2-ETIKET BERBUSANA

40
1

Transcript of 2-ETIKET BERBUSANA

Page 1: 2-ETIKET BERBUSANA

1

Page 2: 2-ETIKET BERBUSANA

2

MENINGKATKAN CITRA DIRI

MENCERMINKAN KEPRIBADIAN

MENAMBAH RASA PERCAYA DIRI

Page 3: 2-ETIKET BERBUSANA

33

BERSIH, RAPI DAN SOPAN

SERASI, NAMUN TDK PERLU MAHAL

MEMILIH MODEL BUSANA SSI DGN - USIA - BENTUK TUBUH - KEDUDUKAN/STATUS SOSIAL - ACARA/KEGIATAN - WAKTU, IKLIM DAN CUACA

Page 4: 2-ETIKET BERBUSANA

4

KOLEKSI BUSANA YG DAPAT DIPAKAI SETIAP SAAT SESUAI DGN KEGIATAN

MODEL KLASIKSSI DGN KEMAMPUANSSIKAN KUALITAS BAHAN, MODEL DAN BIAYA

PERAWATANWARNA TATA BUSANA DASAR

- WARNA BAKU = BIRU,HITAM,COKLAT,KELABU.

- WARNA NETRAL = PUTIH TULANG, KREM, ABU-ABU

MUDA

Page 5: 2-ETIKET BERBUSANA

5

CO

NTO

H P

AD

U P

AD

AN

B

USA

NA

Page 6: 2-ETIKET BERBUSANA

6

BERBUSANA DISESUAIKAN DENGANBENTUK BADAN, USIA DAN WARNA KULIT

WARNA GELAP BERKESAN MELANGSINGKAN DAN MENAMBAH TINGGI SI PEMAKAI

UNTUK MEMBERI KESAN LANGSING/TINGGI SEBAIKNYA PILIHWARNA POLOS BILA INGIN MEMAKAI GAUN BERCORAKPILIH MOTIF KECIL DENGAN KOMBINASI WARNA SEMINIMAL MUNGKIN.

KERAH LEBAR BERKESAN MENGGEMUKKAN

GAUN YANG MELANGSINGKAN BUKAN YANG KETAT DI BADAN

Page 7: 2-ETIKET BERBUSANA

7

INGAT DAN SADAR USIA KITA LEBIH BIJAKSANA DLM PEMILIHAN WARNA DAN MODEL BUSANABERKELUARGA / SETENGAH BAYA / USIA LANJUT TIDAK BERPAKAIAN SEPERTI REMAJA / MENONJOLKAN/MEMPERLIHATKAN BENTUK TUBUHSUPAYA KELIHATAN “FRESH” USIA 40 TH – 50 THPILIH WARNA CERAH, TETAPI TIDAK MENYOLOK

KULIT PUTIH JANGAN MEMAKAI WARNA-WARNA PUCAT

KULIT SAWO HINDARI WARNA KUSAM SEPERTI HIJAU MATANG LUMUT, UNGU

HINDARI MOTIF / BUNGA BESAR DGN WARNA

MENYOLOK, PILIH BUNGA DGN WARNA SENADA

Page 8: 2-ETIKET BERBUSANA

88

BERBUSANA DISESUAIKAN BERBUSANA DISESUAIKAN DENGAN IKLIMDENGAN IKLIM

DAERAH TROPIS PATOKAN BAHAN DAN WARNA 2 (2 MUSIM) TIDAK TERLALU MENGIKAT (PAGI, SIANG, MALAM/RESMI, TIDAK RESMI)

DAERAH 4 MUSIM ADA BEBERAPA ATURAN YGHRS DIPERHATIKAN

UTK MUSIM DINGIN : BIRU, HITAM, COKLAT, KELABU, dll

SEMI : OFF WHITE, BEIGE, KELABU MUTIARA, dll

PANAS : MERAH, ETNIK, KUNING, HIJAU, dll

BAHAN : WOLL, CAMPURAN SINTETIS

BAHAN : SUTERA, POLIESTER, LINEN, KATUN, dll

A.

