Materi Teks Cerpen

Post on 14-Apr-2017

769 views 22 download

Transcript of Materi Teks Cerpen

TUGAS BAHASA INDONESIA

OLEH KELOMPOK 4 :1. ALI HUSIN (03)2. DEVI LAL SINGH(06)3. NESYA J D (20)4. NUR HIDAYATUL M (23)5. TAHLIA ROSE (30)

PEMETAAN 1

• OLEH : ALI HUSIN XI MIPA 4 / 03

PEMETAAN 1

MEMAHAMI STRUKTUR DAN KAIDAH TEKS CERPENKD PENGETAHUAN

•MENYEBUTKAN STRUKTUR CERPEN SECARA URUT•MENJELASKAN DEFINISI CERPEN DENGAN REFERENSINYA•MENJELASKAN KAIDAH ATAU KRITERIA CERPEN•MENJELASKAN PERBEDAAN CERPEN DENGAN TEKS LAINNYA

KD KETERAMPILANMENGINTERPRETASI MAKNA TEKS CERPEN•MAMPU MENANDAI KATA KIASAN, MAJAS, DAN ISTILAH KHUSUS•MAMPU MENJELASKAN MAKNA - MAKNANYA

STRUKTUR TEKS CERPEN

ABSTRAKSI ORIENTASI KONFLIK

KOMPLIKASI

KLIMAKS

ANTI KLIMAKS

SOLUSIKODA

MENYEBUTKAN STRUKTUR CERPENCERPEN BAMBU YANG BERHATI MULIA

ABSTRAKSI = TIDAK ADA

PETANI HIDUP BAHAGIA ,...ORIENTASI

PAK TANI MERASA GUNDAH

PAK TANI MEMANDANG PADA RUMPUN BAMBU

KONFLIK

KOMPLIKASI

BAMBU BERKATA LIRIH,....

Petani menjawab dan menguatkan hati bambu,....

KLIMAKS

ANT KLIMAKS

Akhirnya batang bambu itu berserah diri ,...

Dengan hati – hati pak tani menebang pohon pohon bambu ...

SOLUSI

KODA

CERPEN

?

?

??

?

?

? ?

MENJELASKAN DEFINISI CERPEN DENGAN REFERENSINYA

(SUMARDJO DAN SAINI) = Cerita fikif yang bisa terjadi kapanpun”.

(KBBI): Tidak sampai 100 halaman dan terpusat satu tokoh saja

NUGROHO NOTOSUSANTO dalam TARIGAN = “Cerita 5.000 kata, 17 halaman spasi rangkap”.

H. B. JASSIN = “Cerita yang terdiri dari perkenalan, pertikaian dan pengenalan”.

CIRI CIRI CERPEN? ?

???? ???

?

?

? ??

??

?

?

??

?

?

MENJELASKAN KAIDAH TEKS CERPEN

- ≤ 10.000 kata

- Lebih pendek dari novel

- Berasal dari kehidupan - Penokohan sangat

serhana

- Fiktif

- Habis dibaca sekali duduk

- Kata-kata mudah dipahami

- Sebagian dari peristiwa hidup

- Kesan yang mendalam

MENJELASKAN PERBEDAAN CERPEN DENGAN TEKS LAINNYA

Novelet = 10.000 s/d 40.000 kata

CERPEN = ≤ 10.000 kata

Novel = ≥ 40.000 kata

MENGINTERPRETASI MAKNA TEKS CERPEN

KATA KIASAN MAJAS

ISTILAH KHUSUS

MAMPU MENANDAI KATA-KATA KIASAN, MAJAS DAN ISTILAH KHUSUS

MAJAS METAFORA =Tumpuan hidup, hasil bumi, menjatuhkan pilihan,

MAJAS HIPERBOLA = Lezatnya makan nasi, menjulang tinggi, takkan terkira sakitnya, menguatkan hati, tidak menyia-nyiakan kepercayaan dan pengorbanan bambu, tidak berhenti mengalir

MAJAS PERSONIFIKASI= Membalut tubuhmu, bambu lama terdiam, bambu berkata lirih, bambu berserah diri, air yang mengucuri tanah, bambu yang mulia, berkat pengorbanan bambu-bambu

ISTILAH KHUSUS : Termenung, tertambat, gumam ,sosok ,welas asih, rumpun, slumpring, membalut, sekat, merenggut, menyelubungi, parang, membobol

KIASAN = Mata air alami, membuka sawah, membabat ranting, memangkas , mengorek-ngorek, perbuatlah sesuai yang kau kehendaki, sang pencipta, tak kuasa menahan air mata

MENJELASKAN MAKNA-MAKNA KIASAN , MAJAS, DAN ISTILAH KHUSUS

Lezatnya makan nasi

menjulang tinggi

takkan terkira sakitnya menguatkan hati

tidak menyia-nyiakan kepercayaan dan pengorbanan bambu

tidak berhenti mengalir

MAJAS HIPERBOLA

MAJAS PERSONIFIKASI

Membalut tubuhmu

bambu lama terdiam

bambu berkata lirih

bambu berserah diri

air yang mengucuri tanah

bambu yang mulia

berkat pengorbanan bambu-bambu

MAJAS METAFORA

Tumpuan hidup

hasil bumi

menjatuhkan pilihan

ISTILAH KHUSUS

Termenung

tertambat

gumam sosok welas asih

Rumpun

slumpring Membalut

sekat merenggut menyelubungi

Parangmembobol

KATA KIASAN

Mata air alami

membuka sawah

membabat ranting

memangkas

mengorek-ngorek

perbuatlah sesuai yang kau kehendaki

sang pencipta

tak kuasa menahan air mata

TERIMA KASIH

“BELAJAR BERBAHASA ITU SAMA DENGAN BELAJAR UNTUK

HIDUP”.(RADEN MAS ALI HUSIN)