1 Korintusd1d7ektpm2nljo.cloudfront.net/mwieQHfqOP72gcJx36WCQA/Indonesian... · Siapa yang dapat...

21
1 Korintus 242 1 1 Dari Paulus, yang dipanggil atas ke- hendak Allah menjadi rasul * Kristus Yesus dan dari Sostenes, saudara kita seiman. 2 Kepada jemaat Allah yang ada di Ko- rintus, kepada orang yang dikuduskan dalam Kristus Yesus. Kamu telah dipang- gil untuk menjadi umat Allah bersama dengan semua orang dari mana saja yang percaya dalam Tuhan kita Yesus Kristus — Tuhan mereka dan Tuhan kita. 3 Semoga Allah Bapa kita dan Tuhan Yesus Kristus memberikan berkat dan damai sejahtera kepadamu. Paulus Bersyukur kepada Allah 4 Aku selalu bersyukur kepada Allahku karena berkat Allah yang diberikan ke- padamu melalui Kristus Yesus. 5 Di dalam Yesus kamu diberkati dalam segala hal, diperkaya dalam segala perka- taanmu dan pengetahuanmu. 6 Itu mem- buktikan bahwa kesaksian kami tentang Kristus telah teguh di dalam kamu. 7 Jadi, kamu mempunyai semua karunia dari Allah selama kamu menunggu keda- tangan Tuhan kita Yesus Kristus. 8 Yesus akan membuat kamu selalu kuat sampai pada akhirnya sehingga kamu bebas dari semua kesalahan pada hari kedatangan Tuhan Yesus Kristus. 9 Allah itu setia. Dialah yang telah memanggil kamu untuk mendapat bagian dalam hidup bersama dengan Anak-Nya, Yesus Kris- tus, Tuhan kita. Masalah dalam Jemaat Korintus 10 Saudara-saudara, aku menghimbau kamu dalam nama Tuhan Yesus Kristus. Aku meminta supaya kamu seia sekata, sehingga tidak ada kelompok-kelompok di antaramu. Aku menghimbau kamu a 1:17 salib Paulus memakai perkataan ‘salib’ sebagai gambar dari Kabar Baik, sejarah kematian Kristus menebus dosa manusia. supaya sungguh-sungguh bersatu dengan sehati sepikir. 11 Saudara-saudaraku, beberapa orang dari keluarga Kloe memberitakan kepa- daku tentang kamu bahwa ada perseli- sihan di antara kamu. 12 Yang kumaksud ialah: Ada di antara kamu yang berkata, “Aku pengikut Paulus”; yang lain ber- kata, “Aku pengikut Apolos.” Yang lain berkata, “Aku pengikut Kefas”; dan yang lain lagi berkata, “Aku pengikut Kristus.” 13 Kristus tidak dapat dibagi- bagi. Apakah Paulus telah disalibkan untuk kamu? Tidak. Apakah kamu telah dibaptis * dalam nama Paulus? Tidak. 14 Aku bersyukur kepada Allah karena aku tidak membaptis kamu kecuali Kris- pus dan Gayus. 15 Aku bersyukur sebab sekarang tidak ada orang yang dapat berkata, bahwa kamu dibaptis dalam namaku. 16 Aku memang telah membap- tis keluarga Stefanas, tetapi aku tidak mengingat apakah aku membaptis orang lain. 17 Kristus tidak memberikan tugas kepadaku untuk membaptis orang, me- lainkan memberitakan Kabar Baik, * bukan dengan hikmat dunia, supaya salib a Kristus tidak akan kehilangan kuasanya. Kuasa dan Hikmat Allah dalam Kristus 18 Ajaran tentang salib adalah sesuatu yang tampaknya bodoh bagi orang yang akan binasa, tetapi bagi kita yang disela- matkan merupakan kuasa Allah. 19 Sebab ada tertulis dalam Kitab Suci, *

Transcript of 1 Korintusd1d7ektpm2nljo.cloudfront.net/mwieQHfqOP72gcJx36WCQA/Indonesian... · Siapa yang dapat...

1 Korintus

242

11Dari Paulus, yang dipanggil atas ke-hendak Allah menjadi rasul* Kristus

Yesus dan dari Sostenes, saudara kitaseiman.

2Kepada jemaat Allah yang ada di Ko-rintus, kepada orang yang dikuduskandalam Kristus Yesus. Kamu telah dipang-gil untuk menjadi umat Allah bersamadengan semua orang dari mana saja yangpercaya dalam Tuhan kita Yesus Kristus— Tuhan mereka dan Tuhan kita.

3Semoga Allah Bapa kita dan TuhanYesus Kristus memberikan berkat dandamai sejahtera kepadamu.

Paulus Bersyukur kepada Allah4Aku selalu bersyukur kepada Allahku

karena berkat Allah yang diberikan ke-padamu melalui Kristus Yesus. 5Didalam Yesus kamu diberkati dalamsegala hal, diperkaya dalam segala perka-taanmu dan pengetahuanmu. 6Itu mem-buktikan bahwa kesaksian kami tentangKristus telah teguh di dalam kamu.7Jadi, kamu mempunyai semua karuniadari Allah selama kamu menunggu keda-tangan Tuhan kita Yesus Kristus. 8Yesusakan membuat kamu selalu kuat sampaipada akhirnya sehingga kamu bebas darisemua kesalahan pada hari kedatanganTuhan Yesus Kristus. 9Allah itu setia.Dialah yang telah memanggil kamuuntuk mendapat bagian dalam hidupbersama dengan Anak-Nya, Yesus Kris-tus, Tuhan kita.

Masalah dalam Jemaat Korintus10Saudara-saudara, aku menghimbau

kamu dalam nama Tuhan Yesus Kristus.Aku meminta supaya kamu seia sekata,sehingga tidak ada kelompok-kelompokdi antaramu. Aku menghimbau kamu

a1:17 salib Paulus memakai perkataan ‘salib’sebagai gambar dari Kabar Baik, sejarahkematian Kristus menebus dosa manusia.

supaya sungguh-sungguh bersatu dengansehati sepikir.

11Saudara-saudaraku, beberapa orangdari keluarga Kloe memberitakan kepa-daku tentang kamu bahwa ada perseli-sihan di antara kamu. 12Yang kumaksudialah: Ada di antara kamu yang berkata,“Aku pengikut Paulus”; yang lain ber-kata, “Aku pengikut Apolos.” Yang lainberkata, “Aku pengikut Kefas”; danyang lain lagi berkata, “Aku pengikutKristus.” 13Kristus tidak dapat dibagi-bagi. Apakah Paulus telah disalibkanuntuk kamu? Tidak. Apakah kamu telahdibaptis* dalam nama Paulus? Tidak.14Aku bersyukur kepada Allah karenaaku tidak membaptis kamu kecuali Kris-pus dan Gayus. 15Aku bersyukur sebabsekarang tidak ada orang yang dapatberkata, bahwa kamu dibaptis dalamnamaku. 16Aku memang telah membap-tis keluarga Stefanas, tetapi aku tidakmengingat apakah aku membaptis oranglain. 17Kristus tidak memberikan tugaskepadaku untuk membaptis orang, me-lainkan memberitakan Kabar Baik,*bukan dengan hikmat dunia, supayasaliba Kristus tidak akan kehilangankuasanya.

Kuasa dan Hikmat Allah dalam Kristus18Ajaran tentang salib adalah sesuatu

yang tampaknya bodoh bagi orang yangakan binasa, tetapi bagi kita yang disela-matkan merupakan kuasa Allah. 19Sebabada tertulis dalam Kitab Suci,*

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 242

243 1 KORINTUS 1:20–2:9

“Aku akan membinasakan hikmatorang bijak.

Aku akan mengacaukan pengertianorang cerdik.” Yesaya 29:14

20Di manakah orang bijak? Di mana-kah orang berpendidikan? Di manakahfilsuf masa kini? Allah telah membuathikmat dunia menjadi kebodohan.21Inilah yang diinginkan Allah denganhikmat-Nya: Dunia tidak akan mengenalAllah melalui hikmat dunia sendiri. Jadi,Allah berkenan menggunakan khotbahyang tampaknya bodoh untuk menyela-matkan manusia yang mempercayainya.

22Orang Yahudi meminta mukjizat* se-bagai bukti. Orang Yunani menginginkanhikmat. 23Tetapi kami memberitakan inikepada setiap orang: Kristus telah disalib-kan. Berita itu merupakan masalah besarbagi orang Yahudi. Dan orang yang bukanYahudi menganggapnya kebodohan.24Tetapi Kristus adalah kuasa dan hikmatAllah bagi semua orang yang telah di-panggil Allah, yaitu orang Yahudi danorang Yunani. 25Bahkan kebodohan Allahlebih bijak daripada hikmat manusia dankelemahan Allah lebih kuat daripada ke-kuatan manusia.

26Saudara-saudara, Allah telah memi-lih kamu, ingatlah hal itu. Dan tidakbanyak di antara kamu orang yang bijakdalam ukuran manusia. Tidak banyakdari kamu yang berpengaruh dan tidakbanyak yang berasal dari keluarga pen-ting. 27Tetapi Allah memilih yangbodoh, untuk mempermalukan orangbijak. Allah memilih yang lemah didunia ini untuk mempermalukan orangyang kuat. 28Dan Dia memilih yang di-anggap tidak penting dan yang hina bagidunia. Ia memilihnya untuk membina-sakan yang dianggap penting oleh dunia.29Allah melakukan itu supaya manusiatidak bisa bangga atas dirinya. 30Allahlahyang menjadikan kamu bagian dari Kris-tus Yesus. Kristus telah menjadi hikmatbagi kita oleh Allah. Kristuslah yangmembuat kita benar di hadapan Allahdan menyucikan kita serta membebas-kan kita dari dosa. 31Jadi, seperti yang a1:31 Dikutip dari Yer. 9:24.

tertulis dalam Kitab Suci, “Barangsiapayang bermegah, hendaklah ia bermegahdalam Tuhan.”a

Berita tentang Kristus di Kayu Salib

21Saudara-saudara, ketika aku meng-unjungi kamu, aku menyampaikan ra-

hasia kebenaran Allah kepadamu, tetapiaku tidak menggunakan kata-kata yangindah ataupun hikmat yang luar biasa.2Aku telah mengambil keputusan bahwaselama aku bersama kamu, aku akan me-lupakan semuanya kecuali Yesus Kristusdan kematian-Nya di salib. 3Ketika akudatang kepadamu, aku sedang lemah dangentar disertai ketakutan. 4Ajaran dankata-kataku bukanlah kata-kata hikmatyang dapat meyakinkan orang, tetapiajaranku telah dibuktikan oleh kuasaRoh.* 5Aku melakukan itu supaya keper-cayaanmu ada di dalam kuasa Allah,bukan dalam hikmat manusia.

Hikmat Allah6Kami mengajarkan hikmat kepada

orang yang sudah dewasa, yaitu hikmatyang bukan dari dunia ini atau yangberasal dari penguasa dunia yang akansegera kehilangan kuasanya, 7tetapikami membicarakan hikmat Allah yangtersembunyi. Hikmat itu disembunyi-kan dari manusia. Allah merencanakanhikmat itu untuk kemuliaan kita sebe-lum dunia ini ada. 8Tidak seorang punpenguasa dunia ini yang dapat meng-erti hikmat itu. Jika sekiranya merekatelah mengerti hikmat itu, Tuhan yangmulia itu tidak akan disalibkannya.9Tetapi seperti yang tertulis dalamKitab Suci,*

“Tidak ada mata yang telah melihat,tidak ada telinga yang telah

mendengar,tidak seorang manusia pun yang telah

membayangkanyang telah disiapkan Allah untuk

orang yang mengasihi-Nya.”Yesaya 64:4

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 243

2441 KORINTUS 2:10–3:16

10Allah telah menunjukkan hal itusemua kepada kita melalui Roh.*

Roh mengetahui segala hal. Rohbahkan mengerti rahasia terdalam dariAllah. 11Yaitu: Tidak seorang pun tahupikiran orang lain, kecuali rohnya yangtinggal di dalam dia. Demikian jugahalnya dengan Allah, tidak ada yangtahu pikiran Allah. Hanya Roh Allahyang tahu pikiran itu. 12Kita tidak mene-rima roh dunia, tetapi kita menerimaRoh yang dari Allah. Kita menerima Rohitu sehingga kita mengerti yang diberi-kan Allah kepada kita.