B.

BAHAN : KATUN, BAHAN YG TDK TERLALU TEBAL, dll

Page 9: 2-ETIKET BERBUSANA

9

BERBUSANA DISESUAIKAN

DENGAN WAKTUPAGI BAHAN SEDERHANA : KATUN, LINEN, PARIS

WARNA : NETRAL (TDK MENYOLOK)

SIANG BAHAN : SUTERA, CREPE, CHIFFON, (HINDARI BROKAT)MOTIF : POLOS, BUNGAWARNA : CERAH (TDK MENYOLOK)

SORE/ MALAM BAHAN : BROKAT, BELUDRU, DSBWARNA : HITAM, WARNA MENYOLOK

A.

B.

C.

Page 10: 2-ETIKET BERBUSANA

10

CONTOH WARNA

PAGI MALAMSIANG

Page 11: 2-ETIKET BERBUSANA

CONTOH WARNA

PAGI MALAMSIANG

Page 12: 2-ETIKET BERBUSANA

12

MISALNYA :

@ Undangan dari Kepala Negara@ Undangan dari pejabat tinggi@ Undangan dari pejabat pejabat pemerintah/ Muspida

BUSANA : SESUAI YG TERCANTUM PADA UNDANGAN BAGI WANITA BIASANYA PAKAIAN NASIONAL

A. ACARA SANGAT RESMIA. ACARA SANGAT RESMI

Page 13: 2-ETIKET BERBUSANA

13

B. ACARA RESMIB. ACARA RESMI

MISALNYA :

UNDANGAN PERNIKAHANUNDANGAN HARI BESAR NASIONAL/AGAMA

- BUSANA : NASIONAL, NASIONAL MODIFIKASI, BATIK, MUSLIM (SESUAI YANG TERCANTUM PADA UNDANGAN)

HUT ORGANISASI (PIA ARDHYA GARINI, DHARMA PERTIWI, PERSIT KCK, YALASENASTRI, BHAYANGKARI)

- BUSANA : P S R

KUKER, SERTIJAB, RAPAT

- BUSANA : P S K, P S U

Page 14: 2-ETIKET BERBUSANA

14

C. ACARA KURANG RESMIC. ACARA KURANG RESMI

MISALNYA :

ARISAN, PERTEMUAN LICHTING

- BUSANA : GAUN BATIK, GAUN DGN BORDIR SEDERHANA.

PAKAIAN SIANG HARI TERBUAT DARI SUTERA,

GEORGETTE, TENUN, DLL

APABILA DINGIN, MENGENAKAN ROK DAN BLOUSE,

DILENGKAPI BLAZER DAN ASESORIES

ACARA ADAT (AKAD NIKAH, SIRAMAN, KHITANAN, PENGAJIAN,TARAWIH)

- BUSANA : KEBAYA (NASIONAL) KLASIK/MODERN DGN PERHIASAN SEDERHANA

BAJU MUSLIM, ABAYA/GAMIS

Page 15: 2-ETIKET BERBUSANA

15

D. ACARA TIDAK RESMID. ACARA TIDAK RESMI

MISALNYA :

ACARA KELUARGA : SILATURRAHMI KE ORANG TUA, ARISAN ARISAN KELUARGA/TRAH, WISATA KELUARGA MANCING SEKELUARGA, DSB.

KE PUSAT PERBELANJAAN : MAL, SUPERMARKET, PASAR, DSB.

MENGUNJUNGI TEMAN/KELUARGA : MELAHIRKAN, SAKIT, DSB.

MENERIMA KUNJUNGAN TEMAN/KELUARGA.

SANTAI BERSAMA KELUARGA.

Page 16: 2-ETIKET BERBUSANA

16

BAGI YANG AKTIF BEKERJA, BUSANA SANGAT MEMPENGARUHI PROFESIONALISME SESEORANG THD PEKERJAAN.

