Mplik Aplikasi Billing

Post on 05-Dec-2014

87 views 0 download

description

mplik

Transcript of Mplik Aplikasi Billing

Skema dan Terminologi Perangkat IT

Antena VSAT

Modem

Server MPLIK

Wireless Access Point

Switch

Terminal Terminal Terminal

Terminal Terminal Terminal

Perangkat IT

• Antena VSAT : perangkat yang menghubungkan MPLIK dengan NOC

• Server MPLIK : perangkat yang digunakan oleh operator MPLIK untuk mendukung operasional MPLIK

• Wireless Access Point : untuk mengakses layanan MPLIK menggunakan perangkat wifi

• Terminal : laptop yang digunakan untuk mengakses layanan MPLIK

Reinstalasi Sistem MPLIK (1)

• Masukkan DVD Reinstalasi pada Server/Terminal MPLIK

• Restart/reboot Server/Terminal MPLIK

Reinstalasi Sistem MPLIK (2)

• Tekan Enter, Server/Terminal MPLIK akan melakukan proses booting

Reinstalasi Sistem MPLIK (3)

• Tekan tombol “y “untuk melanjutkan

Reinstalasi Sistem MPLIK (4)

• Tekan tombol “y” sekali lagi untuk konfirmasi

Reinstalasi Sistem MPLIK (5)

• Tunggu proses reinstalasi

Reinstalasi Sistem MPLIK (6)

• Setelah selesai reinstalasi dapat memilih untuk mematikan server/terminal MPLIK, me-restart-nya atau mengulangi reinstalasi

Konfigurasi Awal Server MPLIK

Konfigurasi Awal Server MPLIK (1)

• Nyalakan Server MPLIK, tunggu hingga menampilkan layar login

• Login ke Server MPLIK dengan nama pengguna operator dan kata sandi yang sesuai

• Klik ikon Konfigurasi Awal

Konfigurasi Awal Server MPLIK (2)

• Tekan tombol Manual

• Isi konfigurasi Lokasi dan Jaringan sesuai yang ditentukan untuk masing-masing MPLIK

Konfigurasi Awal Server MPLIK (3)

• Restart Server MPLIK dan login kembali sebagai operator

• Jalankan aplikasi Terminal

Konfigurasi Awal Server MPLIK (4)

• Jalankan perintah berikut di dalam Terminal:

/sbin/ifconfig

Pemutakhiran Awal Server MPLIK

Pemutakhiran Awal Server MPLIK (1)

• Pastikan Server MPLIK terkoneksi ke jaringan

• Jalankan browser Iceweasel

Pemutakhiran Awal Server MPLIK (2)

• Tekan Ctrl+L dan ketikan alamat berikut:

http://123.231.236.2/update

Pemutakhiran Awal Server MPLIK (3)

• Tunggu proses pemutakhiran hingga selesai

• Restart Server MPLIK

Pemeriksaan Awal Server MPLIK

Pemeriksaan Awal Server MPLIK (1)

• Jalankan aplikasi Pemeriksaan Awal (Klik dua kali ikon Pemeriksaan Awal yang ada di Desktop)

Penggantian Kata Sandi Operator

Penggantian Kata Sandi Operator (1)

• Klik menu

System → Preferensi → Informasi Pribadi

Penggantian Kata Sandi Operator (2)

• Klik tombol Ganti Sandi

Penggantian Kata Sandi Operator (3)

• Masukkan kata sandi bawaan, kemudian masukkan kata sandi baru beserta konfirmasinya

Persiapan Operasional MPLIK

Persiapan Operasional Server dan Terminal MPLIK (1)

• Hidupkan Server MPLIK terlebih dahulu hingga tampil layar untuk login

• Login ke Server MPLIK dengan nama pengguna operator

• Jalankan aplikasi Billing dengan klik dua kali ikon Billing yang ada di Desktop Server MPLIK

