1. Halaman Beranda SIMPEG -...

34
Sistem Informasi Kepegawaian 2015 Hal. 1 dari 34 1. Halaman Beranda SIMPEG Sistem Informasi Kepegawaian (SIMPEG) dapat diakses dengan mengakses alamat http://simka.malangkab.go.id menggunakan Internet Browser, seperti a. Mozilla Firefox b. Google Chrome c. Opera d. Internet Explorer, dan sebagainya. Bila SIMKA berhasil diakses maka akan tampil halaman Beranda seperti berikut Pada halaman ini terdapat beberapa menu yang terdiri dari a. Beranda b. Profil ASN c. DUK (Daftar Urut Kepangkatan) d. Statistik e. Login a. User b. Admin c. Manager

Transcript of 1. Halaman Beranda SIMPEG -...

Page 1: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 1 dari 34

1. Halaman Beranda SIMPEG

Sistem Informasi Kepegawaian (SIMPEG) dapat diakses dengan

mengakses alamat http://simka.malangkab.go.id menggunakan

Internet Browser, seperti

a. Mozilla Firefox

b. Google Chrome

c. Opera

d. Internet Explorer, dan sebagainya.

Bila SIMKA berhasil diakses maka akan tampil halaman Beranda

seperti berikut

Pada halaman ini terdapat beberapa menu yang terdiri dari

a. Beranda

b. Profil ASN

c. DUK (Daftar Urut Kepangkatan)

d. Statistik

e. Login

a. User

b. Admin

c. Manager

Page 2: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 2 dari 34

1.1. Beranda

Halaman Beranda berisi informasi global seperti Data PNS

Terkini dan Statistik Unit Organisasi.

1.2. Profil ASN

Pada halaman ini, Pegawai Negeri Sipil di lingkungan

Pemerintah Kabupaten Malang dapat mengecek data individunya

dengan memilih menu Profil ASN kemudian memasukan NIP

Pada kolom NIP Baru.

Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database

Kepegawaian, maka akan ditampilkan data seperti berikut

Page 3: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 3 dari 34

1.3. DUK (Daftar Urut Kepangkatan)

Halaman ini berisi informasi Daftar Urut Kepangkatan (DUK)

Secara Elekronik, yang secara otomatis memuat data urut ASN

yang berubah secara dinamis begitu terjadi perubahan Data.

1.4. Statistik

Halaman ini berisi statistik data ASN berdasar pada beberapa

kondisi diantaranya

a. Grafik Berdasarkan Agama

b. Grafik Berdasarkan Eselon

c. Grafik Berdasarkan Golongan Ruang

d. Grafik Berdasarkan Jenis Kelamin

e. Grafik Berdasarkan Tingkat Pendidikan

f. Grafik Berdasarkan Kelompok Kategori

g. Grafik Berdasarkan Kelompok Jabatan

h. Grafik Berdasarkan Kelompok Umur

Untuk mengakses informasi statisik ASN, klik menu Statistik

kemudian akan muncul daftar menu Statistik yang dibagi dalam

dua kelompok yaitu Grafik Statistik dan Tabel Statistik.

Page 4: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 4 dari 34

Setelah Pilihan Grafik Statistik telah dipilih, maka akan

ditampilkan grafik statistik ASN seperti gambar berikut

Statistik ASN juga dapat dilihat dengan format Tabel Statistik.

Untuk melihat informasi dalam format tabel statistik klik Menu

Tabel Statistik kemudian pilih salah satu kategorinya, kemudian

akan tampil informasi dalam bentuk Tabel Statistik seperti

berikut

Page 5: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 5 dari 34

1.5. Login

Halaman Login dibagi menjadi tiga bagian yaitu Login User,

Login Admin dan Login Manager. Login User diperuntukan bagi

Operator Rekonsiliasi Data SKPD di Kabupaten Malang yang

ingin melakukan update data. Login Admin digunakan untuk

petugas BKD dalam melakukan verifikasi data hasil usulan dari

SKPD. Login Manager digunakan oleh Super Admin yang akan

melakukan perawatan Sistem Aplikasi Kepegawaian.

