PANDUAN PRAKTIKUM FISIKA EKSPERIMEN IIB · PDF filepersatu praktikum pendahuluan dengan tujuan...

Post on 02-Feb-2018

230 views 0 download

Transcript of PANDUAN PRAKTIKUM FISIKA EKSPERIMEN IIB · PDF filepersatu praktikum pendahuluan dengan tujuan...

PANDUANPRAKTIKUMFISIKAEKSPERIMENIIB

PROGRAMSTUDIFISIKA

NAMAMAHASISWA :

NPM :

LABORATORIUMFISIKAEKSPERIMEN

FAKULTASMATEMATIKADANILMUPENGETAHUANALAMUNIVERSITASPADJADJARAN,2016

1

PENGANTAR

PanduanPraktikumdanKumpulanModulFisikaEksperimenIIBadalahbuku

panduanyangdisusunsebagaipedomanparamahasiswauntukmelakukan

praktikumFisikaEksperimenIIB.Modul-modulyangdimuatdalampanduaniniadalah

modul-modulrevisidarimodul-modulsebelumnyadarialat-alatyangditerima

melaluiproyekSUDRmaupunmelaluiSubProjectManagementUnitandProfessional

Skills Development Project (TPSDP), ADB Loan No: 1792-INO. Untuk lebih

menyempurnakan isi, Panduan Praktikum ini akan terus dikaji dan apabila

diperlukan akan direvisi setiap tahun. Oleh karena itu, diharapkan para asisten

memberikanmasukan apabila terdapat kekurangan dalamPetunjukPraktikumdan

KumpulanModulPraktikumini.

TimDosenPengampu

LaboratoriumFisikaEksperimen

2

DAFTARISI

PENGANTAR...........................................................................................................................................1

DAFTARISI..............................................................................................................................................2

PETUNJUKUNTUKMAHASISWA...................................................................................................4

I.TujuandanFormatPraktikum...............................................................................................4

II. Hal-halyangPerluDikerjakanSebelumDatangkeLaboratorium...........................5

III.TataTertibPraktikum...............................................................................................................6

IV. RancanganTugas.........................................................................................................................7

4.1 FormatLogBook........................................................................................................................16

4.2 FormatLaporanPraktikumFisikaEksperimenIIB.....................................................18

4.3 PenilaianPraktikum.................................................................................................................22

MODUL1:PERCOBAANFRANKHERTZ....................................................................................23

I.TujuanPercobaan......................................................................................................................23

II. TeoriDasar...................................................................................................................................23

III.PeralatanyangDigunakan.....................................................................................................26

IV. ProsedurPercobaan.................................................................................................................26

V.TugasPendahuluan...................................................................................................................27

VI. TugasAkhir..................................................................................................................................28

MODUL2:HUKUMSTEFANBOLTZMANN...............................................................................29

I.TujuanPercobaan......................................................................................................................29

II. TeoriDasar...................................................................................................................................29

III.PeralatanyangDigunakan.....................................................................................................30

IV. ProsedurPercobaan.................................................................................................................30

V.TugasPendahuluan...................................................................................................................31

VI. TugasAkhir..................................................................................................................................31

MODUL3:RESONANSIELASTISGAS..........................................................................................33

I.TujuanPercobaan......................................................................................................................33

II. TeoriDasar...................................................................................................................................33

III.PeralatanyangDigunakan.....................................................................................................34

IV. ProsedurPercobaan.................................................................................................................34

V.TugasPendahuluan...................................................................................................................36

II. TugasAkhir..................................................................................................................................36

MODUL4:PERSAMAANKEADAANTERMALDANTITIKKRITIS....................................37

I.TujuanPercobaan......................................................................................................................37

II. TeoriDasar...................................................................................................................................37

3

III.PeralatanyangDigunakan.....................................................................................................40

IV. ProsedurPercobaan.................................................................................................................41

V.TugasAkhir..................................................................................................................................42

VI. TugasAkhir..................................................................................................................................42

MODUL5:STUDENTPROJECT......................................................................................................43

I.TujuanPraktikum......................................................................................................................43

II. AlatPercobaan............................................................................................................................43

III.TugasPendahuluan...................................................................................................................43

IV. TugasAkhir..................................................................................................................................43

4

PETUNJUKUNTUKMAHASISWA

I. TujuandanFormatPraktikum

FisikaEksperimenIIBadalahpraktikumyangdidesainuntukmahasiswa

Fisika semester ke enam. Agar mahasiswa (praktikan) dapat mengikuti praktikum

denganbaik,sebelummelakukanpraktikum,mahasiswaharusmemilikikemampuan

dasaruntukpraktikum.Mahasiswayangtidakmemilikiskilldasaruntukpraktikum

sebelummelakukanpraktikumyang lebihkomplekberadadalamkondisi kerugian.

Oleh karena itu langkah pertama yang harus dipersiapkan adalah: mengikuti satu

persatupraktikumpendahuluandengantujuanpengenalankonsep-konsep,alat-alat

danproseduryangakandigunakandalampraktikumyangakandiikutidanmelakukan

persiapanpraktikumsesuaidenganpetunjukpraktikum.

FisikaExperimenIIBterdiridaritopikfisikamodern.Setiapeksperimenyang

didesainmembutuhkantigajam(150menit)kegiatandilaboratoriumdanenamjam

pekerjaandirumahuntukmendapatkanhasilyangdapatdipresentasikan.

5

II.Hal-halyangPerluDikerjakanSebelumDatangkeLaboratorium

Dalam penyelenggaraan Fisika EksperimenIIB tidakdiadakan perkuliahan

regular.Sepintaspenjelasanumummengenaiteoriyangrelevanditampilkandi

dalam panduan laboratorium. Oleh karena itu, di dalam panduan hanya akan

ditemukansepintas intisaridaripraktikumdanuntukmenggali latarbelakangteori

mahasiswaharusmencarinyadidalamtextbookataureferensilainyangtersedia.

Sebelummemulaieksperimen,mahasiswaharusmembacapanduan,text

book dan menulis jawaban soal-soal pendahuluan yang diberikan. Dengan

mempertimbangkan waktu kerja di laboratorium yang sangat terbatas, disarankan

agarmahasiswamerencakankerjasebelumpraktikum:

1.Membuatdaftartujuanpraktikum,

2.Membuatdaftarhal-halyangharusdilakukandandatayangharusdiperoleh

padapraktikum,

3.Mengenalialat-alatyangperludikalibrasi,

4.Mengertimasalah-masalahkhususyangmungkindihadapi

Mahasiswaharusmencatatinformasiyangcukupmengenaihal-halyangdilakukandan

data-data yang diperoleh secara lengkap sehingga informasi tersebut dapat

dipublikasikan tanpaharusmengulangeksperimen.Catataneksperimen (LogBook)

harus mencantumkan tanggal, diagram, narasi, tabel data mentah, formula,

perhitungan, data yang direduksi, analisa kesalahan (error), dan simpulan secara

ringkasdancermatdalamsusunanyangrapi.