• Login ke aplikasi Billing dengan nama pengguna dan kata sandi yang sesuai

• Hidupkan laptop terminal MPLIK, tunggu hingga tampil layar login

• Di Server MPLIK buka aplikasi Daftar Terminal dengan mengakses menu Terminal → Daftar Terminal. Dengan aplikasi ini operator dapat memonitor laptop terminal MPLIK yang berhasil terhubung ke Server MPLIK

• Operator siap melayani pelanggan

Penggunaan BiOS MPLIK Aplikasi Billing MPLIK

Login BiOS MPLIK

• Login dengan nama pengguna operator dan kata

sandi yang sesuai

Halaman Beranda BiOS MPLIK (1)

• Jika berhasil login akan muncul halaman beranda

Halaman Beranda BiOS MPLIK (2)

• Pada halaman ini terdapat menu :

• Daftar Sewa

• Buat Penyewaan Baru

• Sewa Sebelumnya

• Sewa Aktif Berdasar Terminal

Mengganti Kata Sandi BiOS MPLIK

• Klik menu Ganti Password

• Ketikkan nama pengguna dan kata sandi yang lama,

kemudian ketikkan kata sandi yang baru beserta

konfirmasinya

Halaman Pelanggan BiOS MPLIK (1)

• Pada halaman ini terdapat menu :

• Daftar Pelanggan

• Tambah Pelanggan Baru

• Cari Pelanggan

Menu Daftar Pelanggan BiOS MPLIK (1)

• Menampilkan data-data pelanggan yang terdaftar di dalam BiOS MPLIK

Menu Daftar Pelanggan BiOS MPLIK (2)

• Jika nama pelanggan diklik, maka akan muncul data detail dari pelanggan tersebut dalam halaman Informasi pelanggan

Menu Daftar Pelanggan BiOS MPLIK (3)

• Pada halaman Informasi pelanggan, ada tombol Ubah data yang bila diklik maka akan muncul halaman Ubah Data Pelanggan

• Data yang diubah adalah data Pekerjaan dan data Status Perkawinan

Menu Daftar Pelanggan BiOS MPLIK (4)

• Pada halaman Informasi pelanggan, ada tombol Ubah password yang bila diklik maka akan muncul halaman Ubah Password

• Ketikkan password baru pelanggan dan konfirmasinya, kemudian klik tombol Ubah Password untuk merubah password pelanggan tersebut

Menu Tambah Pelanggan Baru BiOS MPLIK (1)

• Pelanggan yang belum terdaftar harus didaftarkan terlebih dahulu melalui menu Tambah Pelanggan Baru.

Menu Tambah Pelanggan Baru BiOS MPLIK (2)

• Isi form yang tersedia dan klik tombol Buat Pelanggan sehingga muncul halaman Informasi Halaman

Menu Cari Pelanggan BiOS MPLIK (1)

• Menu ini berguna untuk mencari pelanggan yang telah terdaftar

• Dapat menggunakan Nama ataupun Username pelanggan sebagai kata kunci pencarian

Menu Cari Pelanggan BiOS MPLIK (2)

• Klik tombol Cari untuk memulai pencarian

Halaman Voucher BiOS MPLIK (1)

• Pada halaman ini terdapat menu :

• Stok Voucher

• Beli Voucher

• Data Voucher

• Mutakhirkan Data Voucher

Menu Stok Voucher BiOS MPLIK (1)

• Berisi informasi jumlah stok voucher yang masih tersedia

Menu Mutakhirkan Data Voucher BiOS MPLIK (1)

• Berfungsi untuk memperbaharui data voucher

• Klik tombol Mutakhirkan untuk melakukan pemutakhiran

• Setelah selesai pemutakhiran, akan kembali ke halaman Stok Voucher

• Klik tombol Refresh pada browser untuk memastikan tampilan stok voucher sudah yang terbaru

Menu Beli Voucher BiOS MPLIK (1)

• Setelah berhasil membeli voucher baru, akan tampil halaman Data Voucher Baru

Menu Beli Voucher BiOS MPLIK (2)

• Jika pelanggan ingin membeli voucher, gunakan menu ini • Pilih nominal voucher yang diingankan dan klik tombol Beli

• Klik tombol Konfirmasi untuk mengkonfirmasi pembelian atau tombol Batal jika ingin membatalkan pembelian

.