13Jika kami membicarakan itu, kamitidak menggunakan kata-kata yang diajar-kan oleh hikmat manusia. Kami menggu-nakan kata-kata rohani menjelaskan yangrohani. 14Seorang yang tidak rohani tidakdapat menerima yang berasal dari RohAllah. Ia akan berpikir bahwa itu kebo-dohan. Ia tidak dapat mengerti tentangRoh sebab hal itu hanya dapat dimeng-erti secara rohani. 15Seorang yang rohanidapat menilai segala hal. Orang lain tidakdapat menilainya. Kitab Suci berkata,

16“Siapa yang mengetahui pikiran Tuhan?Siapa yang dapat mengatakan

kepada Tuhan,yang akan dilakukan-Nya?”

Yesaya 40:13

Kepada kami telah diberikan cara Kris-tus berpikir.

Mengikut Manusia Merupakan Kesalahan

31Saudara-saudara, dahulu aku tidakdapat berbicara kepadamu seperti

berbicara kepada orang yang rohani. Akuharus berbicara kepadamu sebagai ma-nusia duniawi — yaitu seperti bayidalam Kristus. 2Ajaran yang kusampai-kan adalah seperti susu, bukan makanankeras. Aku melakukan hal itu karenakamu belum dapat menerimanya.Bahkan sekarang pun kamu belum siapuntuk makanan yang keras. 3Kamubelum menjadi manusia yang rohani.Kamu masih saling iri dan berselisih. Halitu menunjukkan bahwa kamu belumrohani. Kamu berbuat sama seperti

a 3:13 Hari itu Hari di mana Kristus akanmenghakimi manusia.

orang duniawi. 4Seorang dari kamu ber-kata, “Aku pengikut Paulus,” dan yanglain berkata, “Aku pengikut Apolos.”Ketika kamu berkata demikian, kamuberbuat seperti orang duniawi.

5Apakah Apolos orang penting? Tidak.Apakah Paulus orang penting? Tidak.Kami hanyalah hamba Tuhan yang meno-long kamu untuk percaya. Setiap orangdari kami mengerjakan tugas yang kamiterima dari Tuhan. 6Aku menanam benihdan Apolos menyiramnya, tetapi Allahlahsatu-satunya yang membuat benih itutumbuh. 7Jadi, orang yang menanam atauyang menyiram tidak penting. HanyaAllah yang penting sebab Dialah yangmenumbuhkan. 8Orang yang menanamdan menyiram mempunyai tujuan yangsama. Dan setiap orang akan mendapatupah sesuai dengan pekerjaannya. 9Kamiadalah sesama pekerja untuk Allah, dankamu seperti ladang milik Allah.

Dan kamu merupakan rumah Allah.10Aku membangun dasar rumah itu se-perti seorang ahli bangunan. Aku meng-gunakan karunia yang diberikan Allahuntuk melakukannya. Orang lain mem-bangun di atas dasar itu, tetapi setiaporang harus hati-hati membangun.11Dasarnya sudah dibangun, dan tidakada yang dapat membangun dasar yanglain. Dasar yang sudah dibangun ialahYesus Kristus. 12Orang dapat memba-ngun di atas dasar itu dengan mengguna-kan emas, perak, permata, kayu, rumput,atau jerami. 13Pekerjaan yang dikerjakansetiap orang akan tampak dengan jelassebab akan dinyatakan pada Hari itu.a

Hari itu akan datang dengan api, dan apiitu akan menguji mutu pekerjaan setiaporang. 14Jika bangunan yang dibangun diatas dasar itu masih tetap berdiri, ia akanmenerima upah. 15Tetapi jika bangunanitu terbakar, ia akan menderita kerugian.Ia akan diselamatkan, tetapi ia sama se-perti yang melarikan diri dari api.

16Kamu harus tahu bahwa kamu baitAllah dan Roh Allah hidup dalam kamu.

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 244

245 1 KORINTUS 3:17–4:14

a3:19 Dikutip dari Ayb. 5:13. b3:20 Dikutipdari Mzm. 94:11. c3:22 Petrus Secara harfiah:“Kefas” artinya “Batu karang.”

17Jika ada orang yang membinasakanbait Allah, Allah akan membinasakan-nya, karena Bait Allah kudus. Dan kamusendirilah bait Allah.

18Janganlah menipu dirimu sendiri.Jika ada orang yang berpikir, bahwa iaorang yang berhikmat di dunia ini, biar-lah ia menjadi bodoh, supaya dapatsungguh-sungguh berhikmat, 19sebabhikmat dunia ini merupakan kebodohanbagi Allah. Seperti yang tertulis dalamKitab Suci,* “Allah menangkap orangyang berhikmat apabila mereka mem-pergunakan kecerdikannya.”a 20Danjuga tertulis, “Tuhan tahu pikiran orangyang berhikmat. Ia tahu bahwa pikiranmereka tidak berguna.”b 21Jadi, kamutidak boleh bangga tentang manusia.Semua adalah mil ikmu: 22Paulus,Apolos, dan Petrusc; dunia, hidup, ke-matian, waktu sekarang, dan masadepan, semuanya milikmu. 23Dan kamumilik Kristus dan Kristus milik Allah.

Para Rasul Kristus

41Orang harus menganggap kamiselaku hamba Kristus karena Allah

telah mempercayakan rahasia kebenarankepada kami. 2Seorang yang dipercaya-kan atas sesuatu harus menunjukkanbahwa ia sungguh-sungguh dapat diper-cayai. 3Aku tidak peduli meskipun kamumenghakimiku. Dan aku juga tidakpeduli dengan pengadilan manusia.Bahkan aku tidak menghakimi dirikusendiri. 4Sepanjang pengetahuanku, akutidak melakukan kesalahan. Hal itu tidakmembuktikan aku benar, Tuhanlah yangmenghakimi aku. 5Jadi, jangan mengha-kimi sebelum waktunya; tunggu sampaiTuhan datang. Ia akan menyatakan yangdisembunyikan dalam kegelapan danakan menyatakan tujuan rahasia hatimanusia. Kemudian Allah memberikanpujian kepada orang yang seharusnyamenerimanya.

6Saudara-saudara, aku memakaiApolos dan diriku sendiri sebagaicontoh untuk kamu dalam hal itu. Akumelakukannya supaya kamu dapat bela-jar arti kalimat ini dari kami, “Taatilahhanya yang tertulis dalam Kitab Suci.*”Maka tidak ada di antara kamu yangmenganggap, bahwa seseorang lebihbaik dari orang lain. 7Siapa yang me-ngatakan bahwa kamu lebih baik dari-pada yang lain? Semua yang kamumiliki adalah yang diberikan kepadamu.Jadi, j ika semua yang kamu milikiadalah yang diberikan kepadamu,mengapa kamu harus bangga, seakan-akan kamu menerimanya dengan kua-samu sendiri?

8Kamu menganggap bahwa kamutelah mempunyai segala kebutuhanmu,kamu telah kaya, kamu telah menjadiraja tanpa kami. Aku berharap bahwakamu sungguh-sungguh telah menjadiraja, sehingga kami dapat bersamakamu menjadi raja. 9Tetapi menurutaku, Allah telah memberikan tempatyang terakhir kepadaku dan kepadarasul-rasul* yang lain. Kami sepertiorang yang dijatuhi hukuman mati.Kami seperti tontonan bagi seluruhdunia — bagi malaikat-malaikat dan ma-nusia. 10Kami bodoh demi Kristus,tetapi kamu menganggap, bahwa kamuorang berhikmat dalam Kristus. Kamilemah, tetapi kamu menganggap,bahwa kamu kuat. Kamu dihormatiorang, tetapi kami dihina. 11Bahkansampai saat ini kami tidak memilikicukup makanan atau minuman, dankami tidak mempunyai cukup pakaian.Kami sering dipukul dan tidak mempu-nyai rumah. 12Kami bekerja kerasdengan tangan kami sendiri. Orang me-ngutuk kami, tetapi kami memberkati-nya. Orang menganiaya kami, dan kamimenerimanya. 13Kami difitnah, tetapikami mengatakan yang baik kepadanya.Pada saat ini kami masih diperlakukanseperti sampah dunia — sama sepertikotoran.

14Aku tidak berusaha untuk mem-permalukan kamu, tetapi aku menulis

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 245

2461 KORINTUS 4:15–5:13

hal itu untuk menegur kamu selakuanakku terkasih. 15Kamu boleh mem-punyai . guru dalam Kristus,tetapi kamu tidak mempunyai banyakbapa. Melalui Kabar Baik* aku telahmenjadi bapamu dalam Kristus Yesus.16Jadi, aku meminta kepadamu untukmenuruti teladanku. 17Sebab itulah,aku mengutus Timotius kepadamu.Dialah anakku yang terkasih dan yangsetia dalam Tuhan. Dia akan meng-ingatkan kamu tentang cara hidupdalam Kristus Yesus, yang kuajarkan disetiap jemaat.

18Beberapa dari kamu sudah menjadisombong dan mengira bahwa aku tidakakan mengunjungimu lagi. 19Aku akandatang kepadamu segera jika Tuhanmenghendakinya. Lalu aku akan meli-hat yang dapat dilakukan orang som-bong itu, bukan yang dapat dikatakan-nya. 20Aku ingin melihat itu sebab Ke-ra jaan Al lah bukanlah perkataan,melainkan kuasa. 21Yang mana kamuinginkan:

Aku da t ang kepadamu dengancambuk, atau aku datang dengan kasihdan kelembutan?

Masalah Tingkah Laku dalam Jemaat

51Aku sulit mempercayai yang dikata-kan orang tentang dosa percabulan

yang ada di antara kamu, yang jenisnyasangat buruk. Padahal orang kafir puntidak melakukannya. Ada yang mengata-kan bahwa ada orang yang memiliki istriayahnya. 2Dan kamu masih juga banggadengan dirimu sendiri, padahal seharus-nya kamu sedih. Orang yang melakukandosa itu seharusnya dikeluarkan daritengah-tengahmu. 3Tubuhku tidak adabersama kamu, tetapi secara rohani akuada bersama kamu. Dan aku telah meng-hakimi orang yang melakukan dosa itu.Aku telah menghukum orang yang ber-buat dosa seperti itu, seolah-olah akuada di tempat itu. 4Berhimpunlah dalamnama Tuhan kita Yesus. Aku akan ber-sama kamu secara rohani, dan kuasaYesus, Tuhan kita akan menyertaimu,5lalu serahkanlah dia kepada setan. Jadi,

a 5:5 dirinya yang berdosa Atau tubuhnya.Secara harfiah: “dagingnya.” b 5:6 ragiDipakai sebagai lambang kejahatan ataupengaruh buruk. c5:7 domba Paskah Yesusadalah kurban untuk umat-Nya, sepertidomba yang disembelih untuk Paskah Yahudi.d5:12–13 Dikutip dari Ul. 22: 21, 24.

dirinya yang berdosaa itu akan dibina-sakan. Kemudian rohnya dapat disela-matkan pada hari Tuhan.