Page 6: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 6 dari 34

2. Modul Login dan Dashboard

Pada aplikasi SIMPEG, halaman Login dibedakan menjadi tiga, yaitu

a. Login User

b. Login Admin

c. Login Manager

Login User digunakan oleh Operator SKPD yang telah ditunjuk

sebagai operator Rekonsiliasi Data untuk melakukan update data

pada SIMPEG. Login Admin digunakan oleh petugas verifikasi

Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Malang yang telah

ditunjuk untuk melakukan verifikasi hasil usulan update data ASN

oleh petugas dari SKPD. Sedangkan Login Manager hanya

diperuntukan untuk melakukan perawatan sistem aplikasi

kepegawaian.

2.1. Login User

Untuk halaman login User digunakan oleh operator dari masing

– masing SKPD yang telah ditunjuk oleh SKPD yang

bersangkutan, untuk melakukan update data ASN di lingkungan

SKPD yang bersangkutan. Cara mengakses halaman ini dengan

klik menu Login User, kemudian masukan User ID beserta User

Password yang telah diberikan oleh petugas admin BKD.

Login User hanya diperuntukan bagi operator SKPD yang telah

ditunjuk dan pernah mengikuti pelatihan pengoperasian

SIMPEG atau operator lain yang mengerti dan dapat

bertanggung jawab. Bila operator SKPD lupa atau kesulitan

dalam login harap segera menghubungi admin BKD.

Page 7: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 7 dari 34

2.2. Dashboard

Dashboard merupakan halaman utama user, ketika user telah

berhasil melakukan Login maka akan ditampilkan halaman

utama yang berisi inbox usulan perubahan data ASN

dilingkungan SKPD nya.

Menu Dashboard terdiri dari Menu Peremajaan yang terdiri dari

sub menu :

a. Data Utama

b. Riwayat Golongan

c. Riwayat Jabatan

d. Tugas Tambahan

e. Riwayat Pendidikan

f. Riwayat Diklat

g. Riwayat Hukuman Disiplin

h. Riwayat Mutasi CPNS PNS

i. Riwayt Keluarga

j. Data Guru

k. Data Dokter

dan Menu Pengadaan yang terdiri dari :

a. ASN

b. Honorer

Page 8: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 8 dari 34

Bila pada inbox user terdapat daftar usulan maka akan tampil sebagai

berikut

dalam inbox user terdapat tombol yang berfungsi untuk

membatalkan daftar usulan perubahan data yang sudah dibuat oleh

user SKPD dan menghapus dari daftar inbox user.

3. Modul Unit Organisasi (Unor)

Unit Organisasi (UNOR) merupakan modul yang menunjukan

distribusi PNS di masing-masing SKPD. Modul ini akan memetakan

struktur organisasi SKPD yang ada di wilayah Pemerintah

Kabupaten Malang beserta kekuatan PNS di dalamnya.

3.1. Data Unor

Pada Login User, Struktur Unor ini hanya bersifat Read Only

dan tidak dapat dilakukan perubahan. Perubahan hanya bisa

dilakukan terhadap data sebaran ASN di dalamnya melalui

modul peremajaan data. Untuk melihat sub bagian dari SKPD

pada modul unor klik tombol pada samping kiri nama

Instansi atau Satuan Kerja.

Page 9: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 9 dari 34

Untuk dapat melakukan perbahan pada struktur SKPD pada

modul Unor, dibutuhkan login Admin.

Pada Sub Menu Data Unor disamping kanan dapat dilihat

informasi dari Satuan Kerja atau Unit Kerja setiap SKPD, bila

ditemukan kesalahan Data harap menghubungi petugas Admin

yang telah ditunjuk di BKD. Disamping Sub Menu Data Unor

terdapat Sub Menu Data Pegawai, pada halaman ini dapat

digunakan untuk melihat sebaran Data ASN sampai tingkat Unit

Kerja Terendah di dalam SKPD. Untuk melakukan perubahan

Data Pegawai dapat dilakukan dengan menggunakan Modul

Aplikasi Peremajaan Data.

Page 10: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 10 dari 34

4. Modul Rekonsiliasi

Modul Rekonsiliasi merupakan modul yang digunakan untuk

melakukan update data ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten

Malang. Modul Rekonsiliasi terdiri dari beberapa Sub Menu sebagai

berikut :

a. Pengadaan Pegawai

b. Peremajaan Data

- Data Utama

- Riwayat Golongan

- Riwayat Jabatan

- Riwayat Tugas Tambahan

- Riwayat Pendidikan

- Riwayat Diklat

- Riwayat Hukuman Disiplin

- Riwayat Mutasi CPNS PNS

- Data Keluarga

- Data Guru

- Data Dokter

- Data Stakeholder

Secara default tampilan halaman Modul Peremajaan Data adalah

sebagai berikut.

