Tugas Reaktor

Post on 15-Dec-2015

9 views 5 download

description

Reaktor

Transcript of Tugas Reaktor

RAHMADANI WIJAYA PUTRA

21030112120004

Reaksi Autokatalitik

Reaksi autokataltik adalah reaksi yang terdiri dari autokatalis yang bertindak sebagai katalis reaksi itu sendiri. Salah satu contoh reaksi autokatalitik merupakan proses fermentasi dari suatu microorganisme. Adapun contoh lainya yang menggunakan metode autokatalitik adalah reaksi eksotermis (Combustion of fuel gas) yang mana prosesnya berupa pelepasan panas ke produk.

Reaktor Kombinasi

Pemilihan penggunaan tipe reaktor diperlukan agar tercapainya hasil yang optimal yaitu dengan jumlah produk yang sebanyak-banyaknya dan ukuran reaktor sekecil-kecilnya.

Dari soal diatas dapat disimpulkan dengan hasil produk yang sama pemilihan reaktor yang tepat adalah jenis a (menggunakan mixed flow reaktor terlebih dahulu dan diikuti penggunaan plug flow reactor). Pemilihan penggunaan reaktor tersebut karena dengan penempatan seperti tersebut volume yang digunakan lebih kecil dari pada penggunaan reaktor jenis a atau b.