15. Katalog Produk Layanan PH2P

12
1 Katalog Produk Layanan BIRO PH2P KATALOG PRODUK LAYANAN BIRO PERENCANAAN, HUKUM, HUMAS, DAN PROTOKOL

Transcript of 15. Katalog Produk Layanan PH2P

Page 1: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

1

Katalog Produk Layanan BIRO PH2P

KATALOG PRODUK LAYANAN

BIRO PERENCANAAN, HUKUM, HUMAS, DAN

PROTOKOL

Page 2: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

2

Katalog Produk Layanan BIRO PH2P

KATA PENGANTAR

Biro Perencanaan, Hukum, Hubungan Masyarakat dan Protokol, mempunyai tugas mengkoordinasikan perencanaan program dan anggaran, penyusunan rancangan produk hukum, penataan organisasi dan tata laksana, hubungan masyarakat dan layanan informasi, dan protokol arsip. Sebagai sebuah unit pelayanan kepada internal Lembaga Aministrasi Negara maupun kepada pihak eksternal, keberadaan berbagai informasi terkait produk layanan yang dihasilkan sangat diperlukan untuk kelancaran pelaksanaan pelayanan itu sendiri. Oleh karena itu pada tahun 2015 ini Biro PH2P menyusun sebuah katalog layanan yang dihasilkan oleh unit/bagian di lingkungan Biro PH2P.

Sebagai langkah pertama dalam penyusunan katalog ini kami menyadari masih adanya keterbatasan-keterbatasan baik dalam aspek subtansi layanan maupun dalam penyajian informasinya. Oleh karena itu kedepan perlunya penyempurnaan terhadap katalog ini sehingga para stakeholders baik internal LAN maupun aksternal LAN dapat memperoleh informasi yang lebih jelas dan komprehensif.

Jakarta, Desember 2015

Kepala Biro Perencanaan, Hukum,

Humas, dan Protokol

Elly Fatimah

Page 3: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

3

Katalog Produk Layanan BIRO PH2P

KATALOG PRODUK LAYANAN BIRO PERENCANAAN, HUKUM, HUMAS, DAN PROTOKOL

Biro Perencanaan, Hukum, Hubungan Masyarakat dan Protokol,

mempunyai tugas mengkoordinasikan perencanaan program dan

anggaran, penyusunan rancangan produk hukum, penataan organisasi

dan tata laksana, hubungan masyarakat dan layanan informasi, dan protokol arsip. Adapun fungsi dari Biro PH2P adalah:

a. Pengkoordinasian, sinkronisasi, dan integrasi di lingkungan LAN

b. Pengkoordinasian penyusunan rencana dan perumusan kebijakan teknis LAN serta penyelenggaraan administrasi kerjasama internasional dibidang administrasi Negara

c. Pembinaan dan pelayanan administrasi ketatausahaan, organisasi dan tata laksana, kepegawaian, keuangan, kearsipan, hukum, persandian, perlengkapan, dan rumah tangga LAN

d. Pemberian dukungan administrasi penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan, penelitian dan pengembangan dilingkungan LAN

e. Pengkoordinasian penyusunan peraturan perundang-undangan yang berkaitan dengan tugas LAN

f. Pengkoordinasian dalam penyusunan laporan LAN

g. Pelaksanaan tugas lain yang terkait yang ditetapkan oleh kepala

Untuk melaksanakan tugas dan fungsi tersebut,berikut beberapa produk layanan yang dihasilkan oleh masing-masing Bagian, sebagai berikut

Page 4: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

BAGIAN PERENCANAAN DAN EVALUASI PROGRAM

Page 5: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

5

Katalog Produk Layanan BIRO PH2P

PELAYANAN INTERNAL:

1. Penyusunan Renstra

2. Perencanaan Program/Kegiatan/Penyusunan Renja

3. Penganggaran Program/Kegiatan

4. Penyusunan Standar Biaya

5. Penyusunan Target PNBP

6. Penyusunan Draft/Revisi PP Tarif tentang PNBP

7. Penyusunan Pedoman tentang Perencanaan dan Program Kegiatan

8. Pelayanan Revisi Program/Kegiatan

9. Pelayanan Pengelolaan Kinerja (Manajemen Kinerja)

10. Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

11. Penyusunan Annual Report

12. Pelayanan Monitoring dan Evaluasi Program dan Kegiatan

PELAYANAN EKSTERNAL:

1. Penyusunan Program/Kegiatan oleh Bappenas

2. Pelayanan Monitoring dan Evaluasi oleh Bappenas

3. Penyusunan Anggaran dengan Kementerian Keuangan

4. Monitoring dan Evaluasi Penyerapan oleh Kemenkeu

5. Monev TEPRA oleh KSP

6. Monev Program Prioritas oleh KSP

7. Penyiapan Bahan RDP DPR RI

8. Advokasi di Bidang Perencanaan dan Manajemen Kinerja

Page 6: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

BAGIAN HUKUM

DAN ORGANISASI

Page 7: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

7

Katalog Produk Layanan BIRO PH2P

Salah satu tugas Bagian Hukum dan Organisasi adalah memberikan layanan penyuluhan dan konsultasi di bidang hokum dan organisasi. Layanan ini selain ditujukan secara internal kepada unit-unit kerja di lingkungan LAN Pusat, PKP2A I, II, dan III, serta STIA LAN Jakarta, Bandung, dan Makassar juga dimungkinkan untuk diberikan bagi instansi-instansi baik Kementerian, Lembaga, dan Pemerintah Daerah yang memerlukan sesuai tupoksi LAN. Layanan penyuluhan dan konsultasi ini dapat berupa Bimbingan teknis, Sosialisasi, dan juga fasilitasi.

Mengacu pada tugas-tugas yang dilaksanakan di Bagian Hukum dan Organisasi, layanan konsultasi, bimbingan teknis, fasilitasi, dan sosialisasi yang dapat diberikan adalah sebagai berikut:

a. Legal Drafting

b. Penyusunan Business Process

c. Penyusunan Standard Operational Procedure

d. Analisis Organisasi

e. Analisis Jabatan

f. Informasi Jabatan

Page 8: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

BAGIAN HUMAS

DAN INFORMASI

Page 9: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

9

Katalog Produk Layanan BIRO PH2P

1. Peliputan dan Pendokumentasian

2. Publikasi

3. Pelayanan Informasi

4. Mediasi dengan media

5. Penyediaan Memorabilia Instansi

6. Penerimaan Tamu Instansi

7. Layanan pemantauan kinerja IT di lingkup kantor Jakarta

8. Konsultasi Pemanfaatan Website dan email resmi LAN

Page 10: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

BAGIAN PROTOKOL

DAN ARSIP

Page 11: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

11

Katalog Produk Layanan BIRO PH2P

Pelayanan Yang Dilakukan Oleh Bagian Protokol Dan Arsip :

1. Pelayanan Penggandaan/Foto Copy Dokumen

2. Pelayanan Pemberian Nomor Keluar Surat Dinas (sebelum AndaLAN)

3. Pelayanan Pendistribusian Dokumen/Surat (Keluar/Masuk)

4. Pelayanan Fasilitasi Penataan Arsip Dinamis dan Keprotokolan Kegiatan Unit Kerja dan Instansi lainnya sesuai dengan permintaan yang ditujukan kepada Kepala Biro Perencanaan Hukum Humas dan Protokol

5. Pelayanan Tamu ke JPT LAN

Page 12: 15. Katalog Produk Layanan PH2P

12

Katalog Produk Layanan BIRO PH2P