Menu Beli Voucher BiOS MPLIK (3)

• Pada menu Stok Voucher dan Beli Voucher terdapat tautan ke halaman Voucher yang terakhir dibeli

• Akan muncul data voucher yang terakhir dibeli dalam 5 menit terakhir

Menu Data Voucher BiOS MPLIK (1)

• Berfungsi untuk menampilkan data voucher yang telah dibeli

• Ketikkan nomor voucher yang ingin datanya ditampilan dan klik tombol Lihat Data

Halaman Terminal BiOS MPLIK (1)

• Menampilkan informasi tentang terminal-terminal yang digunakan dalam penyewaan

Halaman Terminal BiOS MPLIK (2)

• Pada halaman Daftar Terminal, operator dapat melakukan aksi tertentu terhadap suatu terminal ataupun terhadap semua terminal sekaligus

• Aksi yang dapat dilakukan adalah logoff, restart, dan shutdown

• Pada Daftar Terminal, alamat IP dari terminal dapat diklik untuk menampilkan detail dari terminal tersebut

Halaman Sewa Terminal BiOS MPLIK (1)

• Pada halaman ini terdapat menu :

• Daftar Sewa

• Buat Penyewaan Baru

• Sewa Sebelumnya

• Sewa Aktif Berdasar Terminal

Menu Daftar Sewa BiOS MPLIK (1)

• Menampilkan daftar pelanggan yang masuk daftar antrian penggunaan laptop terminal dan juga daftar pelanggan yang sedang menggunakan laptop terminal

Menu Daftar Sewa BiOS MPLIK (2)

• Terdapat tombol Stop pada daftar sewa yang sedang berlangsung, yang berguna untuk menghentikan secara paksa sesi penyewaan yang sedang aktif

• Klik tombol Stop Penyewaan untuk mengkonfirmasi pemberhentian paksa penyewaan

Menu Buat Penyewaan Baru BiOS MPLIK (1)

• Berfungsi untuk membuat penyewaan baru oleh pelanggan

• Masukkan username dari pelanggan dan klik tombol Buat Penyewaan

Menu Buat Penyewaan Baru BiOS MPLIK (2)

• Jika semua terminal sudah penuh, pelanggan akan secara otomatis masuk ke dalam daftar antrian pelanggan. Akan tampil halaman informasi pengguna dengan keterangan “Belum dimulai”

Menu Buat Penyewaan Baru BiOS MPLIK (3)

• Untuk menambah voucher, masukkan 15 digit nomor voucher pada kotak berlabel Nomor voucher dan klik tombol Tambah Voucher

Menu Buat Penyewaan Baru BiOS MPLIK (4)

• Jika pelanggan membeli produk yang dijual di MPLIK (minuman, dsb), klik tautan halaman Tambah pembelian produk

• Pilih jenis Produk yang dibeli dan jumlahnya pada kotak berlabel Kuantitas, kemudian klik tombol Tambah Produk

Menu Buat Penyewaan Baru BiOS MPLIK (5)

• Pada daftar Produk yang dibeli pelanggan, terdapat tautan Tambah pembelian produk untuk menambah produk yang dibeli pelanggan, dan tautan Ubah pembelian produk untuk merubah informasi produk yang dibeli pelanggan. Dapat dilakukan perubahan kuantitas produk atau menghapus pembelian produk.

