05 - Pembayaran Pasien Rawat Jalan Poliklinik

3
RS DUTA INDAH PROSEDUR TETAP PEMBAYARAN PASIEN RAWAT JALAN POLIKLINIK NOMOR DOKUMEN 005/03/KASIR RAWAT JALAN NOMOR REVISI HALAMAN SPO 1/2 TANGGAL TERBIT 1Oktober 2014 Ditetapkan, Dr. Eko Budi Heryanto Direktur PENGERTIAN Adalah proses penerimaan setoran dari FO dan pembuatan laporan penerimaan harian TUJUAN Untuk memudahkan pengontrolan uang masuk dan membantu mempermudah proses verifikasi dan follow up pembayaran dari jaminan pribadi. KEBIJAKAN Untukpelayanan yang terbaik dalam penerimaan dari pasien dan terjaminnya dana masuk dari pasien pribadi.

description

SOP Pembayaran RJ

Transcript of 05 - Pembayaran Pasien Rawat Jalan Poliklinik

Page 1: 05 - Pembayaran Pasien Rawat Jalan Poliklinik

RS DUTA INDAH

PROSEDUR TETAP

PEMBAYARAN PASIEN RAWAT JALAN POLIKLINIK

NOMOR DOKUMEN005/03/KASIR RAWAT JALAN NOMOR REVISI

HALAMANSPO1/2

TANGGAL TERBIT

1Oktober 2014

Ditetapkan,

Dr. Eko Budi HeryantoDirektur

PENGERTIANAdalah proses penerimaan setoran dari FO dan pembuatan laporan penerimaan harian

TUJUAN

Untuk memudahkan pengontrolan uang masuk dan membantu

mempermudah proses verifikasi dan follow up pembayaran dari

jaminan pribadi.

KEBIJAKANUntukpelayanan yang terbaik dalam penerimaan dari pasien dan

terjaminnya dana masuk dari pasien pribadi.

PROSEDUR

Kasir : 1. Menerima pembayaran dari pasien baik tunai maupun dengan

kartu,hasil transfer melalui bagian penagihan

2. Membuat kwitansi dan slip buktikas/bank masuk untuk setiap

penerimaan tersebut diatas dan distribusikan sesuai yang telah

ditentukan.

3. Menerima slip-slip kredit dari semua unit pelayanan untuk

selanjutnya menyerahkan ke unit penagihan(sebagai dasar

pembuatan nota tagihan kepada pasein ybs)

4. Menyimpan sementara uang tunai atau bentuk pembayaran

lainnya di dalam brankas,dan menyetorkan kepada kepala kasir

selambat-lambatnya pada keesok harinya.

5. Menyetorkan slip-slip pembayaran kartu kredit dan

menginstrusikan hasilnya untuk ditransfer ke rekening rumah

sakit di Bank BCA. Menerima merchant copy dan Nota Kredit

atas hasil tersebut dan membuat stop Bukti Bank Masuk.

6. Membuat laporan rekap penerimaan dan pengeluaran kas / non

kas kedalam laporan harian kasir dan menyerahkan ke kepala

kasir bersama jumlah uang / nota yang diterima .

Page 2: 05 - Pembayaran Pasien Rawat Jalan Poliklinik

RS DUTA INDAH

PROSEDUR TETAP

PEMBAYARAN PASIEN RAWAT JALAN POLIKLINIK

NOMOR DOKUMEN005/03/KASIR&BILLING

NOMOR REVISIHALAMAN

SPO2/2

7. Mengarsip semua dokumen-dokumen yang menjadi kewajiban-

kewajiban (Mis:Copy Laporan Harian Kasir, Copy Kwitansi,

Rekap Slip Kartu Kredit, Slip bukti kas / bank masuk /keluar, dll )

8. Melakukan pengeluaran-pengeluaran uang berdasarkan slip-slip

( Slip Bukti Kas Keluar, Bon sementara ) yang telah disetujui oleh

pihak yang berwenang

9. Mendistribusikan dokumen-dokumen yang terima dibuat sesuai

yang telah ditentukan

UNIT TERKAIT Kasir, Perawatan, Laboratorium, Apotik, DFS, Rontgen dan Fisioterapi