2. prakata

3
PRAKATA Puji syukur kehadirat Allah Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat dan petunjuk, sehingga tim penulis dapat menyelesaikan karya tulis yang berjudul Hubungan Pengetahuan dan Sikap Remaja Terhadap Tindakan Hubungan Seksual Pranikah pada Siswa SMP/MTS di Wilayah Kerja Puskesmas Gunungsari tepat pada waktunya.karya tulis ini merupakan salah satu prasyarat dalam rangka mengikuti kepaniteraan klinik madya di bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Mataram. Karya tulis ini tidak dapat terselesaikan tanpa bantuan dari berbagai pihak, baik dari dalam institusi maupun dari luar institusi Fakultas Kedokteran Universitas Mataram. Melalui kesempatan ini tim penulis megucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada yang terhormat: 1. dr. H. Hamsu Kadriyan, Sp.THT-KL., M.Kes selaku Dekan Fakultas Kedokteran Unversitas Mataram. 2. dr. I Komang Gerudug, MPH selaku Kepala Bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Mataram. i

description

f

Transcript of 2. prakata

Page 1: 2. prakata

PRAKATA

Puji syukur kehadirat Allah Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat dan petunjuk,

sehingga tim penulis dapat menyelesaikan karya tulis yang berjudul Hubungan Pengetahuan dan

Sikap Remaja Terhadap Tindakan Hubungan Seksual Pranikah pada Siswa SMP/MTS di

Wilayah Kerja Puskesmas Gunungsari tepat pada waktunya.karya tulis ini merupakan salah satu

prasyarat dalam rangka mengikuti kepaniteraan klinik madya di bagian Ilmu Kesehatan

Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Mataram.

Karya tulis ini tidak dapat terselesaikan tanpa bantuan dari berbagai pihak, baik dari

dalam institusi maupun dari luar institusi Fakultas Kedokteran Universitas Mataram. Melalui

kesempatan ini tim penulis megucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya

kepada yang terhormat:

1. dr. H. Hamsu Kadriyan, Sp.THT-KL., M.Kes selaku Dekan Fakultas Kedokteran Unversitas

Mataram.

2. dr. I Komang Gerudug, MPH selaku Kepala Bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas

Kedokteran Universitas Mataram.

3. Bapak Akmal Rosamali, S.Kep.,Ns selaku Pimpinan UPT BLUD Puskesmas Gunungsari,

Lombok Barat.

4. dr. Mayuarsih Kartika selaku pembimbing akademik kepaniteraan klinik madya Ilmu

Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Unversitas Mataram.

5. dr. IGN Agung Ariawan, dr. Qudratini Fitriana, dan dr. Erma Ismayani selaku pembimbing

lapangan kepaniteraan klinik madya Ilmu Kesehatan Masyarakat di Puskesmas Gunungsari,

Lombok Barat.

6. Seluruh staf pegawai di lingkungan UPT BLUD Puskesmas Gunungsari, Lombok Barat

i

Page 2: 2. prakata

7. Seluruh para guru, staf, dan siswa SMP/MTS di wilayah kerja Puskesmas Gunungsari,

Lombok Barat

8. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan KTI ini, baik secara langsung maupun

tidak langsung, yang tidak dapat disebutkan satu persatu atas segala dukungan dan bantuan

yang telah diberikan kepada penulis.

Semoga tulisan ini dapat bermanfaat bagi kita dalam upaya peningkatan kualitas

kesehatan, khususnya di wilayah Kecamatan Gunungsari, Lombok Barat.

Mataram, 4 Januari 2015

Tim Penulis

ii