6Kebanggaanmu tidak baik. Kamumengenal ungkapan ini, “Sedikit ragib

akan membuat seluruh adonan me-ngembang.” 7Buanglah semua ragi yanglama sehingga kamu menjadi adonanyang baru. Sesungguhnya kamu adalahroti yang tidak beragi. Kristus yang me-rupakan domba Paskahc kita sudah di-sembelih. 8Jadi, marilah kita memakanmakanan Paskah kita, tetapi bukandengan roti yang menggunakan ragiyang lama. Ragi yang lama itu adalahragi dosa dan perbuatan yang salah.Marilah kita memakan roti yang tidakberagi, yaitu roti kebaikan dan kebe-naran.

9Aku telah menulis surat kepadamusupaya kamu tidak bergaul dengan orangyang melakukan percabulan. 10Mak-sudku bukanlah melarang kamu bergauldengan orang berdosa di dunia ini.Mereka melakukan percabulan, ataurakus dan saling menipu, atau menyem-bah berhala.* Untuk menghindarinya,kamu harus meninggalkan dunia ini.11Aku menulis kepadamu untuk mem-beritahukan orang yang harus kamu hin-dari, yaitu: orang yang menyebut dirinyasaudara dalam Kristus, tetapi melakukanpercabulan, yang rakus, penyembah ber-hala, yang mengatakan hal yang burukkepada orang lain, pemabuk, penipuorang. Janganlah makan bersama-samadengan orang seperti itu.

12–13Sebenarnya bukanlah urusankumenghakimi orang yang bukan anggotajemaat. Allahlah menghakiminya, tetapikamu harus menghakimi orang yangmenjadi anggota jemaat. Kitab Suci* ber-kata, “Usirlah orang jahat dari tengah-tengahmu.”d

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 246

247 1 KORINTUS 6:1–7:1

Mengatasi Masalah di Antara Sesama Kristen

61Jika ada di antara kamu yang berse-lisih dengan yang lain, mengapa

kamu menghadap kepada orang yangtidak percaya kepada Allah? Mengapakamu mengizinkannya memutuskansiapa yang benar? Kamu harus malu.Mengapa kamu tidak meminta orang-orang kudus-Nya* untuk memutuskansiapa yang benar? 2Kamu pasti tahubahwa umat Allahlah yang akan meng-hakimi dunia ini. Jadi, jika kamu meng-hakimi dunia ini, pastilah kamu dapatmenghakimi perkara-perkara kecil.3Kamu tahu bahwa kelak kita akanmenghakimi malaikat-malaikat. Jadi, pas-tilah kita dapat menghakimi perkara-per-kara dalam hidup ini. 4Jika kamu mem-punyai hal-hal biasa yang harus diadili,mengapa kamu mengangkat hakim dariorang yang t idak termasuk dalamjemaat? 5Aku mengatakan ini supayakamu malu. Pasti ada beberapa orang ditengah-tengahmu yang cukup berhikmatuntuk mengadili perselisihan orang per-caya. 6Tetapi sekarang, seorang saudarapergi ke pengadilan untuk melawan sau-dara seiman yang lain. Kamu membiar-kan orang yang tidak percaya mengadiliperkara mereka.

7Ada saja perkara di antara kamuuntuk sa l ing mengadukan kepadahakim, itu menunjukkan bahwa kamusudah kalah. Lebih baik sekiranya kamumembiarkan seseorang melakukan kesa-lahan terhadap kamu. Lebih baik orangmenipu kamu. 8Padahal kamu sendirimelakukan kesalahan dan menipu. Dankamu melakukannya terhadap saudara-saudara seiman.

9–10Kamu pasti tahu bahwa orangyang bersalah tidak akan mendapatbagian dalam Kerajaan Allah. Janganlahtertipu. Orang yang tidak akan menda-pat bagian dalam Kerajaan Allah ialah:yang melakukan percabulan, penyembahberhala,* pezina, pelacur sesama laki-laki atau yang melakukan homoseks,pencuri, orang tamak, pemabuk, pemfit-nah, dan penipu. 11Dahulu beberapaorang di antara kamu sama seperti itu, a6:16 Dikutip dari Kej. 2:24.

tetapi kamu sudah dicuci bersih, sudahdisucikan, dan sudah dibenarkan di ha-dapan Allah dalam nama Tuhan YesusKristus dan oleh Roh Allah kita.

Pakailah Tubuhmu untuk Kemuliaan Allah12Segala sesuatu diperbolehkan

bagiku, tetapi tidak semuanya berguna.Segala sesuatu diperbolehkan bagiku,tetapi aku tidak akan membiarkannyamenguasai aku. 13Makanan untuk perutdan perut untuk makanan, tetapi Allahakan membinasakan kedua-duanya.Tubuh bukan untuk melakukan perca-bulan, tetapi untuk Tuhan, dan Tuhanuntuk tubuh. 14Dengan kuasa-Nya, Allahmembangkitkan Tuhan Yesus dari kema-tian. Allah juga akan membangkitkankita dari kematian. 15Kamu pasti tahubahwa tubuhmu adalah bagian dari Kris-tus. Apakah aku boleh mengambilbagian dari Kristus dan memakainyauntuk tubuh pelacur? Tidak. 16Sebab adatertulis dalam Kitab Suci,* “Dua orangakan menjadi satu daging.”a Jadi, kamuharus tahu, jika seseorang menyatukandirinya dengan pelacur, berarti ia men-jadi satu tubuh dengan orang itu.17Tetapi orang yang menyatukan dirinyadengan Tuhan, akan menjadi satudengan Tuhan dalam roh.

18Jadi, jauhilah percabulan. Semuadosa yang lain yang dilakukan orang ter-dapat di luar tubuhnya, tetapi orangyang melakukan percabulan, berdosaterhadap tubuhnya sendiri. 19Kamuharus tahu bahwa tubuhmu adalah baitRoh Kudus.* Roh Kudus ada di da-lammu. Kamu sudah menerima RohKudus dari Allah. Kamu bukan lagi mi-likmu sendiri. 20Kamu sudah dibeliAllah dengan harga mahal. Oleh sebabitu, muliakanlah Allah dengan tubuhmu.

Tentang Pernikahan

71Sekarang aku akan membicarakanhal yang telah kamu tulis kepadaku.

Ya, baik, bila seorang laki-laki tidak me-

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 247

2481 KORINTUS 7:2–24

nikah. 2Tetapi karena percabulan sangatberbahaya, haruslah setiap orang mem-punyai istri. Dan setiap perempuanharus mempunyai suaminya sendiri.3Suami harus memenuhi kewajibannyaterhadap istrinya, dan juga istri terha-dap suaminya. 4Istri tidak mempunyaikuasa atas tubuhnya sendiri, tetapi sua-minyalah yang berkuasa atas tubuhnya.Dan suami tidak mempunyai kuasa atastubuhnya sendiri, tetapi istrinyalahyang berkuasa. 5Jangan menolak untuksaling memberikan tubuhmu, kecualiuntuk sementara waktu atas kesepa-katan bersama. Maksudnya supayakamu mempunyai waktu untuk berdoa,kemudian bersatu lagi. Hal itu perlusupaya setan tidak mencobai kamu bilakamu tidak dapat menahan hawa naf-sumu. 6Aku mengatakan itu untukmemberi izin kepadamu berpisah se-mentara waktu. Itu bukanlah perintah.7Aku ingin supaya setiap orang sepertiaku, tetapi setiap orang menerima karu-nianya dari Allah. Ada orang yang me-nerima karunia ini, dan orang lain me-nerima karunia itu.

8Untuk orang yang tidak menikah danpara janda, aku menganjurkan: Baik bagimereka tidak menikah seperti aku.9Tetapi jika mereka tidak bisa menguasaidirinya, baiklah mereka menikah. Lebihbaik menikah daripada terbakar oleh ke-inginan nafsunya.

10Sekarang aku memberi perintahkepada orang yang menikah. Perintahitu bukan dari aku, tetapi dari Tuhan.Seorang istri tidak boleh meninggalkansuaminya. 11Jika seorang istri mening-galkan suaminya, ia tidak boleh menikahlagi. Atau ia harus kembali kepada sua-minya. Juga suami tidak boleh mencerai-kan istrinya.

1 2Aku yang menga takan in i —bukan Tuhan — kepada semua oranglain: Seorang saudara seiman mungkinmempunyai istri yang belum percayakepada Tuhan. Jika istri itu mau tinggaldengan dia, ia tidak boleh mencerai-kannya. 13Seorang perempuan mungkinjuga mempunyai seorang suami yang

belum percaya kepada Tuhan. Jikasuami itu mau tinggal dengan dia, istrii tu t idak bo leh mencera ikannya .14Suami yang belum percaya akan diku-duskan oleh istri yang percaya. Danistri yang belum percaya akan dikudus-kan oleh suami yang sudah percaya.Jika hal itu tidak benar, anak-anakmutidak bersih, tetapi sekarang merekasudah kudus.

15Tetapi jika orang yang tidak percayamemutuskan untuk meninggalkanmu,biarkan ia pergi. Jika hal itu terjadi, sau-dara atau saudari seiman menjadi bebas.Allah memanggil kita untuk hidupdalam damai. 16Istri-istri, mungkinkamu akan menyelamatkan suamimu;dan kamu para suami, mungkin kamuakan menyelamatkan istrimu. Kamutidak tahu sekarang yang akan terjadikemudian.

Hiduplah Sebagaimana Kamu Dipanggil Allah17Setiap orang harus selalu hidup

sesuai dengan cara-cara yang telah dibe-rikan Tuhan — yaitu bagaimana kamusewaktu dipanggil Allah. Inilah per-aturan yang kubuat di semua jemaat.18Jika seorang telah disunat pada waktuia dipanggil, ia tidak perlu mengubah su-natnya.* Jika seorang dipanggil padawaktu ia belum disunat, ia tidak perludisunat. 19Bersunat atau tidak disunat,itu tidak penting. Yang penting adalahmematuhi perintah-perintah Allah.20Setiap orang harus tetap seperti ketikaia dipanggil Allah. 21Jika kamu seoranghamba, ketika Allah memanggilmu, ja-nganlah hal itu mengganggumu, tetapijika engkau dapat bebas, bebaslah.22Seorang menjadi bebas ketika Tuhanmemanggilnya pada saat dia menjadihamba dan menjadi milik Tuhan. Demi-kian juga orang yang bebas pada waktuTuhan memanggilnya, sekarang diamenjadi hamba Kristus. 23Kamu sudahdibeli tunai. Jadi, janganlah menjadihamba manusia. 24Saudara-saudara,dalam hidupmu yang baru bersamaAllah, tetaplah hidupmu seperti ketikaAllah memanggilmu.

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 248

249 1 KORINTUS 7:25–40

a 7:25 tidak menikah Secara harfiah:“perawan.”

Pertanyaan tentang Pernikahan25Sekarang aku menulis tentang

orang yang tidak menikah.a Aku tidakmendapat perintah dari Tuhan tentanghal ini, tetapi aku menyampaikan penda-patku. Dan aku dapat dipercaya sebabTuhan sudah menunjukkan rahmat ke-padaku. 26Saat ini merupakan masa yangsukar. Jadi, aku pikir, lebih baik bagikamu tetap seperti keadaanmu. 27Jikakamu mempunyai istri, jangan berusahabebas dari dia. Jika kamu tidak menikah,jangan berusaha mencari istri. 28Tetapijika kamu memutuskan untuk menikah,hal itu bukan dosa. Gadis yang belumpernah menikah, jika ia menikah bukan-lah dosa, tetapi orang yang menikahakan mendapat masalah dalam hidupini. Aku mau membebaskan kamu darimasalah itu.