Page 11: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 11 dari 34

4.1. Data Utama

Data Utama berisi informasi ASN secara umum, seperti Nama,

NIP, Tempat Tanggal Lahir, Alamat, Status Pernikahan dan

lain-lain. Berikut tahapan untuk memulai Peremajaan Data

a. Masukan NIP baru 18 Digit yang dimaksud pada kolom Cari

NIP ;

b. Klik tombol untuk menampilkan hasil pencarian;

Bila pencarian NIP berhasil maka akan tampil seperti berikut.

Silahkan lengkapi setiap kolom data yang telah disediakan

dengan cara mengecek setiap kolom yang ada dan merubahnya

bila ada kesalahan data.

Bila selesai melakukan update data ASN pada modul Data

Utama silahkan klik tombol pada bagian paling bawah

atau klik tombol untuk membatalkan

perubahan Data yang telah dibuat. Perubahan yang telah dibuat

tidak akan langsung merubahan data, namun akan masuk di

inbox Data Utama untuk dilakukan verifikasi terlebih dahulu

oleah admin BKD.

Page 12: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 12 dari 34

4.2. Riwayat Golongan

Sub Modul Riwayat Golongan digunakan untuk melakukan

update kepangkatan dari ASN yang bersangkutan. Berikut

merupakan tampilan dari sub modul riwayat golongan.

Pada halaman ini terdapat beberapa fungsi tombol sebagai

berikut

a. Tombol digunakan untuk menambahkan riwayat

golongan

b. Tombol digunakan untuk mengedit riwayat golongan

c. Tombol digunakan untuk menghapus daftar riwayat

golongan

Proses penambahan riwayat golongan ruang dapat dilakukan

dengan klik tombol Tambah Riwayat dan akan memunculkan

jendela Tambah Riwayat Golongan sebagai berikut

Page 13: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 13 dari 34

a. Pada Golongan Ruang silahkan pilih jenis golongan ruang

yang sesuai pada SK KP;

b. Pada kolom Jenis KP silahkan pilih dengan jenis kenaikan

pangkat yang sesuai pada SK KP;

c. Pada kolom Masa Kerja isi dengan masa kerja golongan

dalam Tahun dan Bulan;

d. Pada kolom TMT KP isi dengan TMT Periode Kenaikan

Pangkat;

e. Pada kolom Nomor SK silahkan isi dengan nomor petikan

SK Kenaikan Pangkat yang diterbitkan oleh Pemerintah

Kabupaten Malang;

f. Pada kolom Tanggal SK silahkan isi dengan tanggal

diterbitkannya Petikan SK Kenaikan Pangkat.

g. Pada kolom nomor BKN silahkan isi nomor SK yang

dikeluarkan oleh BKN dan tertera pada Petikan SK Pangkat

yang diterbitkan oleh Pemerintah Kabupaten Malang,

biasanya memiliki format nomor CG-123xxx.

h. Pada kolom Tanggal BKN silahkan isi dengan tanggal TMT

KP yang diterbitkan oleh BKN, biasanya tertera pada

Petikan SKP KP setelah nomor BKN;

i. Pada kolom Jumlah Angka Kredit, silahkan isi jumlah angka

kredit yang tertera pada Petikan SK KP yang dikeluarkan

Page 14: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 14 dari 34

Pemerintah Kabupaten Malang khusus untuk pemilik

Jabatan Fungsional Tertentu (JFT);

j. Bila selesai melakukan proses pengisian klik tombol

untuk menyimpan, atau klik tombol untuk

membatalkan penambahan riwayat golongan ruang;

Untuk proses edit riwayat golongan caranya mirip dengan

penambahan data riwayat golongan baru, perbedaanya hanya

pada merubah data yang telah ada dengan klik tombol

terlebih dahulu.

4.3 Riwayat Jabatan

Sub Modul Riwayat Jabatan berisi daftar jabatan dari ASN yang

bersangkutan. Jabatan dimaksud di sini adalah jabatan mulai

dari Jabatan Struktural, fungsional umum, hingga jabatan

fungsional tertentu. Tampilan halaman riwayat jabatan adalah

sebagai berikut.