6

III. TataTertibPraktikum

1)Mahasiswa harus hadir sesuai dengan jadwal kelompok masing-masing (tidak

adatoleransiwaktuketerlambatan).

2) Mahasiswa harus berpakaian sopan dan rapih. Tidak diperbolehkan memakai

sandal,memakaibajutanpakerah,makan,minumdanmerokokdiLaboratorium.

3) Sebelum melakukan percobaan, pada pertemuan awal, mahasiswa harus

merencanakan praktikum yang dikerjakan dengan tulisan tangan dalam Buku

Jurnal (Log Book) sesuai dengan modul yang telah ditentukan kepada

Dosen/Asistenpengawaspraktikum.Mahasiswayang tidakmembawaLogBook

tidakdiperbolehkanmengikutipraktikum.

4)MahasiswaharusmemeriksakanrangkaianalatpraktikumkepadaDosen/Asisten

PengawassebelumrangkaiandihubungkandengansumberteganganPLN.

5) Laporan yang berisi data-data hasil praktikum dan analisa data sementara

dikerjakandiBukuJurnaldandiAccdandinilaiolehDosen/AsistenPengawas15

menitsebelumwaktupraktikumberakhir.

6) Setelah percobaan selesai, mahasiswa harus melepas stop-kontak dan

mengembalikanalat-alatyangtelahdigunakanpadatempatnya.

7)Mahasiswa yang tidak masuk/gagal melakukan praktikum lebih dari 2modul

(empatkalipertemuan)dianggapmengundurkandiri.

8) Padawaktupraktikumberlangsung,mahasiswa tidak diperkenankan keluar

LaboratoriumtanpaadanyaijindariDosen/Asistenpengawas.

9)MahasiswaharusmengumpulkanLaporanAkhirsesuaidenganformatyang

telah ditentukan dengan menggunakan komputer seminggu setelah pertemuan

kedua selesai (Pertemuan pertama modul selanjutnya).Mahasiswa yang tidak

menyerahkanLaporanAkhirdianggapgagalmengikutimodulterkait

Catatan:

Asistenberhakmengeluarkanmahasiswayangtidakmentaatitatatertibpraktikum.

7

IV.RancanganTugas

FORMATRANCANGANTUGAS1

NamaMataKuliah:FisikaEksperimenIIBSKS :1(satu)ProgramStudi :Fisika

Fakultas :MIPA

Pertemuanke :1(satu)

A. TUJUANTUGAS

Mempersiapkanmahasiswauntukdapatmelakukanpraktikum

B. URAIANTUGAS

a.ObyekGarapan: Perencanaanpraktikum

b.Batasanyangharusdikerjakan:

1.Membuatrencanapenelitiandalamlogbook

2.Mempresentasikankesiapanpraktikum

c.Metode/CaraPengerjaan(acuancarapengerjaan):

1.Mahasiswa membuat rencana praktikum sesuai modul yang dituliskan dalam

logbook.Rencanapraktikumditulisdenganlengkapdisertairencanapengambilan

data dalam bentuk tabel yang disertai kesalahan pengukuran/perhitungan

(sesatan),set-upalat,metodeyangakandigunakan,ukuranlangkahpengukuran,

urutanpercobaandanmenjawabpertanyaan-pertanyaanpendahuluanyangada

dalammodulterkait.

2. Mahasiswamempresentasikansemuahalpentingdarimanualdanprosedur

praktikum (termasuk konsep set up alat dan pengukuran) saat diskusi

pendahuluan.

d.DeskripsiLuarantugasyangdihasilkan:

1.Logbook

2.Kesiapanpraktikum

8

C.KRITERIAPENILAIAN(20%)

1.Kehadirandansikapaktif

2.Perencanaanpaktikum(logbook)

3.Pengetahuandasaruntukmemulaipraktikum

9

RUBRIK 1:DISKUSI PENDAHULUANPRAKTIKUM(20%)

DIMENSI

Sangat Memuaskan(>80)

Memuaskan(68-80)

Batas (67-56) KurangMemuaskan(55-45)

DibawahStandard(<45) Kehadiran dansikapaktif hadirtepatwaktu,aktifdalam

diskusi hadirtepatwaktutetapikurangaktifdalamdiskusi hadirtepatwaktutetapitidak

aktifdalamdiskusi terlambat datang(diskualifikasikarenaketerlambatan)

Perencanaan paktikum(logbook)

menuliskan rencanapraktikumdenganlengkapdisertairencanapengambilan datadalambentuk tabeldandisertaikesalahanpengukuran/perhitungan(sesatan) dalamlogbook (set-up,metodeyangakandigunakan, ukuranlangkahpengukuran, danurutanpercobaan)

kurang lengkapdalammenuliskan rencanapraktikumdalamlogbook (mis:tidakadarencanapengambilan datadalambentuk tabeldandisertaikesalahanpengukuran/perhitungan(sesatan) dll)

tidakmenuliskan rencanapraktikumdalamlogbook

Pengetahuan dasaruntukmemulai praktikum

mengetahui semuahalpentingdarimanualdanprosedurpraktikum (termasuk konsepsetupalatdanpengukuran)

memilikibeberapakekurangan pengetahuan,tetapiselamadiskusidalampendahuluan kekurangannyadapatdihilangkan.

memiliki kekuranganpengetahuan,namunpercobaandapatdilakukan(mungkinkarenabeberapatindakan tambahan sepertimembacadiperpustakaan untuk1-2jam)

memilikikekuranganpengetahuanyangsignifikansehingga semuabagiandaripercobaan dinilaidenganpoin0(Mahasiswa tidakhadirdalamdiskusipendahuluan)

FORMATRANCANGANTUGAS2

10

NamaMataKuliah:FisikaEksperimenIIBSKS :1(satu)ProgramStudi :FisikaFakultas :MIPAPertemuanke :2(dua)

A.TUJUANTUGAS

Mahasiswamampumelakukanpraktikumfisikasesuaimodulyangditentukan

denganrapidantertib.B.URAIANTUGAS

a.ObyekGarapan

Praktikum

b.Batasanyangharusdikerjakan

Melakukanpraktikumsesuaimodulyangditentukan.

c.Metode/CaraPengerjaan(acuancarapengerjaan):

