1995k

15
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com 1 . Sebuah pita diukur, ternyata lebarnya 12,3 mm dan panjangnya 125,5 cm, maka luas pita mempunyai angka penting sebanyak . . . . A . 6 B . 5 C . 4 D . 3 E . 2 Kunci : D Penyelesaian : Hasil perkalian mengandung angka penting yang paling sedikit. 12,3 mm x 1225 mm = 3 ap x 4 ap = 3 ap. 2 . Di bawah ini tertera 5 grafik v - t pita rekaman gerak lurus berubah beraturan. Grafik yang menunjukkan percepatan terbesar adalah grafik nomor . . . . A . (1) B . (2) C . (3) D . (4) E . (5) Kunci : E Penyelesaian : Percepatan adalah pertambahan kecepatan dari grafik pertambahan kecepatan dari detik ke detik yang lain adalah pada gambar 5. 3 . Sebuah benda yang berpindah karena gaya tetap, bekerja pada benda membentuk sudut terhadap arah perpindahan. Grafik antara W dan seperti gambar. Pada sebuah benda bekerja gaya tetap yang membentuk sudut terhadap arah perpindahan. Grafik antara W dan tampak seperti gambar nomor . . . . A . (1) B . (2) C . (3) D . (4) E . (5) Kunci : B Penyelesaian : W = F x s cos W max pada saat nilai cos max cos max pada saat 0° (cos 0° = 1) 4 . Gambar dibawah ini melukiskan dua buah tabung kaca berisi zat cair. Dua tabung yang besarnya lama berisi penuh zat cair, perbandingan massa jenis zat cair dalam tabung 1 dengan massa jenis zat cair dalam tabung II = 4 : 5. Maka titik pada tabung I yang mempunyai tekanan sama besar dengan tekanan titik P pada tabung II adalah . . . . 1 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Transcript of 1995k

Page 1: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

1 . Sebuah pita diukur, ternyata lebarnya 12,3 mm dan panjangnya 125,5 cm, maka luas pitamempunyai angka penting sebanyak . . . .

A . 6 B . 5 C . 4

D . 3 E . 2

Kunci : DPenyelesaian :Hasil perkalian mengandung angka penting yang paling sedikit. 12,3 mm x 1225 mm = 3ap x 4 ap = 3 ap.

2 . Di bawah ini tertera 5 grafik v - t pita rekaman gerak lurus berubah beraturan. Grafik yangmenunjukkan percepatan terbesar adalah grafik nomor . . . .

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : EPenyelesaian :Percepatan adalah pertambahan kecepatan dari grafik pertambahan kecepatan dari detikke detik yang lain adalah pada gambar 5.

3 . Sebuah benda yang berpindah karena gaya tetap, bekerja pada benda membentuk sudutterhadap arah perpindahan. Grafik antara W dan seperti gambar. Pada sebuah bendabekerja gaya tetap yang membentuk sudut terhadap arah perpindahan. Grafik antara Wdan tampak seperti gambar nomor . . . .

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : BPenyelesaian :W = F x s cos W max pada saat nilai cos maxcos max pada saat 0° (cos 0° = 1)

4 . Gambar dibawah ini melukiskan dua buah tabung kaca berisi zat cair. Dua tabung yangbesarnya lama berisi penuh zat cair, perbandingan massa jenis zat cair dalam tabung 1dengan massa jenis zat cair dalam tabung II = 4 : 5. Maka titik pada tabung I yangmempunyai tekanan sama besar dengan tekanan titik P pada tabung II adalah . . . .

1 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 2: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

A . K B . L C . M

D . N E . O

Kunci : CPenyelesaian :

1 : 2 = 4 : 5

1 h1 = II h II

PI = PII

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

5 . Sepotong es massanya 10 kg dan suhunya 0° (pada titik leburnya), kepada es itu diberikankalor 800 Kkal. Bila kalor lebur es 80 Kkal/Kg. Bagaimana keadaan es itu setelahmenerima kalor ........