29Saudara-saudara, maksudku demi-kian: Kita tidak mempunyai banyak lagiwaktu. Jadi, mulai sekarang orang yangmempunyai istri harus menggunakanwaktunya untuk melayani Tuhan sepertimereka yang tidak mempunyai istri.30Orang yang bersedih harus hidupseolah-olah mereka tidak sedih. Orangyang berbahagia, harus hidup sepertiorang yang tidak bahagia. Orang yangmembeli barang-barang harus hidup se-perti orang yang tidak punya apa-apa.31Orang yang biasa menggunakan barang-barang dari dunia ini harus hidup seolah-olah barang-barang itu tidak berguna ba-ginya. Kamu harus hidup seperti itukarena dunia ini akan segera lenyap.

32Aku mau supaya kamu tidak khawa-tir. Orang yang tidak menikah akansibuk dengan pekerjaan-pekerjaanTuhan. Dia berusaha untuk menyenang-kan Tuhan. 33Tetapi orang yang menikahakan sibuk dengan hal-hal duniawi. Iaberusaha untuk menyenangkan istrinya.34Ia harus memikirkan dua hal — me-nyenangkan istrinya dan menyenangkanTuhan. Perempuan yang tidak menikahatau gadis yang tidak akan menikah,

b 7:38 Ayat 36–38 Dapat juga diterjemahkandemikian: 36Seorang laki-laki mungkin berpikirbahwa ia tidak melakukan hal yang tepatterhadap putrinya, dan jika gadis itubertambah tua, ia berpikir bahwa perkawinanitu perlu, seharusnya ia melakukan yangdikehendakinya. Ia seharusnya membiarkanputrinya kawin. Itu bukan dosa. 37Tetapi laki-laki lain bisa saja lebih yakin terhadappikirannya, bahwa tidak perlu perkawinan. Diabebas melakukan yang dikehendakinya. Jikaorang itu telah memutuskan dalam hatinyasendiri untuk membiarkan putrinya tidakkawin, dia melakukan yang benar. 38Jadi,orang yang memberikan putrinya kawin, diamelakukan yang benar. Dan orang yang tidakmemberikan putrinya kawin, melakukan halyang lebih baik lagi.

sibuk dengan pekerjaan Tuhan. Dia inginmemberikan dirinya sepenuhnya, baiktubuh maupun rohnya kepada Tuhan,tetapi perempuan yang menikah akansibuk dengan hal-hal dunia ini untukberusaha menyenangkan suaminya.35Aku mengatakan hal itu untuk meno-longmu. Aku tidak berusaha membata-simu, tetapi aku mau, supaya kamu me-lakukan yang patut. Dan aku mau supayakamu memberikan seluruh hidupmukepada Tuhan dengan tidak memberikanwaktumu untuk yang lain.

36Seorang laki-laki mungkin berpikirbahwa ia tidak melakukan hal yang tepatterhadap tunangannya, dan jika gadis itubertambah tua, dan ia sendiri merasaharus kawin, hendaklah ia melakukanyang diinginkannya. Ia tidak berdosa jikamereka kawin. 37Tetapi laki-laki lainmungkin lebih yakin dengan pendapat-nya, bahwa pernikahan tidak perlu, iabebas melakukan yang diinginkannya.Jika ia telah memutuskan dalam hatinyauntuk tidak mengawini gadisnya, ia jugamelakukan yang benar. 38Jadi, orangyang mengawini tunangannya, akan me-lakukan yang benar. Dan orang yangtidak kawin, jauh lebih baik lagi.b

39Seorang perempuan terikat kepadasuaminya selama suami itu hidup. Jikasuaminya meninggal, perempuan itubebas untuk menikah dengan laki-lakiyang disukainya, tetapi ia harus menikahdalam Tuhan. 40Perempuan itu akan

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 249

2501 KORINTUS 8:1–9:9

lebih bahagia jika ia tidak menikah lagi.Ini adalah pendapatku, dan aku percaya,bahwa aku juga mempunyai Roh Allah.

Makanan yang Dipersembahkan kepada Berhala

81Sekarang aku menulis tentangdaging yang dikurbankan kepada ber-

hala.* Kita tahu bahwa, “Kita semuamempunyai pengetahuan.” “Pengeta-huan” itu membuat kamu sombong,tetapi kasih membuat kamu menolongo r a ng l a i n s emak in be r t umbuh .2Seorang yang berpikir bahwa ia tahusesuatu, sebenarnya ia belum tahu yangseharusnya diketahuinya. 3Tetapi orangyang mengasihi Allah, dikenal olehAllah.

4Jadi, tentang makan daging: Kitatahu bahwa tidak ada berhala di duniaini. Dan kita tahu bahwa hanya ada satuAllah. 5Meskipun ada benda-benda yangdisebut allah di surga atau di bumi,memang banyak benda yang disebutorang ‘allah’ atau ‘tuhan’. 6Namun, bagikita hanya ada satu Allah, yaitu Bapa.Segala sesuatu berasal dari Dia, dan kitahidup untuk Dia. Dan hanya ada satuTuhan, yaitu Yesus Kristus. Segala se-suatu dijadikan dengan perantaraanYesus, dan kita hidup karena Dia.

7Namun, tidak semua orang tahuakan hal itu; beberapa orang mempu-nyai kebiasaan menyembah berhalasampai saat ini. Jadi, sekarang, pada saatmereka makan daging, mereka masihmenganggap seakan-akan itu milik ber-hala. Mereka tidak yakin bahwa merekaboleh makan daging. Jadi, bila merekamemakannya, mereka merasa bersalah.8Makanan tidak akan membuat kita se-makin dekat kepada Allah. Menolakmakan tidak membuat kita kurang me-nyenangkan Allah. Dan makan tidakmembuat kita lebih baik.

9Dan hati-hatilah dengan kebebas-anmu yang dapat membuat orang yangragu-ragu jatuh ke dalam dosa. 10Engkautahu bahwa engkau dapat memakansegala sesuatu, sehingga engkau dapatmakan dalam kuil berhala. Tetapi orangyang ragu-ragu mungkin melihat engkau

a 9:5 Petrus Secara harfiah: “Kefas” artinya“Batu karang.”

makan di sana, tentu hal itu akan mendo-rongnya memakan daging yang dipersem-bahkan kepada berhala. 11Jadi, saudarayang lemah akan dihancurkan, sebab pe-ngetahuanmu yang lebih baik itu. DanKristus telah mati baginya. 12Jika kamusecara demikian berdosa kepada saudara-saudaramu dan kamu melukai hatinyadengan melakukan hal yang salah menu-rut mereka, kamu juga berdosa kepadaKristus. 13Jadi, jika makanan yang akumakan membuat saudaraku berdosa, akutidak akan makan daging lagi. Aku akanberhenti memakannya untuk selamanyasehingga aku tidak membuat saudarakuberdosa.

Hak yang Tidak Digunakan Paulus

91Aku orang bebas. Aku seorangrasul.* Aku sudah melihat Yesus,

Tuhan kita. Kamu semua adalah buktidari pekerjaanku dalam Tuhan. 2Oranglain mungkin tidak menerima aku seba-gai rasul, tetapi kamu pasti menerimakusebagai rasul. Kamu semua merupakanbukti bahwa aku rasul dalam Tuhan.

3Beberapa orang mau mengujiku daninilah jawabku: 4Tidakkah kami mempu-nyai hak untuk makan dan minum?5Tidakkah kami mempunyai hak untukmembawa istri yang percaya dalam perja-lanan kami? Rasul-rasul dan saudara-sau-dara Tuhan dan Petrusa telah melakukanhal itu. 6Apakah hanya Barnabas dan akuyang harus bekerja untuk mencukupi ke-butuhan hidup? 7Tidak ada tentara yangmelayani dalam dinas ketentaraan danmembayar gajinya sendiri. Tidak adaorang yang menanam anggur di kebun-nya dengan tidak memakan buah anggur-nya sendiri. Tidak ada seorang gembalayang mengurus ternaknya tanpa pernahmeminum susunya.

8Aku hanya menyebutkan yang ber-hubungan dengan hidup sehari-hari.Hukum Taurat Allah juga mengatakanhal yang sama. 9Ada tertulis dalamhukum Taurat Musa,* “Jika seekor

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 250

251 1 KORINTUS 9:10–27

a9:9 Dikutip dari Ul. 25:4.

lembu sedang mengirik biji-bijian,jangan menutup mulutnya dan mela-rangnya makan.”a Jika Allah berkata de-mikian, apakah Ia hanya berpikir ten-tang lembu? Tidak. 10Sesungguhnya Iasedang berbicara tentang kita. Nas ituberkata untuk kita, orang yang mengirikbiji-bijian, mengharapkan mendapat ba-giannya. 11Kami menanam benih rohanidi antara kamu. Jadi, kami harus dapatmenuai sesuatu dari kamu untuk hidupini. Apakah kami meminta terlalubanyak? Tidak. 12Orang lain mempunyaihak untuk menerima hal itu dari kamu.Tentu kami juga mempunyai lebihbanyak hak untuk itu, tetapi kami tidakmempergunakan hak itu. Sebaliknya,kami menanggung segala sesuatu supayakami tidak menghambat pemberitaanKabar Baik* tentang Kristus. 13Pastikamu tahu bahwa orang yang bekerja didalam Bait* mendapat makanan dariBait. Dan orang yang melayani mezbah*mendapat bagian dari mezbah. 14Hal itusama seperti orang yang bekerja untukmemberitakan Kabar Baik. Tuhan sudahmemerintahkan orang yang memberita-kan Kabar Baik untuk mendapat upah-nya dari pekerjaan itu.

15Dan aku belum menggunakan hakitu. Aku tidak berusaha untuk menerimaapa pun dari kamu. Itu bukan tujuankumenuliskan ini. Lebih baik aku mati da-r ipada hi lang yang kubanggakan.16Pekerjaan memberitakan Kabar Baikbukanlah alasan bagiku untuk memegah-kan diri. Memberitakan Kabar Baik me-rupakan kewajibanku, yang harus kula-kukan. Celakalah aku jika tidak membe-ritakan Kabar Baik kepada orang. 17Jikaaku melakukan pekerjaan memberitakanKabar Baik sebab pilihanku sendiri,maka aku berhak untuk mendapat upah,tetapi aku tidak mempunyai pilihan.Aku harus memberitakan Kabar Baikserta melakukan tugas yang diberikankepadaku. 18Jadi, apakah yang kuterimadari pekerjaan itu? Inilah upahku: yaitupada saat aku memberitakan Kabar Baik

kepada orang, aku dapat memberikan-nya dengan cuma-cuma. Dengan caraitu, aku tidak menggunakan hak untukdibayar dalam melakukan pekerjaanmemberitakan Kabar Baik.

19Aku bebas dan bukan milik siapa-siapa, tetapi aku menjadikan dirikuhamba semua orang. Aku melakukan ituuntuk menolong sebanyak mungkinorang untuk selamat. 20Aku menjadiorang Yahudi bagi orang Yahudi. Akumelakukannya untuk memenangkanmereka. Aku sendiri tidak terikat padahukum Taurat, tetapi untuk orang yangdi bawah hukum Taurat, aku menjadi se-orang yang terikat pada hukum Taurat.Aku melakukannya untuk memenang-kan orang yang hidup di bawah hukumTaurat. 21Untuk orang yang hidup tanpahukum Taurat, aku menjadi sepertiorang yang tidak mempunyai hukumTaurat. Aku melakukannya untuk meme-nangkan orang yang hidup tanpa hukumTaurat. Sesungguhnya aku bukan tanpahukum Allah, tetapi aku diatur olehhukum Kristus. 22Bagi orang yang lemahaku menjadi seperti orang yang lemahsupaya aku dapat menolong merekauntuk diselamatkan. Aku sudah menjadisegala-galanya bagi semua orang. Akumelakukannya supaya aku dapat menye-lamatkan orang dengan semua jalanyang mungkin. 23Aku melakukan semuaitu sebab Kabar Baik. Aku melakukanhal itu supaya aku juga menerima berkatdari Kabar Baik itu.