1.Mahasiswamelakukanpraktikumsesuaiprosedurdalampetunjuk

praktikumdenganrapidantertib

2.Mahasiswamencatatdatayangdiperolehsesuaiprosedurpraktikumdan

mencatatsemuakejadianselamapengambilandatayangdiperkirakandapat

mempengaruhidatamaupunvalidasinyadenganlengkap.

d.DeskripsiLuarantugasyangdihasilkan

LogbookC.KRITERIAPENILAIAN(30%)

1.Kemampuanmenggunakanalat,membacadatadanmanagementwaktu

2.Kelengkapandankualitasdatapraktikum(logbook)

3.Ketertibandankerapihan

11

RUBRIK2:PELAKSANAANPRAKTIKUM(30%)

DIMENSI

SangatMemuaskan(>80)

Memuaskan(68-80)

Batas(67-56) KurangMemuaskan(55-45)

DibawahStandard(<45) Kemampuan menggunakan alat,membacadatadanmanagementwaktu

praktikumdilakukantanpabantuanasistendantidakadakerusakandarikomponenalat

Setidaknyasatuintervensidaritutordibutuhkanuntukmenyelesaikanpraktikum(tanpaadanyakerusakandarikomponenalat)

Bantuanasistendibutuhkanuntukmenyelesaikanpraktikum

praktikumtidakdilakukansamasekaliatautidakselesaisesuaiwaktuyangditentukantanpaalasanyangjelas.

Kelengkapandankualitasdatapraktikum(logbook)

Datapraktikum(dansesatannya)sertakejadian-kejadiansaatpraktikumdicatatdenganlengkapdidalamlogbook

Hanyamencatatdatapraktikumdansesatannya Hanyamencatatdatapraktikum

tanpamenuliskandatasesatannya

Ketertibandankerapihan Setelahpraktikummejadanalat-alatpraktikumrapidanbersih.Semuaalatlistrikdalamkeadaanmati(off)

Setelahpraktikummejadanalat-alatpraktikumtidakrapiatautidakbersih.Salahsatualatlistrikdalamkeadaanhidup(on)

FORMATRANCANGANTUGAS3

12

NamaMataKuliah:FisikaEksperimenIIBSKS :1(satu)ProgramStudi :FisikaFakultas :MIPAPertemuanke :3(tiga)

A.TUJUANTUGAS

Mahasiswamampumembuat laporanpraktikumdengandetildan jelasdan

mahasiswadapatmempresentasikanhasilpraktikumdengantepat.B.URAIANTUGAS

a.ObyekGarapan

Laporanpraktikumdanpresentasihasilpraktikum

b.Batasanyangharusdikerjakan

-Mahasiswamembuatlaporanpraktikum.

-Mahasiswamempresentasikanhasilpraktikum

c.Metode/CaraPengerjaan(acuancarapengerjaan)

Laporanpraktikumadalahanalisisdetilpraktikum.Laporanpraktikumharus

tepatdanjelas,maksimum20halaman.Laporanpraktikumterdiridari:

1.Tujuanpengukuran(sekitar1halaman)

2.Konsepsetupdanpengukuran(gambarsetupalatdan teknik

pengukuran)

3.Analisahasilpengukurandenganvisualisasiplotyangcukupbaik

4.Perhitunganerrorpengukuran

5.Diskusi yang tepat dan evaluasi hasil, jika dapat dibandingkan

dengannilailiteraturdandiskusideviasi

Setiapmahasiswaharusmengumpulkanlaporanpraktikumsecaraindividual.

Bila ditulis hanya satu laporan maka semua mahasiswa akan mandapatkan

13

nilaiyangsama(50%nilai laporanakhir).Laporandikirimkanpaling lambat

satuminggusetelahpengambilandata.

d.Deskripsiluarantugasyangdihasilkan

1.Laporanpraktikum

2.KemampuanmempresentasikanhasilpraktikumC.KRITERIAPENILAIAN

1.LaporanPraktikum(30%)

-Ketepatanwaktupengumpulanlaporan

-Ketepatanformatlaporan

-Metode

- Hasil danDiskusi: Jumlah dan kualitasdata serta penyajian data dalam

laporan

-Simpulan

-Originalitas

2.DiskusiAkhirPraktikum(20%)

-Sistematikapenjelasanseluruhrangkaianpraktikumyangsudahdilakukan.

- Pemikiranpendekatantujuanpraktikum,analisisdatasecarakritisdan

pengambilansimpulanyangakurat,mengertikesalahandata.

14

RUBRIK3:LAPORANPRAKTIKUM(30%)

DIMENSI

SangatMemuaskan(>80)

Memuaskan(68-80)

Batas(67-56) KurangMemuaskan(55-45)

DibawahStandard(<45) Ketepatanwaktupengumpulanlaporan

Laporandikumpulkantepatwaktuatausebelumwaktupengumpulan(palinglambatsatuminggusetelahpraktikumdilaksanakan)

Laporandikumpulkanterlambat1(satu)haridariwaktuyangditentukan

Pengumpulanlaporanterlambatsebelumduaminggupraktikumtanpaalasanyangjelas

Pengumpulanlaporanterlambatsetelahduaminggupraktikumtanpaalasanyangjelas

Ketepatanformatlaporan

Sesuaiformat(template)yangditentukan(Judul,Abstrak,Pendahuluan,MetodePraktikum,HasildanDiskusi,Simpulan)

Tidakmengikutiformatyangditentukan

Metode

Metodeditulisdengankalimatyangdibuatsendiri(tidakadapengulanganpenjelasandaripetunjukpraktikum)

Petunjukpraktikumdiulangdalamlaporan

HasildanDiskusi:Jumlahdankualitasdatasertapenyajiandatadalamlaporan

jumlahdatayangdisajikansesuaidenganpetunjukpraktikum(tidakterdapatpengulangandataatauinformasidalamlaporan)

ditemukan1-2pengulangandatadalamlaporan

Terdapatbeberapakesalahan(misalnya:penjelasantepat,kesalahanperhitungan,angka/gambaryangtidaklengkapataukuranginformatif)

Mengandungkesalahanbesar(kesalahanisidanformatyangsangattidakteratur)

Tidakadaperhitungankesalahanpengukuran,bagian-bagianpentingdaripercobaanhilang.

datadisajikandenganbenardanlengkapdalambentuktabelataugrafiksesuaistandarpublikasiilmiah

Analisahasilpengukurandenganvisualisasiplotyangcukupbaik

Simpulan

Point-pointpentingdalampraktikumditulisdenganjelas

Tidakmenuliskanpoint-pointpentingdalamsimpulan laporanpraktikum

Originalitas

Laporandibuatsendiridantidakterdapatunsurplagiasi

Isilaporanmerupakancopy-pastedarilaporanterdahulu

15

RUBRIK4:DISKUSIAKHIRPRAKTIKUM(20%)