- MODEL PAKAIAN TDK MENGGANGGU GERAK DLM BEKERJA

- JENIS TEKSTIL/BAHAN YG NYAMAN.- WARNA BAJU TDK MENYOLOK.- PAKAILAH BUSANA YG SOPAN, TDK TERLALU

SEKSI.

PERHATIKAN : PEMILIHAN MODEL, WARNA, DAN JENIS TEKSTIL

Page 17: 2-ETIKET BERBUSANA

17

CONTOH BUSANA KERJA

Page 18: 2-ETIKET BERBUSANA

18

BILA BERPERGIAN DENGAN PESAWAT TNI AU SEBAIKNYA MENGENAKAN ROK JANGAN CELANA PANJANG, TERUTAMA BEPERGIAN DGN SUAMI/BAPAK YANG BERPAKAIAN DINAS.

Page 19: 2-ETIKET BERBUSANA

19

MENGINGAT APABILA NAIK PESAWAT TNI AU HARUSMENGGUNAKAN TANGGA DIMANA DIBAWAH PESAWAT ADA PETUGAS YG BERDIRI, SEBAIKNYA ROK/GAUN YANG DIKENAKAN JANGANLAH TERLALU LEBAR.

Page 20: 2-ETIKET BERBUSANA

20

APABILA MENGGUNAKAN PESAWAT KOMERSIL (SIPIL), DIPERBOLEHKAN MEMAKAI CELANA PANJANG YANG DAPAT JUGA DILENGKAPI DGN BLAZER/ROMPI.

Page 21: 2-ETIKET BERBUSANA

21

KAIN BATIK TRADISIONAL/SOGAN DGN MEMAKAI WIRU. MOTIF DASAR DPT BERUPA LERENG, CEPLOK, PARANG ATAU SEMEN. KEBAYA PENDEK/PANJANG MEMAKAI/TANPA BEF, KEBAYA KARTINI. DILENGKAPI SELENDANG SANGGUL JAWA, SANGGUL TEKUK.

Page 22: 2-ETIKET BERBUSANA

22

CONTOH BUSANA NASIONALTRADISONAL JAWA

Page 23: 2-ETIKET BERBUSANA

23

KAIN SARUNG, TENUN IKAT, SONGKET KEBAYA PANJANG, BAJU KURUNG, BAJU BODO, KEBAYA AMBON, MANADO, dll SANGGUL (MENYESUAIKAN)

AKSESORI (GIWANG, KALUNG, BROS, TUSUK KONDE) TAS, SELOP, SELENDANG, SEPATU

Page 24: 2-ETIKET BERBUSANA

24

CONTOH BUSANA NASIONALTRADISONAL MAKASAR

Page 25: 2-ETIKET BERBUSANA

25

PERHIASAN (ANTING/SUBANG, CINCIN, GELANG, JAM TANGAN, KACAMATA, IKAT PINGGANG)

TAS (TAS HARIAN, TAS MALAM, TAS UTK BUSANA NASIONAL)

SEPATU DAN SELOP

SCARFT

STOCKING

Page 26: 2-ETIKET BERBUSANA

26

Page 27: 2-ETIKET BERBUSANA

27

PAKAIAN/KEBAYA POLOS …………………………….1

PAKAIAN/KEBAYA BERCORAK ………………..…….. 2-3

SANGGUL ……………………………..………….……….1

SETIAP : KALUNG, GELANG, CINCIN, BROS …….1

GIWANG …………………………………………………. 2

ARLOJI …………………………………………………… 1

KACAMATA ……………………………………………… 1

SCARFT/SELENDANG ………………………………… 1

SELOP/SEPATU ……………………………………….. 1

IKAT PINGGANG ……………………………………… 1

TOPI, PECI …………………………………………….. 1

KAOS KAKI, STOCKING …………………………….. 1

CONTOH :CONTOH :

