1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

download 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

of 12

Transcript of 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    1/12

    Aplikasi Komputerisasi Akuntansi III

    MYOB

    Kelompok :

    - Devy Narulyta 11140500- Hikmah Alawiyah 11140846- Nia Ayu Puji Lestari 11141152- Anita Rahayu 11141158- Nur Komariah 11141423

    11.4A.13

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    2/12

    KATA PENGANTAR

    Puji dan Syukur kami panjatkan Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segalakarunia yang telah dilimpahkan, sehingga kami dapat menyelesaikan penyusunan bukuini dengan tepat pada waktunya walaupun isi buku ini sangatlah sederhana.

    Myob accounting merupakan salah satu software akutansi produk Indonesiayang dapat membantu pengolahan transaksi sehingga akan menghasilkan laporankeuangan yang akurat dan cepat. Myob accounting juga memiliki kelebihan-kelebihansehingga memungkinkan para pengusaha dan manajemen untuk mengambilkeputusan bisnis yang tepat.

    Harapan kami semoga buku ini dapat bermanfaat bagi para pembaca dalam

    mempelajari dan mempraktekan Myob Accounting. Kami sebagai penulis menyadaribahwa dalam penulisan buku ini masih terdapat banyak kekurangan. Untuk itu penulismengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun untuk demi kesempurnaanbuku ini.

    Bogor , Mei 2016

    Penyusun

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    3/12

    1.1. Informasi Umum Perusahaan

    Kekinian Group membeli dan menjual barang dan jasa sejak tahun 2012. Pada

    bulan Januari 2015 memutuskan untuk melakukan perubahan pencatatanakuntansi perusahaan, yang semula manual menjadi komputerisasi denganmenggunakan MYOB Premier V.12. Jumlah bulan periode akuntansi perusahaantersebut adalah 12 bulan.

    a. Data selengkapnya sebagai berikut:Nama Perusahaan : Kekinian GroupAlamat : Jln Manunggal No. 7No. Telepon : 021 - 86234567

    No. Fax : 021 - 86234568Email : [email protected]

    b. Berikut ini rincian kebijakan akuntansi yang digunakan perusahaan:1. Periode akuntansi berawal pada 1 Januari dan berakhir pada 31

    Desember 2015.2. Menggunakan mata uang : IDR (Rp.) dan dollar Amerika (USD).3. Format tanggal DD/MM/YYYY.4. Menggunakan Satuan : Unit

    1.2. Setup Currency Symbol & Date Format- START > CONTROL PANEL- Double Click Regional & Language Setting - Ubah Format Tanggal menjadi dd/MM/yy- Ubah currency symbol menjadi RP- Klik OK

    mailto:[email protected]:[email protected]:[email protected]:[email protected]
  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    4/12

    1.3. Cara membuat data perusahaan baru :2. Pilih menu Create pada tampilan awal Myob.

    3. Pada jendela selanjutnya Klik Next. Selanjutnya isi data perusahaan, lalu KlikNext.

    4. Isi data perusahaan sesuai ketentuan soal. Klik Next.

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    5/12

    5. Selanjutnya isi Current FY, Last Mont FY,Convention Mont dan Number ofAcct Periode. Lalu Klik Next.

    6. Jika data perusahaan telah diisi dengan benar Klik Next.

    7. Pilih I would like to build my own accounts list once I begin using MYOBPremier karena akan membuat sendiri daftar akun pada MYOB Premier.

    Klik Next.

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    6/12

    8. Pilih Change untuk menyimpan data Myob. Klik Next.

    9. Pilih Command Center lalu Klik Next.

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    7/12

    1.4. Setup Multi CurrenciesSaat membuat file baru fasilitas multi currencies tidak langsung diaktifkan olehMYOB Premier, dengan cara:1. Dari Menu Bar pilih menu Setup , pilih dan klik Preferences.2. Pada bagian tab System3. Pilih I Deal in Multiple Currencies.4. Pilih Turn on Category Tracking, kemudian set Categories menjadi Required

    on All Transaction.

    5. KlikOK.

    6. Kemudaian akan tampil pesan, Klik OK.

    1.5. Mengganti Mata Uang1. Pilih List > Currensies.

    2. Klik anak panah di baris singapure dollars (local)3. Ganti kode mata uang dari SGD menjadi IDR, namanya dari Singapure

    dollars menjadi Rupiah , dan simbolnya dari S$ menjadi Rp (tanpa titik).