DIMENSI

SangatMemuaskan(>80)

Memuaskan(68-80)

Batas(67-56) KurangMemuaskan(55-45)

DibawahStandard(<45) Presentasi

Dapatmenjelaskanseluruhrangkaianpraktikumyangsudahdilakukannyadengansistematis

Dapatmenjelaskanseluruhrangkaianpraktikumyangsudahdilakukannyadengankurangsistematis

Dapatmenjelaskanseluruhrangkaianpraktikumyangsudahdilakukannyadengantidaksistematis

Tanya-jawab

Pemikiranpendekatantujuanpraktikum,analisisdatasecarakritisdanpengambilansimpulanyangakurat,mengertikesalahandata

Pemikiranpendekatantujuanpraktikum,analisisdatatidakkritisdanpengambilansimpulanyangkurangakurat,tetapimengertikesalahandata

Pemikiranpendekatantujuanpraktikum,analisisdatatidakkritisdanpengambilansimpulanyangkurangakurat,dantidakmengertikesalahandata

16

4.1FormatLogBook

LogBookditulisdalambukuCampusdiberiNama,NPM,Partner&NPM

Partner,JadwalPraktikumdandisampulseragam.

LogBook

FisikaEksperimenIIB

Nama:NPM:Partner:NPM:JadwalPraktikum:

LaboratoriumFisikaEksperimen

FakultasMatematikadanIlmuPengetahuanAlam

UniversitasPadjadjaran

2016IsiLogBook

JudulPraktikum:Hari/Tanggal:I.LatarBelakang

II.TujuanPercobaan

17

KolomUraian (I & II) dicantumkan point-point penting yang berhubungandenganpraktikummodulyangbersangkutan.

III.TeoriDasardanRumusyangDigunakandicantumkankonsepdasar,hukum-hukumfisikadanrumusyangdigunakan

IV.Tugas Pendahuluan diisi dengan jawaban tugas pendahuluan yang terdapat

padamodulyangbersangkutan,tanpadibatasijumlahhalamannyaV.Prosedur Percobaan urutan Prosedur Percobaan, Skema Rangkaian Alat dan

KalibrasiAlatdenganmenggunakankalimataktif

VI.DatadanAnalisaSementaradata-datahasilpengukurandalampercobaan

sesuai denganProsedur Percobaan termasukData Kalibrasi danKonversi.Analisa data yang diperoleh selama praktikum sesuai dengan urutan ProsedurPercobaan

15menitsebelumwaktupraktikumselesai,mahasiswawajibmenyerahkanLog

Bookmasing-masingkepadaAsistenyangbersangkutan.

18

4.2FormatLaporanPraktikumFisikaEksperimenIIB

JUDULPRAKTIKUM

Namamahasiswa(NPM)

ProgramStudiFisika,FMIPAUniversitasPadjadjaran

TanggalPenyerahanLaporanAkhirAbstrak

KamimenampilkancontohpenulisanlaporanPraktikumFisikaEksperimen IIBdalambentukpaper.Prosespenulisanlaporandiharuskanmenggunakanformatyang telah ditentukan. Hal ini merupakan upaya kami selaku tim dosen dalammensosialisasikandanmembiasakanmahasiswamenulispaperdengan formatyangbiasa dipakai dalam paper-paper dan jurnal-jurnal ilmiah. Laporan dalam bentukpaper inidikerjakan secara individudanharusmemperlihatkanpenguasaanmaterimahasiswa dalam eksperimen yang telah dilakukannya. Proses penulisan harusmenggunakantatabahasaIndonesiayangbaikdanbenar.Bagianabstrakmerupakanhalyangsangatpentingdanharusmenjelaskansecarasingkatmotivasi,metoda eksperimen serta hal yang sangat penting yaitu hasil kuantitatif darieksperimen yang disertai dengan error. Berdasarkan hal diatas maka dibuatkesimpulan.Panjangtulisandiharapkan tidakmelebihi 5 lembarA4bolak-balik(10halaman).I.Pendahuluan

1.1PenulisanPaperdalamKomunitasFisika

Bagian yang cukup penting dalam pendidikan dikalangan peneliti (scientist)

adalahbelajaruntukmenggunakanperangkatstandardalammempublikasikanhasilpenelitian yang telah dilakukan. Dalam laboratorium Fisika EksperimenIIB, kamiberusaha membiasakan para mahasiswa untuk mengungkapkan hasil percobaanmahasiswa dalam bentuk paper. Contoh paper ini sebaiknya digunakan oleh paramahasiswa.

19

Bagianpendahuluanharusdapatmenjelaskansecarasingkat,padatdanjelasmotivasi,maksuddantujuanpenulisansertalatarbelakangmasalahdarieksperimenyangdilakukan.1.2BeberapaPetunjukPenulisanPaperyangBaik

Halyangpalingpentingdalameksploitasiataupublikasihasilpenelitian

dalam bentuk tulisan adalah komunikasi penulis agar dapat memberikanpemahamanyangbaikbagiparapembacanya.Komunikasipenulisanyangdimaksudadalah tulisan dapat menggambarkan secara ringkas, padat dan jelas sertamengandung unsur/fakta penting dalam materi yang dibahas. Pada kenyataannyakebanyakanorangkesulitandalammenuliskanbagianmanayang terpentinguntukdipresentasikan.Duahalyangdapatdigunakanuntukpencapaianpemahamanpadaparapembacaadalah,

1.Teratur:denganpenulisanyangteraturdanmemilikiskemaataualuryang baik, sehingga para pembaca mendapatkan gambaran mengenaipercobaanyangdilakukan.Selainituparapembacapundapatmengetahuidanmenandaibagian-bagianmanasajayangmerupakanunsurterpenting.

2.Mempresentasikan keseluruhan hasil praktikum: berusaha untuk

membuatparapembacalebihmudahmemahamidansecaratidaklangsungmenggali pemikiran danmembuka wawasan atau pengetahuanpembaca. Penulis harus memberikan batasan proporsi manakah yangpentingsehinggadapatdidiskusikanpadatiaptopiknya.

II.TeoriDasar

Penulisan teori dasar pada makalah ataupun jurnal dan paper tidak terlalu

panjanglebar.Teoriyangdituliskansebaiknyalebihringkasdanlangsungmenjuruspadaeksperimen/percobaanyangdilakukan.III.Percobaan

3.1AlatdanBahan

Bagian ini menjelaskan komponen-komponen utama dari peralatan dan

bahanyangdigunakandalameksperimen.Tentusajadilengkapidengan

20

skema/gambarsusunanalatpercobaan,besertanomordanketerangangambar.Gambar1memperlihatkancontohskema/gambarrangkaianalatdalamekpserimen.