A . Seluruhnya melebur menjadi air dan suhunya lebih dari 0° B . Sebagian melebur menjadi air dan sebagian tetap berupa es, suhu air dan es itu 0° C . Sebagian melebur menjadi air dan suhu lebih besar dari 0° C dan sebagian tetap

berupa es dengan suhu 0° C D . Suhu es akan turun menjadi lebih kecil dari 0° C. E . Seluruh es melebur menjadi air dengan suhu tetap 0° C Kunci : EPenyelesaian :Kalor yang diperlukan untuk meleburkan es :Q = m.kl = 10. 80 = 800 K.kalKarena kalor yang diberikan = kalor yang diperlukan untuk meleburkan es, maka seluruhes melebur menjadi air 0° C.

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

6 . Perhatikan rangkaian listrik berikut ini ! Kuat arus yang melewati hambatan 20 ohm adalah . . . .

A . 0,6 A B . 0,9 A C . 3,0 A D . 10 A

2 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 3: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

E . 15 A Kunci : CPenyelesaian :Arus yang melalui hambatan 20 sama dengan arus yang melalui rangkaian itu dan terlihatdari amperemeter. 3,0 x 1 = 3.0 A

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

7 . Perhatikan gambar di bawah ini ! Kuat arus terkecil adalah . . . .

A . 0,1 A; melewati R1

B . 0,1 A; melewati R4

C . 0,2 A; melewati R1

D . 0,2 A; melewati R4

E . 0,3 A; melewati R1 dan R4

Kunci : DPenyelesaian :U = U1 = U2

U = U1

6 = I (R1 + R2 + R3)

6 = I (20 + 20 + 20)I = 0,6 AU = U2

6 = I (15 + 15)I = 0,2 AArus yang melalui R1 = R2 = R3 = 0,6 A

R5 = R4 = 0,2 A

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

8 . Pada percobaan Melde diperoleh gelombang tali seperti tampak pada gambar berikut. Jikapanjang tali yang digunakan 1,5 meter, maka panjang gelombang pada tali tersebut adalah .. . .

A . 0,6 A B . 0,8 A C . 1,5 A

D . 2,5 A E . 3,8 A

Kunci : APenyelesaian :

3 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 4: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

Dari gambar terbentuk 2½ gelombang 2½ = 1,5 m

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

9 . Gambar di bawah ini merupakan penjumlahan vektor secara segitiga. Gambar yangresultan vektornya sama dengan nol adalah . . . .

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : EPenyelesaian :Vektor resultan didapat dengan menghubungkan pangkal vektor pertama ke ujung vektorkedua.Vektor nol adalah ujung vektor terakhir bertemu dengan pangkal vektor pertama.

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

10 . Jika massa benda 2 kg dan sudut kemiringan 30°. Serta percepatan gravitasi (g = 9,8 m s-1) benda tetap akan meluncur. Nilai koefisien gesekan maksimum antarabenda dengan bidang miring adalah ........

A .

B .

C .

D .

E . 1/6

Kunci : BPenyelesaian :

F = 0F - fg = 0fg = Fµg mg cos = mg sin

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

11 . Dalam suatu praktikum untuk menentukan konstanta pegas diperoleh data sebagai berikut.Jika F adalah gaya dan L pertambahan panjang. Konstanta pegas yang digunakan

4 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 5: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

adalah . . . .

A . 100 N m-1 B . 200 N m-1 C . 300 N m-1

D . 400 N m-1 E . 500 N m-1

Kunci : EPenyelesaian :

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

12 . Dua buah benda massanya sama, masing-masing 2 kg. Benda 1 bergerak dengankecepatan sebesar 10 m s-1 menumbuk benda II yang dalam keadaan diam. Setelahtumbukan keduanya menjadi satu. Kecepatan kedua benda setelah tumbukan adalah . . . .

A . 2,5 m s-1 B . 5,0 m s-1 C . 7,5 m s-1

D . 10,0 m s-1 E . 12,5 m s-1

Kunci : BPenyelesaian :mA v A + mB v B = mA v A ' + mB v B'

2 . 10 + 2 . 0 = (mA + mB) v'

20 = (2 + 2) v'v' = 5 ms-1

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

13 . Benda dilemparkan ke atas dengan kecepatan awal 40 m s-1 dan sudut elevasi 600terhadap horizontal. Besar kecepatan benda saat berada di titik tertinggi adalah ..........