24Kamu tahu bahwa dalam pertan-dingan semua pelari berlari, tetapihanya satu yang mendapat hadiah. Jadi,berlarilah sedemikian rupa, untukmenang. 25Semua orang yang bersaingdalam pertandingan telah berlatihdengan tekun. Mereka berusaha mene-rima penghargaan. Mahkota hanyalahbenda dunia yang tidak akan tahan lama,tetapi mahkota kita tidak akan berakhir.26Jadi, aku berlari seperti orang yangmempunyai sasaran. Aku bertanding se-perti petinju yang memukul sesuatu,bukan hanya memukul angin. 27Aku me-latih tubuhku sendiri dan menguasainya.

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 251

2521 KORINTUS 10:1–22

a10:1 awan Awan menunjukkan jalan kepadaorang Israel pada siang hari keluar dari Mesirdan menyeberangi Laut Merah. Lih.Kel. 13:20–22; 14:19, 20. b 10:7 Dikutip dariKel. 32:6.

Aku melakukannya supaya aku tidak di-tolak Allah setelah aku memberitakanKabar Baik kepada orang lain.

Peringatan dari Sejarah Umat Allah

10 1Saudara - s auda ra , aku mausupaya kamu tahu tentang yang

terjadi pada nenek moyang kita padazaman Musa.* Mereka berada di bawahawan a dan ber ja lan mela lu i l aut .2Mereka telah dibaptis di dalam Musa,dalam awan, dan laut. 3Mereka mema-kan makanan rohani yang sama. 4Danmereka minum minuman rohani yangsama. Mereka minum dari batu karangrohani yang menyertainya, batu karangitu adalah Kristus. 5Tetapi Allah tidakberkenan kepada sebagian besar darimereka, dan mereka dibunuh di padanggurun.

6Yang terjadi itu merupakan contohbagi kita. Contoh itu harus menghenti-kan kita menginginkan yang jahat se-perti yang dilakukan mereka itu. 7Janganmenyembah berhala* seperti yang dila-kukan oleh beberapa dari antaranya.Ada tertulis dalam Kitab Suci,* “Orang-orang itu duduk untuk makan danminum, mereka berdiri untuk menari.”b

8Kita tidak boleh melakukan percabulanseperti yang dilakukan oleh beberapaorang itu. Dalam satu hari mati .orang. 9Jangan menguji kesabaran Tuhanseperti yang dilakukan beberapa darimereka. Mereka mati digigit ular.10Jangan bersungut-sungut seperti bebe-rapa dari mereka. Mereka dibunuh olehmalaikat pemusnah.

11Yang terjadi pada mereka merupa-kan contoh. Dan hal itu dituliskan untuknasihat bagi kita, yang hidup menjelangakhir zaman. 12Orang yang berpikirbahwa ia berdiri teguh harus waspadasupaya tidak jatuh. 13Pencobaan-penco-baan yang kamu hadapi hanya sepertipencobaan yang dialami mereka, tetapi

c 10:16 cawan berkat Cawan tempat angguryang dipakai oleh orang Kristen sewaktuperjamuan Tuhan untuk memperingatikematian Kristus. d 10:22 membuat Tuhancemburu Baca Ul. 32:16, 17.

kamu dapat mempercayai Allah. Ia tidakakan membiarkan kamu dicobai lebihdaripada yang dapat kamu tanggung.Pada saat kamu dicobai, Ia akan membe-rikan jalan keluar dari pencobaan itu se-hingga kamu dapat bertahan.

14Jadi, Saudara-saudara terkasih, jau-hilah penyembahan berhala. 15Aku ber-kata kepadamu seolah-olah kamu orangcerdik; kamu dapat menentukan sendiriapakah benar atau tidak yang telah kuka-takan. 16Bukankah cawan berkatc yangkita syukuri itu, merupakan gambaranbahwa kita turut ambil bagian dalamdarah Kristus? Dan bukankah roti yangkita pecahkan itu merupakan gambaranbahwa kita turut ambil bagian dalamtubuh Kristus? 17Hanya ada sepotongroti, dan kita banyak, tetapi kita benar-benar satu tubuh, sebab kita turut ambilbagian dalam roti yang satu itu.

18Pikirkanlah yang terjadi ketikaorang I s rae l* mempersembahkankurban.* Ketika mereka makan dagingyang dikurbankan, bukankah merekamakan bersama dengan Allah di mejapersembahan? 19Apakah aku mengata-kan bahwa persembahan kepada berhalasama seper t i persembahan orangYahudi? Tidak, sebab berhala tidak ada,dan yang dipersembahkan kepada ber-hala tidak mempunyai arti. 20Aku ber-kata bahwa makanan yang dipersembah-kan kepada berhala merupakan persem-bahan kepada roh-roh jahat, bukankepada Allah. Dan aku tidak mau supayakamu turut ambil bagian dengan roh-rohjahat. 21Kamu tidak boleh minum daricawan Tuhan dan kemudian minum daricawan roh-roh jahat. Kamu tidak bolehmakan di meja perjamuan Tuhan dan ke-mudian makan dengan roh-roh jahat.22Hal itu akan membuat Tuhan cem-buru.d Kita tahu bahwa Ia jauh lebihkuat daripada kita.

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 252

253 1 KORINTUS 10:23–11:14

a10:26 Dikutip dari Mzm. 24:1; 50:12; 89:11.

Pakailah Kebebasanmu untuk Kemuliaan Allah23Segala sesuatu diperbolehkan,

tetapi tidak semuanya baik. Segala se-suatu diperbolehkan, tetapi tidak semua-nya menguatkan iman. 24Orang tidakboleh berusaha melakukan sesuatu yanghanya akan menolong dirinya sendiri. Iaharus berusaha melakukan yang baikuntuk orang lain.

25Makanlah daging yang dijual dipasar dan jangan bertanya tentang dagingyang kamu kira tidak layak dimakan.26Kamu boleh memakannya sebab “bumidan semua isinya adalah milik Tuhan.”a

27Orang yang belum percaya mungkinmengundang kamu makan, dan kamumau datang; makanlah semua yang dihi-dangkan di hadapanmu. Jangan bertanyaapakah makanan itu layak dimakan.28Tetapi jika ia mengatakan kepadamu,“Itu telah dipersembahkan kepada ber-hala,*” jangan makan itu. Beberapa orangmenganggap itu salah, dan itu dapat me-nimbulkan masalah terhadap orang yangmengatakan itu kepadamu. 29Aku tidakbermaksud supaya kamu menganggapnyasalah, tetapi orang lain dapat mengang-gapnya salah. Hanya itulah alasannya akutidak mau makan daging. Kebebasankutidak dapat ditentukan oleh pikiran oranglain. 30Aku memakan makanan denganucapan syukur dan tidak ingin dikecamhanya sebab sesuatu yang kusyukuri.

31Jadi, jika kamu makan atau minumatau melakukan sesuatu, lakukanlah ituuntuk kemuliaan Allah. 32Jangan mela-kukan sesuatu yang membuat orang lainmelakukan yang salah — orang Yahudi,orang Yunani, atau jemaat Allah. 33Akutelah melakukan hal seperti itu. Akuberusaha untuk menyenangkan orangdengan semua cara. Aku tidak berusahamelakukan hal yang baik untukku. Akuberusaha untuk melakukan hal yangbaik untuk orang banyak sehinggamereka dapat diselamatkan.

11 1Ikutilah teladanku, sama sepertiaku meneladani Kristus.

b 11:3 laki-laki Yang dimaksud ialah‘suaminya.’

Berada di bawah Kuasa2Aku memuji kamu sebab kamu meng-

ingat aku dalam segala hal. Kamu meng-ikuti dengan cermat semua ajaran yangkuberikan kepadamu. 3Tetapi aku mau,supaya kamu tahu tentang hal ini: Kepaladari setiap laki-laki adalah Kristus. Kepaladari perempuan adalah laki-laki.b DanKepala dari Kristus adalah Allah.

4Setiap laki-laki yang bernubuat* atauberdoa dengan kepala yang bertudung,memalukan kepalanya. 5Tetapi setiap pe-rempuan yang berdoa atau bernubuatharus menudungi kepalanya. Jika ia tidakmenudungi kepalanya, berarti ia memalu-kan kepalanya. Ia menjadi sama sepertiperempuan yang mencukur kepalanya.6Jika seorang perempuan tidak menu-dungi kepalanya, hal itu sama seperti me-motong semua rambutnya. Memotongrambut atau mencukur kepala merupakanhal yang memalukan bagi seorang perem-puan. Dia harus menudungi kepalanya.

7Tetapi seorang laki-laki hendaknyatidak menudungi kepalanya, sebab diagambar Allah dan menunjukkan kemu-liaan Allah. Perempuan menunjukkankemuliaan laki-laki. 8Laki-laki tidak ber-asal dari perempuan, tetapi perempuan-lah yang berasal dari laki-laki. 9Tetapidalam Tuhan, perempuan dan laki-lakisaling membutuhkan. 10Itulah sebabnya,perempuan harus menudungi kepalanyauntuk menunjukkan, bahwa ia berada dibawah kuasa. Dan dia juga harus mela-kukan hal itu karena para malaikat.

11Tetapi dalam Tuhan tidak ada perem-puan tanpa laki-laki, dan tidak ada laki-laki tanpa perempuan. 12Hal itu benarsebab perempuan berasal dari laki-laki,tetapi juga laki-laki lahir dari perempuan.Sesungguhnya, semua berasal dari Allah.

13Ambillah keputusan untuk dirimusendiri: Apakah benar seorang perem-puan berdoa kepada Allah tanpa sesuatudi kepalanya? 14Bahkan alam pun meng-ajarkan kepadamu bahwa memalukan,bila seorang laki-laki berambut panjang.

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 253

2541 KORINTUS 11:15–12:3

a 11:20 Perjamuan Tuhan Perjamuan khususyang dikatakan Yesus kepada pengikut-pengikut-Nya supaya dilakukan untukmengingat Dia. Lih. Luk. 22:14–20.

15Rambut panjang merupakan kehor-matan bagi seorang perempuan. Rambutpanjang diberikan kepada perempuanuntuk menudungi kepalanya. 16Bebe-rapa orang mungkin masih ingin berde-bat tentang hal itu, tetapi kita danjemaat-jemaat Allah tidak menerimayang dilakukan mereka itu.

Perjamuan Tuhan17Dalam hal-hal berikut ini, aku tidak

memuji kamu. Pertemuan-pertemuanmulebih menyakitimu daripada meno-longmu. 18Pertama, aku mendengarbahwa, ketika kamu berkumpul sebagaijemaat, kamu terpecah-pecah. Dan sedi-kit banyaknya aku percaya dalam hal itu.19Perlu juga ada perbedaan di antarakamu yang akan memperjelas siapakahdi antara kamu yang sungguh-sungguhmelakukan yang benar. 20Ketika kamuberkumpul, sesungguhnya kamu tidakmakan perjamuan Tuhan.a 21Sebabketika kamu makan, setiap orang makantanpa menunggu yang lain. Beberapaorang ada yang kelaparan, dan yang lainkekenyangan sampai mabuk. 22Kamudapat makan atau minum di rumahmusendiri. Tampaknya kamu berpikirbahwa jemaat Allah tidak penting. Kamumempermalukan orang yang miskin.Apa yang harus kukatakan padamu?Apakah aku harus memujimu untuk halitu? Aku tidak memujimu.