Gambar1. Susunanalatpercobaanx3.2MetodeEksperimen

Metodeekperimenmenjelaskanprosespengambilandatadilengkapidengan

langkah-langkahnya,dataapasajayangdiambil,dihitungdanditentukan.IV.DatadanAnalisis

4.1DataPercobaan

Padabagianini,diperlihatkan sebagian data percobaan dalam bentuk tabel yangdiambil pada saat praktikum. Data percobaan yang ditampilkan tidak perluseluruhnya.Tabel1merupakancontohdatayangdisajikandalambentuktabel.

Tabel1.Contohdatadalambentuktabel

4.2AnalisisData

Setiappaperharusmenampilkansetidaknyasatugrafikyangmerupakan

hasildaripemrosesandatapadapercobaanyangtelahdilakukan.Padabahasaniniditerangkan pula bagaimana proses penentuan besaran yang dicari dari data yang

21

diambil pada tiappercobaan (kerangka pemikiran), dengan hasil perhitungan datadibuatdalambentuktabel.V.Simpulan

Bagiansimpulanmelaporkanhasilkeseluruhanpercobaanyangberupa

hasilperhitungankuantitatif lengkapdenganunitsatuandansimpulanapakahhasilyangdidapatsesuaidenganteoriyangada.DaftarPustaka

Penulisandaftarpustakamenigkutistandarsebagaiberikut:Pustakadariartikel:[1] J.vanderGeer,J.A.J.Hanraads,R.A.Lupton,Theartofwritingascientificarticle,

J.Sci.Commun.163(2000)51-59.Pustakadaribuku:

[2] W.StrunkJr.,E.B.White,TheElementsofStyle,thirded.,Macmillan,NewYork,

1979.Pustakadarisuatubabbukudalameditanbuku:

[3] G.R.Mettam,L.B.Adams,Howtoprepareanelectronicversionofyourarticle,

in:B.S.Jones,R.Z.Smith(Eds.),IntroductiontotheElectronicAge,E-PublishingInc.,NewYork,1999,pp.281-304.

PustakadariPatent:

[5] P.G.Clem,M.Rodriguez,J.A.VoigtandC.S.Ashley,U.S.Patent6,231,666.

(2001)Pustakadarilinkinternet:

[6] Informationonhttp://www.weld.labs.gov.cndiaksestanggal......

22

4.3PenilaianPraktikumPenilaianpraktikumuntuksemuamoduldilakukanberdasarkankomponensebagaiberikut:No Aktivitas KomponenPenilaian %

1 Diskusi

pendahuluanpraktikum

Kehadirandansikapaktif,perencanaan

paktikum(logbook)danpengetahuandasaruntukmemulaipraktikum

20

2 Pelaksanaan

praktikum

Kemampuanmenggunakanalat,membaca

datadanmanagementwaktu;kelengkapandankualitasdatapraktikum(logbook);ketertibandankerapihanpraktikum

30

3 Pelaporan

praktikum

Ketepatanwaktupengumpulanlaporan,

ketepatanformatlaporan,isilaporandanplagiasi

30

4 Diskusiakhir

praktikum

Presentasidantanyajawab 20

Jumlah 100

23

MODUL1:PERCOBAANFRANKHERTZTopikterkait:Kuantumenergi,tumbukanelektrondaneksitasienergiPrinsipeksperimen:Elektrondipercepatdalamsebuahtabungyangberisigasmerkuri.Eksitasienergimerkuridinyatakandarijarakantaraequidistantminima aruselektrondalamvariabelmedanlistrikberlawananarah.I. TujuanPercobaan

1.MemahamiprinsipeksitasiatomdarimodelatomBohr

2.Memahamimunculnyaeksitasiatommelaluiperistiwatumbukanelastikdaninelastik.

3.MemahamiprosespercobaanFranck-Hertz.

4.Menunjukkan kebenaran teori kuantum bahwa energi elektron atomterkuantisasi.

5.Menentukanteganganeksitasiatommerkuri.II.TeoriDasar

Terdapatduamekanismeutamayangdapatmengeksitasikansebuahatomke

tingkat energi di atas tingkat dasar, sehingga menyebabkan atom tersebutmemancarkanradiasi.Salahsatumekanismeialahmelaluitumbukandenganpartikellain, sehingga sebagian energi kinetik partikel penumbuk diserap oleh atom. Atomyangtereksitasimelaluitumbukaniniakankembaliketingkatdasardalamwakturata-rata 10 detik dengan me-mancarkan foton. Kondisi tereksitasi ini dapat terjadimisalnyadalamtabunglucutanmuatanlistrik(dischargetube)dalamgasbertekananrendah,yaituatomsuatuunsurtertentuditumbukolehelektronyangsedangbergerakdarikatodakeanoda.Padaprosesini,gerakelektrondipercepatolehkehadiranmedanmagnet eksternal sampai energi kinetiknya mampu mengeksitasikan atom ketikaterjaditumbukan.Tumbukaninidapatmenyebabkanpindahnyaenegikinetikelektronkeatom(tumbukantakelastik).

24

Contoh yang biasa dijumpai adalah lampu merkuri (Hg). Dalam lampumerkuri, mekanisme medan listrik kuat yang terpasang di antara elektoda dalamtabung berisi gasmenimbulkan emisi radisi spktral karakteristik dari gas tersebut,yaitu berwarna kebiru-biruan untuk Hg. Potensial henti U2 dipasang antara kisi Gdan keping pengumpul (P) (Gambar 1) sehingga setiap elektron yang mempunyaienergilebihbesardarihargaminimumtertentumemberikankontribusipadaarusIAyangmelaluiamparemeter.SaatpotensialpemercepatU1(yangdipasangantarkatodadankisi)bertambah,elektronyangdatangpadakepingjugabertambahsehinggaaruslistrik IA juga meningkat. Dalam tabung, tekanan udara relatif lebih rendah daritekanan lingkungan (laboratorium), sehingga elektron dalam tabung dapatmenumbuk atom Hg tanpa kehilangan energi.Dengan kata lain,tumbukanpadatabung bersifat elastik (lenting sempurna). Satu-satunya mekanisme agar elektronkehilanganenerginyasetelahtumbukanialahbesarenergielektronpenumbuktelahmencapaihargatertentuyangmenyebabkanatomHgmelakukantransisidarikeadaandasarkekeadaantereksitasi.