Pada halaman ini terdapat beberapa fungsi tombol

a. Tombol digunakan untuk menambah riwayat

jabatan;

Page 15: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 15 dari 34

b. Tombol digunakan untuk merubah data riwayat

jabatan yang telah ada;

c. Tombol digunakan untuk menghapus data riwayat

jabatan.

Untuk melakukan perubahan riwayat jabatan, misal terjadi

kesalahan dalam pengisian data jabatan sebelumnya klik tombol

kemudian lakukan langkah – langkah sebagai berikut

a. Pada kolom jenis jabatan pilih jenis jabatan yang sesuai;

b. Pada kolom Instansi Induk silahkan pilih Instansi Induk yang

sesuai;

c. Pada kolom Instansi Kerja silahkan pilih dengan Instansi

tempat bekerja ASN yang bersangkutan;

d. Pada kolom Unit Kerja silahkan memilih Unit Kerja terkecil

dalam suatu SKPD dengan mengetik kata kunci kemudian

akan muncul daftar Unor, akhiri dengan klik nama Unor

yang tertera pada kolom, ingat jangan mengetik nama unor

yang tidak ada dalam daftar unor yang muncul pada kolom;

e. Pada kolom Kategori Jabatan silahkan pilih sesuai kategori;

Page 16: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 16 dari 34

f. Pada kolom Eselon silahkan pilih jenis Eselon bila pejabat

struktural, atau pilih Non Eselon bila fungsional umum atau

fungsional tertentu.

g. Pada kolom nama jabatan isi dengan jabatan bila merupakan

fungsional umum atau fungsionak tertentu. Untuk pejabat

struktural cukup dikosongi saja;

h. Pada kolom TMT Jabatan isi dengan tanggal SPMT Jabatan;

i. Pada kolom No. SK isi sesuai dengan nomor SK jabatan;

j. Pada kolom Tanggal SK isi sesuai tanggal terbit SK jabatan;

k. Klik tombol untuk menyimpan perubahan atau klik

tombol bila ingin membatalkan perubahan;

Untuk menambah riwayat jabatan ASN klik tombol

yang kemudian akan muncul form penambahan

riwayat jabatan, ikuti cara pangisiannya seperti cara perubahan

di atas.

4.4. Riwayat Tugas Tambahan

Sub Modul Riwayat Tugas Tambahan berisi riwayat Pegawai

ASN yang secara resmi diberi Tugas Tambahan oleh Kepala

SKPD seperti Guru yang diberi tugas tambahan sebagai Kepala

Sekolah atau Dokter yang diberi tugas tambahan sebagai Kepala

Puskesmas. Untuk mengakses sub menu Riwayat Tugas

Tambahan dapat diakses melalui Modul Peremajaan Data, dan

secara default tampilannya sebagai berikut

Page 17: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 17 dari 34

Pada halaman ini terdapat beberapa fungsi tombol

a. Tombol digunakan untuk menambah riwayat

tugas tambahan;

b. Tombol digunakan untuk merubah data riwayat tugas

tambahan yang telah ada;

c. Tombol digunakan untuk menghapus data riwayat

tugas tambahan;

Untuk menambah Daftar Riwayat Tugas Tambahan klik tombol

kemudian akan muncul form sebagai berikut :

Page 18: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 18 dari 34

Kemudian lakukan langkah – langkah sebagai berikut :

a. Pada kolom Instansi Induk pilih instansi induk yang sesuai;

b. Pada kolom Instansi Kerja pilih instansi tempat bekerja;

c. Pada kolom Unit Organisasi silahkan memilih Unit Kerja

terkecil dalam suatu SKPD dengan mengetik kata kunci

kemudian akan muncul daftar Unor, akhiri dengan klik

nama Unor yang tertera pada kolom, ingat jangan mengetik

nama unor yang tidak ada dalam daftar unor yang muncul

pada kolom;

d. Pada kolom Tugas Tambahan silahkan isi nama Tugas

Tambahan sesuai yang tertera pada SK Tugas Tambahan;

e. Kolom TMT awal diisi dengan tanggal mulai berlakunya

Tugas tambahan;

f. Sedangkan kolom TMT Akhir diisi dengan tanggal

berakhirnya Tugas Tambahan sesuai dengan SK yang

diterbitkan;

g. Pada kolom tanggal SK diisi dengan tanggal dikeluarkannya

SK Tugas Tambahan;

h. Klik tombol untuk menyimpan perubahan atau klik

tombol bila ingin membatalkan perubahan;

