Pendidikan kewarganegaraan

Post on 23-Jun-2015

427 views 2 download

Transcript of Pendidikan kewarganegaraan

PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

Kelas : ISemester : 1

Standar Kompetensi :1. Menerapkan hidup rukundalam perbedaanKompetensi Dasar :1.1 Menjelaskan perbedaan jenis kelamin, agama,dan suku bangsa

perbedaan jenis kelamin

perempuan laki-laki

perbedaan antara laki laki dan perempuan

laki laki

• berambut pendek• memakai

celana

perempuan

• berambut panjang• memakai rok

ayo coba tuliskan nama teman-teman perempuanmu yang ada di kelas

ayo, coba tuliskan nama teman-teman laki-laki mu yang ada di kelas

perbedaan agama

di indonesia terdapat lima agamayaitu islamkatholikkristen protestanhindubudhasetiap agama mempunyaitempat ibadahkitab sucidan hari besar yang berbeda

agama islam

umat agama islam beribadah di masjidkitab sucinya adalah al quranhari besar umat islam adalah idul fitri dan idul adha

agama katholik

umat agama katholik beribadah di gerejakitab sucinya adalah injilhari besar umat katholik adalah natal dan paskah

agama kristen protestan

umat agama kristen protestan beribadah di gerejakitab sucinya adalah injilhari besar umat kristen protestan adalah natal dan paskah

agama hindu

umat agama hindu beribadah di purakitab sucinya adalah wedahari besar umat hindu adalah nyepi dan galungan

agama buddha

umat agama buddha beribadah di viharakitab sucinya adalah tripitakahari besar umat buddha adalah waisak

ayo pasangkan tempat ibadah berikut dengan agamanya masing masing

hindu

buddha

islam

kristen protestan

katholik

perbedaan suku bangsaindonesia terdiri dari banyak pulauada pulau sumatra jawa balikalimantan sulawesi papuadan banyak lagi

setiap pulau mempunyai suku yang berbedaada suku aceh dan batak dari sumatrasuku jawa dan sunda dari jawasuku dayak dan dani dari kalimantansuku bugis dari sulawesisuku asmat dari papuadan masih banyak lagi

suku aceh suku jawa

suku dani suku bali

suku floressuku bangsa

tionghoa

setiap suku itu berbedaberbeda bahasatarian dan juga pakaian adatnyawalaupun berbedatetapi tetap hidup rukun

ayo isilah tabel berikut dengan data dirimu sendiri

namaku ...

jenis kelaminku ...

agamaku ...

sukuku ...

negaraku ...