Berdasarkan percobaan Franck-Hertz, saat energi elektron telah melampauiharga A eV, elektron kemudianmenumbuk Hg secara inelastik sehingga energinyadiserapolehatomHg(yangkiniberadadalamkeadaantereksitasi)tersebutdenganbesarenergiyangsamadanelektronpenumbuktersebutterpantuldenganenergiyangkecil.Dengankatalain,padasaatenergitelahmelampauiAeV,aruspadakepingakanmenurun.Seiringpembesaranhargapotensialpemercepataruspadakepingakankembalimembesar danmenurun kembali seperti peristiwa di atas yaitu pada saatenergisebesar2AeVdan3AeV.

25

Gambar1.SkemaprinsippercobaanFrankHertz.Gadalahkisi,Padalahkepingpengumpul.

Pada saat potensial pemercepat U1 kembali dinaikan hingga 2AV, elektronkembali menumbuk atom secara inelastik dan mengakibatkan atom kembalitereksitasi, sehingga elektron hasil tumbukan tersebut kembalikehilangan energisebesar A eV. Pada saat (V) 3A Vmaupun kelipatan A V lainnyamakamekanismeserupaakankembaliterjadi.ContohkurvaFrankHertzHgyangdirekampada175oCdanU2=2VdimuatdalamGambar2.

26

Gambar2.KurvaFrankHertzyangdirekampadaT175oCdanU2=2V

III.PeralatanyangDigunakan

1. Franck-HertzControlUnit

2. TabungFranck–HertzberisiHg(mercury)dilengkapidenganoven

3. Osiloskop

4. Komputer(jikamemungkinkan)

IV. ProsedurPercobaan

1. Susunlahalat-alatpadapercobaanFranck-HertzsepertipadaGambar3.

2. Kalibrasiosciloscope

3. HidupkanControlUnit (CU)denganmenekan switchon/offyang terletakdibagianbelakangCU

4. Setparameter-parameterdibawahinidenganmemutarrotaryswtich:

• Suhuatomisasi(Tnominal) = 175oC

• Teganganpemercepat(U1) = 30V

• Teganganhenti(U2) = 1V

27

5. Panaskanovendenganmenekan tombolNo. 4padaCUdanaturpemanasanhingga mencapai Tnominal dengan memutar saklar putar pada bagian bawahoven(maxSkala7)

Gambar3.SusunanAlatFrank–HertzExperiment

6. Setelah suhumencapai Tnominal(175 oC), tunggu 15 – 30menit. Setelah LEDindikatortidakberkedip,tekantombolNo.5padaCUuntukmulaipengukuran.

7. Plotgrafikyangditampilkanosciloscopepadamilimeterblok.

8. TentukanU1(Sumbu-x)danIA(Sumbu-y)darigrafikyangdiperoleh.

9. Ulangiprosedur4–8denganmemvariasikanU1=35V&40VdenganU2=

1,5V&2V.V.TugasPendahuluan

1. SebutkandanjelaskanpostulatBohr.

2. TurunkanpersamaantingkatenergiatommenurutBohr.

3. SebutkandanjelaskanbeberapasifatfisikdariHg(nomoratom,nomormassa,konfigurasiatomnya,titikdidihdantitikleleh).

28

4. SebagaiunsuryangditumbukmengapapadapercobaanFranck-HertzdigunakanHg,tidakmenggunakanhidrogen.

5. Bawalahkertasgrafikmilimiterbloksebanyak3lembar.VI. TugasAkhir

1. GambarkangrafikFranck–Hertzyangterterapadaosiloskopuntukmasing-masingsetparameter.

2. Tentukantegangankritisnya.

3. TentukanpotensialeksitasiHgdarihasilpercobaan.

4. Bandingkan energi eksitasi dari hasil eksperimen dan dari perhitunganmenurutteoridenganmenggunakanpendekatanBohr.

5. ApayangbisaandaungkapkansetelahmelakukanpercobaanFranck-Hertz

29

MODUL2:HUKUMSTEFANBOLTZMANNTopikterkait:Energipadatingkatpartikeldengantemperaturyangteramatipadatingkatmakroskopik.Prinsipeksperimen:Setiapbendameradiasikanpanas.Intensitaseksitasielektromagnetiksecaratermalinimeningkatdengantemperaturbendahitamdanjugabergantungpadapermukaanbendahitam.I.TujuanPercobaan

1.MemahamiteoriradiasiStefanBaltzman(blackbody).

2.MenentukankonstantaStefanBaltzman.

3.Menentukankonstantaemisifitas.

II.TeoriDasar

HukumradiasibendahitamatauStefanBaltzmannmenerangkanbahwaemisi

(pancaran) total radiasi benda hitam, yaitu energi radiasi total yang terpancarkansuatubendahitampadaluaspermukaanyangterkenaradiasibendahitamtiapsatuanwaktuadalahsebandingdenganT4.

Dinding bagian dalam benda hitam pada oven tabung pemanas listrik yangdigunakan adalah sebagai benda hitam, dan radiasi yang terpancarkan melaluitermokopeldapatterlihatsuhudaribendahitamnya.

Jika temperatur termokopel absolut, maka tegangan keluaran (output) akansebandingdengan energi radiasi yang terjadi setiap satuanwaktu. Oleh karena itu,dimulaidari suhukamarbahwa teganganoutputyang terukur adalahkonstandanrelatifkecil,yaitu:dengan

Vtermal ~

T4 - 4

Ttermal : teganganoutputdaritermokopelT4 : temperaturalatradiasibendahitamT04: temperaturkamar

30

III. PeralatanyangDigunakan

1.BangkuOptikal

2.TermokofelMall

3.Mikrovoltmeter

4.TabungOven

5.MejaTabungOven

6.PerlengkapanBendaHitam(BlackBody)

7.ProbeSuhu(temperatur)

8.AlatUkurSuhuDigital

9.BiksPenghubungJunction

10.Statifyangbesar

11.Multiclamp4buah

12.KabelPenghubung(kuning)2buah (@1meter)

13.Clamp(jepitan)bunsen

14.DiapragmapinhallIV.ProsedurPercobaan

1. Susunlah alat-alat seperti pada Gambar 1, dan terlebih dulu periksakan

susunan alat-alat pada asisten sebelum disambungkan pada sumber

teganganPLN220volt.2.Ukurlahsuhuruangantempatpercobaandanluasluaspinhall

3.Kalibrasimikrovoltmeter

4.Setelah diperiksa pada asisten barulah alat-alat dihubungkan pada sumber

PLN.

