Present as i

Post on 10-Feb-2016

217 views 0 download

description

dari dosen BI

Transcript of Present as i

PRESENTASI

Berasal dari bahasa Inggris Presentation Maknanya:

- menyajikan- mengemukakan- perkenalan- pertunjukan

Penyajian informasi ilmiah baik yang bersifat faktual, sosio kultural, konseptual maupun filosofis

KOMPONEN PRESENTASI• PEMBICARA (PENYAJI/PRESENTER)• PENDENGAR (PENYIMAK)• MODERATOR (PEMANDU)• NOTULEN

ETIKA PRESENTASI Jujur pada diri sendiri dan orang lain Menghargai pendapat/gagasan orang lain Menyimak presentasi dan jawaban

penyaji atas pertanyaan yang dilontarkan Tidak menghalangi/memblokir

gagasan/ pernyataan orang lain tanpa menawarkan usulan alternatif dan ketidaksetujuan yang beralasan

Tidak emosional dan menyerang penyaji/ penyimak lain dalam mengemukakan ketidaksetujuan

Tidak menguji pengetahuan penyaji Memberi kesempatan yang sama pada

penyimak untuk berpartisipasi secara langsung

TEKNIK PENYIAPAN MATERI PRESENTASI

- REDUKSI TEKS: memotong/ mengurangi isi teks

- VISUALISASI: mengubah teks menjadi gambar

- LAYOUT DAN DESAIN: pemilihan desain (pilihan warna, tipografi/bentuk tulisan, layout)

TEKNIK MELAKSANAKAN PRESENTASI

• Membuat alur presentasi (pembukaan, topik utama, penutup)

• Artikulasi suara yang baik• Kinesik yang mendukung presentasi• Interaksi dengan penyimak yang terjalin

baik

KESALAHAN DALAM PRESENTASI

Membagi printout yang sama dengan slide sebelum presentasi dimulai

Isi presentasi hanya dipahami oleh penyaji

Tulisan tidak terbaca Visual (powerpoint/transparan)

tidak sesuai dengan teks

Penyaji hanya membaca slide Tidak memberi penutup yang baik (tidak

ada simpulan/penguatan)

TERIMA KASIHTERIMA KASIH