Menulis hasil wawancara

Post on 22-Jun-2015

14.384 views 0 download

Transcript of Menulis hasil wawancara

MENULIS HASIL WAWANCARA

-

STANDAR KOMPETENSI:

Mengungkapkan informasi melalui penulisan paragraf dan teks pidato

KOMPETENSI DASAR:Menulis hasil wawancara ke dalam

beberapa paragraf dengan menggunakan ejaan yang tepat.

INDIKATOR

1. menentukan topik/tema 2. memilih narasumber untuk

diwawancarai 3. menyusun daftar pertanyaan 4. mencatat pokok-pokok informasi

yang diperoleh dari hasil wawancara 5. menulis hasil wawancara dalam

beberapa paragraf

PENGERTIAN WAWANCARA Yaitu melakukan tanya jawab dengan

mengajukan pertanyaan guna mendapatkan informasi yang dibutuhkan dari narasumber.

Orang yang mengajukan pertanyaan di sebut pewawancara.

Orang yang di diberi dan menjawab pertanyaan di sebut narasumber.

LANGKAH-LANGKAH SEBELUM MELAKUKAN WAWANCARA :

1. Menentukan Tujuan 2. Menentukan Tema 3. Menentukan Narasumber dan

Membuat janji 4. Membuat Daftar Pertanyaan 5. Membawa Perlengkapan Wawancara

Seperti Tape Rekorder, kamera, kertas dan pulpen

HAL-HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN SAAT WAWANCARA

1. Ajukan pertanyaan sesuai tujuan 2. Bahasa yang di gunakan santun dan

sesuai dengan siapa narasumber yang di wawancarai

3. Tunjukkan sikap sopan dan penuh perhatian

HASIL WAWANCARA DAPAT DI TULIS DENGAN CARA:

1. Tanya jawab,contoh:Pewawancara : menurut bapak bagaimana kondisi pendidikan di Indonesia sekarang?Narasumber : sudah lebih maju dibandingkan masa lalu tetapi semangat belajarnya mulai menurunPewawancara : o….lalu bagaimana agar siswa lebih semangat dalapakm belajar?

2. URAIAN (NARASI/EKSPOSISI)

Contoh: Menurut trainer Bapak Dedi

Dwitagama,” guru sudah seharusnya paham dan bisa melakukan Penelitian Tindakan Kelas untuk menunjang tugasnya sebagai pendidik”.

MENYUSUN DAFTAR PERTANYAAN DENGAN MEMPERHATIKAN:

5 W + 1H1. Apa (what)2. Kapan(when)3. Dimana(where)4. Siapa(who)5. Mengapa(why)6. Bagaimana(how)

JENIS-JENIS PERTANYAAN

1.Pertanyaan terbuka yaitu memberi kesempatan kepada narasumber untuk memberikan jawaban luas

Contoh: Bagaimana cara bapak merawat tanaman hidroponik ini?

2. Pertanyaan tertutup / langsung yaitu hanya memberikan salah satu pilihan jawaban atau jawaban singkat. Biasanya mulai dengan kata kerja dan jawaban yang mungkin hanya ya atau tidak.

CONTOH:

apa bapak mau berhenti bekerja sebagai petani?

3. Pertanyaan penutup yaitu pertanyaan yang membatasi jawaban narasumber bahkan jawaban sudah tersedia. Contoh: jika nanti bapak sudah memasuki usia senja apakah usaha ini akan diteruskan atau akan dijual,apakah ditutup?

YUK KITA LATIHAN……………