5.Catat teganganpadamikrovoltmeter sebagai tegangan awal.Biarkan

pemanasanalatbendahitamselama5menitsupayapanasnyatetapstabil.Ukursuhudantegangansetelah5menittersebut.

6.Untuk setiapkenaikan suhu, catatlahkenaikan tegangan yangditunjukkan

mikrovoltmeterhinggasuhubendahitammencapai400oC.

31

Gambar1Susunanalatpenentuanradiasibendahitam

7.Lakukanpercobaandiatasuntuk jarakovendan termokopelmallyangberbeda.

V.TugasPendahuluan

1.Apa perbedaan antara konstanta radiasi benda hitam (konstanta Stefan

Boltzmann)dengankonstantaBoltzmann(kB)?

2.Adakahhubunganantarakeduanya?Jelaskan.

VI.TugasAkhir

1.Konversikan teganganyangditunjukkanmikrovoltmeterkedalamdaya

denganfaktorkonversik=1/1,16 Watt/Volt!2.Daridatayangdiperoleh,hitunglahkonstantastefanboltzman.

a. BuatlahgrafikΔPterhadap(T4–T04).

b.Hitunglahkonstantaboltzmanberdasarkangrafik.

c. BandingkanhasilNo.2danNo.3dengan literature.Hitungkesalahan

relatifnya.

32

3. Denganmenggunakan konstanta stefan boltzman literatur, hitung ΔP untuksetiapkenaikansuhu.BadingkandenganΔPpercobaan,hitungemisifitasbendahitam.

33

MODUL3:RESONANSIELASTISGASI.TujuanPercobaan

MenentukankonstantaperbandinganpanasjenisCpdanCvgas(konstantaγ).

II.TeoriDasar

Nilai perbandingan panas jenis Cp dan Cv untuk gas dapat ditentukan

berdasarkan peralatan resonansi elastis gas. Untuk tujuan ini, piston magnetikdimasukkan ke dalam tabung gelas yang berisi gas tertentu. Dengan memberikanmedan magnet listrik yangsesuai, maka piston magnet akan bergerak pada suatukolomgas, sedemikianhinggagasberresonansi, dimanagasditekandandimuaikansecaraperiodikdalamkeadaanadiabatis.Sisteminidapatdiasumsikansebagaiosilasimassamdarisuatupegaselastisgas.

Apabila frekuensimedan listrik sama dengan frekuensi alamiah dari osilasipegasgas tersebut,makaakan terjadiosilasiharmoniskontinuedenganamplitudoyangmaksimum.Periodeosilasiiniakanmemenuhipersamaan:

! = 2%& '()*

(1)

denganT =periodeosilasipegas

A =luaspenampangkolomgasm=massapistonmagnetikP= tekanangasγ =Cp/Cv.

BerdasarkanPersamaan(1)variabelT,A,m,VdanPdapatdiukursehingganilai γ

dapatditentukandenganmetodepercobaanyangdidasarkanatas:1.Metode1 : T = f(V);m,Pkonstan

2.Metode2 : T = f(m);V,Pkonstan

3.Metode3 : T = f(P);m,VkonstanIII.PeralatanyangDigunakan

1.Tabunggelasberskaladilengkapipemegangtabung,kranpembuka/penutup

34

tabungdanstatif.2.Pistonmagnetik

3.Kumparandanpemegangannya

4.OsiloskopRC

5.Amperemeterdankabel-kabelpenghubung

6.Pembersihtabungdanpistonmagnetik

7.Beberapajenisgasdanperalatanuntukmemasukkangaskedalamtabung.

IV.ProsedurPercobaan

4.1RangkaianPeralatan

Gambar1.Rangkaianperalatanpercobaanresonansielastisgas

Keterangangambar:

①Tabunggelasberskala,②Pistonmagnetik③Kumparandanpemegangnya④Kranpembuka/penutuptabung

35

⑤Pemegangtabungdankaretpenutuptabung⑥Amperemeter⑦OsilatorRC⑧Knobpengaturfrekuensi

4.2Persiapan

1. Bersihkantabunggelasdanpistonmagnetikmenggunakanperalatanyangtersedia.

2.Bersihkan kran pembuka/penutup tabung dan olesi dengan silikon gel

sehinggamudahdiputar.

3.RangkaikanperalatanpercobaansesuaidenganGambar1.

4.(Mintalahasistenuntukmemeriksarangkaianterlebihdahulu)

4.3PengamatandanPengukuran

(Bacalahpetunjukdibawahini,kemudianrancanglahterlebihdahulusebuahtabeluntukmemuatsemuadatayangakandiamatidandiukur).

Dalampercobaaniniakandilakukanduametodepengamatandanpengukuran,yaituMetode1danMetode2.

4.3.1Metode 1

1.Masukkan satu buah pistonmagnetik ke dalam tabung dengan hati-hati

(posisikeduakranpembuka/penutuptabungdalamkondisiterbuka).

2.Posisikan pistonmagnetik pada skala 70,menggunakan alat pendorong,kemudiantutuplahkeduakrantersebut.

3.Letakkankumparansedemikianhinggaujungbawahpistonbersesuai

denganujungataskumparan.

4.HidupkanosilatorRC,danaturlahfrekuensinyasehinggadiperolehosilasidenganamplitudoyangmaksimum.Catatlahhargafrekuensitersebut!

5.Lakukan langkah a, b, c, danduntuk variasi posisi pistonyangberbeda.

(Minimal6variasi).

6.Lakukanminimal3kalipercobaanuntukmasing-masingvolume.

7.Lakukanpercobaanbs/dfuntukdenganjumlah pistonyangberbeda.

36

4.3.2Metode2

Lakukanlangkah-langkahpadametode1untukposisitabunghorizontal.

4.4Perhitungan

Konstantaperbandinganpanas jenisgasCpdanCvditentukanberdasarkanpersamaan(1).Beberapanilaiparameteryangdigunakanadalah:Tekananudara= 1,027x105Pa.Diameterdalamtabunggelas = 1,385+0,005cm.Tinggitabung= 52,00+0,05cm

V. TugasPendahuluan

1.Buatlahrangkumanteoriresonansigasdariberbagaireferensidanturunkan

Persamaan1.II. TugasAkhir

1.Hitunglahγ dansesatannyadaridatayangdiperoleh.

2.BuatlahgrafikT2atau f2terhadapvolumetabungatau tinggi tabung untuk

setiapmassauntukmasing-masingposisitabung.3.Hitunglahγ berdasarkangrafik.

4.Bandingkanhasilbdanddenganliteratur(5/3untukmonoatomik).Hitung

kesalahanrelatifnya.