Untuk merubah riwayat tugas tambahan ASN klik tombol

yang kemudian akan muncul form perubahan riwayat

tugas tambahan, ikuti cara pangisiannya seperti cara perubahan

di atas

4.5. Riwayat Pendidikan

Sub Modul Riwayat Pendidikan berisi riwayat pendidikan PNS

mulai dari CPNS hingga pendidikan terakhir yang diakui oleh

Pemerintah. Berikut tampilan default dari sub modul Riwayat

Pendidikan.

Page 19: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 19 dari 34

Pada halaman ini terdapat beberapa fungsi tombol sebagai

berikut :

a. Tombol digunakan untuk menambah riwayat

pendidikan;

b. Tombol digunakan untuk merubah data riwayat tugas

pendidikan;

c. Tombol digunakan untuk menghapus data riwayat

pendidikan;

Untuk melakukan edit data riwayat pendidikan yang telah

dimasukan sebelumnya klik tombol edit kemudian lakukan

langkah – langkah sebagai berikut

Page 20: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 20 dari 34

a. Pada kolom Tingkat Pendidikan silahkan pilih dengan

tingkatan yang sesuai;

b. Pada kolom Program Studi silahkan ketikan secara manual

nama Program Studi yang sesuai tertera pada Ijazah dan

jangan disingkat;

c. Pada kolom nomor ijazah silahkan masukan nomor sesuai

yang tertera pada ijazah;

d. Pada kolom tanggal ijazah pilih tanggal sesuai dengan waktu

ijazah dikeluarkan;

e. Pada kolom Nama Lembaga silahkan ketik secara manual

nama lembaga pendidikan sesuai dengan ijazah, dan jangan

disingkat;

f. Pada kolom Gelar Depan isi dengan gelar yang tertera pada

ijazah bila ada;

g. Pada kolom Gelar Belakang isi dengan gelar yang tertera

pada ijazah bila ada;

h. Pada kolom Ijazah Pengangkatan CPNS silahkan pilih Ya

bila riwayat pendidikan tersebut merupakan ijazah yang

digunakan saat pengangkatan CPNS, dan silahkan pilih

Tidak bila riwayat tersebut bukan merupakan Ijazah saat

pengangkatan CPNS;

i. Klik tombol untuk menyimpan perubahan atau klik

tombol bila ingin membatalkan perubahan;

Untuk menambahkan Riwayat Pendidikan ASN silahkan ikuti

langkah – langkah berikut seperti di atas dengan diawali klik

tombol

4.6. Riwayat Diklat

Sub Modul riwayat diklat digunakan untuk melakukan update

daftar pendidikan dan pelatihan yang pernah diikuti oleh ASN.

Berikut tampilan default dari sub modul riwayat diklat.

Page 21: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 21 dari 34

Pada halaman ini terdapat beberapa fungsi tombol sebagai

berikut

a. Tombol digunakan untuk menambah riwayat

diklat;

b. Tombol digunakan untuk merubah data riwayat

diklat;

c. Tombol digunakan untuk menghapus data riwayat

diklat;

Untuk menambahkan riwayat diklat ASN, klik tombol

kemudian ikuti langkah – langkah sebagai

berikut

Page 22: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 22 dari 34

a. Pada kolom Jenis Diklat pilih dengan jenis Diklat yang

sesuai;

b. Pada kolom Nama Diklat silahkan isi secara manual nama

diklat sesuai dengan sertifikat diklat yang ada;

c. Pada kolom Jumlah Jam isi dengan jumlah jam pelajaran

diklat sesuai dengan kondisi sebenarnya atau yang tertera

pada sertifikat diklat;

d. Pada kolom Tanggal Sertifikat isi dengan tanggal Diklat

sesuai pada sertifikat diklat;

e. Pada kolom Nomor Sertifikat isi dengan nomor yang sesuai

dengan sertifikat diklat;

f. Pada kolom Instansi Diklat, silahkan ketik secara manual

Instansi Induk Penyelenggara, misal Pemerintah Provinsi

Jawa Timur;

g. Pada kolom Instansi Penyelenggara silahkan ketik secara

manual Instansi Penyelenggara Diklat, misal Badan

Pendidikan dan Pelatihan Pemerintah Kabupaten Malang

h. Klik tombol untuk menyimpan perubahan atau klik

tombol bila ingin membatalkan perubahan;

Untuk proses edit riwayat diklat prosesnya sama dengan proses

penambahan riwayat diklat, hanya saja diawali dengan klik tombol

pada samping kanan riwayat diklat yang telah ada.

