Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Post on 15-Jan-2016

76 views 0 download

description

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. Kelas /Semester: IX/I Pertemuan Ke : ½ Waktu : 2 x 45 menit. Standar Kompetensi. Memahami jual beli sesuai syari’at Islam. Kompetensi Dasar. Menjelaskan ketentuan-ketentuan jual beli . Menjelaskan ketentuan-ketentuan khiyar dalam jual beli . - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Kelas/Semester: IX/IPertemuan Ke: ½

Waktu: 2 x 45 menit

Standar KompetensiMemahami jual beli sesuai syari’at Islam.

Kompetensi DasarMenjelaskan ketentuan-ketentuan jual beli.Menjelaskan ketentuan-ketentuan khiyar

dalam jual beli.Menjelaskan ketentuan qiradh dalam jual

beli.Mensimulasikan tata cara jual beli.

IndikatorMenjelaskan pengertian jual beli dan

dalilnya.Menyebutkan rukun jual beli.Menyebutkan syarat jual beli.Menjelaskan bentuk-bentuk jual beli yang

terlarang.Menjelaskan jual beli yang sah tetapi

terlarang.Mempraktikkan jual beli.

LanjutanMenjelaskan pengertian dan hukum khiyar.Menunjukkan macam-macam khiyar.Menunjukkan praktik khiyar.Menjelaskan praktik khiyar.Menjelaskan pengertian qiradh.Menyebutkan bentuk-bentuk qiradh.

Materi Ajar dan Metode Pembelajaran

Materi ajar: Muamalat (jual beli sesuai syari’at Islam).

Metode Pembelajaran:CeramahPraktikPemberian tugasDiskusi

Tujuan PembelajaranSiswa mampu memahami dan mempraktikkan

jual beli.

Langkah-Langkah PembelajaranA. Kegiatan Awal: Guru-siswa memberi salam dan memulai

pelajaran dengan mengucapkan basmalah dan kemudian berdo’a bersama sebelum memulai pelajaran.

Guru menjelaskan secara singkat materi tentang jual beli, khiyar dan qiradh.

Lanjutanb. Kegiatan Inti (i) Eksplorasi Untuk mengetahui sejauh mana pengetahuan

siswa tentang materi Jual beli, guru melakukan tanya jawab tentang hukum jual beli.

Lanjutan (ii) Konsolidasi Guru menunjuk seorang siswa yang sudah

fasih membaca dalil jual beli dengan benar, kemudian di ikuti oleh teman-temannya di bawah bimbingan guru.

Jika sudah selesai membaca dan memahami jual beli, maka siswa diminta untuk mempraktikkan jual beli dengan benar.

Lanjutan Siswa diharapkan untuk menghapal dalil-dalil

yang berkaitan dengan jual beli, serta syarat dan rukun jual beli.

C. Kegiatan Akhir Guru mendorong agar para siswa sekali lagi

membaca dalil jual beli sebagai penutup materi pembelajaran.

LanjutanGuru memotivasi para siswa agar mepelajari

dan mempraktikkan dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan syari’at Islam.

Guru mengakhiri pelajaran tersebut dengan membaca hamdalah/do’a.

Guru mengucapkan salam kepada para siswa sebelum keluar kelas dan siswa menjawab salam.

PenilaianTes Tertulis:Pemahaman jual beli menurut syari’at Islam.

Tes Perbuatan:Menghapalkan dalil-dalil, rukun serta syarat

jual beli.Mempraktekkan jual beli.

Bahan/Sumber BelajarBuku Pelajaran fiqih kelas IXBuku Fiqih Muamalah