A . 40 ms-1 B . 20 ms-1 C . 20 ms-1

D . 10 ms-1 E . 0 ms-1

Kunci : CPenyelesaian :Di puncak Vy = 0

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

14 . Tiga buah roda dihubungkan seperti tampak pada gambar. A dan B menyatu dan sepusatB dan C dihubungkan dengan ban. Jika RA = 4 cm, RB = 2cm dan RC = 10 cm, maka

perbandingan kecepatan sudut roda C adalah . . .

5 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 6: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

A . 1 : 5 B . 2 : 1 C . 2 : 5

D . 5 : 1 E . 5 : 2

Kunci : DPenyelesaian :A dan B sepusat AB dan C dihubungkan tali VB = V C

B RB = C RC

B : C = 5 : 1

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

15 . Berikut ini adalah persamaan simpangan gelombang berjalan y = 10 sin (0,4 t - 10,5 x)Periode gelombangnya adalah . . . .

A . 1 : 1 B . 1 :3 C . 1 : 9

D . 3 : 1 E . 9 : 1

Kunci : BPenyelesaian :

Y = 10 sin (0,4 t - 0,5 x )

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

16 . Di bawah ini adalah grafik kekuatan lensa (P) terhadap jarak fokus (f). Grafik yangmenyatakan hubungan P dan f adalah nomor .........

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : DPenyelesaian :P = 1/f (grafik sesuai gambar 4)

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

6 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 7: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

17 . Di bawah ini adalah pola interferensi pada celah ganda bila digunakan cahayamonokromatis dengan panjang gelombang. Jarak antara dua titik terang yang berurutandari diagram interferensi cahaya pada celah ganda adalah . . . .

A .

B .

C .

D .

E . P = Ld

Kunci : APenyelesaian :Interferensi pada celah ganda berlaku

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

18 . Seorang kakek dapat membaca bila obyek ditempatkan pada jarak 50 cm di depanmatanya. Ia akan dapat membaca normal bila memakai kacamata yang ukurannya ........

A . 6 dioptri B . 2,5 dioptri C . 2 dioptri

D . 1,5 dioptri E . 0,6 dioptri

Kunci : CPenyelesaian :S1 = -50 cm = -0,5 m

S0 = 25 cm = 0,25 m

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

19 . Sebuah konduktor bermuatan listrik seperti gambar. Kuat medan listrik sama dengan nolterletak pada titik ......

7 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 8: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

A . P B . Q C . R

D . S E . D

Kunci : EPenyelesaian :E = 0 terletak pada titik yang berjarak lebih kecil dari jari-jari bola atau didalam bola.

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

20 . Sebuah benda digantung dengan dua utas tali terlihat seperti pada gambar di bawahini.Kesamaan yang memenuhi syarat kesetimbangan horizontal adalah . . . .

A . T 1 = T2 cos

B . T1 cos = W

C . T2 cos = T2

D . T1 sin = T2

E . T2 = W sin

Kunci : APenyelesaian :

Kesetimbangan horisontalT 1 = T2 cos

Kesetimbangan vertikalW = T2 sin

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

21 . Pada gambar di samping ini, kawat L pada bidang XOY sejajar sumbu X dan beraruslistrik i. Arah induksi magnet di titik 0 searah sumbu . . .

A . X (+) B . Y (+) C . Z (+)

D . X (-) E . Z (-)

Kunci : E

8 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 9: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

Penyelesaian :

Untuk menentukan arah induksi pada kawat berarus dengan genggaman tangan kanan.Ibu jari menunjukkan arah arus. Empat jari menunjukkan kuat medan.

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

22 . Dari sebuah solenoide disajikan tabel data seperti di bawah ini. Keadaan Perbandinganinduksi magnetik di pusat sumbu solenoide pada keadaan (1) dengan pada keadaan (2)adalah . . .

A . 1 : 2 B . 1 : 4 C . 2 : 1

D . 4 : 1 E . 8 : 1

Kunci : APenyelesaian :

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

23 . Jika kawat PQ sejajar kawat RS i1 = 6 A a = 20 cm µ0 = 4 . 10-7 Wb A -1 m -1

menghasilkan gaya tolak sebesar 4,8.10-5 N m -1. Kuat arus i2 dan arahnya adalah ......

