007_Lantai Marmer

download 007_Lantai Marmer

of 1

description

SOP

Transcript of 007_Lantai Marmer

No.DokumenWI-MAJ-FIN-07PT. MULTIBANGUN ADINATA JAYAPRAWARADisetujui OlehDibuat Oleh

Revisi 0INSTRUKSI KERJALANTAI MARMER

Tanggal 30 Juni 2012

Halaman1 dari 1

1. REFERENSI1.1. Gambar kerja finishing lantai

1.2. Spesifikasi material marmer

1.3. Contoh marmer (jika perlu)

2. ALAT2.1. Waterpass

2.2. Mesin poles (bila akan dipoles)

2.3. Mesin potong marmer

3. LANGKAH KERJA3.1. Sortir keserasian corak marmer sejumlah yang diperlukan.3.2. Pembersihan permukaan yang kan dipasang marmer.3.3. Mempersiapkan semen, pasir untuk speci pemasangan.3.4. Pemasangan marmer dilakukan apabila finishing dinding sekitarnya sudah selesai.3.5. Setelah marmer terpasang minimum 5 (lima) hari , kemudian dilakukan restin pada joint antar marmer.3.6. Dilakukan poles permukaan lantai hingga rata dan mengkilap.3.7. Apabila tidak ada poles maka permukaan harus proteksi dengan baik dan digunakan tile grouting untuk mengisi naad marmer.