Perusahaan Nilon Di Indonesia

Post on 13-Dec-2015

554 views 50 download

description

petrokimia

Transcript of Perusahaan Nilon Di Indonesia

PRODUKSI NYLONOLEH

ALIF NUZULUL HIDAYAT

IRPAN FRIYADI

GANDHI ALAMSYAH

SEJARAH

Polimer yang sering disebut polyamida

Polimer pertama yang diproduksi dari bahan-bahan anorganik

Pertama kali diproduksi 28 Februari 1935 oleh Wallace Carothers di DuPont, Amerika

Nilon pertama kali digunakan secara komersil pada tahun 1938 sebagai  bulu sikat gigi

Tahun 1941, digunakan sebagai bahan dasar parasut setelah Amerika Serikat memasuki Perang Dunia II

Termoplastik

Silky material

Tahan luntur

Memiliki melting point yang cukup tinggi

Kuat

Ulet

Jenis dan Karakteristik

DIAGRAM PEMBUATAN NYLON

(sumber: http://id.wikipedia.org/wiki/Benzena)

Nilon - 6

Bahan dasarnya sikloheksanol

Dilakukan dengan cara adisi air untuk membuka cincin, diikuti penghilangan air pada suhu tinggi

Nilon 6,6

Berbahan dasar heksana-1.6-diamin (heksametilena diamina) + asam heksanadionat (asam adipat)

Didapat dari reaksi antara asam adipat dengan heksametilen diamin

Perbedaan Nilon 6,6 dan Nilon 6

(Sumber : Polyamide Fibers, H.H. Yang, in Handbook of Fiber Chemistry Third Edition, Edited by Menachem Lewin/TUT e-library)

Kegunaan Nilon

1. Industri Benang dan Tekstil.

Contoh : kemeja, jaket, jas hujan, gaun  pengantin, kaus kaki dan lain – lain.

2. Manufaktur dan Peralatan Industri.

Dibentuk menjadi serat, lembaran, filamen atau bulu yang lebih lanjut dapat dibuat sebagai tenda, terpal, parasut , safety belt  , tali ban, tali pipa, dan pelengkap alat – alat industri lainnya

3. Bidang Medis

Diolah menjadi film plastik nilon 6 yang  bersifat menyerap UV

Nilon

Fiber

Plastik

Supply and Demand

Di Dunia

Supply

Produksi nilon di dunia menunjukkan tren yang tetap selama beberapa decade. Selama tahun 2000-2010, produksi nilon di dumia mengalami laju penurunan sebesar 3,16 % dan pada tahun 2010 produksi nilon turun hingga 8,15 miliar pound.

(Sumber : http://www.textileworld.com) 

Di Dunia

Demand

Konsumsi nilon di dunia terus mengalami kenaikan mulai dari tahun 1990-2012 dengan laju penurunan rata-rata yang sangat tinggi. Pada tahun 2012, konsumsi nilon sebsar 7.78 juta ton

(http://www.yarnsandfibers.com/industry-

report/2013/world-nylon-report) 

Supply & Demand Nylon di Indonesia

Indonesia merupakan negara ke-5 produsen nylon terbesar di dunia.

Tahun 2009, produksi serat sintetis (Nylon) meningkat 3,5%, sedangkan untuk konsumsi naik 2,7%.

Selama tahun ini, Indonesia menghasilkan 62.800 ton nilon fiber / filamen dan mengkonsumsi sekitar 72000 ton nilon sepanjang tahun.

(Source: http://www.yarnsandfibers.com/preferredsupplier/spreports_fullstory.php?id=531

)

PERUSAHAAN NILON DI INDONESIA

PT INDOKORDSA Tbk

Salah satu produk PT Indokordsa yaitu nilon dalam bentuk Nilon6 Yarn.

Pada tahun 2011, kapasitas produksi benang nilon PT Indokordsa sebesar 21.000 ton

PT Polychem Indonesia Tbk

Salah satu produk PT Polychem Indonesia yaitu nilon dalam bentuk Nilon6 Yarn.

Kapasitas produksi mencapai 19703 ton.