23Ajaran yang kuberikan kepadamusama seperti yang kuterima dari Tuhan:Pada malam ketika Tuhan Yesus diserah-kan untuk dibunuh, Ia mengambil roti24dan bersyukur atas roti itu. KemudianYesus memecahkannya dan berkata,“Inilah tubuh-Ku yang Kuberikan un-tukmu. Lakukanlah itu untuk mengingatAku.” 25Dengan cara yang sama, sesu-dah makan, Yesus mengambil secawananggur. Yesus berkata, “Anggur ini me-nunjukkan perjanjian yang baru antaraTuhan dengan pengikut-Nya. Perjanjian

ini dimulai dengan darah-Ku. Apabilakamu minum ini, lakukanlah itu untukmengingat Aku.” 26Setiap kali kamumakan roti dan minum dari cawan ini,berarti kamu memberitakan kematianTuhan sampai kedatangan-Nya.

27Jadi, jika ada orang makan roti atauminum dari cawan Tuhan dengan tidakmenghormati-Nya, ia berdosa terhadaptubuh dan darah Tuhan. 28Setiap orangharus memeriksa hatinya sebelum diamakan roti atau minum dari cawan itu.29Jika seorang makan roti atau minumdari cawan tanpa mengakui kamu tubuhTuhan, ia mendatangkan hukuman atasdirinya dengan jalan makan dan minumdari cawan itu. 30Itulah sebabnya,banyak yang sakit dan lemah di tengah-tengahmu, dan banyak yang sudah mati.31Tetapi jika kita menguji diri kita,Tuhan tidak akan menghakimi kita.32Tetapi apabila Tuhan menghakimi kita,Ia menghukum kita untuk menunjukkanjalan yang benar. Ia melakukan hal itusupaya kita tidak dihukum bersama-sama dengan dunia ini.

33Jadi, Saudara-saudara, apabila kamuberkumpul untuk makan dan minum, bi-arlah kamu saling menunggu. 34Jika adaseorang yang sangat lapar untuk me-nunggu, sebaiknya ia makan dahulu dirumahnya, supaya kamu jangan berkum-pul untuk dihukum. Aku akan mengata-kan kepadamu tentang yang lain apabilaaku datang.

Karunia Roh Kudus

12 1Sekarang, Saudara-saudara, akumau supaya kamu memahami

tentang karunia-karunia Roh. 2Kamumengingat hidupmu sebelum kamumenjadi orang percaya. Kamu membiar-kan dirimu dipengaruhi dan dipimpinkepada penyembahan berhala,* yaituyang tidak mempunyai hidup. 3Jadi, akuberkata kepadamu, tidak ada seorangpun dapat berkata dengan pertolonganRoh Allah, “Terkutuklah Yesus.” Dantidak seorang pun dapat berkata, “Yesusadalah Tuhan,” tanpa pertolongan RohKudus.*

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 254

255 1 KORINTUS 12:4–28

a12:13 Dan … yang sama Secara harfiah: “Dankita semua telah diberi Roh yang sama untukdiminum.”

4Ada berbagai karunia Roh,* tetapisemua berasal dari Roh yang sama. 5Danada berbagai cara pelayanan, dan semuaitu berasal dari Tuhan yang sama. 6Danada berbagai cara Allah bekerja di dalammanusia, tetapi semua cara itu datang-nya dari Allah yang sama. Allah bekerjadi dalam kita semuanya untuk melaku-kan segala sesuatu.

7Sesuatu yang dari Roh dapat dilihatpada setiap orang. Roh memberikannyakepada setiap orang untuk menolongorang lain. 8Roh memberikan kemam-puan kepada seseorang berkata-katadengan hikmat. Dan Roh yang samamemberikan kemampuan kepada orangyang lain berbicara dengan pengeta-huan. 9Roh yang sama memberikaniman kepada seseorang. Dan Roh yangsatu itu juga memberikan kemampuanmenyembuhkan. 10Roh itu memberikankemampuan kepada orang melakukanmukjizat,* kepada yang lain bernubuat,*dan kepada yang lain kemampuan mem-bedakan roh yang baik dari yang jahat.Roh itu juga memberikan kemampuankepada orang berkata-kata dalam berba-gai bahasa Roh, dan kepada orang lainkemampuan menerjemahkan bahasa itu.11Satu Roh, Roh yang sama, melakukansemuanya itu. Roh itu menentukan ka-runia untuk setiap orang.

Tubuh Kristus12Tubuh manusia hanya satu, tetapi

mempunyai banyak bagian. Ya, banyakbagian dalam satu tubuh, tetapi semua-nya membentuk hanya satu tubuh. Kris-tus juga demikian. 13Kita semua telah di-baptis* ke dalam satu tubuh oleh satuRoh,* baik orang Yahudi atau orangYunani, baik hamba atau orang yangbebas. Dan kepada kita semua telah di-berikan Roh yang sama.a

14Tubuh manusia mempunyai lebihdari satu anggota. Tubuh mempunyaibanyak anggota. 15Kaki dapat mengata-

kan, “Aku bukan tangan. Jadi, akubukan milik tubuh.” Dengan mengata-kan yang demikian, kaki tetap bagiandari tubuh. 16Telinga dapat berkata,“Aku bukan mata. Jadi, aku bukanbagian dari tubuh.” Dengan mengatakanyang demikian, mata tetap bagian daritubuh. 17Jika seluruh tubuh adalahmata, tubuh tidak dapat mendengar. Jikaseluruh tubuh adalah telinga, tubuhtidak dapat mencium apa pun. 18–19Jikaseluruh tubuh hanya satu bagian, makatidak ada tubuh. Sesungguhnya Allahmenetapkan bagian-bagian tubuh sesuaidengan yang dikehendaki-Nya. Ia mem-buat tempat untuk setiap anggota.20Jadi, banyak anggota, tetapi hanyasatu tubuh.

21Mata tidak bisa berkata kepadatangan, “Aku tidak membutuhkanmu.”Dan kepala tidak dapat berkata kepadakaki, “Aku tidak membutuhkanmu.”22Bagian-bagian tubuh yang tampaknyalemah sesungguhnya sangat penting.23Dan bagian tubuh yang kita anggapkurang terhormat, justru harus menda-pat perhatian khusus. Dan kita memper-lakukan secara khusus bagian tubuhyang t i d ak k i t a mau tun j ukkan .24Semakin indah bagian tubuh kita, itutidak memerlukan perhatian khusus.Allah mempersatukan tubuh dan mem-berikan penghormatan khusus kepadabagian-bagian tubuh yang memerlukan-nya. 25Allah melakukan itu supayatubuh kita tidak terpecah-pecah, bahkansupaya setiap bagian diperlakukan samaseperti yang lain. 26Jika satu bagiantubuh menderita, seluruh tubuh ikutmenderita. Atau jika satu bagian tubuhdimuliakan, semua bagian yang lain jugaakan dimuliakan.

27Kamu semua adalah tubuh Kristusdan masing-masing merupakan bagiandari tubuh itu. 28Dan di jemaat telah di-berikan Allah tempat pertama-tamakepada rasul-rasul,* kedua kepada nabi-nabi,* dan ketiga kepada guru-guru. Ke-mudian Allah memberikan tempatkepada mereka yang membuat mukji-zat,* yang memiliki karunia penyem-

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 255

2561 KORINTUS 12:29–14:5

buhan, yang dapat menolong yang lain,yang dapat memimpin, dan yang dapatberkata-kata dalam berbagai bahasa Roh.29Tidak semua orang menjadi rasul,nabi, atau guru. Tidak semua melakukanmukjizat. 30Tidak semua memiliki karu-nia menyembuhkan atau berbicaradalam berbagai bahasa Roh. Tidaksemua dapat menerjemahkan bahasa itu.31Tetapi sesungguhnya kamu harus me-rindukan untuk menerima karunia Rohyang lebih besar.

Kasih Merupakan Karunia yang TerbaikDan sekarang aku akan menunjukkan

jalan yang terbaik dari semua.

13 1Meskipun aku dapat berbicaradalam berbagai bahasa manusia

bahkan bahasa malaikat, tetapi jika akutidak memiliki kasih, aku hanyalah lon-ceng yang berisik atau gong yang geme-rincing. 2Meskipun aku memiliki karu-nia untuk bernubuat,* atau aku meng-erti semua rahasia Allah dan tahutentang segala sesuatu; dan aku memi-liki iman yang besar sehingga dapat me-mindahkan gunung, tetapi jika akutidak memiliki kasih, aku tidak berartiapa-apa. 3Meskipun aku memberikansemua yang kumiliki untuk orangmiskin, bahkan aku menyerahkan tu-buhku untuk dibakar, tetapi jika akutidak memiliki kasih, aku tidak mene-rima apa-apa.

4Kasih itu sabar, murah hati, tidak iri,tidak memegahkan diri, dan tidak som-bong. 5Kasih itu tidak kasar, tidak memi-kirkan diri sendiri, tidak mudah marah,tidak mengingat-ingat kesalahan yangdibuat orang lain. 6Kasih itu tidak bersu-kacita atas kejahatan, tetapi bersukacitaatas kebenaran. 7Kasih menanggungsegala sesuatu, mempercayai segala se-suatu, berpengharapan atas segala se-suatu, dan sabar terhadap segala sesuatu.

8Kasih tidak pernah berakhir. Karuniabernubuat akan berakhir, karunia ber-kata-kata dalam berbagai bahasa Rohakan berakhir. Karunia pengetahuanpun akan berakhir. 9Segala sesuatu akanberakhir karena pengetahuan dan

nubuat yang kita miliki tidak sempurna.10Jika yang sempurna itu datang, halyang tidak sempurna akan berakhir.

11Ketika aku masih kanak-kanak, akuberbicara seperti kanak-kanak; aku ber-pikir seperti kanak-kanak; aku mem-buat rencana seperti kanak-kanak.Ketika aku dewasa, aku berhenti mela-kukan hal yang kekanak-kanakan.12Demikian pulalah dengan kita. Seka-rang ki ta seper t i mel ihat kepadacermin yang kabur, tetapi kemudiankita akan melihat dengan jelas. Seka-rang aku hanya tahu tentang sebagian,tetapi pada saat itu aku akan mengertisemuanya, seperti Allah telah menge-nal aku. 13Jadi, ketiga hal ini akan terusberlangsung: iman, pengharapan, dankasih. Dan yang terbesar di antaranyaialah kasih.

Karunia Roh Membantu Jemaat

14 1Kasih merupakan sesuatu yangharus kamu kejar. Kamu harus

berusaha sungguh-sungguh untuk mene-rima karunia-karunia Roh.* Dan karuniayang terutama ialah bernubuat.* 2Akuakan menjelaskan alasannya: Orang yangmempunyai karunia berkata-kata dalambahasa Roh, ia tidak berbicara denganmanusia. Ia berbicara dengan Allah.Tidak ada yang mengertinya sebab olehRoh ia membicarakan yang rahasia.3Tetapi orang yang bernubuat, ia berbi-cara kepada manusia. Ia menguatkaniman, mendorong, dan menghibur oranglain. 4Orang yang berbicara dalam ber-bagai bahasa Roh hanya menguatkanimannya sendiri, tetapi orang yang ber-nubuat, ia menguatkan iman jemaat.5Aku mau supaya kamu semua menda-pat karunia berkata-kata dalam berbagaibahasa Roh, tetapi lebih daripada itu,aku ingin kamu bernubuat. Orang yangbernubuat lebih besar daripada orangyang hanya berkata-kata dalam berbagaibahasa Roh, tetapi ia sama besarnyadengan orang yang bernubuat, jikabahasa itu juga dapat diterjemahkannya,sehingga jemaat dikuatkan dalam imanmelalui yang dikatakannya.

