Penyajian data

Post on 15-Feb-2017

34 views 0 download

Transcript of Penyajian data

Andina Eka Mandasari, S.Si., M.M.

Indonesia melakukan ekspor minyak mentah ke negara Amerika Serikat, Jepang, Australia, dan negara-negara lain. Ekspor ini dihitung dalam jutaan kg untuk berat Bruto, dan dalam jutaan rupiah untuk nilai. Ekspor ke Amerika Serikat, dimulai tahun 2012 sampai dengan 2016 berturut-turut seberat 1.650; 1.820; 3.210; 2.860; dan 1.400 juta kg dengan nilai 240; 260; 470; 466; dan 230. Jepang adalah negara Asia yang cukup banyak melakukan impor dari Indonesia sejak tahun 2012. Impor tersebut sebanyak 670; 665; 755; 790; dan 1.010 juta kg. Jika dinilai dengan rupiah nilainya berturut-turut 120; 115; 135; 150; dan 190. Australia telah melakukan impor seberat 125; 1.070; 1.860; 1.940; dan 1065 dengan nilai berturut-turut sebesar 25; 190; 330; 370; dan 210. (Sumber Data: Fiktif)

Data dapat disajikan dalam dua bentuk, yaitu :

• Dalam bentuk Tabel

• Dalam Bentuk Grafik/Diagram

Judul baris

sel

sel

sel

Judul daftar

Judul kolom

catatan

Judul daftar : berisi keterangan tentang daftar, mengenai apa, di mana, kapan dan satuan yang digunakan

Judul baris/judul kolom : berisi klasifikasi dari data yang akan disusun

Sel : berisi nilai data yang akan disusun

Catatan : berisi sumber dari mana data diambil

Sumber Data: Fiktif

Jumlah dan Nilai Ekspor Minyak Mentah Indonesia Tahun 2012– 2016

(dalam jutaan kilogram dan jutaan rupiah)

Tahun

Negara Tujuan Jumlah

Amerika Serikat Jepang Australia

Berat Nilai Berat Nilai Berat Nilai Berat Nilai

2012 1650 240 670 120 125 25 2445 385

2013 1820 260 665 115 1070 190 3555 565

2014 3210 470 755 135 1860 330 5825 935

2015 2860 466 790 150 1940 370 5590 986

2016 1400 230 1010 190 1065 210 3475 630

Jumlah 10940 1666 3890 710 6060 1125 20890 3501

Grafik atau gambar berfungsi untuk menampilkan data secara visual.

Beberapa jenis Diagram, yaitu:

• Diagram Batang;

• Diagram Garis;

• Diagram Lingkaran; dan

• Diagram Pastel

0

1000

2000

3000

4000

5000

6000

7000

2012 2013 2014 2015 2016

Jumlah dan Nilai Ekspor Minyak Mentah Indonesia

Tahun 2012– 2016

Berat Bruto (jutaankg)

Nilai (jutaan rupiah)

0

1000

2000

3000

4000

5000

6000

7000

2012 2013 2014 2015 2016

Jumlah dan Nilai Ekspor Minyak Mentah Indonesia

Tahun 2012– 2016

Berat Bruto (jutaankg)

Nilai (jutaan rupiah)

1650

1820

3210

2860

1400

Jumlah Ekspor Minyak Mentah dari Indonesia ke Amerika Serikat

2012

2013

2014

2015

2016

240

260

470

466

230

Nilai Ekspor Minyak Mentah dari Indonesia ke Amerika Serikat

2012

2013

2014

2015

2016

Sebuah Leasing melakukan evaluasi kinerja terhadap karyawan bagian marketing, berikut adalah data yang diperoleh dari 10 karyawan sebagai sampel:

No Nama

Karyawan Jenis Kelamin

Total

Penjualan

(juta rupiah)

1. Mimi Perempuan 90

2. Melisa Perempuan 60

3. Yolin Perempuan 65

4. Nina Perempuan 55

5. Parto Laki-laki 70

6. Jerry Laki-laki 71

7. Tom-Tom Laki-laki 72

8. Yusron Laki-laki 80

9. Winki Laki-laki 76

10. Stefanus Laki-laki 56