Power Point Bunyi

Post on 01-Jan-2016

49 views 2 download

description

oik

Transcript of Power Point Bunyi

RESONANSI

Karena bunyi yang keras,gelas ikut bergetar sehingga

pecah

Bila ada pesawat terbang lewat, suaranya dapatmenyebabkan kaca jendela bergetar.

Mengapa demikian ?

• kaca jendela mudah ikut bergetar• ikut bergetar disebut resonansi• selaput tipis mudah ber-resonansi• misalnya gendang telinga• bila ber-resonansi : frekuensinya sama

RESONANSI Alat-alat musik, banyak yangmenggunakan kolom udara,suling, gendang, gitar, gong.Apa gunanya kolom udara ?

• kolom udara mudah ber-resonansi• karena resonansi, getarannya menjadi kuat• amplitudo besar maka bunyinya keras• jadi kolom udara untuk memperkeras bunyi

RESONANSI Garputala dibunyikan diatas kolomudara. Apakah selalu terjadi resonansi sehingga bunyi keras ?

Akan ber-resonansi sehinggaterdengar bunyi keras bilapanjang kolom udara = seperempatdari panjang gelombang bunyi

L

L 1

4

air

RESONANSI

ruas

Panjang kolom udara diatasruas bambu berbeda-beda,sehingga ber-resonansi dengannada yang berbeda pula.

VIBRAPHONE

menggunakankolom-kolomudara untuk

menimbulkanresonansi

Dalam ruangan yang agak besar, kadang-kadangsuara orang bicara tidak terdengar dengan jelas.

Mengapa demikian ?• gelombang suara dipantulkan oleh dinding• bunyi yang masuk telinga adalah bunyi asli dan bunyi pantulan• bunyi asli : a - me - ri - ka bunyi pantulan : … a - me - ri - ka terdengar : a …………………- ka

jelas tidak jelas jelas

Disebut apakah suara yang tidak jelas itu ?Bagaimana mengatasinya ?

• Suara yang tidak jelas itu disebut gaung• Mengatasinya dengan melapisi dinding dengan bahan yang menyerap bunyi misalnya karpet, kain, karet busa atau bahan yang lunak• Ruang yang tidak bergaung : ruang akustik• Contoh : ruang studio musik, studio siaran

Bagaimana terjadinya gema atau echo ?

Gema terjadi bila :• bunyi asli dan bunyi pantulan masuk telinga dengan perbedaan waktu minimal 50 milisekon• untuk orang bicara 0,1 sekon per sukukata• berarti jarak sumber bunyi sampai dinding pemantul ( 0,1 x 340 ) : 2 = 17 meter

waktu1 sukukata

kecepatanbunyi di udara

bolak-balik

PANGGUNGAKUSTIK

pemantul

pemantulSuara dari panggung

dipantulkan olehbidang-bidang

pemantul, sehinggasuara yang sampai kepada penontonadalah suara asli

Manfaat pemantulan bunyi untuk apa ?Menentukan kedalaman laut

gelombangasal

gelombangpantul

• oscilator mengirim gelombang ke dasar laut• dipantulkan dasar laut• gelombang pantulan ditangkap oleh hidrofon• waktunya dicatat• kedalamannya dihitung

kedalamanwaktu x ke

cepatan bunyi

2

Bila kita melihat mobil polisi , suara sirine yangmengalami perubahan pada saat lewat . Mengapa ?

mendekatfrekuensi yang masuktelinga tinggi

menjauhfrekuensi yang masuktelinga rendah

ASAS DOPPLER• Bila sumber bunyi dan atau pendengar bergerak, maka frekuensi yang masuk telinga tidak sama dengan frekuensi asalnya.

• Bila sumber bunyi dan pendengar bergerak mendekati, maka frekuensi yang didengar lebih tinggi dari frekuensi asalnya.

• Bila sumber bunyi dan pendengar bergerak menjauh, maka frekuensi yang didengar lebih rendah dari frekuensi asalnya.

RUMUS DOPPLER

fv v

v vfp

p

ss

v - kecepatan bunyi di udara - m/svp - kecepatan gerakan pendengar - m/svs - kecepatan gerakan sumber bunyi - m/sfp - frekuensi yang masuk telinga pendengar - Hzfs - frekuensi sumber bunyi - Hz

P mendekati S : +vp

P menjauhi S : - vp

S mendekati P : - vs

S menjauhi P : + vs

Frekuensi sumber bunyi 11.400 HzKecepatan bunyi di udara 340 m/sKecepatan sumber bunyi 40 m/sKecepatan pendengar 20 m/sBerapa frekuensi bunyi yang didengar bila :

a. saling mendekatib. saling menjauhic. arah gerak sama, P di depand. arah gerak sama, P di belakange. kalau P berhenti

SOAL ASAS DOPPLER

LAYANGAN BUNYI

Dua gelas yang ukurannyaberbeda akan menghasilkan

bunyi keras-lemah yangfrekuensinya berbeda

gelastinggi

gelaspendek