42

MODUL4.TEKANANUAPAIRDIBAWAH100°C

PANASMOLARDARIPENGUAPAN

TopikTerkait:Tekanan,temperatur,volume,penguapan,tekananuap,persamaanClausius-Clapeyron.

I. TujuanPercobaan

1. Menyelidikitekananuapairpadatemperatur40°Csampai85°C.2. MelihatbahwapersamaanClausius-Clapeyronmenggambarkanhubunganantaratemperaturdantekanandenganmemadai.

3. Menyatakannilairata-ratauntukpenguapanpanas

II. TeoriDasar

Airpada tekanannormal1013hPadididihkanpada100oC,artinyabahwatekananuapdariairpada100oCadalah1013hPa.TekananuapdariairmenurundenganmenurunnyatemperaturT(T=t+273)dandengannilaibeberapahektopascalpadatemperaturruang.

Persamaan Clausius-Clayperon menjelaskan hubungan antara temperaturdantekanan.

ln - = ./ 01 (1)

denganXadalahpanasmolardaripenguapandanRadalahkonstantagas

umum.Dalaneksperimenini,pdiberikansepertidimuatdalamPersamaan

P=Po-Ppembacaan+Pawal(2)

43

Gambar 1 memperlihatkan tekanan uap p yang direpresentasikan secarasemilogaritmikterhadap1/T.

Gambar1Tekananuappyangdirepresentasikansecarasemilogaritmikterhadap1/T

Berdasarkan Gambar 1. terlihat gambar garis lurus yang membuktikanpersamaanClausius-ClapeyronjikaXdianggapkonstan.Denganpersamaanregresilinierdapatdiketahuibahwamdarigarislurusmemilikinilai

m=4950K

Bilanilaikonstantaumumgasadalah8,3144J/MolK,dapatdiperolehbahwa

X=m•R

X=41.2kJ

denganXadalahpanaspenguapan.Haltersebutmerupakannilairata-ratayangbaikuntukpanaspenguapanair.Panaspenguapandariairmeningkatdenganmenurunnyatemperatur.

NilailiteraturuntukT=20°Cadalah44,15kJ/Moldan40,6kJ/Moluntuk100°C.

44

III. PeralatanyangDigunakan

1. Manometer0-1.6bar03105.00(1)2. Termometer,-10...+110C38005.02(2)3. Labutigaleher,100ml,3-n.,GL25/23GL135677.15(1)4. Pipapengunci,1-way,r.-angled,glass36705.01(1)5. Pompavakum,02750.93(1)6. Magneticstirrerw.heat.,230V35684.93(1)7. Magnetikstirerbar30mm,cyl.46299.02(2)8. Glasstube200mmext.d=8mm64807.00(1)9. Penyambungf.GL25,8mmhole,10pcs41242.03(1)10. Selangkaret,vacuum,i.d.8mm39288.00(1)11. Selangkaret,i.d.12mm39285.00(1)12. Dudukanbasis-02005.55(1)13. Dudukantiang,persegi,630mm02027.55(1)14. Penyanggatiang,l500mm/M10thread02022.05(1)15. Penjepituniversaldenganpenyambung37716.00(2)16. Penjepitbersudut02040.55(2)17. Beakerglass,pendek,400ml36014.00(1)18. Airdemineralisasi,5l31246.81(1)

IV. ProsedurPercobaan

1. Mendidihkansekitar250mlairdemineralisasiselama10menituntukmenghilangkangas.Mendinginkanairsampaitemperaturruang.

2. Mengisi tiga perempat penuh labu tiga leher dengan air tanpa gas danmamanaskannya. Pada suhu 35oC, ruang di atas air dievakuasi. PemanasanberlanjutmenyebabkannaiknyatekananpdantemperaturTdisekitarlabu.

3. Membacanilaipuntuksetiapperubahantemperatur5°CsampaimaksimumT=85°C.

4. MenyusunalateksperimensepertiGambar2.Menetapkanmanometerberadasekitar40cmdiataslabubulat.Menghubungkanmanometerdengansalahsatuleherlabutigaleher.

45

5. Menghubungkan termometer dengan salah satu leher labu dan leher lainnyadihubungkandenganpompavakum.

6. Menutuplabulehertigadariudaraluardengansambungan.Beakerglassyangdiisiairkranberperansebagaithermobathuntuklabutigaleher.

7. Menaikkan labukeatassehinggaberadadiataspermukaanair.Mengevakuasiruangandiataspemukaanair.

8. Menurunkan labu lebih rendah dan memasukkan gas tanpa air. Tekananatmosfer yang berada di sekitar labu telah stabil dan manometer daan tubesecaraotomatisterisiair.

9. Membacamanometer.Preading=Pinitial:Tekanandisekitarlabusekarangadalahpo.poadalahtekananatmosfer.Dapatdibacadaribarometerstandar.

10. Memanaskanairdalamlabu.Padatempertur35°Cruangdiatasairbebasgasdievakuasi.

11. Menutuplabudanmeneruskanmemanaskanlabu.12. Padatemperatur40°C,mencatattekananuntuksetiapperubahantemperatur

46

5oC.Seluruhpembacaanharusselesaidalam15menituntukmenghindarikesalahanyangdiakibatkanolehkebocoran.

V. TugasPendahuluan

1. Jelaskanmengenaiphaseequilibriumcairan/gas2. Gambarkandiagramp-Tuntukairdanjelaskanmengenaitriplepointdancritical

point.3. Berdasarkandiagramp-T, jelaskanmengenaiprosesperubahanfaseairyang

dapatterjadi.4. TurunkanpersamaanClaussiusClayperonpadaPersamaan(1)

VI. TugasAkhir

1. Berdasarkan hasil percobaan, gambarkan diagram p yang direpresentasikansecarasemilogaritmikterhadap1/T.

Analisahasilekspserimenyangdiperoleh.

43

MODUL5:STUDENTPROJECTI.TujuanPraktikum

1.Merancangbangunalatpraktikumfisikasederhana

2.Membuktikanbeberapakonsepfisika

II.AlatPercobaan

Alat-alatpercobaanyangdigunakanadalahalat-alatyangtersediadiLab.Fisika

Eksperimen.

III.TugasPendahuluan

1. Konsep fisikaapayangakandibuktikandalampercobaan(mekanika,optik,gelombang,termodinamikadll)?

2. Alat-alatapasajayangdiperlukanuntukperancanganpercobaantersebut?IV.TugasAkhir

1. Gambarkan secara skematik rangkaian alat percobaan yang telah dirancangdanjelaskankomponen-komponenrangkainalattersebut

2. Buatlahprosedurkerjapenggunaanalat.

3. Jelaskankonsepfisikayangmendasaripercobaanyangdirangkai