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 256

257 1 KORINTUS 14:6–25

6Saudara-saudara, apakah aku akanmenolong kamu jika aku datang kepa-damu dan berkata-kata dalam berbagaibahasa Roh? Tidak. Aku hanya akanmenolongmu jika aku membawa penya-taan Allah kepadamu atau pengetahuan,nubuat, atau ajaran. 7Hal itu sama se-perti benda mati yang berbunyi, umpa-manya suling atau kecapi. Jika nadaalat-alat musik yang berbeda itu tidakjelas, maka kamu tidak dapat mengeta-hui lagu yang dimainkan. 8Dalam suatuperang jika terompet tidak berbunyidengan kuat, para tentara tidak akantahu tentang itu, bahwa mereka harusbersiap untuk perang. 9Demikian jugahalnya dengan kamu yang berbicaradalam berbagai bahasa Roh. Kata-katayang diucapkan harus jelas. Jika kamutidak berbicara dengan jelas, makatidak ada orang yang mengerti. Kamuseperti berbicara kepada angin. 10Ber-macam-macam bahasa di dunia, dansemua mempunyai arti. 11Jadi, jika akutidak mengerti arti kata-kata yang di-ucapkan orang kepadaku, maka akumenjadi orang asing bagi yang berbi-cara itu, dan dia menjadi orang asingbagiku. 12Demikian juga halnya dengankamu. Kamu sangat menginginkan ka-runia Roh. Jadi, usahakanlah hal ituuntuk membantu jemaat bertumbuh se-makin kuat.

13Jadi, orang yang mempunyai karuniaberkata-kata dalam bahasa Roh harusberdoa, supaya ia juga dapat menerje-mahkannya. 14Jika aku berdoa dalambahasa Roh, yang berdoa adalah rohku,aku tidak berpikir apa-apa. 15Jadi, apakahyang harus aku perbuat? Aku akan berdoadengan rohku dan juga dengan akalku.Aku akan menyanyikan pujian denganrohku, tetapi aku juga bernyanyi denganakalku. 16Mungkin kamu memuji Allahdengan rohmu, tetapi orang yang tidakmengerti apa pun, tidak dapat mengata-kan “Amin”* atas ucapan syukurmu,sebab ia tidak mengerti yang kamu kata-kan. 17Mungkin kamu bersyukur kepadaAllah dengan cara yang baik, tetapi imanorang lain tidak dikuatkan olehnya.

a 14:21 hukum Taurat Di sini maksudnya“Perjanjian Lama.”

18Aku bersyukur kepada Allah karenaaku dapat berkata-kata dalam berbagaibahasa Roh lebih daripada karuniamu.19Tetapi dalam pertemuan jemaat akulebih suka mengatakan lima kata yangdapat dimengerti daripada banyak kata-kata dalam bahasa Roh. Aku lebih sukaberbicara dengan pengertianku sehinggaaku dapat mengajar orang lain.

20Saudara-saudara, jangan berpikir se-perti anak-anak. Dalam hal yang jahat,jadi lah seper t i bayi , tetapi dalamakalmu, kamu harus sudah dewasa.

21Ada tertulis dalam hukum Taurat,a

“Dengan memakai orang yangberbicara dalam bahasa yangberbeda

dan menggunakan bibirorang asing,

Aku akan berbicara kepadabangsa ini,

tetapi mereka tetap tidakmendengarkan Aku.”

Yesaya 28:11–12

Itulah yang dikatakan Tuhan.22Dan dari hal itu kita lihat bahwa

pemakaian bahasa Roh menunjukkanbagaimana Allah memperlakukan orang-orang yang tidak percaya, bukan orangyang percaya. Dan nubuat menunjukkanbagaimana Allah bekerja melalui orangyang sudah percaya, bukan melalui yangbelum percaya. 23Sekiranya seluruhjemaat berkumpul dan kamu semuanyaberbicara dalam berbagai bahasa Roh, jikabeberapa orang datang yang belummengerti apa pun atau belum percaya,kamu akan dikatakannya gila. 24Tetapi se-andainya kamu semua bernubuat* danada orang yang datang yang belum per-caya atau belum mengerti, dosanya akanditunjukkan kepadanya, dan dia akan di-adili oleh semua yang kamu katakan.25Hal-hal rahasia yang ada di dalam hati-nya akan dinyatakan. Maka ia akan berlu-tut dan menyembah Allah serta meng-aku, “Sesungguhnya Allah besertakamu.”

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 257

2581 KORINTUS 14:26–15:11

Pertemuan Harus Membantu Jemaat26Jadi, Saudara-saudara, apakah yang

akan kamu perbuat? Apabila kamu ber-kumpul, seorang mempunyai nyanyian,yang lain mengajar, orang lain lagimempunyai kebenaran yang baru dariAllah, yang lain berkata-kata dalam ber-bagai bahasa Roh, dan yang lain mener-jemahkannya. Tujuan dari semua ituharuslah untuk menguatkan imanjemaat. 27Jika kamu berkumpul ber-sama, dan ada orang yang berbicarakepada kelompok itu dalam bahasaRoh, maka hal itu seharusnya dikatakanoleh dua atau tidak lebih dari tigaorang. Mereka harus berbicara satupersatu. Dan harus ada orang lain yangmenerjemahkannya. 28Jika tidak adaorang yang menerjemahkan, ia harusberhenti berbicara. Mereka hanyaboleh berbicara kepada dirinya sendiridan kepada Allah.

29Dan hanya dua atau tiga nabi* yangboleh berbicara. Biarlah yang lain meni-lai yang dikatakannya. 30Jika ada beritabaru dari Allah datang kepada orang lainyang sedang duduk, pembicara pertamaharus diam. 31Kamu semua boleh bernu-buat* satu-persatu. Dengan cara demi-kian, orang lain dapat belajar dan berse-mangat. 32Roh-roh nabi ada dalam ken-dali para nabi sendiri. 33Allah bukanlahAllah pengacau, tetapi Allah damai se-jahtera. Hal itu sama di semua perte-muan jemaat Allah.

34Para perempuan sebaiknya berdiamdiri dalam pertemuan jemaat. Para pe-rempuan tidak diizinkan mengeluarkanpendapat, mereka harus tunduk sepertiyang dikatakan hukum Taurat. 35Jika adasesuatu yang ingin diketahui perem-puan, hendaklah mereka menanyakan-nya kepada suaminya di rumah. Adalahhal yang memalukan jika perempuanbe rb i c a r a d i p e r t emuan j emaa t .36Apakah firman Allah datangnya darikamu? Tidak. Atau apakah hanya kepadakamu firman itu disampaikan? Tidak.

37Jika ada orang berpikir, bahwa iaadalah nabi atau yang dipenuhi Roh, iaharus mengerti yang kutuliskan ini adalah

perintah Tuhan. 38Jika ia tidak mengin-dahkan hal itu, janganlah peduli padanya.

39Jadi, Saudara-saudara, kamu harussungguh-sungguh merindukan untukbernubuat. Dan jangan melarang orangmenggunakan karunia berkata-katadalam berbagai bahasa Roh, 40tetapi se-muanya harus dilakukan dengan carayang benar dan teratur.

Kabar Baik tentang Kristus

15 1Sekarang Saudara-saudara, akuingin mengingatkan kamu ten-

tang Kabar Baik* yang sudah kuberita-kan. Kamu sudah menerima berita itudan tetap kuat di dalamnya. 2Kamusudah diselamatkan dengan berita itu.Kamu harus terus teguh mempercayaiyang telah kuberitakan kepada kamu.Jika tidak, maka sia-sialah kamu menjadipercaya.

3Aku telah menyampaikan kepadamuberita yang kuterima. Hal yang palingpenting ialah: bahwa Kristus telah matiuntuk dosa-dosa kita, seperti yang tertulisdalam Kitab Suci,* 4bahwa Kristus sudahdikuburkan dan sudah bangkit pada hariketiga sesuai dengan Kitab Suci, 5bahwaKristus sudah menampakkan diri-Nyakepada Petrus dan kemudian kepada ke-12 pengikut. 6Sesudah itu, Kristus me-nampakkan diri kepada lebih orangpada waktu yang sama. Sebagian besarmereka masih hidup sampai sekarang,tetapi beberapa sudah meninggal.7Sesudah itu Kristus menampakkan dirikepada Yakobus dan kemudian kepadasemua rasul.* 8Yang terakhir, Kristus me-nampakkan diri kepadaku, seperti bayiyang lahir sebelum waktunya.

9Semua rasul lainnya lebih besar dari-padaku sebab aku telah menganiayagereja Allah. Itulah sebabnya, aku tidaklayak disebut rasul. 10Tetapi karena anu-gerah-Nya, aku ada sebagaimana aku adasekarang ini. Dan anugerah yang diberi-kan kepadaku tidak sia-sia. Aku bekerjalebih giat daripada para rasul yang lain,tetapi aku bukan satu-satunya yang be-kerja. Semua itu dikerjakan Allah mela-lui aku karena anugerah-Nya. 11Maka,

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 258

259 1 KORINTUS 15:12–36

baik aku atau rasul-rasul lain yang mem-beritakannya, kami semua memberita-kan hal yang sama kepada semua orang,dan itulah yang kamu percayai.

Kita akan Bangkit dari Kematian12Kami memberitakan kepada setiap

orang bahwa Kristus telah bangkit darikematian. Jadi, mengapa beberapa di an-taramu mengatakan, tidak ada kebang-kitan* dari kematian? 13Andaikata manu-sia tidak dibangkitkan dari kematian,Kristus tidak pernah dibangkitkan darikematian. 14Dan sekiranya Kristus tidakpernah bangkit, maka pemberitaan yangkami sampaikan tidak berguna. Danimanmu juga sia-sia. 15Kami juga bersalahkarena berdusta tentang Allah, sebabkami telah memberitakan, bahwa Allahtelah membangkitkan Kristus. 16Jikabenar orang mati tidak dibangkitkan,Kristus juga tidak dibangkitkan. 17Danjika Kristus tidak bangkit dari kematian,imanmu sia-sia, dan kamu masih hidupdalam dosamu. 18Dan orang yang didalam Kristus yang sudah mati akanhilang. 19Jika pengharapan kita akan Kris-tus hanya untuk hidup di dunia ini, kita-lah yang paling malang di antara manusia.

20Tetapi Kristus sungguh-sungguhsudah dibangkitkan dari kematian —yaitu yang pertama dari semua orang per-caya yang sudah meninggal. 21Kematianterjadi pada manusia karena perbuatansatu orang, tetapi kebangkitan dari kema-tian juga terjadi karena satu Orang. 22Didalam Adam kita semua mati. Dengancara yang sama, di dalam Kristus kitasemua akan dihidupkan kembali, 23tetapimasing-masing menurut urutannya. Yangpertama kali dibangkitkan ialah Kristus,kemudian pada kedatangan-Nya kembali,semua milik Kristus. 24Kemudian berak-hirlah semuanya. Kristus akan membina-sakan semua pemerintahan, penguasa,dan kekuatan, lalu menyerahkan Kera-jaan itu kepada Allah Bapa.

25Kristus harus memerintah sampaiAllah menyerahkan semua musuh kebawah kuasa-Nya. 26Musuh terakhiryang akan dibinasakan adalah kematian.

a 15:27 Dikutip dari Mzm. 8:6. b 15:32Dikutip dari Yes. 22:13; 56:12.

27Kitab Suci* mengatakan, “Allah mele-takkan segala sesuatu ke bawah kuasa-Nya.”a Jika dikatakan ‘segala sesuatu’,jelaslah bahwa Allah sendiri tidaktermasuk di dalamnya. Allah yangmeletakkan segala sesuatu di bawahkuasa Kristus. 28Sesudah semuanya dile-takkan ke bawah kuasa Kristus, kemu-dian Kristus sendiri akan menaklukkandiri-Nya ke bawah kuasa Allah, yang me-letakkan semuanya ke bawah kuasa Kris-tus. Ia akan menaklukkan diri ke bawahkuasa Allah sehingga Allah akan menjadipenguasa mutlak atas segala sesuatu.