A . 8 A dari S ke R B . 8 A dari R ke S C . 6 A dari S ke R

D . 6 A dari R ke S E . 2 A dari R ke S

Kunci : APenyelesaian :

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

24 . Arus pusar digunakan pada alat ........

A . tungku magnetik dan induktor Rhumkorf B . transformator dan rem magnetik C . tungku magnetik dan rem magnetik D . tungku magnetik dan transformator E . tungku magnetik, transformator, dan rem magnetik Kunci : BPenyelesaian :Dengan kaidah tangan kiri :- Ibu jari arah I- Telunjuk arah B- Jari tengah arah V

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

9 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 10: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

25 . Perhatikan rangkaian percobaan pengukuran tegangan dan arus listrik berikut !

Pola yang benar yang ditunjukkan oleh galvanometer dan osiloskop adalah pola padanomor ........

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : DPenyelesaian :Jika osiloskop dipakai untuk mengukur arus bolak-balik. Gambarnya ~ sedangkan arusdan tegangan yang ditunjukkan galvanometer merupakan harga efektifnya bukan hargamax.

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

26 . Pada percobaan dengan kumparan-kumparan yang diputar di dalam medan magnethomogen diperoleh data (dalam data sistem satuan internasional) sebagai berikut Yangmenghasilkan gaya gerak listrik (GGL) maksimum adalah percobaan ke ........

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : DPenyelesaian :E max = N B A . E max 1 = x.y.z = xyz

10 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 11: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

E max 2 = 3x y 2z = 3xyz

E max 3 = x 2y 2z = 4xyzE max 4 = 2x y 3z = 6xyz E max 5 = 4x y z

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

27 . Lima buah diagram vektor berikut ini menunjukkan hubungan antara kuat arus dantegangan pada kapasitor yang dihubungkan ke sumber tegangan AC. Diagram yang benaradalah nomor . . . .

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : APenyelesaian :Fasor ialah suatu metode penggambaran tegangan dan arus pada suatu rangkaian ACsecara vektor. Tegangan pada kapasitor (Vc) lebih lambat 90° dibandingkan dengan arus.

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

28 . Perbandingan jumlah energi radiasi kalor yang dipancarkan tiap detik tiap satu satuan luaspermukaan dari dua benda hitam sempurna yang masing-masing bersuhu 47° C dan 367°C adalah ......

A . 1 : 2 B . 1 : 4 C . 1 : 16

D . 2 :1 E . 16 :1

Kunci : C

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

29 . Salah satu sinar katoda .........

A . dibelokkan oleh medan magnet dan medan listrik B . dapat menembus kayu, kertas, dan logam C . arah sinarnya bergantung pada letak anoda D . merupakan gelombang longitudinal E . terdiri dari partikel bermuatan positif Kunci : APenyelesaian :Sifat sinar katoda :1. merambat menurut garis lurus2. memendarkan sulfida timah dan barium platina cianida3. keluar tegak lurus dari permukaan katoda4. menghasilkan panas5. dapat mengadakan tekanan6. menghitamkan pelat film7. dapat memberi muatan negatif pada penghantar lain ,8. dibelokkan oleh medan magnet dan medan listrik

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

30 . Jika elektron yang masuk ke kulit L, berasal dari kulit M akan memancarkan sinar X,maka spektrum garis yang terbentuk disebut . . . .

11 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 12: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

A . L B . L C . M

D . M E . K

Kunci : CPenyelesaian :Jika elektron yang masuk ke kulit K berasal dari :- Kulit L garis spektrum yang terjadi K- Kulit M garis spektrum yang terjadi K- Kulit N garis spektrum yang terjadi KJika elektron yang masuk ke kulit L berasal dari dari :- Kulit M garis spektrum yang terjadi M- Kulit N spektrum yang terjadi M- Kulit O garis spektrum yang terjadi M

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

31 . Tabel di bawah ini menunjukkan data dari 5 jenis bahan dengan koefisien pelemahan danHVLnya. Dari tabel tersebut hubungan yang benar antara koefisien pelemahan denganHVLnya ditunjukkan oleh bahan nomor ....

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : EPenyelesaian :x = 0,693/µµx = 0,693I. 0,693 . 2 = 1,386II. 0,3465 . 4 = 1,386III. 0,17325 . 5 = 0,86625IV. 0,08625 . 6 = 0,5175V. 0,077 . 9 = 0,693

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

32 . Inti atom karbon ( 6C14 ) terdiri atas . . . .

