota DPR

• Temuan Jim Schiller di Jepara, tahun? (jaman PK):

– “Cabang PK yg demikian kecil dipimpin doktor-doktor

– Kader laki-laki & perempuan duduk terpisah

– Prioritaskan loyalitas ke partai & agama, dibandingkan

menarik suara dari pemilih baru”

Page 16: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Islamisme (p.48)

• Def: keyakinan bahwa islam memiliki seperangkatnorma/ajaran yg komprehensif & unggul, yg bisadijadikan pdoman utk ketertiban/aturan sosial

• Banyak faksi dalam islamisme, tetapi 1 tujuan: mendirikan negara islam:mendirikan negara islam:

– PKS � islamisme moderat:

• beroperasi dlm sistem demokrasi

• menerima gagasan negara-bangsa (nation-state)

• Hindari penggunaan kekerasan

– Islamisme jihadis-radikal

Page 17: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Dilema (p.57)

Gerakan Sosial

(McAdam & Snow, 1997)

1. aksi kolektif & bersama

2. tujuan /orientasi :

perubahan

Partai

1. Aksi: anggota partai

2. Tujuan: kekuasaan

3. Karakter: parpol

3. Karakater: organisasi

4. aspek kontinuitas (kadang

temporal)

5. Sifat: ekstra-instituisional

3. Karakter: parpol

4. Aspek: kontinuitas

5. Sifat: konsitusional

Page 18: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

3. Aksi-Aksi Kolektif PKS

• Analisis Peristiwa-Protes(Protest-Event Analysis, p.63):

– LDK/FS-LKD 1,3%

– KAMMI 25,8%

• Bentuk:• Demonstrasi 51,8%

• Pernyataan sikap 16,9%

• Seruan/ajakan 6,2%

• Mobilisasi acara 4,9%– KAMMI 25,8%

– PK 12%

– PKS 60,9%

• Temuan:

– Semua damai & tertib(p.67)

• Mobilisasi acara 4,9%

• Sosial/bencana 4,9%

• Galang dana 4%

• Tabligh akbar 3,6%

• Relawan jihad 1,8%

• Bakar bendera 1,8%

• Istighosah 0,4%

Page 19: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Contoh Aksi Kolektif PKS

Page 20: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Aksi Kolektif PKS

• Isu

– Islamis 62,2%

– Non-islamis 25,8%

• Kategori Musuh

• Lokasi

– Jakarta 55,6%

– Surabaya 5,8%

– Bandung 4,9%

– Semarang 4%• Kategori Musuh

– Musuh jauh 48,9%

– Musuh dekat 37,8%

– Semarang 4%

– Yogyakarta 3,6%

• Pemimpin Aksi

– HNW 22,1%

– Tifatul S 19,9%

Page 21: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

4. Pengaruh Internasional & Domestik

5. Dari Kampus ke Panggung Politik5. Dari Kampus ke Panggung Politik

Page 22: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

6. “Islam adalah Solusi”

• Islamisasi:– Kultural: individu & kelompok masyarakat

– Struktural: negara berdasar pada hukum islam

• Liddle & Mujani: PKS gunakan two-track electoral strategy dlm 1 tarikan nafas:strategy dlm 1 tarikan nafas:– Islamis: RUU anti-pornografi

– Non-islamis: anti-korupsi, kerja sosial

• Andi Rahmat: PKS vs HTI (p.196)– Tujuan: sama

– Metode: berbeda• PKS: gradual & strategi yg tepat

• HT: khilafah sbg pra-syarat

Page 23: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

7. Dilema Strategi Elektoral PKS

• Pemilu 1955: Politik Aliran

– PNI 24%

– Masyumi 20,6%

– NU 18,5%

– PKI 16,5%– PKI 16,5%

• Orde Reformase: Quo Vadis Politik Aliran?

