Soto Kudus

Post on 19-Feb-2018

219 views 0 download

Transcript of Soto Kudus

7/23/2019 Soto Kudus

http://slidepdf.com/reader/full/soto-kudus 1/2

Soto Kudus 01

Bahan-bahan/bumbu-bumbu:

Bahan:1 ekor ayam, dibelah 4 bagian

2 liter air

3 lembar daun salam2 cm lengkuas, dimemarkan5 sendok teh garam

2 sendok teh gula pasir1 blok kaldu ayam

1 1/2 sendok makan kecap manis3 sendok makan minyak untuk menumisminyak untuk menggoreng

Bumbu Halus:12 butir bawang merah6 siung bawang putih1 sendok teh merica bubuk

Bahan Pelengkap:150 gram taoge, diseduh10 tangkai kucai, potong 2 cm

3 batang daun bawang, iris3 tangkai seledri, diiris10 siung bawang putih, iris, digoreng, diremas-remas untuk taburan3 buah eruk nipis

Cara membuat:

1! "ebus ayam dan air sampai mendidih!

2! #anaskan minyak! $umis bumbu halus, daun salam, dan lengkuas sampai harum! $uang ke rebusan

ayam!

3! %asukan garam, gula pasir, dan kaldu ayam blok! %asak sampai ayam matang! &ngkat ayam!

$iriskan!

4! 'oreng ayam dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai kecokelatan! (uwir-

suwir ayam! (isihkan!

5! )idihkan kuah! $ambahkan kecap manis! %asak sampai mendidih!

6! (aikan kuah bersama pelengkap dan ayam suwir!

 

*ntuk 6 porsi

 Soto Kudus 02

Bahan:½ ekor ayam negeri, potong dua

1 cm lengkuas, memarkan1 lembar daun salam1 batang serai, memarkan2 sdt garam3 sdm kecap manisHaluskan:6 butir bawang merah3 siung bawang putih½ sdt merica butiran

7/23/2019 Soto Kudus

http://slidepdf.com/reader/full/soto-kudus 2/2

1 sdt garamPelengkap:150 g tauge, bersihkan3 batang kucai, iris halus2 batang daun bawang, iris halus1 batang seledri, iris halus

2 sdm bawang putih goreng1 sdm bawang merah goreng2 butir jeruk nipisLauk Pelengkap:Perkedel kentang, sate paru, telur pindang, sate kerang

Cara membuat:

• idihkan air secukupnya, rebus ayam bersama lengkuas, salam, serai dan bumbu halus

hingga ayam lunak!• "ngkat ayam, tiriskan ayam hingga kering!

• idihkan kembali kaldu dengan api kecil! #ambahkan kecap! idihkan lalu angkat!

• $oreng dalam minyak panas dan banyak hingga kering! %uwir&suwir dagingnya!

• Penyajian: #aruh tauge, ayam dan pelengkap lainnya dalam mangkuk saji!

• %iram dengan kaldu panas dan sajikan!

Untuk 6 orang