Proses Produksi NILON 6 &6,6

Bahan Baku

Nilon 6 Nilon 6,6

Pembuatan Nilon 6

Pembuatan ԑ-Caprolactam

Bahan baku : Cyclohexanone dan Hydroxyl Amine Sulfate

Rumus Kimia : (CH2)5CONH

Terbagi menjadi 3 tahap :

Pembuatan Cyclohexanone

Pembuatan Hydroxyl Amine Sulfate

Pembuatan ԑ-Caprolactam

Rute Pembuatan ԑ-Caprolactam

Tahap 1 : Pembuatan Cyclohexanone

Katalis : Cobalt

Menetralisisr asam, ester dan mengendapkan proksida dengan

Sodium Hidroksida,

Garam sodium

dipisahkan

Pemisahan Cyclohexanol

, Cyclohexanone dan sisa

Cyclohexane

Cyclohexanone

Menuju Pembuatan Caprolacta

m

Katalis : Cobalt

Direcycle

Direcycle

Tahap 2 : Pembuatan Hydroxyl Amine Sulfate Proses :

Absorpsi CO2 dengan 24%

Amoniak

T = 85oCKatalis : ptProduk : NO

dan NO2

Absorpsi NO dan NO2 ke dalam

Amonium Carbonate yang menghasilkan

ammonium nitrit

Sebagai by-product, bisa

digunakan sebagai fertilizer

Menuju pembuatan caprolactam

Pembentukan hydroxylamine disulphonate

Pembentukan hydroxyl amine sulphate dan ammonium

sulphate pada suhu 95oC

Tahap 3. Pembuatan ԑ-Caprolactam

Pembuatan Cyclohexano

ne Oxime

Netralisasi SO4

2- menjadi (NH4)2SO4

Pemisahan Amonium Sulphate

Beckmann Rearrangement

(penyusunan untuk membuat

caprolactam)

Memisahkan

Amonium sulphate

sisa dalam

fasa cair

Menetralkan SO4

2- dan melelehkan Caprolacta

m

Menuju proses

pembuatan Nylon

6

Pembuatan Nilon 6Melting

Caprolactam

(68oC)

Pigment (TiO2), acid

promoter

Caprolactam yang

tidak meleleh

Reactor : Batch or

ContinousT = 240 –

270 oC

MEKANISME????

Reaksi Polimerisasi nilon 6

Reaksi Polimerisasi nilon 6 (2)

Pembuatan Nilon 6 (2)

Proses Pendinginan dan Pencetak

an

Proses Pencetakan Benang

Siap di distribusikan

Pembuatan Nilon 6,6

Pembuatan Adipic AcidDioksidasi dengan udara pada suhu

145-150oC dengan katalis cobalt naphthenate

Dioksidasi dengan adanya asam nitrat dengan ammonium metavanadate dan Copper scrap pada

suhu 60-80 oC

Pembuatan Hexamethylene diamineLow Pressure (3 Mpa)

: NiHigh Pressure (60-65

Mpa) : Co-Cu

Regenerasi katalis

Pemisahan diamino

cyclohexane

Separasi HMD

Separasi air

Pembuatan Nilon 6,6

Pemekatan nylon salt

Reaksi PolimerisasiT = 350oC

MEKANISME ?????

Reaksi polimerisasi Nilon 6,6

Reaksi polimerisasi Nilon 6,6 (2)

Reaksi polimerisasi Nilon 6,6 (3)

Reaksi Polimerisasi Nilon 6,6 (4)

Pembuatan Nilon 6,6

Pendinginan

Pencetakan

Melting dan Spining

penggulungan

Siap Dipasarkan

LIMBAH N2O Dihasilkan pada

reaksi pembentukan adipic acid

Terbentuk 30 gram N2O untuk setiap produksi 1 kg adipic acid

Produksi adipic acid untuk pembuatan PA 6,6 menymbang emisi N2O

BAHAYA LIMBAH N2O

Sumber : www.epa.gov

BAHAYA LIMBAH N2O (cont’d)

PENIPISAN LAPISAN OZON

PENANGANAN LIMBAH

WASTE RECYCLE

Kesimpulan

Nilon 6 banyak digunakan sebgai sikat gigi, benang pancing dsb. Sedangkan nilon 6,6 digunakan biasanya untuk karpet.

Bahan pembuatan nilon 6 adalah kaprolaktam sedangkan kalau nilon 6,6 adalah adipic acid dan hexamethylene diamine.

Kedua bahan nilon tersebut mempunyai cara pembuatan yang hampir sama, yaitu melewati reaksi polimerisasi.

Salah satu limbah dari industry nion adalah N2O.

REFERENSI

Anonim. ____. Nylon. [Online : http://www.greener-industry.org.uk/pages/nylon/1nylonAP.htm] diakses pada 27 Maret 2015.

Anonim. 2005. Making Nylon 6. [Online : http://www.pslc.ws/macrog/nysix.htm] diakses pada 24 Maret 2015.

Anonim. 2005. Making Nylon 6,6. [Online : www.pslc.ws/macrog/nysyn.htm] diakses pada 26 Maret 2015.

Koyikkal, Srikumar. 2013. Chemical Proses Technology and Simulation. Delhi : PHI Learning Private Limited.