Tahapan Membangun Rumah Dari Nol

Post on 08-Jan-2016

220 views 0 download

description

Membangun rumah untuk sebagian besar orang merupakan pekerjaan yang memerlukan keahlian dan ketelitian tinggi sehingga membutuhkan orang yang sudah ahli di bidangnya. Tahapan membangun rumah dari nol adalah suatu proses panjang yang terdiri dari beberapa tahapan dimana disetiap tahapan memerlukan ketelitian dan ketepatan untuk menjamin hasil akhir sebuah rumah yang memiliki struktur kokoh, kuat dan memiliki tampilan indah serta nyaman.

Transcript of Tahapan Membangun Rumah Dari Nol

7/17/2019 Tahapan Membangun Rumah Dari Nol

http://slidepdf.com/reader/full/tahapan-membangun-rumah-dari-nol 1/2

Tahapan Membangun Rumah Dari Nol

Membangun rumah untuk sebagian besar orang merupakan pekerjaan yang memerlukan

keahlian dan ketelitian tinggi sehingga membutuhkan orang yang sudah ahli di bidangnya.

Tahapan membangun rumah dari nol adalah suatu proses panjang yang terdiri dari beberapa

tahapan dimana disetiap tahapan memerlukan ketelitian dan ketepatan untuk menjamin hasil

akhir sebuah rumah yang memiliki struktur kokoh, kuat dan memiliki tampilan indah serta

nyaman. Berikut tahapan membangun Rumah dari nol: 

Tahap Pekerjaan Sipil

Merupakan tahap atau proses yang paling penting dan beresiko karena menyangkut dengan

struktur yang akan menentukan bentuk dan kekuatan bangunan rumah yang akan dibuat.

Tahapan pekerjaan sipil terdiri dari:

1. Pekerjaan Persiapan.

2. Pekerjaan Pondasi.

3. Pekerjaan Struktur Beton.4. Pekerjaan Pasangan Dinding dan Plesteran.

5. Pekerjaan Rangka Atap.

6. Pekerjaan Instalasi Air Bersih dan Air Kotor.

7. Pekerjaan Instalasi Listrik.

8. Pekerjaan Plafond (Langit-lagit).

9. Pekerjaan Kusen, Pintu dan Jendela.

Tahap Pekerjaan Finishing

Tahapan finishing ini diperlukan untuk melengkapi bangunan rumah yang sudah berdiri tegaksetelah selesainya pekerjaan sipil (struktur) sehingga dapat menyatuhkan model maupun

desain bangun rumah, serta berpengaruh pada estetika, kenyamanan, dan keamanan

penghuninya. Tahapan pekerjaan finishing terdiri dari:

1. Pekerjaan pemasangan penutup lantai dan dinding.

2. Pekerjaan politur / melamik / duco.

3. Pekerjaan pengecatan interior dan eksterior.

4. Pekerjaan pemasangan kunci-kunci dan alat penggantung.

5. Pekerjaan pemasangan komponen dan perlengkapan sanitasi.

6. Pekerjaan pemasangan lampu, sakelar, Stop kontak, dan peralatan listrik lainnya.

7. Pekerjaan pembuatan pagar depan dan pintu masuk/gerbang.8. Pekerjaan pembuatan carport dan jalan/akses masuk.

Tahap Serah Terima Pekerjaan

Serah terima pekerjaan merupakan tahapan yang paling akhir dari seluruh proses membangun

rumah dari nol. Tahapan serah terimah terdiri dari:

7/17/2019 Tahapan Membangun Rumah Dari Nol

http://slidepdf.com/reader/full/tahapan-membangun-rumah-dari-nol 2/2

1. Serah terima pekerjaan dari pihak pembangun (kontraktor atau pemborong) kepada

pihak pemilik rumah, setelah seluruh pekerjaan selesai 100%.

2. Masa garansi (jaminan) dalam jangka waktu tertentu yang diberikan oleh pihak

pembangun untuk mengantisipasi bila masih terdapat kekurangan-kekurangan atau

kerusakan dan masih merupakan tanggunan dari pihak pembangun yang berdasarkan

perjanjian pada awal pembangunan.