A . 6 proton dan 8 neutron B . 6 proton dan 8 elektron C . 6 elektron dan 14 proton D . 6 proton dan 14 elektron E . 8 elektron dan 6 neutron Kunci : APenyelesaian :- Jumlah proton = jumlah elektron = nomor atom - Jumlah neutron = massa - nomor atom

12 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 13: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

jumlah neutron = 14 - 6 = 8massa atom = 14.Inti atom 6C

14 : no atom = jumlah proton = jumlah elektron = 6

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

33 . Grafik berikut ini menunjukkan peluruhan suatu bahan radioaktif. Berdasarkan grafikpeluruhan bahan radioaktif tersebut di atas, besarnya konstanta peluruhan adalah . . . .

A . 0,017 s-1 B . 0,035 s-1 C . 0,035 s-1

D . 1,390 s-1 E . 2,770 s-1

Kunci : BPenyelesaian :

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

34 . Pada saat peluru ditembakkan kepada atom N dihasilkan proton sebagaimana reaksiJumlah proton dan neutron dalam atom X masing-masing adalah . . . .

A . 7 dan 9 B . 8 dan 7 C . 8 dan 9

D . 9 dan 7 E . 9 dan 9

Kunci : CPenyelesaian :2

4 + 7N14 1P

1 + 8X17

Jumlah proton dalam atom x = 8Jumlah neutron dalam atom x = 17 - 8 = 9

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

35 . Komponen reaktor atom yang berfungsi menyerap energi neutron adalah ........

A . batang kontrol B . moderator C . shielding

D . bahan bakar E . teras reaktor

Kunci : BPenyelesaian :Reaktor atom adalah alat tempat terjadinya reaksi fisi berantai yang terkendali.Komponen utama reaktor atom :1. Batang kontrol untuk pengendali jumlah populasi neutron

13 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 14: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

2. Moderator untuk menyerap energi neutron3. Shielding untuk menahan radiasi4. Bahan bakar untuk penghasil uap pemutar turbin.

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

36 . Tentang semi konduktor intrinsik, pernyataan yang benar di bawah ini adalah . . . .

A . semikonduktor jenis P mempunyai tingkat akseptor B . semikonduktor jenis N mempunyai tingkat donor C . hambatannya naik bila suhunya dinaikkan D . pembawa muatan listrik dalam semikonduktor murni adalah elektron dan hole E . pembawa muatan listrik dalam semikonduktor sisipan tergantung valensi atom

pengotornya Kunci : DPenyelesaian :Semi konduktor intrinsik ialah semi konduktor yang murni yang belum disisipkanatom-atom lain dan terdapat dua pembawa muatan yaitu : elektron dan hole.

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

37 . Perhatikan rangkaian berikut ini ! Rangkaian transistor yang termasuk common emitor tipe PNP adalah . . . .

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : EPenyelesaian :- basis dan kolektor lebih negatif dari emiter- I C > I B

- I E = I B + I C

- V CE > V BE

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

38 . Perbandingan jumlah energi radiasi kalor yang dipancarkan tiap detik tiap satu satuan luaspermukaan dari dua benda hitam sempurna yang masing-masing bersuhu 47° C dan 367°C adalah ......

14 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995

Page 15: 1995k

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.comDibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

A . 1 : 2 B . 1 : 4 C . 1 : 16

D . 1 : 8 E . 1 : 24

Kunci : APenyelesaian :

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

39 . V, B dan i pada gambar di bawah ini masing-masing arah gerakan, induksi magnet danarus induksi.

Arah arus induksi yang paling tepat adalah nomor .........

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : BPenyelesaian :Dengan kaidah tangan kiri :- Ibu jari arah i- Telunjuk arah B- Jari tengah arah V

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com

40 .

Reaksi yang menunjukkan contoh dari fusi adalah nomor ..........

A . (1) B . (2) C . (3)

D . (4) E . (5)

Kunci : DPenyelesaian :Reaksi fusi adalah reaksi penggabungan beberapa inti ringan dan disertai pelepasan energi.

Contoh : reaksi pembentukan

15 Ebtanas/Fisika/Tahun 1995