    4. Klik OK.5. Kemudian klik edit untuk membuat mata uang lainya, yaitu mata uang USD.

    6. Untuk Mata Uang USD ganti menjadi Exchange Rate menjadi Rp. 10.000.7. KlikOK.

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    8/12

    1.6. Setup Account 1. New Account List Dengan Mengganti mata uang USD

    - Modul Account Account List.- Pada tab account pilih New Kemudian buat account Cash USD dengan type

    account adalah bank.- KlikOK.

    2. Mengganti mata uang Account Cash USD yang semula IDR menjadi mata uang USD- Klik menu edit, pada tab Detail ganti currency menjadi USD.- Buat currency exchange Account untuk nilai tukar IDR dengan USD- KlikOK - Pada Currency Exchange Account akan tampil secara otomatis dengan

    kode akun 1-0111 Cash USD Exchange

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    9/12

    - Tambahkan Akun Baru dengan mata uang USD

    Acc Number Account Name Account Type1-0110 Cash (USD) Bank1-0111 Cash (USD) Exchange Other Asset1-0120 Bank (USD) Bank1-0121 Bank (USD) Exchange Other Asset1-0210 Trade Debitors (USD) Accoount Receivable1-0211 Trade Debitors (USD) Exchange Other Asset2-0210 Trade Creditors (USD) Account Payable2-0211 Trade Creditors (USD) Exchange Other Liability

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    10/12

    3. New Account List Dengan Mata Uang Rupiah- Modul Account Account List.- Pada tab account pilih New Kemudian buat account baru- KlikOK.

    - Tambhakan akun baru dengan mata uang Rp

    Acc Number Account Name Account Type11100 Kas Bank

    11102 Kas Kecil Bank

    11103 Bank BCA Bank11104 Piutang Usaha Account Receivable

    11105 Perlengkapan Kantor Other Asset11130 Sewa Dibayar Dimuka Other Current Asset

    11140 Persediaan Barang Dagang Other Current Asset

    12111 Peralatan Kantor Fixed Asset

    12115 Akm.Peny.Peralatan Kantor Fixed Asset

    12210 Kendaraan Fixed Asset

    12215 Akm. Peny. Kendaraan Fixed Asset

    21101 Hutang Usaha Account Payable21110 Hutang Gaji Other Liability

    22100 Hutang Bank Long Term Liability

    31000 Modal Kekinian Group Equity

    32000 Prive Equity

    33000 Laba Ditahan Equity41000 Penjualan (Produk) Income41100 Penjualan (Jasa) Income

    51000 HPP (Produk) Cost of Sales

    51100 HPP (Jasa) Cost of Sales

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    11/12

    1.7. Menghapus Data Akun - Modul Account > Account List- Klik Dua Kali pada akun yang akan diubah- Klik Menu Bar Edit > Delete Account- Hapus akun 6-0100 Wages & Salaries

    2.1. Setup Linked Account a. Setup IDR Sales Link Account

    - IDR Sales Link Account - Buka dari menu List Currencies. - Pilih baris mata uang Rupiah (Local), klik Edit. - Isikan 2 Linked account pada tab receivable seperti berikut ini.- Asset Account for Tracking Receivables 1-1120 Piutang Usaha- Bank Account for Customer Receipt 1-1103 Bank BCA

    b. Setup IDR Purchase Link Account- Isikan 2 Linked account pada tab receivable seperti berikut ini.- Asset Account for Tracking Receivables 2-1110 Hutang Usaha- Bank Account for Customer Receipt 1-1103 Bank BCA

  • 7/25/2019 1 Setup Perusahaan Baru - Link Account

    12/12

    a. Setup USD Sales Link Account - USD Sales Link Account - Buka dari menu List Currencies. - Pilih baris mata uang USD klik Edit. - Isikan 2 Linked account pada tab receivable seperti berikut ini.- Asset Account for Tracking Receivables 1-0210 Trade Debitors(USD)- Bank Account for Customer Receipt 1-0120 Bank (USD)

    c. Setup IDR Purchase Link Account- Isikan 2 Linked account pada tab receivable seperti berikut ini.- Asset Account for Tracking Receivables 2-0210 Trade Debitors- Bank Account for Customer Receipt 1-0120 Bank (USD)