Menu Buat Penyewaan Baru BiOS MPLIK (6)

• Pada halaman informasi sewa pelanggan, terdapat tautan Lihat tarif yang dipakai yang akan menampilkan informasi tarif sewa laptop terminal MPLIK

Menu Buat Penyewaan Baru BiOS MPLIK (7)

• Pada halaman informasi sewa pelanggan, terdapat tautan Batalkan sewa yang berfungsi untuk membatalkan penyewaan pelanggan. Setelah tautan tersebut diklik, klik tombol Batalkan Sewa untuk konfirmasi pembatalan

Menu Sewa Sebelumnya BiOS MPLIK (1)

• Menampilkan daftar sewa yang telah berlangsung sebelumnya berdasarkan tanggal yang ingin ditampilkan

Menu Sewa Aktif Berdasar Terminal BiOS MPLIK (1)

• Menampilkan daftar sewa yang sedang aktif atau sedang berlangsung

Halaman Produk BiOS MPLIK (1)

• Pada halaman ini terdapat menu :

• Daftar Produk

• Tambah Produk

Menu Daftar Produk BiOS MPLIK (1)

• Menampilkan informasi produk-produk yang terdaftar

Menu Tambah Produk BiOS MPLIK (2)

• Untuk menambahkan produk baru

• Ketikkan nama produk dan harganya kemudian klik tombol Tambah Produk

Halaman Tarif BiOS MPLIK (1)

• Memberikan informasi tarif yang berlaku pada MPLIK yang bersangkutan

Halaman Laporan BiOS MPLIK (1)

• Pada halaman ini terdapat menu :

• Harian

• Bulanan

• Tahunan

Menu Laporan Harian BiOS MPLIK (1)

• Menampilkan laporan pada tanggal tertentu

Menu Laporan Bulanan BiOS MPLIK (1)

• Menampilkan laporan pada bulan tertentu

Menu Laporan Tahunan BiOS MPLIK (1)

• Menampilkan laporan pada tahun tertentu

Halaman Laporan BiOS MPLIK (2)

• Pada tiap halaman laporan, baik harian, bulanan,

ataupun tahunan, terdapat tautan Simpan data (CSV)

yang berfungsi untuk menyimpan laporan dalam

bentuk file CSV

Halaman Catatan BiOS MPLIK (1)

• Berisi daftar kejadian-kejadian yang terjadi pada sistem yang dihasilkan secara otomatis

3 Langkah Mudah Penggunaan Mobil Pusat Layanan Internet Kecamatan

Mendaftar ke Operator Operator akan membantu anda untuk proses

pendaftaran ke sistem MPLIK Operator akan memberikan nama pengguna

dan kata sandi untuk menggunakan sistem MPLIK

Nama pengguna dan kata sandi ini dapat digunakan untuk pemakaian MPLIK berikutnya.

Aktifkan Voucher MPLIK Anda dapat menghubungi operator untuk

pembelian Voucher MPLIK. Operator akan membantu anda untuk

proses pendaftaran Voucher MPLIK ke nama pengguna yang sudah anda miliki.

Kode Voucher MPLIK ini dapat digunakan untuk pemakaian MPLIK berikutnya.

Masuk ke Sistem MPLIK Masukkan nama pengguna dan kata

sandi anda pada laptop klien. Setelah masuk ke dalam sistem, anda

dapat langsung melakukan penjelajahan internet, pengolahan dokumen, dan aktifitas lainnya.

Minta bantuan operator apabila anda mengalami kesulitan mengoperasikan laptop klien.

OpenOffice Writer

OpenOffice Word Processor Writer

• Aplikasi word processor (sejenis dengan Microsoft Word)

• Berjalan di platform Linux, Windows, Solaris dan Mac OS X

• Menghasilkan file berekstensi *.sxw

Membuka Dokumen

• Pada menu bar, pilih File > Open

• Klik ikon Open File

• Tekan Ctrl+O

Menyimpan Dokumen

• Pada menu bar, pilih File > Save atau File > Save as

• Klik ikon Save File

• Tekan Ctrl+S