4.7. Riwayat Hukuman Disiplin

Sub Modul Hukuman Disiplin digunakan untuk menampilkan

daftar riwayat hukuman disiplin yang pernah dan atau sedang

dijatuhkan pada PNS yang bersangkutan. Berikut tampilan

default dari sub modul riwayat hukuman disiplin.

Page 23: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 23 dari 34

Pada halaman ini terdapat beberapa fungsi tombol sebagai

berikut

a. Tombol digunakan untuk menambah riwayat

hukuman disiplin;

b. Tombol digunakan untuk merubah data riwayat

hukuman disiplin;

c. Tombol digunakan untuk menghapus data riwayat

hukuman disiplin;

Untuk menambahkan daftar riwayat hukuman disiplin klik

tombol kemudian ikuti langkah – langkah sebagai

berikut :

Page 24: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 24 dari 34

a. Pada kolom Tingkat Hukuman silahkan pilih tingkatan

hukuman disiplin sesuai SK Hukuman Disiplin;

b. Pada kolom Jenis Hukuman silahkan pilih jenis hukuman

yang diterima sesuai SK;

c. Pada kolom Nomor SK isi dengan nomor sesuai SK;

d. Pada kolom Tanggal SK isi dengan tanggal dikeluarkannya

SK Hukuman Disiplin;

e. Pada kolom TMT Hukuman Disiplin isi dengan tanggal

mulai berlakunya penerapan hukuman disiplin;

f. Pada kolom Masa Hukuman isi dengan durasi Hukuman

Disiplin dalam tahun dan bulan;

g. Pada kolom Akhir Hukuman isi dengan tanggal berakhirnya

Hukuman Disiplin sesuai SK yang ada;

h. Pada kolom Dasar Hukum isi dengan dasar Hukum

Pelanggaran yang menyebabkan diterbitkannya Hukuman

Disiplin yang tertera pada SK;

i. Pada kolom Deskripsi Hukuman isi sesuai deskripsi singkat

yang tertera pada SK Hukuman Disiplin;

j. Klik tombol untuk menyimpan perubahan atau klik

tombol bila ingin membatalkan perubahan;

4.8. Riwayat Mutasi CPNS ke PNS

Sub Modul Riwayat Mutasi CPNS ke PNS berisi data saat

terjadi perubahan status dari CPNS menjadi PNS. Tampilan

default untuk riwayat ini adalah sebagai berikut

Page 25: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 25 dari 34

Pada halaman ini terdapat beberapa fungsi tombol sebagai

berikut

a. Tombol digunakan untuk menambah riwayat

mutasi cpns ke pns;

b. Tombol digunakan untuk merubah data riwayat

mutasi cpns ke pns;

c. Tombol digunakan untuk menghapus data riwayat

mutasi cpns ke pns;

Untuk menambah riwayat mutasi cpns ke pns silahkan klik

tombol kemudian akan muncul form sebagai

berikut :

Untuk mengisi form riwayat mutasi cpns ke pns ikuti langkah –

langkah sebagai berikut ;

Page 26: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 26 dari 34

a. Pada kolom TMT CPNS isi dengan Tanggal Melaksanakan

Tugas pada SK CPNS;

b. Pada kolom Nomor SK CPNS isi dengan nomor SK CPNS;

c. Pada kolom tanggal SK CPNS isi dengan tanggal

dikeluarkannya SK CPNS;

d. Pada kolom Nomor BKN CPNS isi dengan nomor

pengangkatan CPNS yang dikeluarkan oleh BKN;

e. Pada kolom TMT PNS isi dengan Tanggal Melaksanakan

Tugas pada SK PN;

f. Pada kolom Tanggal SK PNS isi dengan tanggal dikeluarkan

SK PN;