29Jika orang tidak pernah dibangkitkandari kematian, lalu apakah yang akan di-lakukan oleh orang yang telah dibaptis*terhadap orang yang sudah mati? Jikaorang mati tidak akan bangkit, mengapaorang harus dibaptis bagi mereka?

30Bagaimana dengan kita? Mengapakita membuat diri kita sendiri dalambahaya setiap waktu? 31Aku mati setiaphari. Ya, Saudara-saudara, aku banggaakan kamu dalam Kristus Yesus, Tuhankita. 32Aku telah berjuang melawan bi-natang buas di Efesus. Jika aku telah me-lakukan hal itu hanya untuk alasan ke-manusiaan, yaitu untuk memuaskan ke-banggaanku, aku tidak akan mendapatapa-apa. Jika manusia tidak bangkit darikematian, “marilah kita makan danminum, karena besok kita akan mati.”b

33Janganlah menjadi bodoh, “Perga-ulan yang buruk akan membinasakan ke-biasaan yang baik.” 34Kembali lahkepada jalan pikiranmu yang benar danberhentilah berbuat dosa. Beberapaorang di antara kamu tidak mengenalAllah. Aku mengatakan hal itu untukmempermalukan kamu.

Tubuh yang Bagaimana akan Kita Miliki?35Beberapa orang mungkin akan ber-

tanya, “Bagaimana orang mati dibangkit-kan? Tubuh yang bagaimana akan dimili-kinya?” 36Itu adalah pertanyaan yangbodoh. Jika kamu menanam sesuatu,

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 259

2601 KORINTUS 15:37–58

a 15:45 Dikutip dari Kej. 2:7. b 15:45 AdamNama “Adam” artinya manusia. Di sini “Adamyang terakhir” menunjuk kepada Kristus,“Manusia Surgawi.”

benih itu harus mati dalam tanah sebe-lum dapat hidup dan tumbuh. 37Dan jikakamu menanam sesuatu, yang kamutanam itu tidak mempunyai ‘tubuh’ yangsama seperti yang akan datang. Yangkamu tanam adalah benih, mungkin bijigandum atau biji yang lain, 38tetapiAllah memberi kepadanya tubuh yangsudah direncanakan-Nya. Dan Dia mem-beri kepada masing-masing benih tubuh-nya sendiri. 39Banyak jenis daging untukmembentuk tubuh: Ada jenis daging ma-nusia, yang berbeda dari jenis daging bi-natang. Jenis daging burung beda lagi,dan berbeda pula dari jenis daging ikan.40Ada tubuh surgawi dan ada tubuh du-niawi. Keindahan tubuh surgawi adalahsatu jenis. Keindahan tubuh duniawiadalah jenis lain. 41Matahari mempunyaisatu jenis keindahan, bulan mempunyaikeindahan yang lain, dan bintang mem-punyai yang lain lagi. Dan setiap bintangmempunyai keindahannya masing-masing.

42Demikian pula halnya dengan ke-bangkitan* orang mati. Tubuh yang ‘di-tanam’ akan hancur dan busuk, tetapitubuh yang bangkit tidak dapat binasa.43Ketika tubuh ‘ditanam’, itu hina,tetapi dibangkitkan dalam kemuliaan.Ketika tubuh itu ‘ditanam’, itu lemah,tetapi apabila dibangkitkan, mempunyaikuasa. 44Tubuh yang ‘ditanam’ adalahtubuh jasmani. Apabila dibangkitkan, ituadalah tubuh rohani.

Ada tubuh jasmani, ada juga tubuhrohani. 45Seperti yang tertulis dalamKitab Suci,* “Manusia pertama Adammenjadi makhluk yang hidup,”a tetapiAdam yang terakhirb adalah Roh yangmemberi hidup. 46Bukan manusiarohani yang datang lebih dahulu. Yangpertama datang manusia jasmani; ke-mudian baru yang rohani. 47Manusiapertama diciptakan dari debu tanah.Manusia kedua datang dari surga.48Manusia adalah milik bumi seperti

manusia pertama dari debu tanah.Orang yang menjadi milik surga adalahseperti Dia yang datang dari surga.49Kita diciptakan dengan memakai rupaseperti mereka yang diciptakan daridebu, kita akan memakai rupa sepertiOrang yang datang dari surga.

50Saudara-saudara, aku mengatakanini kepadamu: Daging dan darah tidakdapat menjadi bagian dalam KerajaanAllah. Sesuatu yang dapat binasa tidakdapat menjadi bagian dari yang tidakdapat binasa. 51Dengarlah rahasia ini:Kita semua tidak akan mati, tetapi kitaakan diubah. 52Hanya dalam sekejapmata kita akan diubah. Hal itu akan ter-jadi ketika terompet terakhir ditiup. Te-rompet akan ditiup dan semua orangpercaya yang sudah mati akan dibangkit-kan untuk hidup selama-lamanya. Dankita juga akan diubah. 53Tubuh yangdapat binasa harus dibungkus denganyang tidak dapat binasa. Dan tubuh yangdapat mati, harus dibungkus denganyang tidak dapat mati. 54Jadi, tubuh yangakan binasa akan membungkus dirinyasendiri dengan yang tidak akan binasa.Dan tubuh yang mati akan membungkusdirinya dengan yang tidak dapat mati.Dengan demikian, terjadilah firmanyang tertulis ini,

“Kematian sudah ditelan dalamkemenangan.” Yesaya 25:8

55“Hai kematian, di manakahkemenanganmu?

Hai kuburan, di manakah kuasamuuntuk menyakiti?” Hosea 13:14

56Kuasa kematian untuk menyakiti ialahdosa. Dan kuasa dosa ialah hukumTaurat. 57Kita bersyukur kepada Allahyang telah memberikan kemenangankepada kita melalui Yesus Kristus,Tuhan kita.

58Jadi, Saudara-saudara, berdirilahteguh. Jangan biarkan sesuatu meng-ubahmu. Berikanlah dirimu sepenuhnyakepada pekerjaan Tuhan. Kamu tahubahwa pekerjaanmu dalam Tuhan tidakpernah sia-sia.

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 260

261 1 KORINTUS 16:1–24

Bantuan untuk Saudara Seiman

16 1Sekarang aku menulis tentangpengumpulan uang untuk umat

Allah. Lakukanlah hal yang sama sepertiyang kuperintahkan kepada jemaat-jemaat di Galatia: 2Setiap hari minggu,hendaklah kamu masing-masing mena-bung uang seberapa yang dapat kamuhemat sesuai dengan yang kamu per-oleh. Dan simpanlah itu pada suatutempat sehingga kamu tidak perlu me-ngumpulkan uang setelah aku datang.3Apabila aku datang, aku akan mengirimbeberapa orang untuk mengambil pem-berianmu untuk Yerusalem, yang kamusetujui untuk pergi. Aku akan mengutus-nya dengan surat pengantar. 4Jika lebihbaik aku juga pergi, mereka akan pergibersama aku.

Rencana Paulus5Aku merencanakan untuk pergi lewat

Makedonia, jadi aku akan mengunjungikamu sesudah aku di Makedonia.6Mungkin aku akan tinggal bersamakamu beberapa waktu. Aku dapat tinggalselama musim dingin supaya kamu dapatmenolong aku dalam perjalanan, ke manapun aku pergi. 7Aku tidak mau mengun-jungimu hanya sepintas lalu sebab akuharus pergi ke tempat lain. Aku berharapdapat tinggal lebih lama bersama kamujika Tuhan mengizinkan, 8tetapi aku akantinggal di Efesus sampai Pentakosta. 9Akutinggal di sana sebab ada kesempatanbaik bagiku untuk pekerjaan besar danpenting, yang diberikan kepadaku seka-rang. Dan banyak orang yang menentangpekerjaan itu.

10Bila Timotius mengunjungi kamu,usahakan membuatnya merasa senangtinggal bersamamu. Ia bekerja untukTuhan seperti aku. 11Jadi, kamu tidakboleh menolaknya. Bantulah dia dalamperjalanannya dengan berkat yang adapadamu sehingga ia dapat kembali kepa-

a 16:22 Datanglah, ya Tuhan Terjemahandalam bahasa Aram “marana tha.”

daku. Aku mengharapkannya kembalibersama saudara-saudara seiman lainnya.

12Sekarang tentang saudara kitaApolos: Aku telah mendesaknya untukmengunjungi kamu bersama saudara-saudara yang lain, tetapi ia tidak yakindapat pergi sekarang. Jika ia mempu-nyai kesempatan, tentu kamu akan di-kunjunginya.

Paulus Mengakhiri Suratnya13Waspadalah. Tetaplah teguh dalam

iman. Beranilah dan tetaplah kuat.14Lakukan segala sesuatu dalam kasih.

15Kamu tahu bahwa Stefanas dan ke-luarganya adalah orang percaya yangpertama di Akhaya. Mereka memberikandirinya untuk melayani umat Allah. Akumeminta kepada kamu, Saudara-saudara,16untuk mengikuti pimpinan orang se-perti itu, dan orang lain yang bekerja-sama dan melayani bersama mereka.

17Aku bergembira atas kedatangan Ste-fanas, Fortunatus, dan Akhaikus. Kamutidak berada di sini, tetapi mereka meng-gantikan kehadiranmu. 18Mereka telahmenyegarkan rohku dan rohmu. Kamuharus menghargai orang seperti itu.

19Jemaat-jemaat di Asia menyampai-kan salam kepada kamu. Akwila danPriskila menyampaikan salam kepadamudalam Tuhan. Juga jemaat yang berkum-pul di rumah mereka menyampaikansalam kepadamu. 20Semua saudaraseiman di sini menyampaikan salam ke-padamu. Bersalam-salamanlah dengancium kudus bila kamu bertemu.

21Aku, Paulus, menulis salam inidengan tanganku sendiri.

22Terkutuklah orang yang tidak me-ngasihi Tuhan.

Datanglah, ya Tuhan.a

23Semoga Tuhan Yesus memberikanberkat kepadamu.

24Kasihku bersama kamu semuadalam Kristus Yesus.

Ind 205-218 Acts-Phm.05.xpI 4/21/09 5:41 PM Page 261

Perjanjian Baru: Versi Mudah Dibaca (VMD) Hak Cipta © 2005 Bible League International

Bahan yang memiliki Hak Cipta ini boleh dikutip hingga . ayat tanpa izin tertulis. Namun, batas kutipan tidak terdiri dari sebuah buku yang komplit atau tidak lebih daripada % isi karangan yang di dalamnya kutipan itu terdapat.

Catatan Hak Cipta harus tampak pada judul atau halaman Hak Cipta:

“Dikutip dari PERJANJIAN BARU: VERSI MUDAH DIBACA © 2005 oleh Bible League International. dan dipakai dengan izin.”

Bila kutipan dari Versi Mudah Dibaca dipergunakan dalam media yang tidak diperdagangkan, seperti buletin gerejawi, tata ibadat, plakat, klise film atau sejenisnya, tidak diperlukan catatan Hak Cipta, tetapi singkatan VMD harus tampak pada akhir setiap kutipan.

Kutipan/cetak ulang yang lebih dari . ayat atau lebih % dari karangan yang di dalamnya kutipan itu terdapat, atau dibutuhkan izin lainnya, harus ditujukan kepada dan disahkan secara tertulis oleh Bible League International.

Bible League International 1 Bible League Plaza Crete, IL 60417, U.S.A www.bibleleague.org

N-IND-38024: ISBN: 978-1-932438-02-4 N-IND-61271-POD: ISBN: 978-1-62826-127-1