Sintesis protein

Post on 11-Jul-2015

544 views 3 download

Transcript of Sintesis protein

•1. Fetriana ( A1C108048 )

•2. Novita Wulandari ( A1C108055 )

•3. Poppy Sundari Utami ( A1C108042 )

•4. Robby ( A1C108007 )

•5. Tuti Kurniati ( A1C108009 )

Protein dibentuk melalui proses translasi.

Proses translasi terjadi di Ribosom dan

dipandu oleh mRNA.

Bagian mRNA yang menentukan urutan

asam amino protein dibaca dalam kodon

(rangkaian yang terdiri dari tiga

nukleotida ).

Melibatkan protein sitosol yang dikenal

sebagai faktor inisiasi ( FI ) dan GTP

Proses Translasi

Translasi

Inisiasi

Elongasi

Terminasi

Komponen yang terlibat :

- Metionil-tRNAiMet

- mRNA- Ribosom- Faktor Inisiasi (FI)

• Met-tRNAiMet mula-mula membentuk

kompleks dengan suatu faktor inisiasi.

• Kompleks ini kemudian mengikat subunit kecil.

• Cap pada ujung-5’ mRNA mengikatfaktor inisiasi.

• mRNA berikatan kompleks denganMet-tRNAi

Met

Subunit ribosom kecil melakukan scanterhadap mRNA sampai kodon AUGpertama ditemukan.

Faktor inisiasi dibebaskan dan subunitbesar terikat sehingga ribosom telahlengkap.

Terdapat 2 tempat pengikatan untuk tRNAyang dikenal sebagai tempat P ( Peptidil )dan A ( Aminoasil ).

Selama inisiasi, Met-tRNAiMet berikatan

dengan tempat P.

Elongasi’s Process

Pengikatan amioasil-tRNA ketempat A

Pembentukan Ikatan Peptida

Translokasi

Penghentian translasi

terjadi pada saat kodon

terminasi (stop) bergerak

ke tempat A pada ribosom.

Kodon stop yaitu

(UAG, UGA, atau UAA ).

T H ANK’S F O R Y O U ’ RE A T T E NTION

N

S E E U

THE END