g. Pada kolom Nomor SK PNS isi sesuai nomor SK PNS;

h. Pada kolom Nomor STTPL isi dengan nomor sertifikat diklat

prajabatan;

i. Pada kolom Tanggal STTPL isi dengan tanggal

dikeluarkannya STTPL;

j. Pada kolom Nomor Surat Dokter isi dengan nomor surat

Dokter yang menyatakan sehat;

k. Pada kolom Tanggal Surat Dokter isi dengan surat

keterangan sehat dari dokter;

l. Pada kolom nomor SKCK isi dengan nomor SKCK yang

dikeluarkan kepolisian pada saat pengangkatan CPNS;

m. Pada kolom tanggal SKCK isi dengan tanggal

dikeluarkannya SKCK dari kepolisian;

n. Pada kolom Jenis Pengadaan isi dengan jenis formasi

pengadaan CPNS, melalui Jalur Umum atau Jalur Honorer;

o. Klik tombol untuk menyimpan perubahan atau klik

tombol bila ingin membatalkan perubahan;

Untuk melakukan perubahan bila terdapat kesalahan dalam data

riwayat mutasi CPNS ke PNS lakukan langkah – langkah sesuai

petunjuk di atas dengan diawali klik tombol pada

samping kanan riwayat.

Page 27: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 27 dari 34

4.9. Data Keluarga

Sub Modul Data Keluarga berisi informasi mengenai data

a. Suami / Istri

b. Orang Tua

c. Anak

Berikut tampilan halaman Data Keluarga

Pada halaman ini terdapat beberapa tombol sebagi berikut

a. Tombol digunakan untuk menambah data

keluarga;

b. Tombol digunakan untuk merubah data keluarga;

c. Tombol digunakan untuk menghapus data

keluarga;

Untuk menambah data Suami / Istri klik tombol kemudian akan muncul form Data Keluarga dan ikuti langkah –

langkah sebagai berikut

Page 28: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 28 dari 34

a. Pada kolom Silsilah Dalam Keluarga isi dengan status

hubungan pasangan, misal Istri bila si ASN adalah Laki-

Laki;

b. Pada kolom Nama Suami / Istri isi dengan nama pasangan;

c. Pada kolom Tempat Lahir isi dengan tempat lahir pasangan

sesuai KK atau KTP;

d. Pada kolom Tanggal Lahir isi dengan tanggal lahir pasangan

sesuai KK atau KTP;

e. Pada kolom Jenis Kelamin isi dengan jenis kelamin

pasangan;

f. Pada kolom Agama isi dengan data agama;

g. Pada kolom NIK isi dengan Nomor Induk Kependudukan

sesuai KK atau KTP;

h. Pada kolom Alamat isi dengan alamat rumah;

i. Pada kolom Status Pernikahan isi dengan status menikah bila

pasangan masih hidup, atau pilih Janda / Duda bila

pasangan telah meninggal;

j. Pada kolom Pekerjaan isi dengan jenis pekerjaan pasangan;

k. Pada kolom NPWP isi dengan nomor Wajib Pajak pasangan;

l. Pada kolom Status pilih Hidup jika pasangan masih hidup

dan sebaliknya;

Page 29: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 29 dari 34

m. Pada kolom Tunjangan pilih Ya apabila pasangan kita masuk

dalam tunjangan gaji dan sebaliknya;

n. Klik tombol untuk menyimpan perubahan atau klik

tombol bila ingin membatalkan perubahan;

Proses untuk penambahan / perubahan data Anak dan Orang

Tua serupa dengan langkah – langkah penambahan data Suami /

Istri;

4.10. Data Guru

Sub Modul Data Guru berisi informasi riwayat mengajar bagi

ASN yang berprofesi sebagai Guru, baik riwayat mengajar di

Instansi Negeri maupun riwayat mengajar di Instansi Swasta.