Page 28: 2-ETIKET BERBUSANA

28

UTK PAGI HARI, JUMLAH NILAI ANTARA 7-10

UTK MALAM HARI, JUMLAH NILAI ANTARA 10-14

UTK BAJU NASIONAL, JUMLAH NILAI MAX 16

DENGAN DITENTUKANNYA NILAI-NILAI INI KITA MEMBATASI SEGALA SESUATU

YANG DIPAKAI

Page 29: 2-ETIKET BERBUSANA

29

PSL (PAKAIAN SIPIL LENGKAP)

- DIPAKAI UTK MENGHADIRI ACARA FORMAL/RESMI

- TERDIRI DARI JAS DAN PANTALON

- MODEL :

SINGLE BREASTED

- TERDIRI DARI 2 ATAU 3 KANCING BERDERET PADA BAGIAN TENGAH DEPAN.

DOUBLE BREASTED

- MEMILIKI 6 – 8 KANCING, MASING-MASING 3 ATAU 4 KANCING DI KIRI DAN KANAN

- LEBIH FORMAL DARIPADA SINGLE BREASTED

Page 30: 2-ETIKET BERBUSANA

3030

SUPAYA TAMPIL ELEGAN, PILIH DUA MOTIF DALAM SATU PENAMPILAN.

HINDARI PEMAKAIAN JAS BERMOTIF, KEMEJA BERMOTIF DAN DASI BERMOTIF YANG AKAN MEMBUAT PENAMPILAN TAMPAK RAMAI.

MENGENAKAN JAS POLOS, DPT DIPADUKAN DENGAN KEMEJA BERMOTIF DAN DASI BERMOTIF, DGN WARNA YANG SENADA.

JAS KOTAK-KOTAK/GARIS DAPAT DIKENAKAN DGN KEMEJA POLOS DAN DASI POLOS.

Page 31: 2-ETIKET BERBUSANA

31

KEMEJA BATIK SEBAIKNYA LENGAN PANJANG WARNA PANTALON

MENYESUAIKAN

CASUAL SANTAI

CASUAL JACKET : PANTALON DAN JAS BOLEH

BERBEDA WARNA

KEMEJA MENYESUAIKAN

TANPA DASI

Page 32: 2-ETIKET BERBUSANA

32

Page 33: 2-ETIKET BERBUSANA

33

Page 34: 2-ETIKET BERBUSANA

34

Page 35: 2-ETIKET BERBUSANA

35

Mengenakan busana disesuaikan dgn tata rias, warna lipstik, dan model rambut.Perhatikan kebersihan baju luar dan dalam.Perawatan pakaian dan acessories.Mengenal jenis kulit.Kerapihan busana :

- Jahitan - Kancing baju - Disetrika licin

Kebersihan badan, kuku, rambut, bau badan dan bau nafas.

Page 36: 2-ETIKET BERBUSANA

36

SUMBER :

LUAR : MAKANAN, ATAU MINUMAN YG BERAROMA TAJAM ATAU KEBIASAAN MEROKOK

DALAM :

A. RONGGA MULUT : - LUBANG GIGI - SISA MAKANAN YG TERSELIP DIANTARA GIGI YG TDK TERJANGKAU OLEH SIKAT GIGI KITA

B. RONGGA PERNAPASAN : ADANYA BENDA ASING YG TERSELIP ATAU BERADA PD RONGGA YG TDK TERASA OLEH KITA

C. SALURAN PENCERNAAN : TERJADI KRN PERUT KOSONG ATAU ADANYA RADANGLAMBUNG SELAIN PENYEBAB TSB DIATAS, NAPAS BAU TDK SEDAP DAPAT DISEBABKAN OLEH PENYAKIT-PENYAKIT MENAHUN SEPERTI : RADANG HATI, KENCING MANIS ATAU GAGAL GINJAL DAN UNTUK MEMASTIKAN DAPAT DIKONSULTASIKAN PADA DOKTER AHLI

Page 37: 2-ETIKET BERBUSANA

37

Page 38: 2-ETIKET BERBUSANA

38

Page 39: 2-ETIKET BERBUSANA

39

Page 40: 2-ETIKET BERBUSANA

40