– Pemilu 1955 43,7% (suara partai islam)

– Pemilu 1999 36,8% (PKB, PPP, PAN, PK, PKNU dll)

– Pemilu 2004 38,1%

– Pemilu 2009 30%

Page 24: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Hasil Exit Poll LSI 2009 (PKS 7,9%)

• Agama:– Islam 9,0%

– Kristen 0,8%

– Lain 1,2%

• Gender:

• Pendidikan:– SD 4,8%

– SMP 6,6%

– SMA 9,6%

– Kuliah 18,3%

• Pendapatan:• Gender:

– Laki 7,7%

– Wanita 8,0%

• Domisili:– Desa 6,7%

– Kota 10,9%

• Pendapatan:– <400rb 5,4%

– 400rb-1jt 5,7%

– > 1 jt 12,5%

– Suku:– Betawi 24,7%

– Sunda 11,4%

– Melayu 8,3%

– Jawa 7,3%

Page 25: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Belajar dari Pemilu 2009

• Mengapa pemilis muslim memilih partai

nasionalis?

1. Nasionalis sukses shift paradigm

2. Nasionalis bentuk organ islam: PDIP� BMI, 2. Nasionalis bentuk organ islam: PDIP� BMI,

Gerindra � Gemira

3. Partai Islam kembangkan strategi pluralis

Page 26: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Alasan Memilih Partai? (LSI 2008)

1. Perhatian aspirasi rakyat 26,6%

2. Program kesejahteraan rakyat 22,3%

3. Wakili kepentingan masyarakat 17,6%

4. Bersih dari korupsi 11,8%4. Bersih dari korupsi 11,8%

5. Dipimpin tokoh 4,9%

Page 27: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Dilema Strategi Elektoral PKS

1. Isu negatif: Arifinto & Yusuf Supendi– Abu Ridho: cukup 3% (PT), yg penting istiqomah

– Kubu idealis-ideologis v.s. pragmatis-realitas: sederhana v.s. profesional?

2. Electoral vs Basis Sosial2. Electoral vs Basis Sosial

3. Mukernas Bali: lompatan sejarah

4. Partai terbuka:– Kompetisi elektoral

– Band Gigi dalam kampanye 2009

– Iklan di TV, terbesar ke-4 (stlh Gerindra, PD, Golkar)

Page 28: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

4 Renstra PKS 2014

1. Resmikan struktur DPP: integrasi struktur fraksi

2. DPTP (6): ka MS, pres, ka MPP, ka DSP, sekjen &

bendum

3. Buka peluang keanggotaan utk non-muslim: 3. Buka peluang keanggotaan utk non-muslim:

ajukan sbg pejabat publik (eksekutif & legislatif)

4. Lipatgandakan jumlah kader (berbanding lurus

dg suara):

1. Kuantitas

2. kualitas

Page 29: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Pendapat Penulis

• PKS memakai strategi kompetisi elektoral:

– Blm maksimal di 2009, akan dipakai lagi di 2014

– Ubah orientasi partai: tengah & terbuka

• Tantangan: benarkah terbuka?• Tantangan: benarkah terbuka?

– Non-muslim?

– Aleg DPR perempuan hanya 5,3% (terendah)

Page 30: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Kesimpulan & Penutup

1. PKS aktif lakukan aksi kolektif, utk hubungan

insentif & reguler dg kader & simpatisan.

2. Teori Gerakan Sosial sesuai utk PKS:

1. Political opportunity structures1. Political opportunity structures

2. Resource mobilitation theory:

Organisasi, sistem pengkaderan/rekrutmen,

kepemimpinan, jejaring komunikasi & sumber

finansial

3. Collective action frames

Page 31: 2012 05-isi buku dilema pks-rev

Bahan Diskusi

1. Partai Terbuka?

2. Resource mobilitation theory apa yang

perlu diefektifkan?

• Organisasi,• Organisasi,

• sistem pengkaderan/rekrutmen,

• kepemimpinan,

• jejaring komunikasi

• Mobilisasi sumber finansial

3. Bagaimana Prospek 2014?