Tampilan halaman sub modul Data Guru adalah sebagai berikut

Pada halaman ini terdapat beberapa fungsi tombol sebagai

berikut

a. Tombol digunakan untuk menambah data guru;

b. Tombol digunakan untuk merubah data guru;

c. Tombol digunakan untuk menghapus data guru;

Untuk menambah Data Guru ikuti langkah – langkah sebagai

berikut :

Page 30: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 30 dari 34

a. Pada kolom Instansi Induk silahkan pilih Instansi Induk;

b. Pada kolom Instansi Kerja silahkan pilih sesuai Instansi

tempat bekerja;

c. Pada kolom Unit Organisasi isi dengan memasukan kata

kunci dan memilih Induk Sekolah Mengajar dalam hal ini

Sekolah Negeri;

d. Pada kolom Lembaga Sekolah Mengajar isi dengan tempat

mengajar, bila mengajar di Sekolah Swasta maka isi dengan

nama sekolah sesuai tempat mengajar;

e. Pada kolom Bidang Studi isi dengan bidang mengajar;

f. Pada kolom TMT Mengajar isi dengan tanggal mulai

mengajar di sekolah tersebut sesuai dengan SPMT yang

diterbitkan;

g. Pada kolom Nomor SPMT isi dengan nomor SPMT

mengajar;

h. Pada kolom Tanggal SPMT isi dengan tanggal

dikeluarkannya SPMT;

i. Pada kolom Menjabat Kepala Sekolah, pilih dengan Ya bila

mendapat Tugas Tambahan sebagai kepala sekolah, dan

pilih Tidak bila sebaliknya;

j. Klik tombol untuk menyimpan perubahan atau klik

tombol bila ingin membatalkan perubahan;

Page 31: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 31 dari 34

4.11. Data Dokter

Sub Modul Data Dokter berisi informasi riwayat bertugas bagi

ASN yang berprofesi sebagai Dokter beserta kapasitas

penanganan pasiennya, baik di Instansi Negeri maupun di

Instansi Swasta. Tampilan halaman sub modul Data Dokter

adalah sebagai berikut

Pada halaman ini terdapat beberapa fungsi tombol sebagai

berikut

d. Tombol digunakan untuk menambah data

dokter;

e. Tombol digunakan untuk merubah data dokter;

f. Tombol digunakan untuk menghapus data dokter;

Untuk menambah Data Dokter ikuti langkah – langkah sebagai

berikut :

Page 32: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 32 dari 34

k. Pada kolom Unit Kesehatan isi dengan tempat fasilitas

kesehatan;

l. Pada kolom Jenis Dokter pilih dengan jenis dokter;

m. Pada kolom Bidang Spesialis isi dengan kategori spesialis

bila dokter yang bersangkutan merupakan dokter spesialis;

n. Pada kolom Kapasitas Penanganan Pasien diisi dengan

jumlah rata-rata kemampuan dokter menangani pasien per

hari;

o. Pada kolom Nomor SPMT diisi sesuai dengan nomor SPTM;

p. Pada kolom Tanggal SPMT diisi dengan tanggal

dikeluarkannya SPMT;

q. Klik tombol untuk menyimpan perubahan atau klik

tombol bila ingin membatalkan perubahan;

4.12. Data Stakeholder

Sub Modul Data Stakeholder digunakan sebagai data

informational yang terkait dengan pihak – pihak stakeholder

pemerintah. Secara default tampilan dari Sub Modul Stakeholder

adalah sebagai berikut :

Page 33: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 33 dari 34

Data stakeholder terbagi menjadi 3 yaitu Taspen, Bank Jatim,

Bappertarum PNS. Silahkan Update setiap form yang telah

disediakan sesuai dengan data dukung yang ada kemudian klik

tombol Update untuk menyimpang perubahan datanya.

4.13. Pengadaan Pegawai

Sub Modul Pengadaan Pegawai digunakan untuk menambahkan

data bila ada proses pengadaan pegawai honorer di lingkungan

SKPD.

Halaman default modul Pengadaan Pegawai adalah sebagai

berikut

Page 34: 1. Halaman Beranda SIMPEG - bkpsdm.malangkab.go.idbkpsdm.malangkab.go.id/simpeg/file/bookSimka2015.pdfPada kolom NIP Baru. Bila data yang bersangkutan ditemukan pada Database ... 1.4.

Sistem Informasi Kepegawaian 2015

Hal. 34 dari 34

Untuk melakukan proses Pengadaan Pegawai silahkan isi setiap

form yang telah disediakan kemudian klik tombol

untuk menyimpan, atau klik tombol

membatalkan penambahan pegawai.

5. Logout

Fungsi logout digunakan untuk mengamankan akun login PNS anda.

Pastikan untuk melakukan logout setiap selesai menggunakan simka

dengan klik menu Logout.